Claim Missing Document
Check
Articles

Found 33 Documents
Search

The Influence of Learning Media and Motivation on the Learning Outcomes of Short-Distance Running barkah sekar kalih; Iwan Hernawan; Ika Novitaria Marani; Oman Unju Subandi
Halaman Olahraga Nusantara : Jurnal Ilmu Keolahragaan Vol. 6 No. 1 (2023): Halaman Olahraga Nusantara (Jurnal Ilmu Keolahragaan)
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine the influence of learning media and learning motivation on the learning outcomes of short-distance running. This research was conducted at SMPN 15 Depok class VII. This research method uses experimental research with a treatment design by level 2x2. The sample in this study consisted of 60 people. Sample collection using simple random sampling technique. The data analysis technique is two-path variance analysis (ANAVA) and is continued with the Tukey test at a significant level ɑ = 0.05. To test the normality of the data, use the kolmogorv-smirnov test and the homogeneity test using the levene test. The results of this study show that (1) Overall visual learning media is better than the use of audio learning media based on the value of F (OA) = 21.11 with p-value = 0.000 < 0.05. (2) There is an influence of interaction between learning media and motivation on short-distance running learning outcomes based on F (OAB) value = 11.128 with p-value = 0.002 < 0.05. (3) Learning outcomes of short-distance running with visual learning media that have higher learning motivation than children learning with audio learning media who have high learning motivation based on Qcount = 15.01 > Qtabel (0.05;4:30) = 3.85. (4) Learning outcomes of short-distance running with visual media and audio media on low learning motivation there was no noticeable or significant difference based on the value of Qcount = 2.39 < Qtabel (0.05;4:30) = 3.85.
Evaluation of the achievement development program of the dki jakarta province softball sports Aryono Fajar Harianto; Ika Novitaria Marani; Susilo S
Gladi : Jurnal Ilmu Keolahragaan Vol 14 No 01 (2023): GLADI : JURNAL ILMU KEOLAHRAGAAN
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA POSTGRADUATE OF PHYSICAL EDUCATION DEPARTMENTS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to obtain facts, data, and information about the results of the evaluation of the achievement coaching program for the women's softball sports of DKI Jakarta Province. This study used evaluative methods with the CIPP model. Data collection techniques use questionnaires, documentation, observations, and interviews. The subjects of this study are The Core Board, Coach, and Athlete. The results revealed that the context component of the Pengprov Perbasasi DKI Jakarta already has a long-term, medium, and short-term plan. However, the DKI Jakarta Provincial Women's Softball Team was only able to achieve the goal of the achievement coaching program at the 2018 Softball National Tournament. The input components, facilities, equipment, and equipment provided are enough to meet the needs of the DKI Jakarta Provincial Women's Softball Team. However, the need for supplements and vitamins for new athletes ahead of the implementation of PON. In the process component, the coaching staff implements a walking selection system and promotes and degrades athletes based on batting average data, left on base, running base in, accumulation of errors, & success in sacrifice. The training process was carried out face-to-face and virtually during the Covid-19 pandemic. In the product component, the results obtained by the DKI Jakarta Provincial Women's Softball Team during the period 2018 to 2022 were finalists in the 2018 Softball National Tournament. However, in the 2019 PON Qualification and PON XX Papua in 2021, the DKI Jakarta Provincial Women's Softball Team was only able to rank fifth
Analysis Of The Need For Start Assistants For Deaf Swimmers Ika Novitaria Marani; Ari Subarkah; Setyo Purwanto; Adi Wijayanto
COMPETITOR: Jurnal Pendidikan Kepelatihan Olahraga Vol 15, No 2 (2023): June
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/cjpko.v15i2.44023

Abstract

Persons with disabilities were people who had long-term physical, mental, intellectual or sensory limitations. People with disabilities were divided into several types, namely physical disabilities, sensory disabilities, mental disabilities, and intellectual disabilities. Deaf people are included in sensory disabilities who have limited senses. So people with disabilities need special assistance, especially in starting swimming. The purpose of this study was to determine whether deaf swimmers need a swimming start aid. The research method used was a descriptive method with a survey technique. The time of study was carried out in 2022 starting from April to July. The location for data collection was carried out at the Senen Jakarta swimming pool. The population and samples used were athletes with hearing impairment in DKI Jakarta, totalling 20 people using total sampling. The research instrument used was a questionnaire to analyze the need for start aids for deaf swimmers by having three indicators as a decision maker on whether or not to use start aids for deaf swimmers. The data analysis technique used was the descriptive analysis technique. The results showed that deaf swimmers needed a start aid. Further research is expected to be able to make starting aids that can be used by deaf swimmers to achieve optimal performance.
The Influence of Learning Model and IQ on Knowledge of A Balanced Nutrition Healthy Eating Kecuk Tri Prasetya; Junaidi Junaidi; Ika Novitaria Marani
Gladi : Jurnal Ilmu Keolahragaan Vol 14 No 02 (2023): GLADI : JURNAL ILMU KEOLAHRAGAAN
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA POSTGRADUATE OF PHYSICAL EDUCATION DEPARTMENTS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/GJIK.142.06

