Claim Missing Document
Check
Articles

Found 16 Documents
Search

ADSORPTION OF NICKEL IN NICKEL SULPHATE SOLUTION (NISO4) BY LAPINDO MUD Sa'diyah, Khalimatus; Syarwani, Muchamad; Hadiantoro, Sigit
Jurnal Bahan Alam Terbarukan Vol 6, No 1 (2017): June 2017 [Nationally Accredited]
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jbat.v6i1.7963

Abstract

This research has been carried out to produce adsorbent from Lapindo mud through various activation process, to adsorb nickel from nickel sulfate solution. Several investigations were performed in this research such as characterization of Lapindo mud before and after activation, effect of physical, chemical and chemico-physical activation to Si/Al ratio and determine the most effective method to produce adsorbent with high adsorption rate. Lapindo mud in this research was prepared through several methods such as without activation, calcination at 500 °C for 3 hours, chemical activation with 6 N HCl under reflux for 6 hours, chemical activation with 6 N NaOH under reflux for 6 hours, chemical activation with 6 N HCl under reflux followed by calcination process and the last treatment is chemical activation with 6 N NaOH under reflux followed by calcination process. The object of this research is the Lapindo mud adsorbent ability to adsorb Ni from NiSO4 solution. While activation methods and nickel concentration in this become independent variable. The reduction of nickel concentration efficiency is determined by the nickel concentration before and after adsorption process. The Si/Al ratio of Lapindo mud before activation process was 3.01 and it increase as the mud is activated. The highest Si/Al ratio was found at activation using HCl which is 7.85. Chemical activation using NaOH was found to be the best method to create the adsorbent with adsorption capacity 98.3%.
AKULTURASI PSIKOLOGIS MAHASISWA INDONESIA DI THAILAND (STUDI FENOMENOLOGI PADA PESERTA KKN-PPL TERPADU IAIN TULUNGAGUNG) Sa'diyah, Khalimatus; Marwing, Arman
Psikoislamika : Jurnal Psikologi dan Psikologi Islam Vol 13, No 1 (2016)
Publisher : Fakultas Psikologi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (784.044 KB) | DOI: 10.18860/psi.v13i1.9170

Abstract

Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk memahami dinamika akulturasi psikologis mahasiswa peserta KKN-PPL Terpadu IAIN Tulungagung di Thailand dengan cara mengidentifikasi dan memahami faktor motivasional keterlibatan para peserta dalam KKN-PPL terpadu di Thailand, hambatan sebagai kejadian menekan (stresor) yang mereka hadapi, strategi pengatasan masalah yang mereka lakukan dan proses akulturasi psikologisyang dijalani oleh para peserta KKN-PPL terpadu selama berada di Thailand. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Hasil temuan penelitian ini adalah terdapat kebutuhan dasar seperti kebutuhan untuk mencapai kesenangan (need to have fun), kebutuhan akan cinta dan dimiliki (need to love and belonging),dan kebutuhan akan kekuasaan (need to power) yang terpenuhi melalui keterlibatan dalam program KKN- PPL terpadu di Thailand. Stressor selama proses akulturasi di tempat KKN-PPL di Thailand dapat berbeda antara individu satu dengan individu lainnya. Subjek yang hanya mengalami stresor awal dan tidak mengalami stresor lanjutan cenderung mampu mempergunakan strategi coping berfokus pada masalah yang konsisten dan koping berfokus emosi secara bersamaan tanpa adanya peralihan koping, berbeda halnya dengan peserta dengan pengalaman stressor lanjutan yang cenderung menunjukkan pola coping yang mengalami penurunan atau peralihan secara bertahap. Adapun proses akulturasi psikologis peserta KKN-PPL di Thailand merupakan hasil interaksi dari faktor –faktor yang kompleks dan sangat berpengaruh pada  keberhasilan atau kegagalan hasil akulturasi psikologis menjadi integrated self atau diri baru. Kata kunci: Akulturasi psikologis , stress akulturasi , strategi copingAbstract: This study aims to understand the psychological acculturation dynamics of participant of KKN-PPL integrated programme in Thailand through identifying and understanding the motivation of participants to participate on KKN-PPL integrated programme in Thailand. How did Barrier as stressor which they face it, what coping strategies was used by participants, and how did the psychological acculturation process of participants in Thailand. This study is a qualitative research with phenomenological approach. the results of this research is there are basic needs such as  need to have fun, need to love and belonging and need to power which are realized through their participation on the KKN- PPL integrated programme in Thailand. As for this research found that stressor was different among participants.. Subjects who face initial stressor without advance stressor tend to using coping strategies focused on the problem consistenly and coping strategies centered emotions simultaneously without adaptation switching otherwise subjects who face the advance stressors tend to being decreased in pattern or transition coping strategies gradually. Furthermore, the psychological acculturation process of participant of KKN-PPL integrated programme in Thailand are the result of  interaction of complex factors which affect participants to be success or failure to be integrated self or to be new self identity.Key words: Psychological acculturation, Acculturation stress, Coping strategies 
THE EFFECT OF AMOUNT OF NATURAL ZEOLIT CATALYST IN PRODUCT OF POLYPROPILENE (PP) PLASTIC WASTE PYROLYSIS sa'diyah, khalimatus; Juliastuti, Sri Rachmania
Jurnal Bahan Alam Terbarukan Vol 4, No 2 (2015): December 2015
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jbat.v4i2.4171

