Claim Missing Document
Check
Articles

Security Surveillance System Area Tower Bts Berbasis Iot Pada Perusahaan Pt Dayamitra Telekomunikasi Syahnas, Aulia; Wijayanto, Inung; Darlis, Denny
eProceedings of Engineering Vol. 11 No. 4 (2024): Agustus 2024
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Base Transceiver Station (BTS) adalah infrastruktur telekomunikasi yang memungkinkan komunikasi nirkabel antara perangkat telekomunikasi dan jaringan operator. Meskipun penting, perangkat di BTS sering menjadi target pencurian, terutama baterai di shelter dan kabel ground di luar shelter, yang mengakibatkan penurunan kualitas jaringan dan kerugian bagi provider. Untuk mengatasi masalah ini, diperlukan sistem surveillance yang dapat dipantau dari jarak jauh. Sistem ini mencakup kamera CCTV untuk memantau area site dan RFID untuk akses petugas ke area site, serta website yang menampilkan informasi yang dikirim oleh perangkat menggunakan metode komunikasi MQTT dan HTTP, dengan data tersimpan dalam database. Selain website, informasi juga dapat dilihat melalui Telegram sebagai silent notification yang mengirimkan capture image saat CCTV mendeteksi objek. Hasil pengujian menunjukkan bahwa kamera CCTV mampu mengambil gambar dan melakukan live streaming dengan protokol RTSP/IP Cam, dengan tingkat accuracy object detection sebesar 76% (pagi), 83% (siang), 89% (sore), dan 87% (malam); precision 93% (pagi), 88% (siang), 95% (sore), dan 93% (malam); serta sensitivity 78% (pagi), 88% (siang), 91% (sore), dan 93% (malam). RFID-RC522 High Frequency bekerja dengan baik dalam mendeteksi UID dan username tag serta mengendalikan status doorlock, dengan hanya tiga kegagalan dari lima belas percobaan karena koneksi WiFi. Pengujian komunikasi menggunakan protokol HTTP dan MQTT menunjukkan bahwa komunikasi antara hardware dan software berjalan dengan baik. Kamera CCTV terhubung ke website selama 5 detik, sedangkan RFID membutuhkan waktu selama 10 detik. Website dapat menerima dan menampilkan data yang dikirimkan oleh alat dengan baik. Kata kunci : Surveillance System, CCTV, RFID, HTTP, BTS
Alat Pendeteksi Tokoh Wayang Kulit Menggunakan Firebase Azis, Qitfirul Abdul; Wijayanto, Inung; Sa'idah, Sofia
eProceedings of Engineering Vol. 11 No. 6 (2024): Desember 2024
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Wayang kulit, salah satu seni tradisional Indonesia, semakin jarang dikenal masyarakat akibat keterbatasan akses informasi. Dengan memanfaatkan teknologi modern seperti deep learning dan layanan cloud Firebase, dikembangkan sebuah aplikasi mobile yang mampu mendeteksi tokoh wayang kulit melalui kamera smartphone. Aplikasi ini memungkinkan pengguna untuk memindai tokoh wayang dan mengakses informasi terkait secara real-time. Data hasil pemindaian disimpan dan dikelola menggunakan Firebase, sehingga memungkinkan sinkronisasi data antar pengguna dengan akurasi deteksi mencapai 81%. Penggunaan teknologi ini tidak hanya mempermudah akses informasi mengenai wayang kulit, tetapi juga berkontribusi pada upaya pelestarian budaya melalui pendekatan teknologi. Kata kunci — Aplikasi mobile, Deep learning, Deteksi tokoh wayang, Firebase, Pelestarian budaya, Wayang kulit.
