Claim Missing Document
Check
Articles

Found 25 Documents
Search

APLIKASI SERBUK ARANG KAYU DAN SERBUK CANGKANG KERANG MUTIARA SEBAGAI MEDIA CARBURIZER PROSES PACK CARBURIZING BAJA KARBON RENDAH ., Sujita
Jurnal Lembaga Penelitian Universitas Mataram Vol 18, No 1 (2014): Jurnal Penelitian
Publisher : Jurnal Lembaga Penelitian Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This  research to investigate the effect of pearl powder addition in the process of carburization box to physical (microstructure) and mechanical properties (hardness test) of AISI 1018 after heat treatment.  In this research used a material of low carbon steel cylinder (AISI 1018). The process of making the specimen is done with to cut into several pieces, cutting done to ease in placing the specimen in the carburizing box, then wood charcoal powder and shell powder were weighed in accordance with the desired composition by mixing powder of 5 wt%, 10 wt%, and 15 wt%. The specimen was done heat treatment at a temperature of 9500C with the holding time at 2, 4 and 6 hours. Then, the specimen was done the Vickers hardness test, microstructure and composition  test. From this research it can be concluded that the highest hardness value was obtained at 15 wt% addition of shell powder it was 262.26 kg/mm2 and the initial material hardness value was 144.08 kg/mm2. From microstructure observation and composition test show that it subjected surface hardening because carbon diffusion into specimen.
Aplikasi Serbuk Arang Tongkol Jagung dan Serbuk Cangkang Kerang Mutiara sebagai Media Carburizer Proses Pack Carburizing Baja Karbon Rendah Darmo, Sujita Darmo
Jurnal Rekayasa Mesin Vol 7, No 3 (2016)
Publisher : Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (97.645 KB) | DOI: 10.21776/ub.jrm.2016.007.03.6

Abstract

Carburizing process on low carbon stell can be done by using carburizer of corncob charcoal, pearl oyster shell powder. Cylindrical low carbon steel of AISI 1018 was used in the present study. The materials put inside the pack carburization with carburizer and pearl oyster shell powder. The pearl oyster shell powder varies of 5, 10, 20, and 25 weight percentage. The temperature of 910oC, 930oC, and 950oC was used to heat the materials with holding time of 90 and 150 minutes. Then, hardness Vickers test and microstructure test using scanning electron microscope (SEM) was used to analyze the hardness number of each materials. The results shown that the hardnessnumber increased up to 262,47 kg/mm2 (82 %) from 144,08 kg/mm by adding 20 % weight of pearl oyster shell powder with heating and holding time of 950oC and 150 minutes, respectively. From microstructure and composition test reveal that surface hardening occurred on the low carbon steel surface due to carbon diffusion during pack carburizing process.
Pengaruh media pendingin dan waktu pada perlakuan pack carburizing-quenching baja karbon rendah SS400 Sujita, S.; Yudhyadi, I.G.N.K.; Zainuri, A.; Adhi, I.G.A.K.C.; Sutanto, R.
Dinamika Teknik Mesin: Jurnal Keilmuan dan Terapan Teknik Mesin Vol 11, No 2 (2021): Dinamika Teknik Mesin: Jurnal Keilmuan dan Terapan Teknik Mesin
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (517.339 KB) | DOI: 10.29303/dtm.v11i2.471

