cover
Contact Name
Misbah
Contact Email
misbah_pfis@ulm.ac.id
Phone
+628975586104
Journal Mail Official
jurnal.ilung@ulm.ac.id
Editorial Address
Jl. Brigjend H. Hasan Basry, Kayu Tangi Banjarmasin , Banjarmasin, Provinsi Kalimantan Selatan, 70123
Location
Kota banjarmasin,
Kalimantan selatan
INDONESIA
Articles 271 Documents
Penerapan Pemberdayaan Masyarakat Dalam upaya Pencegahan Kejadian Hipertensi di RT 004/RW 002 Kota Banjarbaru Muhammad Rafly Fajar; Rudi Fakhriadi SKM., M.Kes (Epid); Bella Cornelia Anggut; Siti Habibah Maulydia; Wulandari - -
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Hypertension is a risk factor for atherosclerosis, stroke, heart failure, and kidney failure (Nugraha, 2019). Currently hypertension is a degenerative disease experienced by the elderly, but currently hypertension can also be experienced by young people. The methodology used in this community service activity is visiting residents' homes one by one, then giving pre-test questions, checking blood pressure and providing education or counseling by presenting material on the definition of hypertension, risk factors, symptoms, forms of prevention and control and lastly conduct an evaluation of the counseling participants after the presentation of the material in the form of questions and answers about the material that has been presented to measure the residents' understanding and fill out the post-test. The results of counseling and empowerment carried out for RT residents. 004 RW. 002 is known to have increased in the good category. It is known that the percentage from 64% to 100% after receiving education.
PKM Edukasi Silase Komplit Pakan Kambing di Kelompok Sumber Jaya Gunung Kupang Kota Banjarbaru. Danang Biyatmoko; Untung Santoso; Tintin Rostini
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i2.6589

Abstract

Edukasi teknik ensilase komplit pakan kambing potong menjadi alternatif yang baik dalam meningkatkan produktifitas daging. Pada peternakan kambing boer  yang menyusun pakannya sendiri dengan ragam bahan pakan. Hal ini sangat penting, untuk membantu meningkatkan capaian bobot yang tinggi pada usaha peternakan kambing potong, karena silase komplit adalah pakan berkualitas dan  bernilai nutrisi tinggi . Mitra kegiatan pengabdian adalah kelompok ternak Sumber Jaya kelurahan Gunung Kupang kec. Cempaka Banjarbaru, selama 2 bulan. Metode kegiatan dilakukan dengan tahapan kegiatan berupa pelatihan dan demo pembuatan silase komplit pada mitra, serta monev keberlanjutan kegiatan. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa respons anggota peternak terhadap pelatihan pembuatan silase mencapai 82% kategori tinggi. Pembuatan silase komplit dapat didesiminasikan ke peternak dan mereka dapat membuat dengan teori dan teknis yang baik.  Kualitas silase komplit yang dihasilkan berkualitas baik dengan hasil uji laboratorium mengandung kadar protein kasar (PK) sebesar 19,45 – 20,73 % dan serat sebesar 8,09 % . Hal ini menunjukkan bahwa silase ransum komplit yang dibuat dapat dijadikan sebagai pakan sumber protein tinggi karena mempunyai kandungan protein kasar di atas 20%, sehingga merupakan pakan silase yang bernutrisi tinggi. Rekomendasi kegiatan PKM ini menunjukkan edukasi teknik ensilase pakan kambing boer sangat layak di introduksi,  inovatif serta mampu memberi solusi masalah pakan berkualitas dalam penyediaan pakan bernutrisi tinggi berbasis pakan lokal, sehingga peternak diharapkan sukses dalam budidaya kambing potong dan mendapatkan marjin yang menjanjikan.
Peningkatan Kesadaran Masyarakat Menghadapi Bencana Di Desa Tabing Rimbang Kabupaten Barito Kuala Rosalina Kumalawati; Astinana Yuliarti; Rizky Nurita Anggraini; Inu Kencana hadi; Karnanto Hendra Murliawan
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i2.6115