Sistem Counter Chin-Up dan Pull-Up Berbasis Sensor MPU6050 dan Mikrokontroler ESP32 dengan Pemantauan Real-Time Melalui Website Pahira, Ela Diranda; Wijayanto, Inung; Hadiyoso, Sugondo
eProceedings of Engineering Vol. 11 No. 6 (2024): Desember 2024
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pada era digital saat ini, penggunaan teknologi berbasis sensor dan mikrokontroler untuk monitoring aktivitas fisik semakin populer. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sebuah sistem counter chin-up dan pull-up berbasis sensor MPU6050 dan mikrokontroler ESP32 yang memungkinkan pemantauan gerakan secara real-time melalui website. Sensor MPU6050 digunakan untuk mendeteksi sudut dan gerakan tubuh saat melakukan chin-up dan pull-up, sedangkan mikrokontroler ESP32 berfungsi sebagai pengolah data serta pengirim hasil pengukuran ke server menggunakan protokol Bluetooth Low Energy (BLE). Data yang diterima dari sensor diproses oleh ESP32 dan kemudian dikirimkan ke server untuk diolah lebih lanjut dan ditampilkan pada website menggunakan framework Django. Sistem ini memungkinkan pengguna untuk memantau performa latihan mereka secara langsung melalui antarmuka web yang responsif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem ini mampu mendeteksi gerakan dengan akurat dan menampilkan data secara real-time, sehingga dapat membantu pengguna dalam meningkatkan kualitas latihan fisik chin-up dan pull-up. Kata kunci:BLE, Chin-up, Django, Mikrokontroler ESP32, Pull-up, Sensor MPU6050.
Pengembangan Frontend Website Sistem Monitoring Real-Time pada Sistem Counter Chin-Up dan Pull-Up Berbasis Sensor Nasution, Seri Wahyuni; Wijayanto, Inung; Hadiyoso, Sugondo
eProceedings of Engineering Vol. 11 No. 6 (2024): Desember 2024
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pada perkembangan teknologi saat ini, teknologi berkembang sangat cepat, yang tidak terlepas dari adanya alat atau media yang dapat digunakan dengan lebih efisien, sehingga mampu memberikan dampak signifikan dalam meningkatkan kinerja di berbagai bidang, termasuk olahraga. Penelitian ini mengembangkan sistem counter chin-up dan pull-up berbasis sensor MPU6050 yang terintegrasi dengan mikrokontroler ESP32, bertujuan untuk memonitor gerakan tubuh melalui website secara langsung. Sensor MPU6050 mendeteksi perubahan sudut tangan dan kaki selama gerakan chin-up dan pull-up, sementara ESP32 memproses data dan mengirimkan hasilnya ke server menggunakan Bluetooth Low Energy (BLE). Data yang diterima server diproses menggunakan framework Django dan ditampilkan pada antarmuka web yang responsif, memungkinkan pengguna untuk memantau jumlah repetisi dan kualitas gerakan mereka dengan akurat. Pengujian dilakukan pada tiga skenario gerakan berbeda yang melibatkan 12 kali percobaan gerakan benar dan 3 kali percobaan gerakan salah untuk pull-up, serta 14 kali percobaan gerakan benar dan 3 kali gerakan salah untuk chin-up. Hasil menunjukkan bahwa sistem ini mampu menghitung gerakan dengan akurasi tinggi dan menampilkan data dalam waktu nyata, memberikan dukungan bagi pengguna dalam meningkatkan kualitas latihan fisik mereka. Kata kunci: BLE, Chin-up, Django, ESP32, Pull-up, Sensor MPU6050.
Pengembangan Antarmuka Pengguna untuk Sistem Counter Push-up dan Sit-up Berbasis Sensor Jasmine, Diva Dhila; Wijayanto, Inung; Hadiyoso, Sugondo
eProceedings of Engineering Vol. 11 No. 6 (2024): Desember 2024
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Push-up dan sit-up adalah komponen penting dari Tes Kesamaptaan Jasmani, yang merupakan salah satu bagian dari serangkaian penilaian fisik dalam proses rekrutmen Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri). Dengan jumlah peserta yang sangat besar, proses ini dapat menjadi sangat melelahkan dan memakan waktu jika dilakukan secara manual. Untuk mengatasi tantangan ini, sistem penghitung push-up dan sit-up berbasis sensor yang terintegrasi dengan antarmuka pengguna berbasis web telah dikembangkan sebagai solusi. Antarmuka pengguna ini dirancang menggunakan teknologi web dasar seperti HTML, CSS, dan JavaScript untuk memastikan bahwa sistem ini tidak hanya fungsional tetapi juga responsif dan menarik secara visual. Hasil pengujian antarmuka menunjukkan bahwa sistem ini bisa menampilkan perhitungan dengan akurat, mudah digunakan, dan mampu memfasilitasi pengukuran kinerja fisik secara real-time. Meskipun begitu, masih terdapat beberapa aspek yang perlu ditingkatkan, seperti kontras visual dan kompleksitas desain antarmuka, untuk memberikan pengalaman pengguna yang lebih optimal. Umpan balik dari pengguna akan digunakan sebagai dasar untuk perbaikan lebih lanjut, dengan tujuan untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi sistem ini dalam mendukung pelaksanaan tes fisik Polri secara lebih optimal di masa depan. Kata kunci — antarmuka pengguna, push-up, rekrutmen Polri, sistem penghitung gerakan, sit-up, web.
