Claim Missing Document
Check
Articles

Analisis Kerentanan Keamanan Sistem Informasi Akademik Universitas Bina Darma Menggunakan OWASP Tamsir Ariyadi; Tantri Langgeng Widodo; Nely Apriyanti; Febriani Sasti Kirana
Techno.Com Vol 22, No 2 (2023): Mei 2023
Publisher : LPPM Universitas Dian Nuswantoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33633/tc.v22i2.7562

Abstract

Sistem Keamanan Informasi Akademik Universitas Bina Darma ialah suatu sistem berbasis web yang mengolah semua data ataupun informasi dan melakukan berbagai proses kegiatan akademik dimana melibatkan tenaga pendidik dan peserta didik, administrasi akademik, data nilai mahasiswa dan masih banyak lagi yang berkaitan dengan akademik. Pastinya data akademik tersebut sangat penting dan harus dijaga keamanannya. Oleh kareena itu, perlu dilakukan analisis kerentanan keamanan . Pada penelitian ini peneliti menggunakan metode Action Research  yang menitikberatkan pada hasil scan yang berkaitan dengan celah keamanan dari website tersebut dan juga Framework OWASP dalam pengujian. Hasil dari penelitian ini sendiri yakni memberi informasi mengenai port-port mana yang saja yang terbuka dan juga solusi untuk meningkatkan keamanan website dan meminimalisir terjadinya Attack yang dilakukan oleh Hacker.
ANALISIS PAKET ICMP WEBSITE UNIVERSITAS BINADARMA MENGGUNAKAN WIRESHARK Tamsir Ariyadi Tamsir; Eggy Saputra; Kundari; Muhammad Tio Farizky
STORAGE: Jurnal Ilmiah Teknik dan Ilmu Komputer Vol. 2 No. 2 (2023): Mei
Publisher : Yayasan Literasi Sains Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55123/storage.v2i2.1956

Abstract

ICMP atau Internet Control Message Protocol merupakan protokol yang berperan penting dalam fungsi jaringan internet, ICMP sendiri biasanya digunakan oleh berbagai perangkat seperti router, server dan lain-lain. Protokol ICMP berguna untuk mengirim pesan antar perangkat di jaringan komputer. Untuk menguji apakah protokol dapat berfungsi dengan baik, akan dilakukan proses Capture. Capture adalah proses menangkap dan menampilkan informasi tentang situs web, baik itu alamat IP, paket seperti HTTP, ICMP, SSDP, TCP. Capture ini sendiri biasanya digunakan untuk memantau dan menguji kelayakan jaringan di internet. Capture biasanya bisa dilakukan dengan berbagai alat, salah satunya Wireshark. Dengan alat Wireshark ini, peneliti dapat memantau lalu lintas pada jaringan komputer berdasarkan capture, yang dapat menampilkan alamat IP sumber ke alamat IP tujuan.
Penerapan Audit Teknologi Informasi Pada Pelaksanaan Kegiatan Seleksi Pendidikan Sekolah Inspektur Polisi (SIP) Angkatan 52 T.A. 2023 Polda Sumsel Tamsir Ariyadi; Wanda Yudha Prawira
Jompa Abdi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Jompa Abdi: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Yayasan Jompa Research and Development

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sasaran utama pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan adalah sebagai sarana transfer ilmu pengetahuan dan teknologi, memastikan bahwa dalam proses seleksi aman dan transfer keahlian kepada para staf dan peserta anggota biro sumber daya manusia (SDM) polda sumsel pada saat pelaksanaan tes psikologi dan tes pengetahuan umum kepolisian sekolah inspektur polisi(SIP) Angkatan ke-52 Polri T.A 2023 (Kepolisian Daerah Sumatera Selatan) Menggunakan Computer Assessment Test (CAT). Kegiatan Pengabdian Masyarakat yang dilakukan berupa ” Penerapan Audit Peralatan Teknologi Informasi Pada Pelaksanaan Kegiatan Seleksi Pendidikan Sekolah Inspektur Polisi (SIP) Angkatan ke-52 Tahun Anggaran 2023 (Kepolisian Daerah Sumatera Selatan) Menggunakan Computer Assessment Test (CAT)”. Hal ini perlu dilaksanakan guna membangun sistem seleksi yang bersih transpran akuntabel humanis unggul dan kompetitip agar dapat dipercaya guna mempersiapkan kebutuhan SDM Polri, peserta terdiri dari 268 orang harus memiliki kompetensi dan integritas tinggi dalam mendukung pelaksanaan tugas polri dilapangan serta menjawab apa yang menjadi harapan masyarakat sebagai outputnya yaitu keberhasilan bersama dalam melaksanakan hasil seleksi ini akan mendapatkan out come terwujudnya aparat polri yang mampu mengemban tugas tugas polri selaku kamtibmas sebagai penegak hukum pelindung berkeadilan (Presisi). Pengayom dan pelayan masyarakat yang prediktif Responsibilitas  dan transparansi.
Implementasi Sistem Informasi Inventaris Barang Pada UPT-BP Karang Dapo Syafiul Hamidani; Tamsir Ariyadi
Jurnal Pustaka AI (Pusat Akses Kajian Teknologi Artificial Intelligence) Vol 3 No 1 (2023): Pustaka AI (Pusat Akses Kajian Teknologi Artificial Intelligence)
Publisher : Pustaka Galeri Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55382/jurnalpustakaai.v3i1.541