Abstract

Disasters in South Kalimantan Province did not only occur at the provincial level but also at the village level such as in Tabing Rimbah Village, Mandastana District. Disasters that occur such as floods, fires, and winds. Service activities need to be carried out because they see various areas have the potential for disasters. The purpose of the service is to increase public awareness in dealing with disasters. Service activities are carried out so that public awareness in dealing with disasters increases. The community also becomes more alert and has prepared in dealing with disasters that can occur at any time. Service activities are carried out at the village level because the village is the smallest element in government that has a large enough role in dealing with disasters at the village level. The method used and applied to the service activities of lectures and discussions between participants and resource persons in the field of disaster and disaster communication is active. The people who were invited were representatives of each KK as many as 30 people. The community as participants in service activities is expected to be more active in tackling disasters in Tabing Rimbah Village. Service activities are expected to increase public awareness in dealing with various types of disasters, especially disasters in Tabing Rimbah Village such as floods, fires, and winds that almost routinely occur every year. Awareness raising was carried out through training activities and interactive discussions attended by village heads, community leaders, officials, and the community. The training materials provided are related to types of disasters, how to cope with disasters, knowledge about disaster-resilient villages, and disaster communication. The findings of this service activity are increasing public awareness in dealing with various types of disasters so that people will be more prepared and alert when disasters come so that casualties and property in affected areas can be minimized. 
Pemanfaatan eceng gondok sebagai pupuk organik di desa pemangkih tengah Arfa Agustina Rezekiah; Adistina Fitriani; Yasinta Nur Shiba; Junaedi Junaedi
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i2.5803

Abstract

Pemangkih Tengah merupakan desa merupakan kawasan yang dikelilingi oleh lahan rawa pasang surut. kurang lebih 80% lahan rawa pasang surut tersebut dimanfaatkan masyarakat untuk pertanian tanaman padi.  Di lahan yang berawa dan tidak dimanfaatkan untuk pertaian banyak ditumbuhi oleh  gulma eceng gondok (Eichhornia crassipes)  yang berdampak pada pemanfaatan perairan.  Salah satu upaya untuk mengatasi masalah tersebut adalah dengan memanfaatkan eceng gondok sebagai pupuk. Pupuk organik berbahan eceng gondok mampu memperbaiki struktur fisik tanah, meningkatkan ketersediaan unsur hara, dan pertumbuhan vegetatif. Tim PKM menjadikan kegiatan pembuatan pupuk ini sebagai program dalam mengatasi masalah lingkungan yang ada di desa Pemangkih Tengah RT 06 RW 01. Program ini dilaksanakan dengan memberikan penyuluhan mengenai pemanfaatan eceng gondok, pembuatan pupuk organik dan penanaman sayuran di pekarangan menggunakan pupuk organik eceng gondok.  Proses pembuatannya dimulai dengan persiapan alat, pengambilan bahan (eceng gondok,  dan sekam), pencacahan dan pengeringan, pencampuran dan fermentasi, yang terakhir adalah pengemasan pupuk. Tim PKM berhasil membuat pupuk organik dengan bahan utama eceng gondok dan memberikan edukasi cara membuatnya kepada masyarakat. Selain itu, produk pupuk organik eceng gondok dapat dipasarkan secara luas, sehingga menciptakan peluang usaha baru untuk meningkatkan perekonomian masyarakat DesaPemangkih Tengah.
Edukasi Penggunaan Supplemen Kesehatan dan Potensi Beberapa Jenis Tanaman sebagai Imunomodulator di Kelurahan Palangka Elsa Trinovita; Fatmaria Fatmaria
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i2.6188

Abstract

Abstrak Mengkonsumsi suplemen kesehatan dan obat berbahan herbal secara berlebihan dapat menimbulkan efek yang tidak diharapkan bagi tubuh. Temulawak, kunyit, jahe dan lain-lain dapat mempunyai aktivitas farmakologik sebagai sehingga dapat digunakan oleh masyarakat sebagai tindakan preventif. Oleh karena itu, diperlukan peranan tenaga kesehatan dalam memberikan edukasi kesehatan ke masyarakat. Pelaksanaan kegiatan di Kelurahan Palangka, Kota Palangka Raya dalam bentuk penyuluhan, pembagian buku saku, evaluasi dalam bentuk pre-test/pos-test dan umpan balik. Pelaksanaan kegiatan ini berjalan dengan lancar dengan adanya interaksi komunikasi yang efektif antara narasumber dan peserta kegiatan. Kegiatan ini memberikan manfaat positif bagi masyarakat dalam meningkatkan pengetahuan dan pemahaman terkait informasi ilmiah yang disampaikan oleh narasumber.  Kata kunci: Covid-19; Imunomodulator; Suplemen; Tanaman 
Sistem Pengelolaan Sampah pada Masyarakat Pinggiran Sungai melalui Pemilahan Sampah Rumah Tangga sebagai Upaya Promosi Kesehatan Lena Rosida; Dewi Indah Noviana Pratiwi; Mudrikah Khilda Noor; Widya Shoffa Rosyida; Kandria Firsta Salsabilla; M. Febriansyah
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 3 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i3.6641