Pengembangan Back-end Antarmuka Pengguna untuk Sistem Counter Push-up dan Sit-up Berbasis Sensor Jannah, Sabila Hayyinun; Wijayanto, Inung; Hadiyoso, Sugondo
eProceedings of Engineering Vol. 11 No. 6 (2024): Desember 2024
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dalam tes fisik seperti Tes Rekrutmen Polri, dibutuhkan sistem pendeteksi gerakan push-up dan sit-up yang akurat dan komprehensif. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuat sistem berbasis sensor IMU yang terintegrasi dengan front end yang dibangun menggunakan HTML, CSS, dan JavaScript dan back end yang didukung oleh Django. Dua ESP32 Client dengan sensor IMU untuk mendeteksi gerakan membentuk sistem, sementara satu ESP32 Server digunakan untuk mengumpulkan data, menilai apakah gerakan tersebut benar, dan meneruskannya ke Django untuk diproses lebih lanjut. Empat responden menjalani pengujian menggunakan skenario pengujian yang sesuai dengan standar Polri. Hasil pengujian menunjukkan bahwa, meskipun terdapat tantangan tertentu berupa delay yang disebabkan oleh jarak komunikasi BLE, sistem ini mampu mendeteksi dan menampilkan hasil gerakan secara real-time melalui antarmuka pengguna dengan integrasi yang baik antara perangkat, back end, dan front end. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa sistem yang dirancang dapat berfungsi secara efektif, namun disarankan agar metode komunikasi ditingkatkan untuk jangkauan yang lebih luas. Kata kunci— BLE, django, ESP32, push-up, sensor IMU, sit-up.
Sistem Counter Push-Up Dan Sit-Up Berbasis Sensor Permana, Andri Satia; Wijayanto, Inung; Hadiyoso, Sugondo
eProceedings of Engineering Vol. 11 No. 6 (2024): Desember 2024
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Rekrutmen untuk Kepolisian Republik Indonesia (Polri) sangat ketat. Tes fisik dilakukan sebagai tahap rekrutasi seperti tes push-up dan sit-up. Pada tahun 2023, 11.531 orang telah mendaftar sebagai calon anggota Polri. Jika Tes Kesamaptaan Jasmani dilakukan secara manual dan dikombinasikan dengan jumlah calon yang tinggi, menghasilkan proses yang memakan waktu dan sangat melelahkan, baik bagi petugas yang mengawasi maupun peserta yang menjalani tes. Penelitian ini dilakukan untuk membuat sistem counter push-up dan sit-up berbasis sensor gyroscope MPU6050. Pengujian dilakukan dengan 8 responden yang bertujuan mencari nilai ambang batas yang sesuai untuk diterapkan pada sistem serta menguji apakah perangkat keras dapat berfungsi menghitung gerakan push-up dan sit-up kemudian menampilkan hasil hitungnya pada website yang telah diintegrasikan. Berdasarkan hasil pengujian, perangkat keras sistem counter push-up dan sit-up dapat mendeteksi dan membedakan gerakan push-up dan sit-up yang benar dan salah dengan beberapa masukan terkait pengembangan perangkat keras. Kata kunci— ESP32, MPU6050, perangkat keras, push-up, sit-up.