Abstract

Administrasi perkantoran adalah salah satu kegiatan kantor yang menunjang kegiatan lainnya, penggunaan, salah satunya adalah administrasi inventaris barang yang untuk saat ini proses inventarisasi alat dan barang masih dilakukan dengan secara manual. Untuk sekarang, sistem inventarisasi setiap alat dan barang di UPT-BP Karang Dapo menggunakan cara yang manual yaitu dengan pencatatan pada buku inventaris, akibatnya proses pencatatan dan pendataan memakan waktu yang cukup lama sehingga mengakibatkan pengelolaan yang kurang efisien dan efektif, tujuan dari penelitian ini adalah memudahkan pihak kantor dalam melakukan pencatatan pada alat dan barang kantor agar lebih efektif. Oleh karena itu dalam penelitian ini peneliti mengambil judul Aplikasi Inventaris (Studi Kasus: UPT-BP Karang Dapo) Hasil yang diinginkan dari penelitian ini adalah terciptanya sebuah sistem informasi inventaris yang bermanfaat bagi staf dan pegawai kantor UPT-BP Karang Dapo
IMPLEMENTASI DESAIN JARINGAN HOTSPOT BERBASIS MIKROTIK DENGAN METODE NDLC (NETWORK DEVELOPMENT LIFE CYCLE) PADA PT KIRANA PERMATA Tamsir Ariyadi; Timur Dali Purwanto; Muhamad Malik Fajar
JURNAL ILMIAH INFORMATIKA Vol 11 No 02 (2023): Jurnal Ilmiah Informatika (JIF)
Publisher : LPPM Universitas Putera Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33884/jif.v11i02.8032

Abstract

In this technological development the need for the internet is no longer a foreign thing for the community. With the internet that can connect to each other between one network to a number of networks in the world. Internet use cannot be separated from the existence of the internet service provider itself. To be able to connect to the internet network, a Hotspot facility is needed as a connectivity connecting access to the internet network. The purpose of this study is to design a Hotspot network to increase the efficiency of using computer networks at PT Kirana Permata. In designing this network design using the NDLC method which can be used as a development of network infrastructure to be more optimal. So that the system can run optimally, settings are made on the routerboard which is used as an internet connection from the ISP to the internet user network. For this reason, a network topology that has been designed to be implemented on PT Kirana Permata's computer network is used. So it is hoped that the network topology design can make computer networks more structured. Even so, monitoring still needs to be done to observe data traffic as a network monitor so that it can run as smoothly as expected. This network design plan produces a new network topology that is more efficient and flexible. With the Hotspot network at PT Kirana Permata, the use of the internet network is more accessible for guests and employes.
Analisa Desain High Availability dan Uji Reabilitas Cloud Storage Hari Yudho Prabowo; Aan Restu Mukti; Suryayusra; Tamsir Ariyadi
Jurnal Indonesia : Manajemen Informatika dan Komunikasi Vol. 5 No. 1 (2024): Jurnal Indonesia : Manajemen Informatika dan Komunikasi (JIMIK)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) AMIK Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35870/jimik.v5i1.467

Abstract

The growth of the Internet has brought about significant changes in how we store data. Common data storage media include hard disks, flash drives, and CDs. With the advancement of technology, cloud storage has emerged as a new alternative in the world of storage. In this regard, two leading cloud storage platforms, Owncloud and Nextcloud, have evolved into popular options. The purpose of this research is to evaluate the level of High Availability and reliability of Owncloud and Nextcloud cloud storage platforms. This is accomplished by conducting load testing and simulating failure scenarios to assess the platforms' ability to ensure data access during disruptions and enhance performance under high loads. The research methodology used is the Network Development LifeCycle (NDLC). The software employed as the operating system is Ubuntu Server 20.04, and for web server load testing, Netdata and Nagios are used to monitor the system. The results of this research provide comprehensive information on the high availability and reliability of Owncloud and Nextcloud cloud storage platforms in modern computing environments.
Aplikasi Penjualan Produk Ala K-Pop dan Anime Pada Panda Shop Palembang Berbasis Web Responsive Tamsir Ariyadi; Hamidani, Syafi'ul; Khudri, Akhmad
Jurnal Ilmiah Binary STMIK Bina Nusantara Jaya Vol 4 No 2 (2022): Jurnal Ilmiah Binary STMIK Bina Nusantara Jaya
Publisher : STMIK Bina Nusantara Jaya Lubuk Linggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52303/jb.v4i2.69

