cover
Contact Name
Reza Pratama
Contact Email
reza.pratama@bku.ac.id
Phone
+6281221673803
Journal Mail Official
journal@bku.ac.id
Editorial Address
Universitas Bhakti Kencana, Jl Soekarno Hatta 754, Bandung.
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat
ISSN : -     EISSN : 30640083     DOI : https://doi.org/10.70410/japm
Core Subject : Education, Social,
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat bertujuan untuk mempublikasikan hasil-hasil kegiatan pengabdian yang dilakukan oleh akademisi, praktisi, dan komunitas yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat. Fokus jurnal ini mencakup berbagai aspek pemberdayaan masyarakat yang relevan dengan upaya untuk mengatasi tantangan sosial, ekonomi, lingkungan, pendidikan, dan kesehatan di tingkat lokal, nasional, dan internasional. Fokus Jurnal: 1. Pemberdayaan Ekonomi: Kegiatan yang meningkatkan kesejahteraan ekonomi masyarakat melalui pelatihan kewirausahaan, pengembangan usaha kecil dan menengah (UKM), serta program pemberdayaan ekonomi lainnya. 2. Pendidikan dan Pelatihan: Program pengembangan kapasitas yang meningkatkan pengetahuan dan keterampilan masyarakat, termasuk pendidikan non-formal, pendidikan keaksaraan, dan pelatihan teknologi informasi. 3. Kesehatan Masyarakat: Intervensi kesehatan yang bertujuan untuk meningkatkan akses dan kualitas pelayanan kesehatan, pendidikan kesehatan, kampanye kesehatan masyarakat, serta program pencegahan penyakit. 4. Pengelolaan Lingkungan: Inisiatif yang berkaitan dengan pelestarian lingkungan, pengelolaan sumber daya alam, dan adaptasi terhadap perubahan iklim yang melibatkan partisipasi aktif masyarakat. 5. Kebudayaan dan Pariwisata: Pelestarian dan promosi budaya lokal serta pengembangan pariwisata berbasis komunitas yang memberikan manfaat ekonomi dan sosial bagi masyarakat setempat. Scope Jurnal: Jurnal ini menerima artikel-artikel yang mengkaji berbagai model, metode, dan praktik terbaik dalam pengabdian kepada masyarakat, termasuk tetapi tidak terbatas pada: - Kajian dampak dari program-program pengabdian terhadap kesejahteraan masyarakat. - Pengembangan metode baru dalam pengabdian kepada masyarakat. - Kolaborasi antara akademisi, pemerintah, dan organisasi masyarakat dalam pelaksanaan program pengabdian. - Evaluasi efektivitas pendekatan-pendekatan inovatif dalam pengabdian kepada masyarakat. - Studi kasus dari berbagai daerah dan komunitas yang berbeda, yang menawarkan wawasan tentang praktik terbaik dalam pengabdian. Dengan demikian, Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat menjadi wadah untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman, serta mendorong pertukaran ide-ide yang dapat memperkuat upaya pengabdian kepada masyarakat di berbagai konteks.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 15 Documents
PENYULUHAN TENTANG PENGGUNAAN RAMUAN HERBAL PADA IBU HAMIL DI KECAMATAN MANE KABUPATEN PIDIE Yuliana, Yuliana; Idawati, Idawati; Warni, Eka
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 1 (2024): Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Juli 2024
Publisher : Universitas Bhakti Kencana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70410/japm.v1i1.14

Abstract

The prevalence of herbal medicine use is increasing worldwide, especially among pregnant women. In the Pidie area, it is still very thick with the culture and belief in the use of herbs that are concocted by themselves for maternal health both before pregnancy and even during pregnancy. Published literature shows the prevalence of herbal medicine use varies between 22.3-82.3% during pregnancy. The most commonly used herbs are peppermint, ginger, thyme, chamomile, sage, anise, fenugreek, and green tea. The most common reason for its intended use is for the treatment of gastrointestinal disorders and cold and flu symptoms. The majority of use during the first trimester of pregnancy is without consultation with a doctor or midwife. The majority of pregnant women are recommended by families because it is more effective and has fewer side effects than modern treatments, especially during pregnancy. Many pregnant women do not know the risks of using herbal herbs for their pregnancy, so this community service activity needs to be carried out in order to provide knowledge for pregnant women about the use of herbs during pregnancy. The method that will be used in this community service activity is counseling involving pregnant women, women of childbearing age, families and village officials. The results obtained from this counseling enthusiastic pregnant women participated in the activity and were active in asking questions, showing that the information conveyed by the presenter increased the understanding and knowledge of pregnant women about the use of herbal herbs which has been a tradition that has been valid in the family and community
PENYULUHAN DAN PELATIHAN PEMBUATAN MASKER RAMBUT DAUN PEPPERMINT DI DESA CIBIRU WETAN KABUPATEN BANDUNG Devianti Sagita, Novaliana; Nisrina Anbar Fatin, Mia; Saidah, Siti; Andriansyah, Ivan
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 1 (2024): Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Juli 2024
Publisher : Universitas Bhakti Kencana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70410/japm.v1i1.16