Abstract

To overcome the waste problem, especially plastic waste , environmental concerned scientists from various disciplines have conducted various research and actions. Catalytic pyrolysis processes was chosen as an alternative method to recycle plastic waste. The purpose of this experiment was to determine the effect of natural zeolit catalyst on the pyrolysis process with oxygen-free conditions to obtain maximum hydrocarbon compounds (gasoline fraction in C5-C9). The process of pyrolysis was conducted in 3.5 dm3 unstirred stainless steel semi-batch reactor. This process operated at atmospheric pressure with nitrogen injection. Plastic waste that used in this particular paper was 50 grams of polypropylene (PP). In pyrolysis process, natural zeolite catalysts was added 2,5 gram (5% weight of natural zeolite per weight of plastic waste samples), 5 gram (10% ), and 10 gram (20%). Temperature of pyrolysis was 450°C and were maintained until 30 minutes. Steam that produced from pyrolisis was condensed and analysed by gas chromatography–mass spectrometry (GC-MS) to determine yield of hydrocarbons produced. From the analysis of GC-MS, liquid products of pyrolysis contained lots of aromatic hydrocarbons. The optimal amount of catalyst that produce liquid with hydrocarbon compound that has the quality of gasoline was 10 gram (20%) with ≤C9 composition as 29,16% n-paraffin, 9,22% cycloparaffin, and 61,64% aromatics.
PENDAMPINGAN SISTEM PENGELOLAAN KEUANGAN BERBASIS SPREADSHEET BAGI GURU MI DARUSSALAM JATIGUWI Sa'diyah, Khalimatus; Suharti, Profiyanti Hermien; Hidayati, Mutia Devi; Iswara, M. Agung Indra
PEDULI: Jurnal Ilmiah Pengabdian Pada Masyarakat Vol 5 No 1 (2021)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37303/peduli.v5i1.318

Abstract

MI Darussalam Jatiguwi is one of the MI’s in Malang Regency. Many problems are faced by the institution, one of which is the limited number and competence of teachers or teaching staff and the lack of use of information technology to support activities financial management system in elementary school. The purpose of implementing this Community Service Activity (PkM) is the revitalization and development of MI Darussalam teachers related to a SpreadSheet-based financial management system mentoring workshop. The implementation of PkM is carried out by giving live lectures and demonstrations of using applications to manage madrasah finances. The PkM activity was held in the MI Darussalam Jatiguwi building and was attended by the PkM Team and students of the Chemical Engineering Department as well as teachers and staff of MI Darussalam Jatiguwi. This PkM activity pays attention to the health protocol, namely the participants involved are measured their body temperature, before entering the room clean their hands and must wear masks during the activity. The event started with an opening by the Chairman of the MI Darussalam Foundation, followed by remarks by representatives of the PkM Team, a symbolic handover of computer grants and the provision of materials. Participants participated enthusiastically.
ANALISIS EKONOMI PRA RANCANGAN PABRIK KIMIA PEMBUATAN MINYAK ESTER DARI MINYAK KELAPA SAWIT BERKAPASITAS 4000 TON/TAHUN Attaliya, Yusica Radya; Sa'diyah, Khalimatus
DISTILAT: Jurnal Teknologi Separasi Vol. 10 No. 3 (2024): September 2024
Publisher : Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33795/distilat.v10i3.6222

