cover
Contact Name
Ressa Andriyani Utami
Contact Email
ressa.andriyani.utami@gmail.com
Phone
+6285772100033
Journal Mail Official
uppm@akperhusada.ac.id
Editorial Address
Jalan Mangga Besar Raya No. 137-139, Jakarta Pusat, 10730
Location
Kota adm. jakarta pusat,
Dki jakarta
INDONESIA
Jurnal Kesehatan Holistic
ISSN : 25481843     EISSN : 26218704     DOI : https://doi.org/10.33377/jkh
Core Subject : Health,
Jurnal Kesehatan Holistic (JKH), with registered number ISSN 2548-1843 (Print) and ISSN 2621-8704 (Online), is a peer-reviewed journal published two times a year (January and July) by Unit Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan RS Husada Jakarta. JKH is intended to be the journal for publishing articles reporting the results of research on Health Science field especially Nursing, Midwifery, Medicine Science, Pharmacy, Nutritionist, Environment Health, as well as with their development through interdiciplinary and multidiciplinary approach.
Articles 134 Documents
Latihan Fisik : Gait Training Exercise Terhadap Penurunan Risiko Jatuh pada Lansia dengan Penyakit Tidak Menular Maula, Anita Nikmal
Jurnal Kesehatan Holistic Vol. 8 No. 2 (2024): Jurnal Kesehatan Holistic Volume 8/ Nomor 2/ Juli 2024
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan RS Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33377/jkh.v8i2.218

Abstract

Introduction: Falls are a physical problem that often occurs in the elderly, with increasing age physical, mental and bodily function conditions decline. Preventing the risk of falls can be done through gait training exercises. Objective: To determine the effect of gait training exercise on reducing the risk of falls in elderly people with non-communicable diseases. Method: This research design used Quasy Experimental pre & post tests in the intervention group. The number of samples in this study was 58 respondents with the sampling technique used was simple random sampling. This research was carried out in Plombokan Village on March 27-April 15 2023. The measuring tool used in this research used the time up and go test (TUGT). Results: There was a significant effect between before and after being given gait training exercise on reducing the risk of falls in the elderly with a p value = 0.001 (p ? 0.05). This research suggests that physical exercise, gait training exercise, can reduce the risk of falls in the elderly.
Hubungan Gaya Hidup dengan Kejadian Hipertensi pada Remaja di Wilayah Kerja Puskesmas Kiajaran Wetan Tahun 2023 Wahyudin, Wahyudin
Jurnal Kesehatan Holistic Vol. 8 No. 2 (2024): Jurnal Kesehatan Holistic Volume 8/ Nomor 2/ Juli 2024
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan RS Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33377/jkh.v8i2.221

Abstract

Introduction: Hypertension is one of the most common causes of death worldwide, and it is a non-communicable disease that is a major health problem. In adolescence, around 70% of hypertension cases are primary hypertension, which begins with a pre-hypertensive condition that continues into adulthood and carries a risk of morbidity. The objective of this study is to determine the correlation between lifestyle and hypertension in adolescents. Method: This quantitative research uses a cross-sectional approach. A total of 2,007 individuals were sampled using the purposive sampling method. A digital sphygmomanometer and questionnaire sheet were used to collect data. The chi equation is used in data analysis. Results: The study's findings indicate that there is a relationship between lifestyle and cases of hypertension in adolescents. Based on the chi-square statistical test results, the P value is 0.000 (? = 0.05), and the P value is 0.05, which indicates that there is a relationship between lifestyle and cases of hypertension in adolescents. Conclusion: According to the results of the chi-square statistical test, there was a relationship between lifestyle and the incidence of hypertension in adolescents in the Kiajaran Wetan Community Health Center Work Area. P value = 0.000 (? = 0.05). In the villages supported by the Kiajaran Wetan Community Health Center, health workers must carry out a comprehensive youth posyandu
Pengaruh Birth Ball Terhadap Pengurangan Nyeri Dan Kecemasan Pada Kala I Persalinan Di PMB Pringsewu kunang, Analia
Jurnal Kesehatan Holistic Vol. 8 No. 2 (2024): Jurnal Kesehatan Holistic Volume 8/ Nomor 2/ Juli 2024
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan RS Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33377/jkh.v8i2.224