Abstract

This study aims to determine the effect of learning models and IQ on knowledge of a healthy balanced nutritious diet. Used an experimental research method with a treatment design by level 2x2. The results of study (1) there is a difference in the increase in knowledge of students who are given a jigsaw type cooperative learning model and guided inquiry learning model based on the value of F(OA) = 50.109 and p-value = 0,000 < 0,05. (2) There is an interaction between the learning model (factor A) and IQ (factor B) towards increasing knowledge of a healthy, nutritious and balanced diet based on the value of F(OAB) = 18.12 and p-value = 0,000 < 0,05. (3) there are differences in the knowledge of students who have a high IQ with a balanced, healthy, nutritious diet using the jigsaw cooperative learning model and the guided inquiry learning model. Based on Qhitung = 3,10 > Qtabel (0,05;4:30) = 2,89. (4) there is no difference in the knowledge of students who have a low IQ with the cooperative learning type of jigsaw and guided inquiry learning models based on the value of Qcount = 0.47 < Qtabel (0,05;4:30) = 2,89
HUBUNGAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN KEKUATAN OTOT LENGAN DENGAN HASIL RENANG GAYA BEBAS 50 METER PADA ATLET MILLENNIUM AQUATIC SWIMMING CLUB Rasyid, Harun Al; Setyakarnawijaya, Yasep; Marani, Ika Novitaria
Jurnal Ilmiah Sport Coaching and Education Vol. 1 No. 1 (2017): JSCE - Jurnal Ilmiah Sport Coaching and Education Vol 1 No 1 Tahun 2017
Publisher : Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/JSCE.01106

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara kekuatan otot tungkai dan kekuatan otot lengan dengan hasil renang gaya bebas 50 meter pada atlet Millennium Aquatic Swimming Club. Penelitian menggunakan metode survey dengan pendekatan korelasional. Dalam Penelitian ini yang menjadi populasi adalah 40 orang atlet yang merupakan anggota klub renang tersebut, berdasarkan tabel issac didapatkan sampel sebanyak 36 orang, pengambilan sampel menggunakan teknik Simple Random Sampling. Teknik pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan teknik analisis statistika korelasi sederhana dan korelasi ganda yang dilanjutkan dengan uji-t pada taraf berarti α = 0,05. Hasil penelitian menunjukkan: (1) terdapat hubungan yang berarti antara kekuatan otot tungkai dengan hasil renang gaya bebas, dengan persamaan garis linier Ŷ = 9,412 + 0,812X1 , koefisien korelasi (ry1) = 0,812 dan koefisien determinasi (ry12) = 0,6593, t-hitung 8,112 dan ttabel 1,691 yang berarti t-hitung lebih besar dibanding t-tabel yang berarti H0 ditolak dan Hi diterima, yang berarti kekuatan otot tungkai berpengaruh dengan hasil renang secara berarti sebesar 65,93%,. (2) terdapat hubungan yang berarti antara kekuatan otot lengan dengan hasil renang gaya bebas, dengan persamaan garis linier Ŷ = 15,157 + 0,697X2, koefisien korelasi (ry2) = 0,697 dan koefisien determinasi (ry22) = 0,4858, t-hitung 15,371 dan t-tabel 1,691 yang berarti t-hitung lebih besar dibanding t-tabel yang berarti H0 ditolak dan Hi diterima, yang berarti kekuatan otot lengan berpengaruh pengaruh dengan hasil renang secara berarti sebesar 48,58%. (3) terdapat hubungan yang berarti antara kekuatan otot tungkai dan kekuatan otot lengan dengan hasil renang gaya bebas, dengan persamaan garis linier Ŷ = -1,25 + 0,621X1 + 0,404X2, koefisien korelasi berganda (ry12) = 0,80465 dan koefisien determinasi = 0,6475, f-hitung 30,3118 dan f-tabel 3,29 yang berarti f-hitung lebih besar dibanding f-tabel dengan demikian H0 ditolak yang berarti kekuatan otot tungkai dan kekuatan otot lengan secara bersama-sama berpengaruh dengan hasil renang secara berarti sebesar 64,75%. Kata kunci : Kekuatan Otot Tungkai, Kekuatan Otot Lengan dan Hasil Renang Gaya Bebas 50 Meter.
EFEKTIFITAS KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI TERHADAP TINGKAT KEBERHASILAN DEFENSE PADA TIM PUTRI BOLA BASKET UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA PADA KEJUARAAN MAHASISWA CAMPUS LEAGUE DKI JAKARTA aprilia, anisah; Sulaiman, Iman; marani, ika novitaria
Jurnal Ilmiah Sport Coaching and Education Vol. 2 No. 1 (2018): Jurnal Ilmiah Sport Coaching and Education Vol 2 No 1 tahun 2018
Publisher : Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/JSCE.02106