Abstract

The SS400 low carbon steel is widely used in the agricultural equipment industry because of its specific properties, malleability good corrosion resistance, and high strength to weight ratio. However, according to several research results it has several weaknesses, low surface hardness, ductility and wear resistance. Therefore, it is necessary to improve its mechanical properties so that the agricultural equipment products produced are of better quality. The purpose of this study was to determine the effect of variations in time and cooling media in the pack carburizing-quenching treatment of SS400 steel specimens. The pack carburizing treatment was carried out at a temperature of 875 ºC, 90 minutes, the carburizing medium was a mixture of corncob charcoal powder and Picntada maxima shell powder, with a composition of 70%: 30%, followed by a quenching process with variations in time (1, 2, 3, 4). minutes) and cooling medium (water, oil SAE 40, cane molasses 10% and  cane molasses 30%. The results of the study showed that the time and cooling medium affected the surface hardness, ductility and microstructure of the specimens With 30% cane molasses cooling medium, quenching time of 4 minutes, the largest specimen absorbed impact energy (toughness) is 2.23 J/mm2. On the other hand, the lowest surface hardness number is 285 Kg/mm2.The increased ductility causes the cracking marks to disappear on the specimen surface. Based on observations with SEM, there is a decomposition of the martensite structure with coarser grain sizes. 
Study Kekuatan Bending Dan Struktur Mikro Komposit Polyethylene Yang Diperkuat Oleh Hybrid Serat Sisal Dan Karung Goni I Gede Widiartha; Nasmi Herlina Sari; S. Sujita
Dinamika Teknik Mesin: Jurnal Keilmuan dan Terapan Teknik Mesin Vol 2, No 2 (2012): Dinamika Teknik Mesin
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (779.708 KB)

Abstract

AbstractThe purpose of this study is to investigate and study the mechanical properties of polyethylene strukrur micro hybrid composites reinforced by fibers sisal and jute sacks.Preparation of composites by hand lay-up method with a ratio of fiber volume fraction of sisal and jute sacks 30%: 0%, 20%: 10%, 15%: 15%, 10%: 20%, 0%: 30%. With unidirectional sisal fiber orientation and fiber length random burlap gunny sack fibers 2 cm. Specimen testing is performed with a standard bending test ASTM D790, and microstructure.Test results obtained from the average bending strength of composites with high fiber volume ratio fraksin 30%: 0% is 74.43 Mpa. While the lowest average for bending strength found in composites with fiber volume fraction of 0%: 30%, the bending strength of 32.21 MPa. Therefore we can conclude the increasing volume fraction of sisal fiber with unidirectional fiber orientation, the higher the bending strength of its appeal and reverse the growing volume of burlap fibers with random orientation of the fibers feeding the lower the bending strength and the strength.
ANALISIS UJI PENYERAPAN AIR DAN STRUKTUR MIKRO KOMPOSIT LAMINATE HYBRID SERAT SISAL DAN BATANG PISANG DENGAN MATRIK EPOXY I Putu Krishna Artha Sastra; Nasmi Herlina Sari; S. Sujita
Dinamika Teknik Mesin: Jurnal Keilmuan dan Terapan Teknik Mesin Vol 3, No 1 (2013): Dinamika Teknik Mesin
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (361.555 KB)

Abstract

The purpose of this study is to investigate and analyze about absorption properties of the composite laminate, microstructure hybrid sisal and banana fiber with epoxy matrix. Composite manufacturing was done by hand lay-up method with a ratio of fiber volume fraction of sisal and banana trunks 0:40, 10:30, 15:25, 20:20, 30:10, 40:0 (%) With direction of sisalana agave fiber orientation and banana fiber by fiber length according to the mold. Specimen testing was done by the water absorption test with the standard ASTM D571-8,. Test results obtained from the average water absorption properties of composites with the highest ratio of fiber volume fraction of 40%: 0% is 42.4% while the lowest average water absorption properties contained in the composite with fiber volume fraction of 0%: 40%, with percentage of 11.5%. Therefore we can conclude the increasing volume fraction of sisal fiber withidirection of  fiber orientation, the lower of water absorption properties and conversely increasing the volume of woven banana fiber orientation, the higher of water absorptionproperties.
TEGANGAN MAKSIMUM DAN FAKTOR KEAMANAN PADA POROS ENGKOL DAIHATSU ZEBRA ESPASS BERDASARKAN METODE NUMERIK Achmad Zainuri; . Sujita; Alam Lawe Popo
JURNAL ILMIAH MOMENTUM Vol 6, No 2 (2010)
Publisher : Universitas Wahid Hasyim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36499/jim.v6i2.116