Abstract

Baground: Chirldbirrth irs a natural procerss that erverry prergnant woman wirll erxperrirerncer. Most chirldbirrths arer accompanirerd by irnternser pairn, whirch can somertirmers causer trauma to ther motherr. Ther pairn durirng labor irs a common occurrerncer, wirth physirologircal and psychologircal factors contrirbutirng to irt. Oner non-pharmacologircal merthod to allervirater pairn and provirder comfort to ther motherr irn labor irs usirng a birrth ball. Objective: Ther airm of thirs study irs to derterrmirner ther erfferct of ther birrth ball merthod on rerducirng ther irnternsirty of labor pairn durirng ther actirver phaser of ther firrst stager of labor at BPM Prirngserwu. Method: Thirs rerserarch users a prer-erxperrirmerntal dersirgn wirth a oner-group prerterst-postterst dersirgn. Ther sampler sirzer irs 30 rerspondernts. Ther study populatiron irncluders all motherrs irn labor durirng ther firrst stager wirth cerrvircal dirlatiron of 6-8 cm, and ther samplirng terchnirquer userd irs purposirver samplirng. Data collerctiron terchnirquers irnvolver usirng a counterrprerssurer querstironnairrer wirth a birrth ball and ther VAS pairn scaler. Data analysirs irs perrformerd usirng pairrerd t-terst. Result: Ther rersults show that ther averrager pairn scaler of rerspondernts berforer treratmernt was 7.94, and afterr treratmernt, irt was 6.41. Statirstircal analysirs usirng pairrerd t-terst yirerlderd a sirgnirfircant rersult of 0.000, whirch irs smallerr than ther 5% sirgnirfircancer lerverl (P Valuer = 0.000 < 0.05). Conclution: Ther conclusiron irs that therrer irs an irnfluerncer of usirng ther birrth ball merthod on rerducirng labor pairn durirng ther actirver phaser of ther firrst stager of labor. Ther study suggersts that ther birrth ball merthod can ber userd as an alterrnatirver non-pharmacologircal therrapy irn ther managermernt of labor pairn durirng ther actirver phaser of ther firrst stager.
Correlation Ankle Brachial Index and Inlow’s Foot Screening Among Diabetes Patient at Tourism Area in Buleleng Udrayana, Oka; Purnamayanti, Ni Kadek Diah; Gautama, Made Satya Nugraha; Pratiwi, Luh Dea; Wirawan, Alfonsius Ade
Jurnal Kesehatan Holistic Vol. 9 No. 1 (2025): Jurnal Kesehatan Holistic Volume 9/ Nomor 1/ Januari 2025
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan RS Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33377/jkh.v9i1.235

Abstract

Foot complications are a financial burden because treatment is comprehensive and lasts a long time. The prevalence of foot complications occurs repeatedly in every diabetes patient, so skills are needed to carry out early detection of diabetic foot complications. Early detection can be done with a non-invasive procedure using a simple technique, known as an ankle brachial index (ABI) examination. Other examination techniques are carried out comprehensively through inspection, palpation, and neurological examination using low's 60 second foot screening. This study aims to determine the relationship between ABI and Inlow's 60 second foot screening in type II diabetes mellitus patients in primary health facilities in Buleleng Regency. The design of this research was cross sectional carried out in September 2024. The population in this study were diabetes patients who were members of prolanis assisted by a community health center in Buleleng Regency. The total sample was 168 people. The research results showed a correlation between ABI examination results and Inlow's foot screening (p=<0.001). Routine diabetic foot examinations need to be carried out at primary health facilities for mapping, treatment and referral.
Analisis Tingkat Kecemasan pada pasien Pre-Operasi Tumor Payudara Elektif 1 hari Sebelum Operasi di Rumah Sakit X: Tumor Payudara, Kecemasan, Preoperasi Febriyanti, Hana; Junaefi, Evi; Sabarguna, Boy Subirosa; Susilawati, Ela
Jurnal Kesehatan Holistic Vol. 9 No. 1 (2025): Jurnal Kesehatan Holistic Volume 9/ Nomor 1/ Januari 2025
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan RS Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33377/jkh.v9i1.240