Abstract

Panda Shop merupakan salah satu usaha kecil berbentuk toko yang menjual berbagai aksesoris produk ala K-POP ­dan Anime di Kota Palembang, Sumatera Selatan. Panda Shop ini tidak memiliki sistem pengolahan data penjualan sama sekali, hanya terdapat beberapa berkas bukti rangkap dua yang diarsipkan oleh pegawai untuk merekap pendapatan penjualan dan stok barang yang datanya diisi kedalam Microsoft Excel. Oleh karena itu penulis memutuskan untuk membuat aplikasi sistem penjualan dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP, Macromedia Dreamweaver 8 sebagai media untuk membuat aplikasinya dan XAMPP MYSQL database sebagai media untuk pencatatan data penjualan dan stok barang yang sebelumnya tidak dilakukan sehingga akan membuat pengolahan data penjualan menjadi lebih mudah, cepat, dan meminimalisir kesalahan dalam pembuatan laporan.
RANCANG BANGUN ALAT PENYIRAM VITAMIN PADA TANAMAN HIAS MENGGUNAKAN ESP32 BERBASIS INTERNET OF THINGS (IoT) Jumadil, Hanif; Ariyadi, Tamsir; Paramytha, Nina; Fitriani, Endah
Jurnal Teknik Elektro Vol 14 No 1 (2024): Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36546/jte.v14i1.1139

Abstract

Tanaman hias memiliki peran penting dalam mempercantik lingkungan di Indonesia. untuk memperindah taman, halaman rumah, atau area sekitar. Beberapa tanaman hias yang populer di Indonesia antara lain keladi, bunga kol, anthurium, dan aglonema. Namun, perawatan tanaman hias memerlukan perhatian khusus, termasuk pemberian nutrisi yang tepat. Salah satu nutrisi penting adalah vitamin. Pemberian vitamin pada tanaman hias terlupakan atau tidak teratur karena kesibukan pemilik tanaman. Penggunaan teknologi Internet of Things (IoT) menjadi solusi yang potensial dalam memastikan pemberian vitamin pada tanaman hias dilakukan secara teratur dan tepat. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sebuah alat penyiram vitamin pada tanaman hias berbasis IoT, sehingga perawatan tanaman hias menjadi lebih efisien. IoT sebagai infrastruktur jaringan global menghubungkan benda-benda fisik dan virtual melalui pengambilan data dan kemampuan komunikasi dengan sensor serta koneksi sebagai pengembangan layanan. Penelitian terdahulu telah menghasilkan berbagai sistem penyiraman otomatis berbasis IoT penyiraman menggunakan propeler. Alat yang dirancang dalam penelitian ini menggunakan mikrokontroller ESP32 untuk memastikan koneksi yang lebih mudah ke aplikasi Android. Pengujian alat menunjukkan bahwa sistem telah berfungsi sesuai perencanaan, dan Sensor kelembaban tanah dan ultrasonik dapat membaca data dengan baik, dan modul relay serta water pump berjalan lancar untuk penyiraman tanaman.
ANALISIS KEAMANAN JARINGAN WIFI MAHASISWA UBD DARI SERANGAN PACKET SNIFFING ARIYADI, TAMSIR; Irwansyah, Irwansyah; Huda Mubarok, M. Syaiful
JURNAL ILMIAH INFORMATIKA Vol 12 No 01 (2024): Jurnal Ilmiah Informatika (JIF)
Publisher : LPPM Universitas Putera Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33884/jif.v12i01.8739

Abstract

The wifi network of Bina Darma University is open to potential attacks by hackers, as they are unavoidably carried out. Network security is the act of recognizing and blocking unwanted users, or intruders, from computer networks. It serves as a safeguard for a network system against unauthorized and careless network users. In this study, the "Experiment Method" is employed. One approach that seeks to both test and explain an event is the experiment technique. Using the tools ettercap and wireshark, tests on network security were run and the findings analyzed for this study. The study's findings show that the network security encryption utilized at Bina and the security mechanism on the ubd student wifi network are both in good working order.
PENERAPAN MONITORING JARINGAN DENGAN ZABBIX PADA PT. PLN (PERSERO) UIP BAGIAN SUMBAGSEL Ariyadi, Tamsir; Fikri, Muhammad; Irwansyah, Irwansyah; Yudiastuti, Helda
JURNAL ILMIAH INFORMATIKA Vol 12 No 02 (2024): Jurnal Ilmiah Informatika (JIF)
Publisher : LPPM Universitas Putera Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33884/jif.v12i02.9283