Perancangan Hardware Sistem Counter Chin-Up dan Pull-Up Berbasis Sensor MPU6050 Adisaputra, Rangga; Wijayanto, Inung; Hadiyoso, Sugondo
eProceedings of Engineering Vol. 11 No. 6 (2024): Desember 2024
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Anggota TNI AD dan Polri sering kali menghadapi tugas yang membutuhkan kondisi fisik prima. Tes chin-up dan pull-up digunakan untuk mengukur kekuatan dan ketahanan fisik calon anggota, namun pengukuran manual saat ini rentan terhadap kesalahan dan memerlukan waktu lebih lama. Penelitian ini bertujuan mengembangkan sistem counter chin-up dan pull-up berbasis sensor MPU6050 yang terhubung melalui Bluetooth. Sistem ini mendeteksi dan menghitung jumlah repetisi secara otomatis dan dilengkapi dengan website untuk pemantauan hasil secara real-time. Pengujian dilakukan pada delapan responden dengan tiga skenario gerakan yang berbeda. Hasil menunjukkan bahwa sistem ini mampu menghitung repetisi dengan akurat, dengan data menunjukkan kesalahan minimal. Dengan demikian, sistem ini dapat meningkatkan akurasi proses seleksi fisik calon anggota TNI AD dan Polri. Kata kunci: chin-up, pull-up, sensor mpu6050, ESP32
Aplikasi Neurobliss Pembangkit Sinyal Enhanced Alpha Pada Eksperimen Neuropsikologi Adnan, Muhammad; Azahra, Yasmin; Rogito, Azriel Gilbert Samuel; Balova , Fathrurrizqa; Inung Wijayanto; Sugondo Hadiyoso
eProceedings of Engineering Vol. 12 No. 4 (2025): Agustus 2025
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kecemasan merupakan gangguan mental yang sering dialami mahasiswa dan dapat mengganggu keseimbangan psikologis, akademik, serta sosial. Penelitian ini mengembangkan aplikasi Neurobliss, perangkat lunak desktop yang memfasilitasi stimulasi gelombang otak alfa melalui musik relaksasi dan binaural beats. Stimulasi audio ini bertujuan meningkatkan aktivitas gelombang alfa (8–13 Hz) yang berkaitan dengan relaksasi sekaligus menurunkan gelombang beta yang terkait stres dan kecemasan. Proses stimulasi dan monitoring menggunakan perangkat Muse EEG (Muse 2 dan Muse S) yang merekam sinyal listrik otak secara non-invasif. Data EEG diekspor dalam format CSV dan diproses dengan MATLAB, meliputi filtering dengan Band Pass Filter (0,5–60 Hz), konversi ke European Data Format, dekomposisi sinyal dengan Independent Component Analysis untuk menghilangkan artefak, serta analisis spektral menggunakan Fast Fourier Transform untuk memetakan distribusi daya pada pita frekuensi otak. Diharapkan stimulasi audio ini dapat meningkatkan daya gelombang alfa secara signifikan dan menurunkan kecemasan. Dengan demikian, Neurobliss menawarkan solusi teknologi untuk monitoring dan analisis EEG sekaligus menjadi alternatif intervensi dalam pengelolaan kesehatan mental mahasiswa. Kata kunci— Binarual Beats, EEG, enchaned alpha, kecemasan, Neurobliss
Aplikasi Neurobliss Pembangkit Sinyal Enhanced Alpha Pada Eksperimen Neuropsikologi Muhammad Adnan; Azahra, Yasmin; Rogito, Azriel Gilbert Samuel; Fathrurrizqa Balova; Inung Wijayanto; Sugondo Hadiyoso
eProceedings of Engineering Vol. 12 No. 4 (2025): Agustus 2025