Abstract

The village of Cibiru Wetan is known for its active community involvement through various working groups (pokja). One such group is the Family Medicinal Plants (TOGA) pokja, dedicated to cultivating plants at home for their medicinal benefits. TOGA plants are utilized not only for disease prevention (preventive), health promotion (promotive), disease treatment (curative), and health recovery (rehabilitative), but also for developing cosmetic products. Among the TOGA plants targeted for cosmetic development is peppermint leaf. Peppermint leaves are known to promote hair growth, prevent hair loss, reduce excess oil, alleviate scalp itchiness, and strengthen hair roots. Objective: This community service program aims to apply the cultivation of TOGA plants, particularly peppermint, as an additive in hair masks for the community of Cibiru Wetan village. Methodology: The implementation of this community service program includes the introduction, utilization, and processing of peppermint leaves into hair masks usable by the general public, with a focus on the residents of Cibiru Wetan village. Results: Through the execution of this engagement program, community knowledge has been enhanced in utilizing TOGA, specifically peppermint leaves, as an ingredient in hair masks for the residents of Cibiru Wetan village. Outcome Targets: This initiative endeavors for the residents of Cibiru Wetan village to learn how to utilize peppermint leaves effectively in hair masks, with the expectation of contributing to economic improvement within the community.
Webinar Sosialisasi Vaksinasi Hepatitis B Pada Forum Mahasiswa Kepulauan Seribu, Jakarta Utara, Indonesia Seulina Panjaitan, Riong; Purwati, Purwati; Sutriningsih, Sutriningsih; Sagala, Zuraida; Lailatusaadah, Nuke; Clara, Clara; Angely Septihany, Elisabeth
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 1 (2024): Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Juli 2024
Publisher : Universitas Bhakti Kencana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70410/japm.v1i1.17

Abstract

Viral hepatitis is an infectious disease that is a public health problem in developing countries around the world, including Indonesia. Viral hepatitis can affect the morbidity rate. Hepatitis B is caused by the Hepatitis B virus (HBV). Hepatitis B can be prevented with a safe and effective vaccine that is currently available. The purpose of this community service activity is to provide knowledge to the Thousand Islands Student Forum regarding the definition of Hepatitis B disease, the types of Hepatitis B disease and its causes. In addition, we conducted a socialization activity regarding hepatitis vaccination as a form of prevention effort against Hepatitis B disease. The method used by community service members is the presentation method with the help of powerpoint slides through the google meet application. This activity involved the participation of students from the Morning Pharmaceutical Biotechnology class B, Even Academic Year 2020/2021 and the Thousand Islands Student Forum. The results achieved were increasing knowledge to the Thousand Islands Student Forum about Hepatitis B disease and the Hepatitis B vaccine as seen from the results of throwing questions to the committee. The benefits obtained from this activity such as providing more knowledge and educating the Thousand Islands Student Forum about various types of Hepatitis B vaccines for routine immunization programs as a preventive measure against Hepatitis B disease.
Upaya Peningkatan Pemahaman Remaja Dari Bahaya Seks Bebas Guna Pencegahan HIV/AIDS Dengan Video Animasi Ulfah Jamil, Maria; Rahmawati, Ai; Mulyana, Asep; Sopiah Suryani, Iis; Mulyana, Hilman; Nurdianti, Reni; Nurakilah, Heni; Daryanti, Eneng
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 1 (2024): Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Juli 2024
Publisher : Universitas Bhakti Kencana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70410/japm.v1i1.18

