Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Abdimas

Penguatan Kompetensi Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dalam Pembuatan Karya Tulis Ilmiah Wijayanti, Tutik; Rachman, Maman; Ruhadi, Ruhadi; Irawan, Hendri; Hermawan, Dwi
Jurnal Abdimas Vol 25, No 2 (2021): December 2021
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/abdimas.v25i2.32164

Abstract

Pentingnya kompetensi dalam menyusun karya tulis ilmiah bagi mahasiswa  merupakan sebagai  sarana menunjang prestasi mahasiswa di bidang akademik. Berdasarkan data yang diperoleh dari pembina Karya Tulis Ilmiah yang ada di Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Semarang masih banyak mahasiswa yang belum mampu untuk menyusun karya tulis ilmiah dengan baik. Selama ini masih kurang optimalnya Lembaga Kemahasiswaan dan Badan Semi Otonom bidang karya Ilmiah Fakultas Ilmu Sosial sebagai wadah dan menyalurkan ketrampilan mahasiswa dalam membuat karya tulis ilmiah. Oleh karena itu, perlu adanya program peningkatan kompetensi mahasiswa dalam pembuatan karya tulis Ilmiah khususnya dalam pendampingan dan penyaluran lomba yang mudah disosialisasika pada Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial.Tujuan program pengabdian ini yaitu untuk meningkatkan kompetensi mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dalam membuat karya Tulis Ilmiah melalui pendampingan dan penyaluran ke event ilmiah guna mendukung tradisi berprestasi Universitas Negeri Semarang. Target khusus dalam program pengabdian ini yaitu dihasilkannya suatu kumpulan karya tulis ilmiah yang dihasilkan oleh mahasiswa, dalam pengabdian ini juga ditargetkan dapat menghasilkan modul langkah-langkah dalam pembuatan karya Tulis Ilmiah yang dapat dimanfaatkan oleh mahasiswa maupun masyarakat luas yang ingin mengembangkan karya tulis Ilmiah. Metode pelaksanan kegiatan pengabdian ini disusun secara bertahap dengan menggunakan desain Project Based Learning (PBL). Pada kegiatan pengabdian ini, mitra (mahasiswa) diberikan proyek untuk membuat karya tulis dengan memilih tema yang sesuai keinginan. Setelah materi selesai disampaikan, langkah selanjutnya yaitu praktek membuat karya Ilmiah melalui pendampingan dan penyaluran ke lomba karya tulis Ilmiah sesuai buku panduan (modul) langkah-langkah pembuatan karya tulis Ilmiah yang sudah dirancang oleh tim pengabdian. Hasil akhir produk selanjutnya dikumpulkan menjadi satu. Produk dari pengabdian ini diantaranya yaitu sebuah artikel ilmiah yang akan di publikasikan di jurnal nasional (S3/S4/S5/S6) yakni di jurnal ABDI MAS UNNES (accepted), dan berita media massa cetak/elektronik.
Co-Authors - Dwijanto, - - Siskandar A.A. Ketut Agung Cahyawan W ACHMAD RIFAI Achmad Rifai RC, Achmad Rifai Achmad Slamet Agitha Gaun Cakrapramesta Nasarani, Agitha Gaun Ali Imron Ali Mahtum, Ali Alkhairunisa, Ayna Ayu Amal Abdillah, Yan Ananda, Ananda Andi Suhardiyanto Ari Suprihatinigsih, Ari Ari Tri Soegito, Ari Tri Aris Munandar Arsal, Triwathy Cahyo Budi Utomo D. W. P., Sucihatiningsih Djoko Widodo Edy Purwanto Endang Sri Kurniatun, Endang Sri Erwin Novianto, Erwin Etty Soesilowati Eva Banowati Hamdan Tri Atmaja Hanik, Ahmad Hanik, Ahmad Hardi Saputro , Iwan Hartono, Untung Hartono, Untung Haryono -, Haryono Hendrajaya Hendrajaya, Hendrajaya Hermawan, Dwi I Gusti Agung Ketut Yoga, I Gusti Agung Ketut Indra Kurniawan Inti Murdaningarso, Inti Jamhari Jamhari Kurniawan, Muhammad Andi Lilik Lestari M. Burhan R Wijaya, M. Burhan Makbuludin Makbuludin, Makbuludin Martien Herna Susanti Masrukhi Masrukhi Masrukhi Masrukhi Munawir Yusuf Murwatiningsih Murwatiningsih, Murwatiningsih Noor Rochman Nurdiana Nurdiana P. Eko Prasetyo Pangestika, Permata Ajeng Paramita, Niken Diah Penny Trianawati, Penny Purwadi Suhandini Rasdi Ekosiswoyo Retnoasih, Putri Risnaedi, Astri Sulistiani Ruhadi Ruhadi Rusdarti - S.Pd. M Kes I Ketut Sudiana . Samsudi . SANTOSO SANTOSO Shadiqin, Bani Sirojudin Munir, Sirojudin Siti Ekowati Rusdini, Siti Ekowati siti Nurindah Sari Slamet Sumarto Sofwan Sofwan Sri Ambarwangi Sunardi - Surtiyoni, Endang Suwito Eko Pramono Suyahmo Suyahmo Tijan Tijan, Tijan Titi Prihatin Totok Rochana Tri Joko Raharjo Tri Marhaeni PA., Tri Tri Marhaeni Pudji Astuti Tutik Wijayanti, Tutik Wahyu Hardyanto Wasino -, Wasino Wasino Wasino Willem Mantja, Willem Wuryati Wuryati, Wuryati Yusuf Falaq, Yusuf