Abstract

The purpose of this study was to determine the maximum stress and safety factor on the crankshaft Daihatsu Zebra Espass based on numerical methods. Material is selected as the crankshaft material is AISI 1053 steel. This numerical method uses CATIA software program to determine the maximum stress based on Von Mises failure theory. Research procedure begins by measuring the dimensions of the crankshaft Daihatsu Zebra Espass, then draw and analyze. Results of analysis in the form of images that show the stress distribution that occurs in the elements of the crankshaft. From the analysis results can be concluded that the highest maximum stress occurred in the area of the crankshaft fillet into 4 at the position 360o angle of 86.5 MPa with the lowest safety factor of 4.22. Keywords: crank shaft, CATIA, maximum stress, safety factor.
PENGARUH GETARAN PADA MOTOR SAMPLING PUMP ROUGHER SCAVENGER TERHADAP KONSUMSI DAYA LISTRIK DI PT NEWMONT NUSA TENGGARA Zainuri Achmad; Sujita Sujita; Yudistira Yudistira
JURNAL ILMIAH MOMENTUM Vol 14, No 1 (2018)
Publisher : Universitas Wahid Hasyim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36499/jim.v14i1.2177

Abstract

The purpose of this research is to know the influence of vibration that occur on a machine on its power consumption along with knowing the damage that made the machine vibrated.This research conducted at PT Newmont Nusa Tenggara on Concentrator Area. Sampling pump rougher scavenger machine is used as an experiment devices. Microlog CMVA55 with accelerometer sensor was used for measuring vibration velocity and data logger was used for power consumption measurer. The vibration velocity value was taken on five point in sampling pump rougher scavenger machine and the power consumption value was taken in electrical power room. Both of the measuring result will be compared to find the influence of vibration toward machine power consumption. Fish bone analysis was used to found out the root cause of the excessive vibration on the machine. The solution of the vibration problem was found by using Failure Mode and Effect Analysis method. The results showed there isan influence toward machine power consumption by the increase of vibration velocity. For 0.06 mm/s vibration velocity excalation, the power consumption increase to 40 watt per hour. For 0.08 mm/s, power consumption increase to 80 watt per hour and the highest is 324 watt per hour with vibration velocity excalation up to 0.36 mm/s. The highest power consumption 17 kWh occurred on machine A with vibration velocity average is 6.12 mm/s and the lowest occurred on machine B that is 15 kWh with vibration velocity average is 2.99 mm/s.Keywords: vibration, vibration velocity, vibration spectrum, power consumption, mechanical vibration, spectrum analyze.
Proses Pack Carburizing dengan Media Carburizer Alternatif Serbuk Arang Tongkol Jagung dan Serbuk Cangkang Kerang Mutiara Sujita Sujita
JURNAL MECHANICAL Vol 7, No 2 (2016)
Publisher : Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/mech.v7.i2.201606

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan arang tongkol jagung dan serbuk cangkang kerang mutiara sebagai media carburizer pada proses pack carburizing terhadap sifa (struktur mikro) dan mekanis (uji kekerasan) baja karbon rendah. Bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah baja karbon rendah yang berbentuk selinder. Proses pembuatan spesimen dilakukan dengan pemotongan menjadi beberapa bagian, pemotongan dilakukan untuk memudahkan di dalam meletakan spesimen di dalam kotak karburisasi,kemudian serbuk arang kayu dan serbuk cangkang ditimbang sesuai dengan komposisi yang diinginkan dengan pencampuran serbuk cangkang kerang mutiara 5, 10 , 20 dan 25 (% berat). Spesimen dilakukan perlakuan panas pada temperature 9100C, 9300C, 9500C dengan penahanan waktu selama 90, dan 150 menit. Kemudian dilakukan Uji kekerasan Vickers, pengujian foto struktur mikro dan uji komposisi. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa nilai kekerasan tertinggi rata-rata pada penambahan 20% serbuk cangkang di peroleh sebesar 262,47 kg/mm2 dan kekerasan material awal diperoleh sebesar 144,08 kg/mm2. Dari hasil pengamatan struktur mikro dan uji komposisi diketahui bahwa terjadi pengerasan permukaan karena difusi karbon kedalam baja karbon randah.
Pembuatan dan Penerapan Komposter untuk Mengurangi Timbulan Sampah Organik Rumah Tangga di Kodya Asri Mataram I Made Suartika; Agus Dwi Catur; - - sujita; I GNK Yudhyadi; - Achmad Zainuri
JURNAL KARYA PENGABDIAN Vol 4, No 1 (2022): April, Jurnal Karya Pengabdian
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3465.78 KB)