Abstract

Adolescence is a period of transition from childhood to adulthood, which includes all the development experienced in preparation for entering adulthood. These developmental changes include physical, psychological and psychosocial aspects. The most difficult task of adolescent development is related to social adjustment. Teenagers who have to adjust to opposite sex relationships that have never existed before so they adjust to adults outside the family and school environment. Teenagers spend more time with friends, so the influence of peers on attitudes, conversations, interests, appearance and behavior is greater than the influence of family. The problems faced by teenagers originate from changes due to the maturation of reproductive organs which are often unknown to teenagers themselves. These changes can provide certain psychological and emotional impulses which often cause confusion in teenagers. This can cause teenagers to search for self-identity, develop a desire to date, have a deep sense of love, develop the ability to think abstractly and fantasize about sexual activities with the opposite sex. Community service carried out for teenagers at MTsN 2 Tasikmalaya City through providing education about the importance of knowing about free sex in order to prevent sexually transmitted diseases which can lead to HIV/AIDS with animated videos. The results of the counseling showed that MTsN 2 Tasikmalaya City students understood the importance of protecting themselves from free sex in order to avoid contracting HIV/AIDS.
PENYULUHAN KESEHATAN MENGENAI STIMULASI TUMBUH KEMBANG PADA BALITA DI TK PUI 2 SINDANG Musthofa, Ali; Hidayatin, Titin; Hikmawati, Kitri; Hardivianty, Cyntihia; Juwita, Eka
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 1 (2024): Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Juli 2024
Publisher : Universitas Bhakti Kencana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70410/japm.v1i1.19

Abstract

Growth and development is considered a single entity that reflects the various changes that occur during a person's life. All of these changes are dynamic processes that emphasize several interrelated dimensions. The development of toddlers is influenced by various factors that influence each other, including: the stimulation received by the child since infancy, the maturity of the child at the time of receiving stimulation, the innate nature of the child, the knowledge and attitude of parents towards the child and the interaction of parents with the child. Children under five really need developmental stimulation to achieve optimal growth and development. Therefore, growth and development stimulation activities in toddlers through health counseling and simulation of growth and development in toddlers. Parents (mothers) should carry out simulations continuously and continuously to achieve optimal toddler development and in accordance with the age of toddlers.
Edukasi Pengenalan Dan Peran Senyawa Kimia Dalam Rimpang Curcuma Untuk Meningkatkan Kesehatan Masyarakat Fikayuniar, Lia; Sri Wahyuningsih, Eko; Abriyani, Ermi; Sugiharta, Sudrajat; Sri Gunarti, Neni; Agustina, Putri
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 2 (2025): Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Januari 2025
Publisher : Universitas Bhakti Kencana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70410/japm.v1i2.20

Abstract

Tanaman Obat di Indonesia sangatlah banyak jenisnya. Seperti jenis-jenis Curcuma terdapat 51 genus dan 1200 spesies tumbuhan yang termasuk ke dalam familia Zingiberaceae. Hanya saja mengenai kandungan senyawa aktifnya yang terkait dengan peranan dalam kehidupan sehari-hari masih terbatas. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pemahaman mengenai kandungan senyawa kimia yang terdapat pada beberapa jenis rimpang Curcuma dan manfaatnya bagi kesehatan. Dalam program pengabdian kepada masyarakat ini, kami melibatkan siswa/i SMK Wirasaba dan SMAN 2 Karawang melalui penyuluhan dan edukasi tentang kandungan senyawa aktif, dan pemanfaatan rimpang Curcuma, seperti Curcuma zedoaria, dan Curcuma heyneana Val.et van Zijp. Metodologi yang diterapkan mencakup presentasi, diskusi interaktif, serta memberikan leaflet. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan bahwa peserta sangat antusias untuk menerapkan pengetahuan baru mengenai manfaat senyawa aktif, seperti curcumin, minyak atsiri, dan flavonoid yang ada dalam rimpang tersebut. Melalui pengabdian ini, dapat menunjukkan peningkatan signifikan dalam pemahaman tentang manfaat kesehatan dan peran kimia Curcuma, serta peningkatan minat dalam menciptakan produk kesehatan yang bersumber dari lokal dan akses yang lebih baik ke informasi yang relevan, menyoroti potensinya untuk meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat secara keseluruhan.
Training and Education for Little Pharmacists at an Early Age at Miftaahusa'adah Kindergarten Fhatonah, Nuriyatul; Innaya, Shalimar; Nur Isnaeni, Utami; Ivan, Wahyu; Jeni, Aprillia; Julia, Sa’adaturrahma; Hesty, Yusnida
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 2 (2025): Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Januari 2025
Publisher : Universitas Bhakti Kencana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70410/japm.v1i2.25

