cover
Contact Name
Safiruddin Al Baqi
Contact Email
albaqi@iainponorogo.ac.id
Phone
+6285646562647
Journal Mail Official
maalim@iainponorogo.ac.id
Editorial Address
Jl. Pramuka No. 156 Ronowijayan Siman Ponorogo
Location
Kab. ponorogo,
Jawa timur
INDONESIA
Ma'alim: Jurnal Pendidikan Islam
ISSN : 27456293     EISSN : 27456285     DOI : https://doi.org/10.21154/maalim
Maalim Jurnal Pendidikan Islam adalah jurnal yang dikelola oleh Juruasan Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Ponorogo. Maalim Jurnal Pendidikan Islam terbit dua kali dalam satu tahun yaitu di bulan Juni dan Desember. Maalim Jurnal Pendidikan Islam menerbitkan karya ilmiah baik studi literature ataupun hasil penelitian lapangan dengan tema pendidikan agama Islam, pendidikan pesantren dan tema lain terkait pendidikan Islam.
Articles 111 Documents
Sejarah Pendidikan di Indonesia Pasca Orde Baru dan Tantangannya Menghadapi Era Disrupsi Sayyida Safir Fadhila; Muhammad Miftah
MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam Vol. 5 No. 1 (2024): MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : IAIN Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/maalim.v5i1.9210

Abstract

After the fall of the New Order in 1998, Indonesia experienced a major transformation in various aspects of life, one of which was the Islamic education system. The political changes and reforms that occurred had a significant influence on the way Islamic education was managed and developed. In this era of disruption triggered by technological advances, globalization, and Islamic educational institutions such as Islamic boarding schools and madrasas are facing unique and complex challenges. The research aims to understand Islamic education in Indonesia after the New Order and identify and evaluate the challenges faced by Islamic education institutions in the era of disruption. As well as knowing the role of Islamic educational institutions which remain relevant and effective in the modern context. The research method applied is a literature study by examining various literature sources. The results of this research are to improve the quality of Islamic education, equip students with optimal mastery of science and technology supported by a good religious and social mentality, and create a good and true generation of people. The era of disruption presents challenges to the digital divide, as well as the need to balance traditional values ​​and modern innovation.
Fatwa Ulama dan Diskriminasi Perempuan pada Ranah Pendidikan Ainurrofiq, Faiq
MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam Vol. 5 No. 1 (2024): MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : IAIN Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/maalim.v5i1.9305

Abstract

This article examines the discrimination of women in the education sector perpetuated through the ulama fatwa. The data were taken from the fatwas of Salafi ulama that discussed women's education, both collectively and individually. The structure of the fatwa text is then analyzed using critical discourse analysis at the macro, meso, and microstructural levels. The researcher concludes that Saudi Arabian Salafi scholars use fatwa to practice discriminating against women in education. In this context, the ulama decided (1) differences in the curriculum in girls' schools and boys' schools; (2) instructing women to take specific majors that are deemed appropriate to their nature; (3) prioritizing marriage for women over continuing their studies; (4) enough for women to receive education at the basic education level. The relation between the anti-equality ideology and patriarchal Arab culture influences the construction of ulama fatwas which tend to be discriminatory in women's education. Saudi Arabian Salafi clerics can freely produce and reproduce discriminatory discourse in women's education because Salafi clerics have the power to organize the domain of education in Saudi Arabia, especially before the beginning of the new Saudi Arabia era under the leadership of Muhammad bin Salman.
Sinergitas Guru dalam Mengatasi Perilaku Indisipliner Siswa di MAN 1 Ponorogo Wilis Werdiningsih; Binti Ahlaku Mukaromah
MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam Vol. 5 No. 1 (2024): MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : IAIN Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/maalim.v5i1.9691