Abstract

Pendahuluan: Sebagian besar populasi di dunia menderita tumor, yang sering menyebabkan kematian. Tumor adalah benjolan atau sel-sel yang tumbuh secara abnormal yang dapat ditemukan di berbagai tempat di seluruh tubuh atau di dalamnya. Pertumbuhan sel-sel yang tidak normal yang menyebabkan benjolan menjadi lebih besar dapat menyebabkan perasaan tidak nyaman, nyeri, sensasi tidak menyenangkan, perubahan fisik dan psikologis. Adanya tumor dapat menyebabkan perubahan fisik, seperti perubahan fungsi organ payudara. karena itu pembedahan diperlukan. Pada beberapa kasus, pembedahan dapat memiliki beberapa risiko dan efek samping. Risiko yang mungkin terjadi termasuk kegagalan anetsesi, kematian di meja operasi, dan kecacatan pasca pembedahan. Efek samping yang mungkin terjadi termasuk nyeri di area operasi, pembengkakan di area operasi, hematoma, seroma, nyeri neuropatik, dan kemungkinan infeksi. Pasien yang akan menjalani pembedahan dapat merasa khawatir, was-was, atau cemas karena hal-hal ini.Tujuan: Mengetahui gambaran kecemasan pada pasien pre-operasi tumor payudara elektif 1 hari sebelum operasi di Rumah sakit X. Metode: Jenis peneltian deskriptif kuanitatif. Pengambilan sampel teknik non-probability Sampling yaitu accidental sampling. Sampel 52 penderita Tumor Payudara yang dirawat di Rumah Sakit X kuesioner yang telah teruji validitas reabilitas menggunakan HARS. Hasil: Hasil Analisis Univariat 52 responden yang akan menjalani operasi tumor payudara 48,1% mengalami cemas sedang, 38,5% cemas ringan dan 13,5% cemas berat. Kesimpulan: Pasien tumor payudara yang akan menjalani operasi seluruhnya mengalami kecemasan dengan mayoritas kecemasan sedang Kata Kunci: Tumor Payudara, Pre-Operasi, Tingkat kecemasan
KLOP (Kontrol Luka Post Operasi): Mobile Phone Application Untuk Mengontrol Luka Pasien Post Operasi: Postoperative Wound Control: Mobile Application for Controlling Postoperative Patient Wounds Wahdini, Rizqa; Rahmawati, Veronica Yeni; Ellynia, Ellynia; Sibualamu, Khalida Ziah; Rosliany, Nia
Jurnal Kesehatan Holistic Vol. 9 No. 1 (2025): Jurnal Kesehatan Holistic Volume 9/ Nomor 1/ Januari 2025
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan RS Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33377/jkh.v9i1.253

Abstract

Pendahuluan: Infeksi daerah operasi (IDO) merupakan masalah kesehatan global dengan prevalensi 3-35%. Di Indonesia, angka infeksi nosokomial (HAIs) mencapai 9,1%, berdampak pada peningkatan biaya perawatan dan perpanjangan masa rawat inap. Salah satu upaya pencegahan adalah melalui perawatan luka pasca operasi yang efektif. Namun, keterlambatan deteksi infeksi luka pada pasien rawat jalan masih sering terjadi, sehingga diperlukan inovasi teknologi untuk memfasilitasi kontrol luka secara mandiri. Tujuan: Penelitian ini bertujuan mengembangkan dan menguji efektivitas aplikasi mobile berbasis Android, KLOP (Kontrol Luka Post Operasi), sebagai alat bantu mahasiswa keperawatan dalam pengkajian dan perawatan luka pasca operasi, serta mengurangi angka IDO dan infeksi nosokomial. Metode: Penelitian ini menggunakan metode research and development (R&D) dengan pendekatan prototyping. Tahapan meliputi identifikasi kebutuhan pengguna, pembuatan prototype, pengujian fungsionalitas, dan evaluasi kualitas aplikasi berdasarkan standar ISO 25010. Pengujian melibatkan 57 mahasiswa keperawatan dan dosen di STIKes RS Husada Jakarta. Hasil: Aplikasi KLOP berhasil dikembangkan dengan fitur utama pengkajian luka berdasarkan skala Bates-Jensen, penentuan grading luka, da rekomendasi perawatan. Hasil pengujian menunjukkan kualitas aplikasi sangat baik dengan skor 84,58% berdasarkan ISO 25010, mencakup functional suitability (89,54%), usability (79,51%), dan performance efficiency (88,59%). Kesimpulan: Aplikasi KLOP efektif dalam membantu mahasiswa keperawatan melakukan pengkajian dan perawatan luka pasca operasi, serta berpotensi mengurangi angka IDO dan infeksi nosokomial. Aplikasi ini dapat menjadi alat pendukung penting dalam praktik klinik keperawatan medikal bedah.
Knowledge, Attitudes, and Utilization of COVID-19 Preventive Measures Post-Pandemic Among Nurses at Labuang Baji General Hospital, Makassar Mahyudin, Mahyudin; Yari, Yarwin; La Ramba, Hardin; Syamsuriah; Silaban, Merri
Jurnal Kesehatan Holistic Vol. 9 No. 2 (2025): Jurnal Kesehatan Holistic Volume 9/ Nomor 2/ Juli 2025
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan RS Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33377/jkh.v9i2.254