Abstract

Pendirian pabrik minyak ester berbahan baku minyak kelapa sawit memberikan dampak yang positif bagi pengguna mesin transformator baik di dalam maupun luar negeri. Berdirinya pabrik minyak ester yang direncanakan berlokasi di Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Jawa Timur dan memiliki 377 orang pekerja akan membuka peluang kerja baru bagi penduduk sekitar. Dari segi pembuatannya, minyak ester akan dihasilkan melalui proses transesterifikasi yang dinilai menghasilkan dengan konsentrasi lebih tinggi yaitu 97,69% dan waktu reaksi yang cepat yaitu 60 menit. Minyak ester dimanfaatkan oleh industri yang bergerak dibidang kosmetik, makanan, tekstil dan lainya, serta dapat digunakan menjadi bahan bakar pada mesin diesel dan pelumas. Analisis ekonomi pabrik minyak ester dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui kelayakan berdirinya pabrik suatu pabrik. Analisis ekonomi dilakukan dengan menghitung analisis kelayakan dengan parameter seperti Total Capital Investment, Fixed Capital Investment, Working Capital Investmet,  dan Total Production Cost serta analisis profitabilitas. Analisis kelayakan terdiri dari Total Capital Investment sebesar Rp 168.511.817.192,47; Fixed Capital Investment sebesar Rp 143.235.044.613,60; Working Capital Investmet sebesar Rp 25.276.772.578,87; Total Production Cost sebesar Rp 161.111.907.495,60. Analisis profitabilitas terdiri dari, nilai Return On Investment sebelum pajak sebesar 14% dan sesudah pajak sebesar 12%. Sedangkan nilai Minimum Pay Out Time sebelum pajak sebesar 3,85 tahun dan sesudah pajak sebesar 4,24 tahun. Break Event Point yang didapatkan 23,53% dan nilai Shut Down Point yang didapatkan sebesar 9%, sehingga diperoleh Internal Rate of Return sebesar 17%. Hasil analisis ekonomi menunjukkan kelayakan finansial pembangunan pabrik minyak ester dengan kapasitas 4000 ton/tahun.
Involvement of the Incumbent's Wifes in the 2020 Regional Head Election during the Corona Pandemic Sa'diyah, Khalimatus
The Sunan Ampel Review of Political and Social Sciences Vol. 1 No. 1 (2021): November
Publisher : UIN Sunan Ampel Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15642/sarpass.2021.1.1.44-55

Abstract

The purpose of writing this article is to examine how the incumbent wives are involved in the 2020 Regional Head Election amid a pandemic as part of launching their political dynasty. Even if you look at the current Coronavirus, it is feared that the moment of the 2020 Regional Head Election could increase the spread and transmission of the Coronavirus. However, on the other hand, if the 2020 Regional Head Election is continuously postponed, many regions will not have a legitimate leader. The approach of this research is descriptive qualitative, while to obtain data, the author uses secondary data from journals, news, and other relevant sources. Meanwhile, to dissect this case, the writer uses Anne Philips' theory of women's political representation, Schumpeter's concept of procedural democracy, and political dynasties. The analysis process begins with data collection, data reduction, data presentation, and conclusion drawing. The result shows that the implementation of the 2020 Regional head Election during the Corona period, which was attended by prospective leaders of the incumbent's wives, became a moment to increase the role of women in politics and part of the political dynasty.
Pengolahan Limbah Cair Pabrik Gula Menggunakan Adsorben dari Kotoran Sapi dan Ampas Tebu Sahendra, Surahman Latif; Hamsyah, Ridha Aulia; Sa'diyah, Khalimatus
CHEESA: Chemical Engineering Research Articles Vol. 4 No. 1 (2021)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25273/cheesa.v4i1.8416.31-38

Abstract

Limbah cair seringkali dibuang ke sungai tanpa pengolahan yang memadai sehingga bahan-bahan organik yang terkandung di dalamnya cukup tinggi yang dapat menimbulkan dampak negatif bagi lingkungan. Adsorpsi merupakan salah satu cara untuk mengurangi kandungan bahan-bahan organik pada limbah cair. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio massa dan waktu kontak adsorben campuran dari kotoran sapi dan ampas tebu terhadap parameter pengolahan limbah cair pabrik gula. Analisis yang dilakukan pada penelitian ini adalah nilai COD, BOD, TSS, dan pH. Variasi rasio massa adsorben terhadap volume air limbah yaitu 1%, 2%, 3%, 4%, sedangkan variasi waktu kontak adsorben terhadap sampel air limbah adalah 1 jam, 2 jam, 3 jam, dan 4 jam. Penurunan nilai COD dan TSS terbaik pada rasio adsorben 3% dan waktu kontak 3 jam. Nilai BOD mengalami kenaikan pada semua variabel tetapi tidak melebihi baku mutu limbah cair. Hasil penelitian terbaik diperoleh nilai COD 12 mg/L, TSS 26,67 mg/L, pH 6 dan BOD 28,72 mg/L.
Pemanfaatan Serbuk Gergaji Kayu sebagai Karbon Aktif melalui Proses Pirolisis dan Aktivasi Kimia Sa'diyah, Khalimatus; Suharti, Profiyanti Hermien; Hendrawati, Nanik; Pratamasari, Finda Agustin; Rahayu, One Mahardika
CHEESA: Chemical Engineering Research Articles Vol. 4 No. 2 (2021)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25273/cheesa.v4i2.8589.91-99