Abstract

The purpose of education cannot be separated from the role of a teacher, namely educating, guiding, teaching and training. With synergy between moral belief teachers and guidance and counseling teachers, students can overcome disciplinary behavior. The moral aqidah teacher has the role of providing an understanding of religious values, while the guidance and counseling teacher has the role of providing guidance and counseling services to students. This research aims to analyze the synergy of the moral aqidah teacher and guidance teacher in overcoming student disciplinary behavior at MAN 1 Ponorogo. Data collection was carried out using interviews, observation and documentation techniques. With the data analysis stage using the interactive model analysis technique of Milles, Huberman, and Saldana. Meanwhile, the technique for checking the validity of the data in this study uses triangulation techniques. Based on data analysis, it was found that the synergy between moral aqidah teachers and guidance and counseling teachers was well established, while the form of synergy that existed was establishing communication, coordination and cooperation in developing their respective roles to complement each other. Supporting factors come from the teacher and family environment while inhibiting factors come from the student's personality and friendship environment. With the role of moral belief teachers and guidance and counseling teachers, they can help overcome disciplinary behavior even though it is not yet completely perfect. Because there needs to be role and support from all teachers, staff, and employees at the Madrasah.
Strategy Of Darul Huda Mayak Islamic Boarding School In Facing Modern and Postmodern Challenges Mahmudin, Afif Syaiful
MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam Vol. 5 No. 1 (2024): MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : IAIN Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/maalim.v5i1.9775

Abstract

Islamic thought experiences varied dynamics, ups and downs. The clash with Western civilization, which has dominated world civilization, has caused Muslims to rethink their understanding of their religion. Conservative, traditionalist styles of thinking began to be abandoned in the Postmodern era. The tendency to criticize the establishment, modernism and traditionalism is increasingly becoming symptomatic nowadays. To find out about an Islamic boarding school-based educational institution, it is necessary to know the direction of Islamic thought in the Postmodernism era so that we can also know the direction of the Islamic movement in facing this era, especially at the Darul Huda Mayak Ponorogo Islamic Boarding School . The method used in this research is descriptive qualitative. The results of the analysis state that this Islamic boarding school is based on a classical system and is always innovative following the challenges of current developments, with the motto " Ala Nahjis Salafiyatil Haditsah" Pondok Darul Huda will be ready to compete in the field of educational advancement while still maintaining classical values which have proven to be strong any time and circumstances.
Analisis Perbedaan Materi Pokok Pembelajaran Akidah pada Kurikulum 2013 dan Kurikulum Prototipe 2022 Basuki
MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam Vol. 5 No. 1 (2024): MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : IAIN Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/maalim.v5i1.9776

Abstract

The burden of each subject matter of faith in schools in the 2013 curriculum during the COVID-19 pandemic is very heavy because learning for each subject matter is forced to achieve four indicators of competency (spiritual attitudes, social attitudes, knowledge, and skills). This condition is one of the backgrounds for the implementation of the 2022 prototype curriculum starting in the 2022-2023 school year. This study aims to identify and analyze differences in faith’s subject matter in the 2013 curriculum and the 2022 prototype curriculum. This research is library research with the main data sources "2013 curriculum policy" and "2022 prototype curriculum policy". By using content analysis, it has been found that the subject matter of faith in the 2013 curriculum is formulated based on the basic competence based on twelve classes. While the creed material in the 2022 prototype curriculum is formulated based on learning achievement based on six phases. Based on these differences, the subject matter of the 2022 prototype curriculum emphasizes the achievement of essential materials in each phase. Thus, the 2022 prototype curriculum can recover the problem of the burden of each subject matter of faith in schools in the 2013 curriculum during the COVID-19 pandemic.
Pendidikan Islam Perspektif Filosof Islam Klasik sebagai Model Pengembangan Pendidikan di Indonesia Nurdianzah, Erry; Azizah, Nurul; Wathoni, Kharisul; Yahya Ainuri, Ahmad Fahri
MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam Vol. 5 No. 2 (2024): MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan UIN Kiai Ageng Muhammad Besari Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/maalim.v5i2.9742