Abstract

Indonesia menjadi salah satu negara yang terdampak parah oleh COVID-19. Peran perawat dalam konteks pandemi sangat vital. Pengetahuan perawat tentang COVID-19 sangat penting serta sikap yang positif terhadap upaya pencegahan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara pengetahuan, sikap, dan penerapan tindakan pencegahan COVID-19 pada perawat. Metode: Penelitian ini menggunakan desain kuantitatif dengan pendekatan analitik korelasional. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 100 perawat. Pemilihan sampel dilakukan menggunakan teknik random sampling. Hasil: Rata-rata nilai pengetahuan responden adalah 92,5%, yang menunjukkan tingkat pemahaman yang sangat baik tentang tindakan pencegahan COVID-19. Sikap menghasilkan nilai rata-rata sebesar 95,33%, yang mencerminkan optimisme tinggi di kalangan perawat terhadap pengendalian dan penanganan pandemi COVID-19. Dan nilai rata-rata tindakan pencegahan ini adalah 96,66%, yang menunjukkan kepatuhan yang sangat baik terhadap protokol Kesehatan. Kesimpulan: Meskipun terdapat variasi dalam demografi seperti usia, jenis kelamin, dan lama kerja, faktor-faktor tersebut tidak berhubungan signifikan dengan penerapan tindakan pencegahan. Pengetahuan yang benar terbukti berhubungan dengan penerapan tindakan pencegahan yang lebih baik, sementara sikap perawat tidak menunjukkan pengaruh signifikan terhadap penerapan protokol kesehatan. Secara keseluruhan, perawat di RSUD Labuang Baji memiliki kesiapan yang tinggi dalam menerapkan tindakan pencegahan COVID-19 pasca-pandemi, yang mencerminkan keberhasilan pelatihan dan pendidikan yang diberikan kepada mereka.
HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DENGAN KEJADIAN SIKLUS MENSTRUASI PADA ATLET REMAJA BOLA BASKET KABUPATEN KARAWANG Novianti, Rima; Kahendra, Fariz; Intan Apriani, Sekar
Jurnal Kesehatan Holistic Vol. 9 No. 2 (2025): Jurnal Kesehatan Holistic Volume 9/ Nomor 2/ Juli 2025
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan RS Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33377/jkh.v9i2.257

Abstract

Pendahuluan: Penggunaan energi yang melebihi asupan energi bisa mengganggu fungsi hipotalamus dan menekan pelepasan hormon GnRH. Pada atlet yang berlatih intensif, dapat menyebabkan gangguan siklus menstruasi. Gangguan siklus menstruasi sering terjadi pada atlet bola basket. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan aktivitas fisik dengan kejadian siklus menstruasi pada atlet remaja bola basket kabupaten karawang. Metode: penelitian ini menggunakan desain peneltian kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Tehnik sampling yang digunakan dengan teknik total sampling dengan jumlah 35 responden. Instrumen yang digunakan international physical activity questionnaire. Analisa data menggunakan uji Chi-Square dengan alpha 0.05. Hasil: penelitian aktivitas fisik dengan kejadian siklus menstruasi didapatkan nilai P value = 0.015 < ? (0.05) artinya terdapat hubungan aktivitas fisik dengan kejadian siklus menstruasi pada atlet remaja bola basket Kabupaten Karawang. Kesimpulan: Bagi remaja dan PERBASI Karawang perlu berolahraga sesuai jadwal terstruktur dan seimbang. Catat hari pertama haid setiap bulan untuk memantau siklus menstruasi.
PENGARUH AROMATERAPI KULIT JERUK MENURUNKAN MUAL MUNTAH AKIBAT KEMOTERAPI PADA ANAK USIA 3-17 DI RUMAH SINGGAH YAYASAN (RCBADAK) TAHUN 2023 : kemoterapi 3-17, aroma kulit jeruk, mual muntah Kusumadewi, Feny; Febriyanti, Hana; Rahim , Vina Rica; Susilawati, Ela; Purwadi, Happy Novriyanti; Puspitasari, Dian
Jurnal Kesehatan Holistic Vol. 9 No. 2 (2025): Jurnal Kesehatan Holistic Volume 9/ Nomor 2/ Juli 2025
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan RS Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33377/jkh.v9i2.258