Abstract

Era new normal adalah perubahan perilaku untuk tetap menjalankan aktivitas normal dengan menerapkan protocol Kesehatan guna mencegah terjadinya penularan Covid-19. Untuk mencegahnya pemerintah berupaya meningkatkan kesehatan dan ketahanan pangan masyarakat melalui program kampung sehat. Program kampung sehat di lingkungan Kodya Asri dilaksanakan dengan mengajak masyarakat berperan aktif menjaga kebersihan, berpola hidup sehat, dan menanam tanaman di pekarangan masing-masing warga. Permasalahan yang dihadapi masyarakat dalam pelaksanaan kampung sehat ini adalah pertama masalah timbulan sampah rumah tangga yang tidak bisa diangkut setiaphari karena keterbatasan daya tampung tempat penampungan sampah sementara (TPS). Kedua, permasalahan keberlanjutan penanaman tanaman karena keengganan masyarakat untuk membeli media tanam. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mengurangi timbulan sampah dan menjaga keberlanjutan program kampung sehat di lingkungan kodya asri. Metode yang digunakan pada pengabdian ini adalah penerapan komposter dengan melibatkan tokoh-tokoh masyarakat mulai dari pembuatan sampai dengan pengisian komposter itu sendiri. Hasilnya berupa kompos dan pupuk cair dapat menambah media tanam dan menyuburkan tanaman. Kompos yang dihasilkan dari proses permentasi selama kurun waktu 35 hari adalah sebanyak setengah kaleng komposter atau setara dengan 10500 cm3 sama dengan 10,5 liter. Sedangkan pupuk cair yang diperoleh dari air lindi selama 35 hari tersebut sebanyak 1 botol air minum narmada 1500 ml atau kurang lebih 1 liter. Sehingga sekarang masyarakat mengetahui manfaat yang dapat diambil dari penerapan komposter dan sudah bisa membuat sendiri komposternya. Harapannya sampah yang dibuang ke TPS hanya sampah non organik seperti; plastik, kaleng, dan lainnya.
Alat Penyedia Air Tawar bagi Masyarakat Pantai Desa Sekaroh M. Mirmanto; M. Mara; I.B. Alit; S. Sujita; H.S. Tira
JURNAL KARYA PENGABDIAN Vol 3, No 1 (2021): April, Jurnal Karya Pengabdian
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3161.167 KB)

Abstract

Beberapa desa di pinggir pantai di daerah Loteng dan Lotim sering mengalami kekeringan setiap tahunnya. Air tawar yang merupakan kebutuhan pokok menjadi barang langka dan mahal harganya. Oleh sebab itu perlu dilakukan kegiatan pengabdian penyuluhan dan demo alat penyedia air laut tenaga surya (distiller) di desa Sekaroh, Jerowaru, Lotim. Dengan adanya percontohan dan penyuluhan tentang distiller  ini, tim pengabdian masyarakat berharap/ bertujuan bahwa masyarakat mempu tergerak hatinya untuk mencoba membuat peralatan serupa guna menanggulangi masalah kekurangan air tawar. Metode yang dilakukan pada kegiatan ini adalah demo dan penyuluhan dengan terlebih dulu membuat alat percontohan/ distiller dan mengujinya. Hasil uji distiller menunjukan bahwa dengan luasan distiller sekitar 0,8 m², distiller  mampu menghasilkan air tawar 700 sd 1000 ml air tawar per hari. Tetapi jika dilakukan scaling up misal luasanya menjadi 100 m²,  maka satu hari bisa menghasilkan air tawar sebanyak 80 sd 125 liter. Hasil dari kegiatan ini adalah satu unit alat penyedia air tawar (distiller ) atau alat pengubah air laut menjadi air tawar bertenaga matahari, dan perubahan perilaku masyarakat yang tertarik untuk mencoba membuat alat serupa. Peserta banyak yang bertanya secara detail tentang pembuatanya dan mereka akan mencotoh peralatan tersebut untuk digunakan mereka sendiri-sendiri terutama yang rumahnya dekat pantai. Ketertarikan masyarakat inilah meruoakan salah satu keberhasilan dari program pengabdian ini.