Abstract

Gagasan Apoteker Cilik (APOCIL) adalah usaha guna menaikkan eksistensi profesi apoteker. Penjelasan ini menjadi dasar penting untuk memulai pemikiran tentang profesi apoteker mulai usia dini, terlebih pada kalangan siswa TK. Apoteker Cilik ialah gagasan guna menaikkan peranan profesi apoteker dengan lebih nyata mulai usia dini. Disemogakan inisiatif seperti ini bisa menaikkan reputasi apoteker pada masyarakat juga mewujudkan lingkungan yang sehat. Metode pelaksanaan pengabdian dilakukan dengan presentasi interaktif melalui media pembelajaran dalam bentuk wayang kartun Apoteker, materi yang dibahas seputar pengenalan sosok profesi Apoteker serta dimana apoteker bekerja, pengenalan bentuk sediaan obat, serta pelatihan cara membuat dan mengerus obat. Evaluasi atas pemahaman materi peserta dilihat atas cara pemberian pertanyaan secara langsung berkaitan atas materi yang sudah dijelaskan sebelumnya. Berdasarkan dari grafik diatas tentang pemahaman siswa tentang pengenalan apteker dan obat dari 27 siswa, sebelum penyuluhan hanya ada 5 siswa yang bisa menjawab pertanyaan terkait Quiz yang ditanyakan dari kami. Setelah penyuluhan memperlihatkan semua siswa mulai mengerti materi tentang profesi apoteker juga pengenalan obat.Dari aktivitas ini memperoleh respon positif atas anak-anak TK Mifthaahussa’adah, atas antusias juga keahlian peserta saat menjawab pertanyaan tentang materi yang dijelaskan. Aktivitas ini bisa membekali siswa atas pengetahuan juga pemahaman terkait profesi Apoteker juga tanggung jawabnya. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa dari 27 siswa setelah mengikuti kegiatan ini, semua siswa mulai mengerti materi tentang profesi apoteker juga pengenalan obat.
Peningkatan Pemahaman Dan Pengetahuan Terhadap Faktor Resiko Preeklamsi Di Puskesmas Kertamukti Kabupaten Karawang Siti Sopiatun; Yuliana Sari, Nina; Rizki Ariani, Desy
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 2 (2025): Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Januari 2025
Publisher : Universitas Bhakti Kencana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70410/japm.v1i2.26

Abstract

Permasalahan mitra dan solusi: Preeklampsia merupakan penyebab utama kematian pada ibu hamil. Data Dinas Kesehatan tahun 2023 menunjukkan bahwa kejadian ibu hamil yang mengalami preeklamsi tersebar di seluruh 50 wilayah kerja puskesmas di Kabupaten Karawang. Jumlah kejadian preeklamsia sebesar 1.791 orang, Jumlah kasus PEB (Pre Eklampsia Berat) di wilayah kerja Puskesmas Kertamukti adalah 43 kasus (2,4%) tanpa kematian. permasalahan yang ada adalah belum adanya deteksi faktor risiko preeklampsia oleh Kader posyandu sebagai langkah penurunan kasus preeklampsia. Solusi yang tepat yaitu meningkatkan pengetahuan dan pemahaman Kader tentang preeklampsia melalui deteksi dini secara mandiri oleh Kader. Tujuan pemberdayaan Kader melalui peningkatan pemahaman dan pengetahuan Kader terhadap faktor risiko preeklampsia. Metode yang digunakan Participatory Action Research (PAR) untuk mengembangkan pemahaman Kader Posyandu tentang deteksi faktor risiko preeklampsia. Hasil Pre test yang tertinggi setelah dilakukan upaya peningkatan pengetahuan yaitu pengetahuan cukup dan sikap positif sebesar 53% dan 33 % sedangkan hasil Post Test yang tertinggi terdapat pada pengetahuan baik dan sikap positif sebesar 70%  dan 73%. Dengan karakteristik berpendidikan rendah sebanyak 83,3% dan berpengalaman  < 1-5 thn sebanyak 86,7 %. Melalui strategi pemberdayaan kader dalam upaya peningkatan deteksi faktor risiko preeklampsia dapat meningkatkan rata-rata pengetahuan Kader tentang preeklampsia sebanyak 34%.
Kondisi Kantin Yang Sehat Studi Kasus Kantin Yayasan Al-Ma’soem Mar'atusholihah, Risya; Mahaba, Latifa Sufi; Rahman, Maulana Ali; Nurmawati, Tri Haura; Septiadi, Muhammad Andi
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 2 (2025): Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Januari 2025
Publisher : Universitas Bhakti Kencana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70410/japm.v1i2.27