Abstract

Pendahuluan Selama kemoterapi, pasien kanker anak sering mengalami muntah dan mual. Salah satu jenis pengobatan yang digunakan untuk mengontrol pertumbuhan sel kanker adalah kemoterapi. Mual dan muntah, yang disebabkan oleh rangsangan pada pusat mual dan muntah yang dipicu oleh obat kemoterapi dan chemoreceptor trigger zone, merupakan efek dari kemoterapi. Tujuan : mengetahui pengaruh aromaterapi kulit jeruk terhadap penurunan rasa mual dan muntah akibat kemoterapi usia 3-17 tahun di shelter Yayasan Tanggap Darurat Kemanusiaan (RCBDAK). Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif one grup pretest-posttest design Hasil dan Kesimpulan : nilai P-Value sebesar 0,000 < ? (0,05). Maka dapat disimpulkan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. uji homogenitas marginal terdapat pengaruh aromaterapi kulit jeruk terhadap penurunan mual muntah akibat kemoterapi pada anak usia 3-17 tahun yang tinggal di rumah singgah Yayasan Tanggap Darurat Kemanusiaan (RCBDAK) tahun 2023.
RELATIONSHIP BETWEEN EMOTIONAL QUOTIENT (EQ) AND RISKY SEXUAL BEHAVIOR IN ADOLESCENTS IN CENTRAL JAKARTA Rahmawati, Veronica Yeni Rahmawati; Mustafida, Ika; Puspasari, Jehan; Saragih, Dameria; Ardiansyah, Rifki; Nisru, Anggun Sarahma
Jurnal Kesehatan Holistic Vol. 9 No. 2 (2025): Jurnal Kesehatan Holistic Volume 9/ Nomor 2/ Juli 2025
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan RS Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33377/jkh.v9i2.259

Abstract

Masalah kesehatan yang terjadi pada usia remaja bervariasi bahkan masalah yang timbul bisa didapatkan dari dampak perilaku seksual berisiko. Mengatasi masalah kesehatan remaja tersebut perlu adanya pengembangan potensi yang tersedia dalam diri remaja salah satunya yaitu kecerdasan emosional. Tujuan: mengetahui hubungan antara Emotional Quotient (EQ) dengan perilaku seksual berisiko pada remaja. Metode: Penelitian ini menggunakan desain kuantitatif dengan cross sectional. Teknik pengambilan sampel menggunakan Purposive Sampling pada satu SMA di Jakarta Pusat dengan jumlah responden 156 pada bulan Mei 2025. Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner Wong and Lewis Emotional Intelligence Scale (WLEIS), Indeks Derajat Perilaku Seksual Remaja dan data demografi. Hasil penelitian: Mayoritas responden remaja putri (51,9%), usia 14-17 tahun (66%), duduk di bangku kelas XII (49,4%), pendidikan terakhir ayah lulusan SMA (55,8%) dan pendidikan terakhir ibu lulusan SMA (60,3%). Terdapat hubungan antara Emotional Quotient dengan perilaku seksual beresiko pada remaja (P-value=0,0001). Prevalence Risk didapatkan 18,59 (95%CI 9,01 – 49,13). Kesimpulan: Perawat berperan penting dalam memberikan pendampingan pada remaja untuk mengembangkan kemampuan emosional melalui media edukasi sebagai evidence based dengan pendekatan emosional untuk meningkatkan kesadaran dan keyakinan diri remaja dalam mencegah perilaku seksual berisiko.