Abstract

Desa Muara Bangkal Kelurahan Tanjung Pagar merupakan wilayah padat penduduk dengan pemukiman warga yang berada di bantaran sungai dan gang-gang kecil yang padat. Keberadaan rumah yang berada di bantaran sungai kerap menimbulkan problematika dalam hal pencemaran air sungai. Berdasarkan pengamatan tim, masyarakat desa Muara Bangkal seringkali masih membuang sampah ke sungai. Pencemaran air sungai akibat pembuangan sampah dapat menimbulkan dampak negatif bagi kesehatan masyarakat. Salah satu tindakan kecil pengelolaan sampah yang sampai saat ini masih sulit dilakukan yaitu pemilahan sampah. Oleh karena itu, kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan agar masyarakat desa Muara Bangkal mendapatkan pengetahuan, pemahaman, dan kesadaran bahwa pemilahan sampah bisa dilakukan di tingkat rumah tangga sebagai suatu sistem pengelolaan sampah, dan dapat merubah sampah rumah tangga menjadi bernilai ekonomis. Program ini dilakukan terhadap 20 orang kader kesehatan di Kelurahan Tanjung Pagar dengan bentuk kegiatan berupa penyuluhan, demonstrasi, monitoring serta metode eksperimen dengan pretest-posttest design. Hasil yang diperoleh yaitu didapatkan peningkatan secara bermakna untuk aspek pengetahuan dengan p = 0,006 dan untuk aspek keterampilan didapatkan peningkatan rerata walaupun secara statistik tidak bermakna (p = 0,066) setelah dilakukan penyuluhan. Diharapkan dari kegiatan ini mampu meningkatkan kesadaran masyarakat untuk melakukan pengelolaan sampah khususnya di tingkat rumah tangga salah satunya dengan melakukan pemilahan sampah
Pelatihan Penjernihan dan Pemanfaatan Minyak Jelantah Menjadi Lilin Aroma Terapi di Guntung Paikat, Banjarbaru Selatan, Kalimantan Selatan Pratika Viogenta; Sutomo Sutomo; Normaidah Normaidah
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 3 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i3.6462

Abstract

Pemahaman akan pengolahan limbah di masyarakat dilakukan untuk meminimalisir pencemaran lingkungan. Salah satu limbah rumah tangga di daerah Guntung Paikat, Banjarbaru Selatan, Banjarbaru yakni adalah limbah minyak jelantah, dikarenakan banyaknya warga yang berprofesi sebagai penjual kuliner baik katering, ayam geprek dan yang lainnya, ditambah lagi minyak jelantah yang dihasilkan dari rumah tangga. Berdasarkan permasalahan tersebut, tim pengabdian kepada masyarakat (PkM) Program Studi Farmasi Universitas Lambung Mangkurat berinisiatif untuk melaksanakan suatu pelatihan pemanfaatan limbah minyak jelantah menjadi lilin aroma terapi. Tim bekerja sama dengan Kelompok PKK. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 13 Agustus 2022 dengan peserta yang hadir sebanyak 18 orang. Kegiatan tersebut terdiri dari: penyuluhan dampak dan bahaya penggunaan minyak goreng berulang-ulang, pelatihan penjernihan minyak jelantah dengan menggunakan kombinasi arang aktif kelapa sawit dan bleaching earth, demonstrasi pembuatan lilin aroma terapi berbahan dasar minyak jelantah serta evaluasi peragaan pembuatan lilin aroma terapi berbasis minyak jelantah dari para peserta pelatihan. Luaran yang dihasilkan berupa teknik pengelolaan limbah minyak jelantah, dan produk lilin aroma terapi. Secara keseluruhan kegiatan pelatihan pembuatan lilin aroma terapi berbasis minyak jelantah dan sosialisasi pentingnya mengurangi penggunaan minyak goreng berulang-ulang berjalan dengan sukses.
Implementasi Teknologi Pengelolaan Lahan Penghasil Cabai melalui Kegiatan Budidaya dan Diversifikasi pada Masyarakat Birayang Batang Alai Selatan Bakti Nur Ismuhajaroh; Rosalina Kumalawati; Susi Susi; Astinana Yuliarti; Karnanto Hendra Murliawan; muhammad hamid
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 3 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i3.6071

