Claim Missing Document
Check
Articles

ANALISIS TINGKAT KEDISPILINAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA PADA SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR NEGERI 14 KELAKIK Novia, Novia; Nugraha, Asep Eka; Permatasari, Rindah
JURNAL PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN SEKOLAH DASAR Vol. 1 No. 1 (2023): JANUARI
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jppsd.v1i1.1003

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui serta mendeskripsikan tingkat kedisiplinan siswa dalam proses pembelajaran Bahasa Indonesia dikelas III di SD Negeri 14 Kelakik. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif. Penelitian ini bertempatan di SDN 14 Kelakik yang dilaksanakan selama 3 bulan. Subjek penelitian ini yaitu siswa, guru wali kelas, kepala sekolah dan objek penelitian ini tingkat kedisiplinan siswa. Insrumen penelitian yang digunakan yaitu lembar observasi,lembar wawancara, dan dokumentasi. teknik pengumpulan data menggunakan teknik non tes .Analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan menarik kesimpulan.  keabsahan data di uji triangulasi sumber, teknik, dan waktu. Hasil Penelitian menunjukan bahwa tingkat kedisiplinan siswa pada saat  proses pembelajaran menunjukan bahwa(1)Tingkat kedisiplinan siswa diawal kegiatan pembelajaran bahwa masih terdapat siswa  kurang  disiplin  waktu  terkadang siswa masih ada yang melanggar tata tertib pada  saat didalam kelas maupun dilingkungan sekolah.(2)Tingkat kedisiplinan siswa dikegiatan inti pembelajaran  bahwa siswa masih kurang memperhatikan guru ketika pada saat proses belajar mengajar didalam kelas ini  disebabkan  karena siswa suka berbicara antar temanya(3)Tingkat kedisiplinan siswa  dikegiatan akhir pembelajaran bahwa siswa selalu disiplin waktu selain itu jika  siswa diberikan tugas oleh guru disekolah selalu tepat waktu dalam mengumpulkanya tugas sekolah(4)Tingkat kedisiplinan siswa dikegiatan penilaian pembelajaran bahwa siswa  tidak pernah menyuruh kepada  temannya dalam mengerjakan  tugas. kesimpulan penelitian ini adalah tingkat kedisiplinan siswa pada saat proses pembelajaran Bahasa Indonesia  masih mengikuti tata tertib kelas dalam pembelajaran sebagai upaya untuk mencapai tujuan pembelajaran
Analisis Kedisiplinan Belajar Pada Siswa Kelas V di Sekolah Dasar Negeri 06 Emang Bemban Karlos, Yuki; Akip, M; Permatasari, Rindah
JURNAL PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN SEKOLAH DASAR Vol. 2 No. 2 (2024): MEI
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jppsd.v2i2.2132

Abstract

Abstract: The purpose of this thesis is to describe how the Analysis of Learning Discipline for Class V Students at the 06 emang Bemban. State Elementary School. This research uses qualitative research methods, and in the process of collecting data, researchers use the methods of observation, interviews and documentation. As for the analysis, the researcher used descriptive qualitative analysis techniques, namely data reduction, data presentation, and verification. The results of this study were through observation, interviews with school principals, class teachers and class V teachers in instilling Learning Discipline in Class V students as a whole, so that students can become children who are disciplined in appearance, and disciplined in behavior.Keywords: Discipline, Learning and Students. Abstrak: Tujuan Skripsi ini mendiskripsikan tentang bagaimana Analisis Kedisiplinan Belajar Pada Siswa Kelas V di Sekolah Dasar Negeri 06 Emang Bemban. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, serta dalam proses pengumpulan data, peneliti menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan untuk analisisnya, peneliti menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif, yaitu reduksi data, penyajian data, dan verifikasi. Hasil dari penelitian ini yang melalui observasi, wawancara dengan kepala sekolah, guru kelas dan siswa kelas V guru dalam menanaman  Kedisiplinan Belajar Pada Siswa Kelas V secara menyeluruh, sehingga peserta didik dapat menjadi anak yang desiplin dalam berpenampilan, serta disiplin dalam berperilaku.Kata Kunci: Kedisiplinan, Belajar dan Siswa.
Penerapan Media Pembelajaran Dengan Menggunakan Kelereng Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Hitung Perkalian di Kelas III SD IT Bustanul Qur'an Depitasari, Anggi; Khoiri, Ahmad; Permatasari, Rindah
JURNAL PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN SEKOLAH DASAR Vol. 2 No. 2 (2024): MEI
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/jppsd.v2i2.2134

Abstract

Abstract : The purpose of this study is to ascertain whether applying marbles to learning materials will enhance students' comprehension of the idea of multiplication calculation in math classes. class III population, comprising all twelve pupils. This study employed the Kress and MC Taggart designs along with the Classroom Action Research (CAR) method using a qualitative and quantitative methodology. The research findings came about following the completion of Cycle II. The overall score in Cycle I was 9710, with an average value of 80.33, and the overall score in Cycle II was 1,090, with an average value of 90.73. The researcher employs the N-Gain formula of 0.458 with moderate criteria to determine the increase. The findings are relatively excellent, and it can be inferred that the use of marble-based learning materials can improve students' comprehension of the idea of multiplication in class III at SD IT Bustanul Qur'an.Keywords : Concept Understanding, Marbles Media. Abstrak: Tujuan penelitian untuk mengetahui apakah penerapan media pembelajaran dengan menggunakan kelereng bisa meningkatkan pemahaman konsep hitung perkalian dalam pembelajaran matematika. Populasi kelas III dengan jumlah 12 siswa. Penelitian ini menggunakan metode PTK dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif serta menggunakan desing Kemis dan MC Taggart. Hasil penelitian diperoleh setelah melaksanakan II Siklus. Pada Siklus I jumlah nilai keseluruhan 970 dengan nilai rata-rata 80,33 sedangkan pada siklus II jumlah nilai keseluruhan sebanyak 1.090 dengan rata-rata 90,73.Untuk mengetahui peningkatan Peneliti menggunakan rumus N – Gain sebesar 0,533808 dengan kriteria sedang. Dari hasil yang di peroleh ini cukup memuaskan da dapat disimpulkan bahwa penerapan media pembelajaran dengan menggunakan kelereng bisa meningkatkan pemahaman konsep hitung perkalian di kelas III di SD IT Bustanul Qur’an.Kata Kunci : Pemahaman Konsep, Media Kelereng