Abstract

Sebagai mahluk individu, manusia mempunyai kemampuan berupa akal pikiran dan perasaan dalam memenuhi kebutuhan dirinya. Sedangkan sebagai mahluk social, manusia memiliki dorongan kebutuhan untuk berinteraksi. Untuk memenuhi kebutuhan untuk berinteraksi, manusia melakukan komunikasi untuk menyampaikan informasi. Begitu juga dalam olahraga, diperlukan penyampain informasi secara tatap muka. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui komunikasi antar pribadi terhadap tingkat keberhasilan defense pada tim putri bola basket Universitas Negeri Jakarta pada kejuaraan mahasiswa campus league DKI Jakarta. Metode penelitian menggunakan metode deskriptif dengan tehnik yang digunakan survei. Adapun instrument yang digunakan adalah kuesioner dengan menggunakan skala likert. Sampel penelitian ini sebanyak 15 sampel dari jumlah populasi seluruh peserta campus league DKI Jakarta. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: dimensi keterbukaan memiliki persentase sebesar 46,67%, sedangkan dimensi empati sebesar 46,67%, dari dimensi suportif sebesar 40%. Sedangkan dari dimensi positif yang memperoleh nilai paling baik sebesar 40%, dari dimensi kesamaan sebesar 60%. Sedangkan tingkat keberhasilan defence tim putri Bola Basket UNJ sebesar 78,44%. Sehingga, dapat dikatakan bahwa komunikasi telah dilakukan dengan baik oleh tim bola basket putri Universitas Negeri Jakarta dengan menggunakan prinsip – prinsip dalam penyampian informasi.
Pengaruh Kelentukan Togok, Koordinasi Dan Power Otot Lengan Terhadap Hasil Pukulan Smash Pada Olahraga Bulutangkis Marani, Ika Novitaria; Subarkah, Ari
Jurnal MensSana Vol 8 No 2 (2023): Jurnal MensSana
Publisher : Pusat Kajian Pendidikan Olahraga, Kesehatan, dan Rekreasi Jurusan Pendidikan Olahraga Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/MensSana.08022023.13

Abstract

The purpose of this study was to determine whether there was an effect of waist flexibility, coordination and arm power on the smash of badminton players. The research method used in this research was correlational research. For the research subjects used was badminton athletes from Klub FIK UNJ totaling 30 people. The test instruments used in this study were: 1) to measured waist flexibility used a standing trunk flexion test, 2) to measure coordination used a throw and catch ball test on the wall, 3) to measure arm muscle power used medicine overhead. throwing test, 4) to measure the results of the smash used a smash hit accuracy test. The results showed that: there was an effect between waist flexibility toward smash with a value of tcount = 3.64 and ttable = 1.701, there was an effect between coordination toward smash with a value of tcount = 3.60 and ttable = 1.701, and there was an effect between arm muscle power toward smash with a value of tcount = 4.71 and ttable = 1.701. The conclusion of this study was that the smash of badminton players are influenced by waist flexibility, coordination and arm muscle power. Therefore, the coach must pay attention to the physical component factors that affect the results of badminton players' smash.
Efektifitas Komunikasi antara Pelatih dan Atlet terhadap Prestasi Atlet Panahan Pusat Pendidikan Latihan Pelajar (PPLP) Nasional Oktafiranda, Nadya Dwi; Pelana, Ramdan; Marani, Ika Novitaria
Jurnal Segar Vol. 3 No. 2 (2015): Jurnal SEGAR, Volume 3, Nomor 2, Mei 2015
Publisher : Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/segar.0302.03