Abstract

Ketersediaan limbah serbuk gergaji kayu sangat potensial diolah menjadi karbon aktif karena mengandung selulosa dan lignin yang menyebabkan serbuk gergaji kayu dapat mengikat ion logam berat. Pemanfaatan karbon aktif banyak digunakan di berbagai industri, diantaranya sebagai penyerap zat pencemar dan logam berat. Penelitian ini membahas tentang pembuatan dan pemanfaatan serbuk gergaji kayu sebagai karbon aktif (adsorben) melalui pirolisis dan aktivasi kimia. Tujuannya adalah untuk mengetahui pengaruh suhu pirolisis terhadap kualitas karbon aktif yang dihasilkan. Karbon aktif dibuat menggunakan serbuk gergaji kayu yang didehidrasi di bawah sinar matahari. Proses karbonisasi dilakukan dengan metode pirolisis pada suhu 200 °C, 225 °C, 250 °C, 275 °C dan 300 °C selama 1 jam. Hasil proses pirolisis selanjutnya diaktivasi menggunakan aktivator basa kuat (NaOH) dengan konsentrasi 1 N dan waktu aktivasi 3 jam. Berdasarkan hasil penelitian, suhu pirolisis yang menghasilkan kualitas karbon aktif mendekati Standar Industri Indonesia (SII) 0258-88 adalah pada suhu 275 °C. Kualitas karbon aktif yang dihasilkan memiliki kadar air 3 %, kadar abu 10,2 %, kadar volatile matter 23 %, dan kadar fixed carbon 63,7 %.
Optimization of Domestic Wastewater Treatment with Biological Aerated Filter (BAF) Method Based on Bioball Sa'diyah, Khalimatus; Iswara, Mochammad Agung Indra; Dewi, Listiyana Candra; Putri, Febby Anisa
Jurnal Teknik Kimia dan Lingkungan Vol. 8 No. 2 (2024): October 2024
Publisher : Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33795/jtkl.v8i2.5138

Abstract

Domestic wastewater treatment using Biological Aerated Filter (BAF) method based on bioball is a technological innovation that combines biological and physical processes to improve effluent quality. This study studied the use of a Biological Aerated Filter (BAF) modified with bioball media and variations in residence time to improve waste treatment efficiency and ensure effluent quality by established standards. The study consisted of four stages: preparation, seeding and acclimatization, use of Biological Aerated Filter (BAF), and analysis of the results. The prepared waste samples are domestic liquid waste from shopping centers that have known sample parameters as influential. Seeding and acclimatization are carried out in BAF reactors. Waste was treated through BAF with variable residence time, then analyzed by testing procedures based on \SNI 6989.72: 2009. The results showed that the bioball media in the BAF reactor were more effective than without media, showing a decrease in TDS (92% in 6 hours), TSS (86%), and an increase in COD and BOD efficiency. Effluent pH results are constant at 6-7 as per environmental standards. Obtaining higher process efficiency required a combination of wastewater treatment methods.
Penerapan pengolahan limbah secara elektrokoagulasi pada limbar cair dari pusat perbelanjaan di Kota Malang Sa'diyah, Khalimatus; Susanto, Susanto; Witasari, Wianthi Septia; Ayuningtyas, Nur An Nisa Octa; Tavia, Pramita Nor
Journal of Sustainable Community Development Vol. 3 No. 1 (2025): Journal of Sustainable Community Development
Publisher : MID Publisher International

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.14440048

Abstract

Limbah cair merupakan salah permasalahan pada pusat perbelanjaan di Kota Malang. Tujuan program ini adalah memberikan solusi alternatif pengolahan limbah cair di salah satu pusat perbelanjaan di Kota Malang. Berdasarkan hasil pengolahan limbah cair secara elektrokoagulasi diperoleh hasil bahwa air limbah domestik Mall Dinoyo yang diolah dengan metode elektrokoagulasi memiliki kandungan COD sebesar 65 mg/L, kandungan BOD sebesar 0,66 mg/L, kandungan TSS sebesar 222 mg/L, kandungan minyak 1,28 mg/L, dan pH sebesar 6,3. Air limbah hasil pengolahan secara elektrokoagulasi sudah memenuhi parameter standard mutu air limbah domestik terutama pada parameter pH, COD, BOD, dan kadar minyak. Namun hasil pengolahan limbah cair secara elektrokoagulasi belum memenuhi parameter TSS. Hasil tersebut juga cukup memuaskan untuk diterapkan di pusat pengolahan limbah cair domestik seperti limbah cair dari pusat perbelanjaan. Perlu pengembangan inovasi lebih lanjut untuk menurunkan kadar TSS pada limbah cair domestik seperti penggabungan metode elektrokoagulasi dengan absorpsi menggunakan karbon aktif.