Abstract

Management of land potential in an area requires technological innovation to produce good quality. Proper land management and processing can improve the product and standard of living of the local community. Chili commodity is a very strategic commodity, where the development of this commodity will never experience a decline and even tends to continue to be increased, due to the high level of demand and consumption. Seeing this, it is very necessary to carry out activities with the background of activities, namely 1) The local community does not realize that their area has the potential for the development of various chilies, and 2) There is still limited public knowledge regarding the use of land suitability management, cultivation technology, and post-harvest technology of various chilies. The purpose of this activity is to build community capacity by developing and utilizing the potential of both natural and human resources in order to improve the community's standard of living. The method used in the Birayang Batang Alai Selatan Village is to carry out 1) Site Surveys and Community Identification, 2) Socialization of Activity Programs, 3) Extension and Training, 4) Mentoring and Continuous Guidance. The technique used in chili cultivation is MPHP (black silver plastic mulch). Community empowerment in addition to the implementation of cultivation for women through diversification of chili-based food. The result of this activity is the achievement of maximum chili production, due to suitable land supported by appropriate technology. This technology is expected to be followed by other communities and is sustainable and more optimal which is expected to improve the welfare of the community. 
Pelatihan Peningkatan Kapasitas Kelompok Sadar Wisata Desa Belangian Ellyn Normelani; Selamat Riadi; Rusdiansyah Rusdiansyah; Irawaty Safitri; Rizky Nur Hakimah; Agung Wicaksono
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 3 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i3.6866

Abstract

Permasalahan pokok secara umum adalah masih belum mengemas budaya sebgai atraksi budaya yang bernilai jual sebagai atraksi pertunjukan.  Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini ditujukan untuk melakukan  pembinaan dan Peningkatan SDM dalam pengetahuan tentang pertunjukan tari kreasi. Kegiatan ini dilakukan dengan menggunakan metode pendampingan yang diberikan kepada generasi muda di Desa Belangian. Melalui kegiatan yang dilakukan, generasi muda telah memahami mengenai pengemasan tarian sebagai atraksi budaya dalam mendukung desa wisata Belangian. Berdasarkan hasil kegiatan pendampingan yang dilakukan, 100% peserta memahami dan menguasai Gerakan  tarian dan sudah menciptakan satu tarian kreasi untuk dipentaskan sebagai atraksi budaya di desa wisata Belangian.  
PKM Kelompok Penderita Diabetes Mellitus dalam Self Management Kepatuhan Diet di RSUD Ulin Banjarmasin Noor Diani; Eka Santi; Rizky Irhamni; Zakianor Isnarawati
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 3 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i3.6537

Abstract

Abstrak Penyakit diabetes mellitus merupakan penyakit degeneratif yang jika tidak dikelola dengan baik dapat mengakibatkan berbagai komplikasi. Tahapan awal dari pencegahan komplikasi yang terjadi pada klien adalah melalui pendidikan kesehatan yang berkaitan dengan pengendalian lanjutan melalui metode self management kepatuhan diet diabetes mellitus, dengan tahapan wawancara yang terkait faktor-faktor kejadian diabetes mellitus pada klien yang berobat di RSUD Ulin, Banjarmasin. Kegiatan dilaksanakan pada hari Senin tanggal 20 Juni 2022 bertempat di Poliklinik Kaki Diabetik RSUD Ulin Banjarmasin dengan peserta adalah penderita diabetes mellitus dan keluarga sebanyak 38 orang. Setelah pemberian materi terkait self management kepatuhan diet diabetes mellitus, kemudian dilakukan evaluasi kepada klien dengan langsung melakukan tanya jawab dan mengisi kuesioner. Kegiatan evaluasi dilakukan oleh tim pengabdian dengan melakukan pendampingan jika dirasakan perlu oleh peserta. Dari hasil kegiatan pengabdian ini mampu meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dan kesadaran peserta tentang pentingnya self management kepatuhan diet diabetes mellitus.  Kata kunci: Diabetes Mellitus; Self management; Kepatuhan diet; Pendidikan Kesehatan

Page 11 of 28 | Total Record : 271