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kecemasan merupakan gangguan mental yang sering dialami mahasiswa dan dapat mengganggu keseimbangan psikologis, akademik, serta sosial. Penelitian ini mengembangkan aplikasi Neurobliss, perangkat lunak desktop yang memfasilitasi stimulasi gelombang otak alfa melalui musik relaksasi dan binaural beats. Stimulasi audio ini bertujuan meningkatkan aktivitas gelombang alfa (8–13 Hz) yang berkaitan dengan relaksasi sekaligus menurunkan gelombang beta yang terkait stres dan kecemasan. Proses stimulasi dan monitoring menggunakan perangkat Muse EEG (Muse 2 dan Muse S) yang merekam sinyal listrik otak secara non-invasif. Data EEG diekspor dalam format CSV dan diproses dengan MATLAB, meliputi filtering dengan Band Pass Filter (0,5–60 Hz), konversi ke European Data Format, dekomposisi sinyal dengan Independent Component Analysis untuk menghilangkan artefak, serta analisis spektral menggunakan Fast Fourier Transform untuk memetakan distribusi daya pada pita frekuensi otak. Diharapkan stimulasi audio ini dapat meningkatkan daya gelombang alfa secara signifikan dan menurunkan kecemasan. Dengan demikian, Neurobliss menawarkan solusi teknologi untuk monitoring dan analisis EEG sekaligus menjadi alternatif intervensi dalam pengelolaan kesehatan mental mahasiswa. Kata kunci— Binarual Beats, EEG, enchaned alpha, kecemasan, Neurobliss
Co-Authors Achmad Muzahid Achmad Rizal Achmad Rizal Adisaputra, Rangga Adnan Azhary Ahmad Hilmi Ahmad Muammar Agusti Akbar Budi Wikanta Aldo Setiawan Alif, M.Nurfadli Alrizqi, Naufal Dwi Ana Durrotul Isma Andhita Nurul Khasanah Andi Muhammad Wahyu Safaat Angga Rusdinar ANGGUNMEKA LUHUR PRASASTI Atiffan Ramadhiat Azahra, Yasmin Azis, Qitfirul Abdul Azriel Gilbert Samuel Rogito Azzahra, Salwa Bagus Tri Astadi Balova , Fathrurrizqa Bambang Hidayat Bara, Alfianto Teofilus Bayu Erviga Yulanda Setiawan Budhi Irawan Daivalana Mahadika Priatama Denny Darlis Didin Bramastya Diliana, Faizza Haya Eko Susatio Elia Kurniawati Fardiyanti, Defitriana Fathrurrizqa Balova Faturachman Faturachman Fauzia Anis Sekar Ningrum Firdaus, Alvaro Ahmad Firmanda Robi Fitriah Halimah Gadama, Melsan Gelar Budiman Gemilang Kurniawan Soejantono Goenadiningrat, Jeahan Fitria Hakim, Nurina Listya Hendriadi Mukri HUMAIRANI, ANNISA Hurianti Vidyaningtyas I Nyoman Apraz Ramatryana Ilham Fadhlurrohman Ilva Herdayanti Indah Ratu Aulia Indra Bari Yulio Indrarini Dyah Irawati Iqbal Eshar Dwi Pourindra Iqbal Surya Adi Permana Irsyad Abdul Basit Iwan Iwut Tritoasmoro Jangkung Raharjo Jannah, Sabila Hayyinun Jasmine, Diva Dhila Jauhari, Muhammad I Jehan Pratama Herdaning Karina Permatasari Khairul Sani Kurnia Ismanto, Rima Ananda Leanna Vidya Yovita Lokahita, Lulu Luthfi Muhammad Pahlevi M. Fadhil Abdullah Meidatomo , Muhammad Haykal Meidi Mahendra Rahmatullah Melati Wahyutami Milan Adila Amalia Mohamad Ilham Abdurrahman Muhammad Adnan Muhammad Ary Murti Muhammad Ridho Putra Muzahid, Achmad Nadya Silva Arline Nasution, Seri Wahyuni Nizhar Arya Hamitha Novian Permana Nur Afifah Nur Ibrahim Nur Pratama, Yohanes Juan Nurina Listya Hakim Olivia Rossiana Pahira, Ela Diranda Pandu Jati Utomo Pelita Santi Permana, Andri Satia Prakoso, Mochamad Rafi Alfian Prasetio Nugroho Putra, I Gusti Ngurah R. A. Putri, Athaliqa Ananda Putri, Indah Amalia R. Dhenake Aghni Bunga R. S. Deanto R. Yunendah Nur Fu’adah Raditiana Patmasari Rahayu Lubis Rahmaniar, Thalita Dewi Ramdani, Ahmad Zaky Rani Harnila Ratri Dwi Atmaja Rayani Budi Andhini Rayyan Budhiarta Reny Yuliani Arnis Revi Febriana Simanjuntak Rita Magdalena Rita Purnamasari Rivan Radian Suryadi Rizal Fachrudin Maulana Rizky Gilang Gumilar Rogito, Azriel Gilbert Samuel Sa'idah, Sofia Safitri, Ayu Sekar Satrio Nur Adhi Gyat Sa’idah, Sofia Sidqi, Anka Siti Nur Fatihah Sofia Sa’idah SOFIA SAIDAH Subiakto, Septiaini Dela Suci Aulia Sugondo Hadiyoso Sulistyo, Tobias Mikha Sunarso Sunarso Syahnas, Aulia Teguh Musaharpa Gunawan Triadi Triadi Unang Sunarya Utami, Ayu Tuty Varian Mohammad Sutama Wahyu Lukman Hasan Wibowo, Raiyan Adi Wirakusuma, Muhammad P. Y. P. Gautama Yasmin Azahra Yoza Radyaputra YULI SUN HARIYANI Zulfikar F.M. Ramli