Abstract

PT PLN (Persero) UIP SUMBAGSEL, as a government company in the energy sector, faces challenges in ensuring reliable and efficient internet network access for employees. The lack of a monitoring system that assists administrators in monitoring network devices causes difficulties in ensuring consistent device status and connectivity. Zabbix is an open-source software for network monitoring, offering an effective solution to monitor network performance and detect problems in real-time. This research aims to design and implement a network monitoring system using Zabbix at PT PLN (Persero) UIP SUMBAGSEL. The research method used is Network Development Life Cycle (NDLC), which includes the stages of analysis, design, simulation, implementation, monitoring, and management. The results showed that Zabbix is able to detect Mikrotik devices connected to the network and monitor device performance, such as network traffic and memory usage. In conclusion, the implementation of monitoring with Zabbix is effective for monitoring the availability of network devices, which is expected to increase operational efficiency and productivity at PT PLN (Persero) UIP SUMBAGSEL.
Co-Authors A fahlevi Hadist A Taufan Maulana Aan Restu Mukti Aan Restu Mukti, Aan Restu Ade Putra Adina, Gita Agung Saputra Ahmad Lega Aidil Nur Riyansyah Al Baihaqqi, Difa Alfarizhi, Reyhan Achmad Alfyuddin, Moh Rizki Andri Agus Salim Anggraeni, Marisa Anwar, Muhammad Robby Ariandi, Muhamad Arik Putra Pratama Ariyudi Ariyudi Assalafi, Fawwaz Bagus Setiawan Bintang, Muhammad Yuan Cahya, Vicky Dwi Dani, Ilham Darwin Darwin Dasmen, Rahmad Novrianda Dastin Dimas Surya Rahmadani Dwi Pertiwiningsih Efansyah, Teguh Efransa, Didi Eggy Saputra EKA NOVITASARI Eko Fajar Cahyadi Elfrida Ratnawati Endah Fitriani Erwinsyah Erwinsyah Estrada, Novesel Faisal, M Imam Fatoni Fatoni, Fatoni Febriani Sasti Kirana Februri, Aldi Februri, Muhammad Aldi Fitriani Ibrahim Fitriani, Endah H. Mukran Roni, H. Mukran Hadi, M. Khairul Hafizh, Ahmad Hari Yudho Prabowo Heru Saputra Hery Setiawan, Hery Hidayatul Fadli Huda Mubarok, M. Syaiful Hutami, Peni Ikrar Agamuri, M.Alzi Ilham, Firgi Anto Irfansyah, Yovi Fajar Irham Irham Irwansyah Irwansyah IS, Nina Paramytha Jemakmun, Jemakmun Juliansyah, Rizki Jumadil, Hanif Junianto Kasim, Ali Kasim, Ali Kazuya, A. Sayuti Kholid, Dasril Khudri, Akhmad Komalasari, Dinny Kundari Kurniawan, Djeysen Lubis, Abdullah Syafei M Agung M Dimas Putra M. Alzi Ikrar M. Ilham Septariansyah M. Ridho, M. Ridho Makmuri, M. Kumroni Maria Ulfa Maulana, Try Yudha Meria, Desi Mgs M Nur Arromadhani Muhamad Agung Prabowo Muhamad Malik Fajar Muhammad Bimo Prihandoko Muhammad Fikri Muhammad Kevin Al Kautsar Muhammad Nadifh Muhammad Tio Farizky Nely Apriyanti Nina Paramitha Nugroho, Yoga Pratama Nuriansyah, Muhammad Arya Paramita, Nina Paramitha IS, Nina Paramitha, Nina Paramyta, Nina Paramytha , Nina Paramytha, Nina Permata, Sindi Pohan, M. Rizky Prabowo, Hari Yudho Prawira, Wanda Yudha Purwanto, Timur Dali Putra Pura, Calvin Bernandra Putra, Abriansya Rafli Pratama, Muhammad Rahmadan, Eno Raihan, M. Ramadhan, Muhammad Andre Rangga YP, M. Rasmila Rosyad, Farlin Roy Jordi Sabeli Aliya Salsabila, Andini Putri Saputra, Deo Saputra, Muhammad Rama Sari, Diah Novita Suryayusra Suryayusra Suyanto Suyanto Syafi'ul Hamidani SYAH, JENIO MULIA Tantri Langgeng Widodo Tari Syah Putra Taufik Akbar Timur Dali Purwanto Valupi, Christine Vanisa Dwi Agustina Wanda Yudha Prawira wardani, kiky rizky nova Widodo, Ahmad Anwar Wijaya, Alek Wildan Maula Wiratama, Rahmat Wydyanto Wydyanto, Wydyanto Yudiastuti, Helda Yulian, Akhmad Rizki