Abstract

Maraknya kasus bullying yang akhir-akhir ini telah melanda berbagai institusi pendidikan di Indonesia menunjukkan bahwa masih lemahnya pendidikan akhlak dan spiritual di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti tentang model pendidikan Islam prespektif filosof Islam klasik sebagai model pengembangan pendidikan di Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif kepustakaan. Pengumpulan data dilakukan dengan mengumpulkan dokumen, manuskrip, jurnal dan buku yang relefan dengan topik kajian. Analisis data dilakukan dengan mengurutkan, mengelompokkan, memberi kode dan kemudian dicari tema-tema yang sesuai untuk dilakukan interpretasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pendidikan Islam prespektif filosof Islam klasik berfokus pada pengembangan aklhak dan spiritualitas manusia. Oleh karenanya, dalam konteks keIndonesiaan, pendidikan yang berorientasi pada pengembangan spiritualitas dan akhlak anak didik sangat dibutuhkan, sebab model pendidikan Islam prespektif filosof Islam klasik dapat menumbuhkan rasa kemanusiaan dan persaudaraan antar anak didik.
Implementasi Pendidikan Humanistik Pada Santri Di Pondok Pesantren Manabi'ul Qur'an Melati Rahayuning Budi Salatiga Nurul Hidayah, Maulida; Purnomo
MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam Vol. 5 No. 2 (2024): MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan UIN Kiai Ageng Muhammad Besari Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/maalim.v5i2.9792

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk penerapan dan langkah-langkah pendidikan humanistik pada santri di Pondok Pesantren Manabi'ul Qur'an Melati Rahayuning Budi di Salatiga. Penelitian ini menggunakan metode field research dengan pendekatan kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data melalui wawancara dan observasi. Uji keabsahan data menggunakan triangulasi sumber. Informan penelitian ini adalah pengasuh, pengurus, dan santri pondok pesantren Manabi'ul Qur'an Melati Rahayuning Budi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bentuk-bentuk penerapan pendidikan humanistik di Pondok Pesantren Manabi’ul Qur’an Melati Rahayuning Budi berupa adanya kesadaran diri dan rasa kemanusiaan, kebebasan menghafal Al-Qur’an sesuai kemampuan, saling menghargai, dan tidak diskriminasi. Langkah-langkah penerapan pendidikan humanistik di Pondok Pesantren Manabi’ul Qur’an Melati Rahayuning Budi yaitu pemberian nasihat, meditasi, pengingat untuk istikamah dan mendekatkan diri kepada Allah Swt., serta pemberian hadiah dan hukuman.
Penguatan Ekonomi dan Pembelajaran Unggul Lembaga Pendidikan Islam Guntur Cahyono; Qi Mangku Bahjatulloh
MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam Vol. 5 No. 2 (2024): MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan UIN Kiai Ageng Muhammad Besari Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/maalim.v5i2.9801

Abstract

Penelitian ini menjelaskan bagaimana lembaga pendidikan Islam membangun mutu sekolah melalui pembelajaran unggul. Mutu sekolah memiliki berbagai macam aspek salah satunya melalui penguatan ekonomi sekolah. Sekolah bukan hanya mengenai sistem pendidikan, kurikulum atau manajemen SDM yang perlu mendapat perhatian adalah dari sisi keuangannya. Maka diperlukan manajemen keuangan sekolah. Manajemen keuangan adalah suatu aktivitas yang dilakukan untuk menentukan berjalannya kegiatan pendidikan sekolah. Penelitian dilaksanakan di SDIT Muhammadiyah Al Kautsar Kartasura Sukoharjo, sebagai sekolah yang memiliki manajerial keuangan yang baik. Sekolah memiliki kemampuan untuk memberikan fasiltas belajar yang memadai sehingga mutu sekolah bisa terwujud. Adapun Standar Kompentensi Lulusan SDIT Muhammadiyah Al-Kautsar dapat dilihat dari 6 pilar yang sudah diprogramkan yaitu sukses keislaman dan ibadah, sukses karakter, sukses akademik dan ujian nasional, sukses lomba/prestasi, sukses literasi, sukses tahfidz. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif, pendekatan ini memperoleh data dengan melakukan observasi, wawancara dan dokumentasi.
Pengembangan Buku Ajar Moderasi Beragama Berbasis Problem Based Learning Bagi Mahasiswa FTIK IAIN Ponorogo Effendi, Mukhlison; Zamzam Mustofa; Eko Prastio
MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam Vol. 5 No. 2 (2024): MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan UIN Kiai Ageng Muhammad Besari Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/maalim.v5i2.9839

