cover
Contact Name
Hamidi
Contact Email
jmpi@unram.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jpmpi@unran.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota mataram,
Nusa tenggara barat
INDONESIA
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA
Published by Universitas Mataram
ISSN : -     EISSN : 26555263     DOI : -
Core Subject : Education,
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA (JPMPI) |e-ISSN: 2655-5263| merupakan Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat dan penerapan Ipteks yang memuat publikasi hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat, model atau konsep dan atau implementasinya dalam rangka peningkatan partisipasi masyarakat dalam pembangunan, pemberdayaan masyarakat atau pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat. Jurnal Pengabdian Magister Pendidika IPA diterbitkan oleh Program Studi Magister Pendidikan IPA Program Pascasarjana Universitas Mataram, terbit 2 (dua) kali setahun yaitu bulan Juli dan Bulan Desember.
Arjuna Subject : -
Articles 1,560 Documents
Overcoming Drought Problems in Selengen Village, North Lombok through Simple Technology of Fog Harvesting and Seawater Distillation Syauqi, Shofiyurrahman; Uswatul Ulya; Gina Sonia; Mochammad Restu Julian; Maiser Syaputra
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i1.10668

Abstract

Drought is a serious problem faced by the people of Selengen Village, North Lombok, especially during the dry season. Limited clean water sources hamper agricultural activities and domestic needs. To overcome this water crisis, two simple technologies were applied: fog harvesting and seawater distillation. The fog harvesting technology utilizes air humidity to produce clean water, while seawater distillation uses solar energy to convert saltwater into potable water. A participatory approach was applied through counseling, training, and mentoring for the community and students of SMKN 1 Kayangan. Results show that both technologies have potential as alternative solutions to drought, although their effectiveness is affected by weather conditions. Further education and mentoring are needed to improve the sustainability of the application of these technologies.
Peningkatan Produktivitas Ternak Sapi Melalui Penerapan Teknologi Inseminasi Buatan Bagi Peternak Di Desa Pekalobean, Kecematan Anggeraja, Kabupaten Enrekang Agustan; Muhammad Farid; Ita Puspitasari
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i1.10683

Abstract

This community service activity aims to improve the understanding of beef cattle farmers about AI technology in Pekalobean Village, Anggeraja District, Enrekang Regency. On December 13, 2024, local farmers participated in the activity initiated by the Thematic KKN students of Muhammadiyah Bone University. The Thematic KKN Program of Muhammadiyah Bone University in Pekalobean Village aims to empower cattle farmers by utilizing Artificial Insemination (AI) technology. The application of this material directly uses teaching aids to teach AI, livestock nutrition, and maintenance management. The activity, which also became a place for discussion and sharing experiences, was actively participated by farmers. This training is expected to increase livestock production and the financial welfare of farmers, as well as help them manage their livestock businesses independently
Sosialisasi Pemanfaatan Limbah Organik dan Anorganik Di Sekolah Untuk Meningkatkan Kreativitas Siswa Di SMAN 2 Narmada Nisa, Saskia Hairun; Samarina, Sisi; Handayani, Baiq Sri
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i1.10694

Abstract

Permasalahan limbah organic dan anorganik telah menjadi isu lingkungan yang semakin mendesak salah satunya di SMAN 2 Narmada. Tujuan program ini adalah untuk meningkatkan kreativitas siswa dalam memanfaatkan limbah menjadi karya yang bernilai guna sekaligus menanamkan kesadaran lingkungan yang ada di SMAN 2 Narmada. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan tahapan kegiatan meliputi perencanaan, sosialisasi, pelaksanaan kegiatan dan pameran karya. Hasil ketercapaian dari program ini yaitu meningkatkan kreativitas siswa dan kemampuan bekerja sama dalam tim, menghasilkan karya-karya inovatif yang tidak hanya kreatif tetapi juga fungsional. Program ini juga berhasil mengasah keterampilan praktis mereka dalam mengelola limbah organic dan anorganik.
Pembelajaran Sistem Pembangkit Hibrida untuk Mendukung Program Konservasi Energi di Sekolah SMAN 1 Batulayar melalui Pendekatan Partisipasi Siswa Muljono, Agung Budi; Nrartha, I Made Ari; Sultan, Sultan; Ginarsa, I Made; Putra, I Ketut Perdana; Seniari, Ni Made; Sasongko, Sudi Mariyanto Al
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i1.10698