Abstract

EFEKTIFITAS KOMUNIKASI ANTARA PELATIH DAN ATLET TERHADAP PRESTASI ATLET PANAHAN PUSAT PENDIDIKAN LATIHAN PELAJAR (PPLP) NASIONAL Nadya Dwi Oktafiranda1 Ramdan Pelana2, Ika Novitaria Marani2 1Program Studi Ilmu Keolahragaan 2 Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Jakarta, Kampus B, Jakarta Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosentase efektifitas komunikasi antara pelatih dan atlet terhadap prestasi atlet panahan Pusat Pendidikan Latihan Pelajar (PPLP) Nasional. Penelitian ini dimulai dari uji coba sampai pengambilan data. Penelitian dilaksanakan pada tanggal 11 April – 14 Mei 2013. Tempat pengambilan data ini dilakukan di lapangan Panahan GOR Ragunan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan teknik survey. Instrument penelitian ini berupa angket tertutup yang dibagikan kepada seluruh sampel. Jumlah sampel sebanyak 10 orang yang merupakan populasi dari atlet Panahan PPLP Nasional. Pemilihan sampel dilaksanakan dengan mengunakan teknik total sampling. Instrumen penelitian yang digunakan berupa angket dengan skala likert. Uji coba validitas angket dengan mencari rhitung yang menggunakan rumus Product Moment, kemudian dibandingkan dengan rtabel dan uji reliabilitasnya menggunakan rumus Alpha cronbach. Berdasarkan hasil perhitungan uji coba instrumen dari 44 pernyataan, diperoleh 37 pernyataan yang memenuhi kriteria, sedangkan 7 pernyataan dinyatakan drop. Tiap dimensi memiliki nilai maksimal yang berbeda. Dimensi keterbukaan yang paling baik memperoleh nilai sebesar 40%, sedangkan yang kurang baik dari dimensi keterbukaan memperoleh nilai sebesar 10%. Dari dimensi empati yang memperoleh nilai paling baik sebesar 30%, sedangkan yang kurang baik dari dimensi empati memperoleh nilai sebesar10%. Dari dimensi dukungan (suportif) yang memperoleh nilai paling baik sebesar 30% sedangkan yang kurang baik sebesar 10%. Dari dimensi rasa positif yang memperoleh nilai paling baik sebesar 50%, sedangkan yang memperoleh nilai kurang baik sebesar 10%. Dari dimensi kesetaraan (kesamaan) yang memperoleh nilai paling baik sebesar 50%, sedangkan yang kurang baik sebesar 10%. Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan prosentase keseluruhan efektifitas komunikasi antara pelatih dan atlet panahan PPLP Nasional adalah prosentase sebanyak 78,81%. Kata Kunci: Komunikasi Antar Pribadi, Atlet dan pelatih, Prestasi Olahraga Panahan.
Efektifitas Latihan Speed Play dan Interval Training terhadap Peningkatan Prestasi Lati 1500 Meter pada Klub Indonesia Muda Afrizal, Deni; Kridasuwarso, Bambang; Marani, Ika Novitaria
Jurnal Segar Vol. 4 No. 2 (2016): Jurnal SEGAR, Volume 4 Nomor 2, Mei 2016
Publisher : Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (282.173 KB) | DOI: 10.21009/segar.0402.04