Abstract

Dalam konteks global saat ini, tantangan dalam memahami dan menerapkan moderasi beragama semakin mendesak, terutama di lingkungan pendidikan tinggi. Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Ponorogo, sebagai salah satu lembaga pendidikan tinggi yang berfokus pada studi Islam, menghadapi kebutuhan untuk menyediakan materi yang memadai tentang moderasi beragama kepada mahasiswa Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK). Di tengah kompleksitas budaya, agama, dan latar belakang etnis yang beragam di Indonesia, penyampaian materi moderasi beragama yang tepat dan mendalam menjadi hal yang krusial. Artikel ini membahas pengembangan buku ajar moderasi beragama berbasis Problem Based Learning (PBL) untuk mahasiswa Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Ponorogo. Metode Research and Development (R&D) digunakan dalam merancang dan mengevaluasi buku ajar ini. Validitas materi dan aspek bahasa dievaluasi melalui penilaian dari validator ahli dan tanggapan mahasiswa. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa buku ajar ini mencapai tingkat kelayakan yang baik dalam menyajikan materi yang sesuai dengan tujuan pembelajaran. Uji materi oleh validator ahli materi mencapai persentase 92,50% tanpa revisi, dengan tanggapan positif mahasiswa sebesar 83,71%. Materi buku ajar jelas sesuai tujuan pembelajaran dan menarik minat mahasiswa dalam konteks moderasi beragama. Hasil uji validasi dan evaluasi aspek bahasa menunjukkan bahwa buku ajar telah menggunakan bahasa yang tepat sesuai dengan pemahaman mahasiswa. Penilaian aspek bahasa mencapai persentase 87,50% dari validator ahli bahasa dan respons positif mahasiswa sebesar 82,87%. Bahasa dalam buku ajar digunakan dengan jelas, sesuai EYD, dan konsisten, memenuhi standar yang diharapkan dalam mendukung pembelajaran. Selain itu, peningkatan signifikan dalam pemahaman mahasiswa terhadap moderasi beragama setelah menggunakan buku ajar ini juga tercatat.  Peningkatan signifikan dari pre-test (19,28%) ke post-test (55,72%) menandakan keberhasilan buku ajar dalam meningkatkan pemahaman mahasiswa terhadap moderasi beragama. Hasil evaluasi menyimpulkan bahwa buku ajar yang dikembangkan efektif dalam mendukung pembelajaran moderasi beragama bagi mahasiswa FTIK IAIN Ponorogo.
Integrasi Ilmu Agama dan Umum dalam Pembelajaran Al-Qur'an Hadits Putri, Oriza Alisya; Sari, Yane Wulan; Prawira, Azka Putra; Yasin, Dihya Ahmad; Adzin, Hibrizi; Karimah, Ummah; Busahdiar
MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam Vol. 5 No. 2 (2024): MA'ALIM: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan UIN Kiai Ageng Muhammad Besari Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/maalim.v5i2.9885

Abstract

Kemajuan globalisasi di zaman milenial saat ini tentu menjadi perhatian khusus bagi peran pendidik untuk memastikan bahwa setiap siswa dapat memahami pengetahuan sesuai dengan lintasan, dan tidak keluar dari batasan agamanya. Maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana integrasi ilmu agama dan ilmu umum dalam pembelajaran guru Al-Qur'an Hadits. Penelitian ini menggunakan kualitatif, pengambilan datanya dengan data primer dari guru Al-Qur'an Hadits di MTs Darul Ma'arif Cipondoh Kota Tangerang. Penelitian ini mengumpulkan data melalui wawancara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa setiap siswa sangat penting untuk mempelajari ilmu umum secara mendalam guna membentuk diri menjadi manusia yang berkarakter. Pada lingkup pendidikan Islam, karakter tersebut harus berdiri atas prinsip manusia insan kamil. Maka untuk mencapai hal tersebut, diperlukannya integrasi ilmu umum dan ilmu agama sepanjang proses pembelajaran guna membekali siswa menjadi lulusan yang memiliki wawasan pengetahuan umum yang luas dengan diimbangi oleh nilai spiritualitas yang kuat sesuai dengan kaidah ajaran Islam dalam Al-Qur'an Hadits.

Page 8 of 12 | Total Record : 111