Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Disrupsi Bisnis

Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Pada Toko Online Shop Bebenito Group Tangerang Selatan Ugeng Budi Haryoko; Febriyanti Febriyanti
Jurnal Disrupsi Bisnis Vol 3, No 1 (2020): Jurnal Disrupsi Bisnis
Publisher : Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/drb.v3i1.4291

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa seberapa besar pengaruh dari Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian PadaToko Online Shop Bebenito Group. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan Assosiatif Kuantitatif, sedangkan pengelolaan data kuantitatif menggunakan analisis statistik. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 99 orang. Analisis data yang digunakan dalam pengolahan data adalah analisis regresi linier sederhana, dengan kualitas produk sebagai variabel bebas (X) dan keputusan pembelian sebagai variabel terikat (Y), selanjutnya Uji Analisis Koefosien Korelasi, Koefesien Determinasi dan Uji Hipotesis (uji t) dengan bantuan software Statistical Package For Social Sciences (SPSS) 20.Berdasarkan hasil perhitungan koefisien korelasi (r) sebesar 0,609 hal ini menunjukkan bahwa danya pengaruh antara kualitas produk terhadap keputusan pembelian dan besarnya kontribusi kualitas produk terhadap keputusan pembelian atau nilai determinasi (R) yaitu sebesar 0.371 maka kekuatan hubungan antara keduavariabel kualitas produk (X) dan keputusan pembelian (Y) sebesar 37,1% sisanya 62,9% dipengaruhi faktor lain. Sedangkan uji hipotesis (uji t) diperoleh , dimana 7,565 > 1.661 maka ditolak dan diterima.Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang positifdansignifikan secara parsial antara kualitas produk terhadap keputusan pembelian di Toko Online Shop Bebenito Group.