Abstract

EFEKTIFITAS LATIHAN SPEED PLAY DAN INTERNAL TRAINING TERHADAP PENINGKATAN PRESTASI LARI 1500 METER PADA KLUB INDONESIA MUDA ATLETIK JAKARTA Deni Afrizal1, Bambang Kridasuwarso 2, Ika Novitaria Marani 2. 1Program Studi Ilmu Keolahragaan 2Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Jakarta, Kampus B, Jakarta Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas latihan Speed Play terhadap peningkatan prestasi lari 1500 meter, untuk mengetahui efektifitas Interval Training terhadap peningkatan prestasi lari 1500 meter, untuk mengetahui efektifitas antara latihan Speed Play dan Interval Training terhadap peningkatan prestasi lari 1500 meter. Pengambilan data dilaksanakan di lapangan D Senayan Jakarta pada tanggal 24 Maret sampai 28 April 2014 menggunakan metode deskriptif dengan teknik studi korelasi. Sampel yaitu, Sampel yang diambil dalam penelitian ini sebanyak 16 orang dari populasi 30 orang atlet Indonesia Muda Atletik Jakarta dengan menggunakan teknik secara sengaja (purposive sampling) yaitu berdasarkan ciri-ciri atau karakteristik yang sudah diketahui sebelumnya. Instrumen yang digunakan dalam penelitian tes 1500 meter bersama-sama melakukan tes awal sebelum melakukan latihan lari speed play dan latihan interval dan melakukan tes akhir setelah mendapat latihan-latihan lari speed play dan latihan interval. Teknik pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan teknik analisis statistika standar deviasi dan varians yang dilanjutkan dengan uji-t pada taraf signifikasi α = 5%. Berdasarkan dari hasil penelitian yang telah dilakukan, maka dapat ditemukan hasil penelitian menunjukan: pertama, terdapat pengaruh peningkatan prestasi yang berarti dari kelompok latihan Interval Training, dengan rata-rata deviasi MD = 1,47 simpangan baku SD = 0,24 dan standar kesalahan mean SEMD = 0,09 hasil tersebut menghasilkan ttabel pada derajat kebebasan (dk) = n-1 = 7 dengan taraf signifikan 5% diperoleh nilai kritis ttabel = 2,365. kedua, terdapat pengaruh peningkatan prestasi yang berarti dari kelompok latihan speed play, dengan rata-rata deviasi MD = 0,53 simpangan baku SD = 0,25 dan standar kesalahan mean SEMD = 0,09 hasil tersebut menghasilkan ttabel pada derajat kebebasan (dk) = n-1 = 7 dengan taraf signifikan 5% diperoleh nilai kritis ttabel = 2,365. Dalam penelitian ini maka diambil kesimpulan bahwa hipotesis penelitian (Ha) diterima. Membuktikan secara statistik bahwa latihan Interval Training lebih efektif dibandingkan dengan latihan Speed Play pada klub Indonesia Muda Atlet Jakarta. Kata Kunci : Latihan Speed Play, Interval Training, Prestasi Lari
SOSIALISASI SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI PELATIH DAN ASISTEN PELATIH OLAHRAGA DI KABUPATEN INDRAMAYU JAWA BARAT Ika Novitaria Marani; Ari Subarkah; Heni Widyaningsih
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024): PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - SNPPM2024
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract Professional certification aims to ensure a person's competence that has been obtained through learning, training, or work experience. Certification provided by professional organizations or associations provides a guarantee that the person holding it has obtained a certain competency standard. However, the function and benefits of this professional certification are not widely known by a profession. Likewise with sports coaches and assistant coaches in Indramayu Regency. Sports coaches and assistant coaches in Indramayu Regency do not yet know what and how professional certification is. Therefore, the solution is to provide socialization regarding professional certification of coaches and assistant coaches. So the purpose of community service activities is for the target audience to understand the function and benefits of having professional certification for coaches and assistant coaches. The training location is carried out in the university's fostered area, namely Indramayu Regency, West Java. The implementation time was in May 2024 at the BJB Bank Hall building, Indramayu Regency. The methods used in this socialization were lecture and discussion methods when delivering professional certification socialization materials. The results of community service activities show that there has been an increase in knowledge about the function and benefits of having professional certification for coaches and assistant coaches. So it is hoped that all sports coaches and assistant sports coaches in Indramayu district have professional competency certification and are declared competent.   Abstrak Sertifikasi profesi bertujuan untuk memastikan kompetensi seseorang yang telah didapatkan melalui pembelajaran, pelatihan, maupun pengalaman kerja. Sertifikasi yang diberikan organisasi atau asosiasi profesi memberikan jaminan bahwa orang yang menyandangnya telah mendapatkan standar kompetensi tertentu. Namun, sertifikasi profesi ini belum banyak diketahui fungsi dan manfaatnya oleh suatu profesi. Begitu pula halnya dengan para pelatih dan asisten pelatih olahraga di Kabupaten Indramayu. Para pelatih dan asisten pelatih olahraga di Kabupaten Indrmayu belum mengetahui apa dan bagaimana sertifikasi profesi itu. Oleh karena itu, solusinya diberikan sosialisasi terkait sertifikasi profesi pelatih dan asisten pelatih olahraga. Sehingga tujuan dari kegiatan pengabdian kepada Masyarakat adalah agar khalayak sasaran memahami tentang fungsi dan manfaat dari memiliki sertifikasi profesi pelatih dan asisten pelatih olahraga. Tempat pelatihan dilakukan di wilayah binaan universitas yaitu Kabupaten Indramayu Jawa Barat. Waktu pelaksanaan dilakukan pada bulan Mei 2024 di gedung Aula bank BJB Kabupaten Indramayu. Metode yang digunakan dalam sosialisasi ini adalah metode ceramah dan diskusi saat menyampaikan materi sosialisasi sertifikasi profesi. Hasil kegiatan pengabdian menunjukkan bahwa terjadi peningkatan pengetahuan tentang fungsi dan manfaat dari memiliki sertifikasi profesi pelatih dan asisten pelatih olahraga. Sehingga diharapkan semua pelatih olahraga dan asisten pelatih olahraga di kabupaten Indramayu memiliki sertifikasi kompetensi profesi dan dinyatakan kompeten.