Abstract

Kantin merupakan tempat menjual makanan dan minuman di setiap sekolah untuk semua warga sekolah. Akan tetapi belum semua kantin sekolah di Kota Bandung memiliki kantin yang sesuai dengan kriteria kantin sehat yang telah di tetapkan oleh puskesmas seperti hygiene sanitasi dan kualitas makanan yang bergizi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi kantin kantin yang ada di sekolah dengan memberikan edukasi kepada Masyarakat mengenai pentingnya kantin sehat di sekolah. Metode yang di gunakan pada penelitian ini adalah kualitataif dengan analisis observatif. Penelitian ini menghasilkan bahwa pentingnya keberadaan kantin sehat disebuah lingkungan sekolah untuk meningkatkan kesehatan para siswa baik itu dari segi hygiene sanitasi, kandungan pada makanan dan minumannya ataupun dari segi pengelolaan limbahnya. Penelitian ini berkontribusi untuk meningkatkan kualitas makanan di kantin melalui tata kelola kantin dan pengelolaan limbah yang efisien. Hasil Observasi menunjukkan bahwa kantin ini telah memenuhi standar kesehatan dengan menyediakan tempat cuci tangan berair mengalir, penyimpanan makanan tertutup, dan sistem pengelolaan limbah yang baik melalui bank sampah.
In-House Training Bantuan Hidup Dasar Dewasa Pada Staf dan Karyawan UPT Puskesmas Ciwaruga Jundiah, R Siti; Nurlianawati, Lia; Sumbara; Intan Hayati, Nur; Wulan Megawati, Sri Wulan; Imam, Haerul; Iwan Mutiudin, Ade; Marti Lengga, Vivop
Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 2 (2025): Jurnal Adiguna Pengabdian Masyarakat Januari 2025
Publisher : Universitas Bhakti Kencana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70410/japm.v1i2.30

Abstract

Penyakit jantung dan pembuluh darah masih menjadi penyebab utama kematian di dunia, dengan henti jantung mendadak sebagai salah satu komplikasi yang paling fatal. Saat kejadian ini terjadi, setiap detik sangat berharga. Penelitian menunjukkan bahwa tindakan Bantuan Hidup Dasar (BHD) yang dilakukan dalam lima menit pertama dapat meningkatkan peluang bertahan hidup secara signifikan. Oleh karena itu, penting bagi masyarakat untuk memahami BHD dan tersedianya alat Automated External Defibrillator (AED) di tempat umum agar pertolongan dapat segera diberikan. Sebagai fasilitas kesehatan di Kabupaten Bandung Barat, Puskesmas Ciwaruga berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik dan memastikan keselamatan pasien. Hal ini sejalan dengan visi Universitas Bhakti Kencana yang bertekad mencetak perawat profesional, unggul, dan siap menghadapi situasi gawat darurat, baik di rumah sakit maupun di komunitas. Untuk itu, Puskesmas Ciwaruga bekerja sama dengan Universitas Bhakti Kencana, khususnya pengampu mata kuliah Keperawatan Gawat Darurat, dalam menyelenggarakan In House Training Bantuan Hidup Dasar. Pelatihan ini diharapkan dapat membekali tenaga medis dan masyarakat sekitar dengan keterampilan yang tepat dalam memberikan pertolongan pertama pada henti jantung. Dengan pelatihan yang komprehensif dan berbasis standar, kita dapat menciptakan lingkungan yang lebih aman dan memastikan setiap nyawa memiliki peluang lebih besar untuk diselamatkan.

Page 1 of 2 | Total Record : 15