Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : PEKBIS

HAMBATAN YANG DIHADAPI GURU EKONOMI SMA DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DI KOTA PEKANBARU Gani Haryana; Gimin Gimin
PEKBIS Vol 7, No 2 (2015)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (70.836 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.7.2.146-151

Abstract

Tujuan kegiatan penelitian ini adalah untuk (1) mengidentifikasi kendala yangdihadapi guru Ekonomi SMA dalam mengimplementasikan Kurikulum 2013 dan (2)mengidentifikasi kebutuhan guru Ekonomi SMA untuk mengatasi kendala yangdihadapi dalam mengimplementasikan Kurikulum 2013.Populasi dalam penelitian iniadalah guru Ekonomi SMA Negeri di Pekanbaru, baik yang sudah melaksanakanKurikulum 2013 sejak tahun 2013 dan yang melaksanakan Kurikulum 2013 sejaktahun 2014. Sampel penelitian diambil sebanyak 14 responden yaitu mewakili setiapSMA Negeri di Pekanbaru, dimana setiap SMA diambil sampel satu guruEkonomi.Rancangan penelitian ini berbentuk deskriptif kuantitatif. Jenis data yangdiperlukan dalam penelitian ini adalah data primer.Data dikumpulkan dengan teknikwawancara dan observasi. Untuk menganalisis data digunakan teknik deskriptifkuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan (1) Seluruh responden memilikikomitmen untuk menerapkan Kurikulum 2013 dengan sungguh-sungguh, (2) seluruhresponden pernah mengikuti pelatihan kurikulum 2013, (3) sebagian respondenmasih merasakan kesulitan dalam menerapkan kurikulum 2013, (4) kesulitanterbesar yang dihadapai responden adalah penerapan penilaian otentik yang harusdilakukan, (5) penyiapan media pembelajaran dalam rangka menghadirkan faktadalam penerapan pendekatan saintifik masih dikeluhkan oleh sebagian besarrespondenKata kunci : Hambatan, implementasi, kurikulum 2013
NEED ASSESSMENT PEKERJAAN ALUMNI YANG BEKERJA PADA SMK DI PEKANBARU, GUNA PENGEMBANGAN KURIKULUM PADA PRODI PENDIDIKAN EKONOMI FKIP UNIVERSITAS RIAU Hendripides '; Gani Haryana
PEKBIS Vol 6, No 2 (2014)
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.846 KB) | DOI: 10.31258/pekbis.6.2.127-133

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kompetensi yang diperlukan/dibutuhkan alumni Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Riau yangbersumber dari tuntutan pekerjaan pada SMK di Pekanbaru dan mengindentifikasikonten atau materi khusus yang perlu dipadukan (diintegrasikan) atau ditambahkandalam kurikulum pada Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP UniversitasRiau.Rancangan penelitian ini pada dasarnya merupakan penelitian deskriptif daneksploratif.Dengan demikian setiap variabel penelitian dideskripsikan berdasarkandata yang dieksplor dari responden untuk mengidentifikasi unsur / komponenkurikulum.Bidang ilmu alumni Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Riau mencakupbidang ekonomi, koperasi dan akuntansi.Hasi penelitian ini menunjukkan dari 30responden dalam penelitian ini secara keseluruhan memiliki latar belakang keilmuanyang sesuai dengan bidang pekerjaan yang diampunya. Ada beberapa komponenkompetensi profesional dan kompetensi pedagogik yang dibutuhkan dalam bidangkerja yang diampunya tetapi belum atau kurang diperoleh dari kurikulum ProgramStudi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Riau.Kata kunci :need assessment, kurikulum
Co-Authors ', Gusnardi ', Jumira ', Jusmawati ', Jusnidar ', Lisdarika Alimun Alimun Alman Sori Almasdi Syahza Amelya, Tessa Andana, Suci Andriyani, Septi Anjeli Anni Attika Robbi, Anni Attika Annisa Arisanti Anputri, Irnanda Apriliani, Pingki Arief Maulana Azzahri Arif Firman Syaputra Astuti, Nyi Atika Nur Aini Ativa Sakhara Fitri Ayuningrum, Larasati Camila, Maudhi Nur Caska - Caska, Caska Cindy Sofia Nanda Cynthia Rahmi Efendi, Salasin Elfika, Cici Emy Dahlia Siregar Firdha Desi Triani Fiska Santika Gimin Gimin Gusnardi ' Gusnardi Gusnardi Gusnardi, Gusnardi Gusti Rani, Gusti Hafiza Hafiza Arisandi Hanifah, Nurul Fanny Hardianti, Tin Hardisem Syabrus Hasanah Hasanah Hasna, Dia Rahmatul Hendripides ' Henny Indrawati Henny Indrawati Indah Kesuma Noer Indra Hatari, Indra Intan Aprilliany Intan Permatasari Isjoni, M. Yogi Riyantama Iswandi IZZAH, NURUL Jayanti, Setya Juliani ' Julina ' Julita Nasution Lestari, Nila Suci Lina Badriana Lisna Wahyuni, Lisna M Arif Makhdalena Makhdalena Maria Artha Nadeak Mariana Tarihoran Meli Narsih, Meli Meriza Indah Pratiwi Mujiono Mujiono Nada Kasih Ijora Nadia Eka Putri Nadia Susanti Nikola Cliase Siregar Novri Fiantry Sinaga Nuraida Nuraida Nurul Annisa Zulmi Nurul Khairiyah Nurwahyuni, Atik Pakpahan, Santa Veronika Peni Haryanti Permata Putri, Siti Keumala Pusaka, Semerdanta Ramadhani, Dinda Ardelia Rani Novelia Reni Yulianthi Renny Marina Aritonang Rezkia, Dicha Putri Ria Azmayani Rina Selva Johan Rona Holong Sitohang Rosi, Tivani Citra Rosmiati Rosmiati Rr Sri Kartikowati Ruspadila, Ruspadila Sakdanur Nas Sakdanur Nas, Sakdanur Santi Rahmawati Santika, Fiska Sari, Desi Nilam Sari, Rena Purnama Septi Suarmita Serli Wahyuni Sri Kartikowati Srikartikowati Kartikowati Suarman Suarman Suarman Suci Aulia Fitri Sumarno . Sumarno Sumarno Sutriayu Sutriayu Syafi’i ' Syakdanur Nas Syakdanur Nas, Syakdanur Tamar Aryta Tamar Aryta, Tamar Titin Rahayu Uma, Cici Kaira Ummi Kalsum Utari Nur Saputri Warda, Novida Welly Edward Wijayanti Wijayanti Wiliyanti, Wiliyanti Winda Okta Zelfiani, Winda Okta Windy Herprianingsih Yanti, Suci Fajri Yunanda, Fresti Vera Yundari, Yundari