Abstract

Konservasi energi menjadi salah satu isu penting dalam upaya mencapai keberlanjutan energi dan mengurangi dampak negatif perubahan iklim. Sekolah sebagai lembaga pendidikan berperan strategis dalam menanamkan kesadaran lingkungan dan pentingnya pengelolaan energi yang efisien kepada siswa. Pelatihan ini bertujuan untuk pembelajaran sistem pembangkit hibrida sebagai bagian dari program konservasi energi di SMAN 1 Batulayar, dengan pendekatan partisipasi aktif siswa. Kegiatan pengabdian masyarakat ini meliputi edukasi teori mengenai energi terbarukan, teknologi pembangkit listrik hibrida, dan prinsip dasar konservasi energi, sesuai UU No. 30 tahun 2007, praktik pengukuran potensi energi untuk perencanaan sistem pembangkit listrik hibrida menggukanan model simulasi Homer. Selain itu, siswa dilibatkan dalam penggunaan modul pembangkit listrik hibrida dalam skala kecil (prototype) instalasi listrik beban sekolah dengan sumber dari PLN dan PLTS 50 Wp di area sekolah. Hasil dari kegiatan melalui evaluasi proses pretest dan posttest dengan materi jenis sumber EBT, pengetahuan konservasi, pengetahuan tentang pengukuran potensi energi EBT dan sistem pembangkit hibrida didapatkan nilai rerata mengalami kenaikan sebasar 17,75 atau mengalami peningkatan 34,97%. Keberlanjutan kegiatan ini diharapkan dapat menjadi model bagi sekolah-sekolah lain dalam implementasi program konservasi energi berbasis partisipasi siswa.
Strategi Pemberdayaan Masyarakat dalam Implementasi K3 Kelistrikan untuk Transisi Energi Rumah Tangga Berwawasan Lingkungan Adnyani, Ida Ayu Sri; Seniari, Ni Made; Ginarsa, I Made; Putra, I Ketut Perdana; Muljono, Agung Budi; Nrartha, I Made Ari; Sultan, Sultan; Nababan, Sabar; Wiryajati, I Ketut
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i1.10712

Abstract

Transisi energi rumah tangga yang berwawasan lingkungan merupakan langkah strategis dalam mendukung penggunaan energi berkelanjutan. Namun, rendahnya pemahaman masyarakat terkait Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) kelistrikan dalam penerapan teknologi energi terbarukan masih menjadi tantangan utama. Kurangnya sosialisasi dan keterampilan teknis dalam instalasi serta pemanfaatan energi bersih meningkatkan risiko kecelakaan listrik, yang dapat menghambat peralihan dari energi konvensional ke energi ramah lingkungan. Pengabdian ini bertujuan untuk memberdayakan masyarakat melalui edukasi dan pelatihan berbasis K3 kelistrikan yang difokuskan pada implementasi energi terbarukan. Kegiatan ini dilaksanakan melalui metode sosialisasi dan pelatihan teknis yang melibatkan akademisi, kepala desa, dan masyarakat setempat. Sosialisasi diberikan untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya K3 kelistrikan dalam penggunaan energi terbarukan, sementara pelatihan teknis difokuskan pada praktik instalasi dan pemeliharaan sistem kelistrikan yang aman dan efisien. Harapannya, program ini dapat meningkatkan pemahaman serta keterampilan masyarakat dalam menerapkan prinsip K3 kelistrikan, sehingga tercipta lingkungan rumah tangga yang lebih aman dan berkelanjutan. Dengan demikian, masyarakat dapat berperan aktif dalam transisi energi dengan tetap memperhatikan aspek keselamatan dan efisiensi listrik.
Peran Framing dan Branding dalam Penguatan Citra Desa Paokmotong sebagai Sentra Perdagangan di Provinsi Nusa Tenggara Barat: The Role of Framing and Branding in Strengthening the Image of Paokmotong Village as a Trade Center in West Nusa Tenggara Province Hidayati, Lilik; Dayulia, Hilmayana Irma; Fajrianti, Isnaini; Oktavianty, Neni; Saputra, Galu; Kholidi, Ahmad Isfan; Umami, Muhammad Trisna; Maulana, Tegar; Komalasari, Nur; Ariyanti, Desi; Fadilah, Nurul
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i1.10713

Abstract

Paokmotong Village has great potential as a trading center in the Province of West Nusa Tenggara (NTB). However, strengthening the village's image as a trading center still faces various challenges, including in the aspects of branding and framing. This research aims to analyze the role of branding and framing strategies in building a positive image of Paokmotong Village as a trade center. With a qualitative approach, this activity examines how the application of branding and framing elements can enhance the village's competitiveness in the trade sector. The research results show that branding strategies through visual identity and digital marketing have proven effective after the installation of market maps, content creation socialization, and digital marketing training in enhancing the village's image as a trade center in NTB Province. Meanwhile, the framing strategy through positive news coverage, historical narratives, and publications supports the creation of a positive perception of Paokmotong Village among the community. With the right combination of branding and framing, Paokmotong Village can be further strengthened as a modern, competitive, and sustainable trade center.
Pengembangan Google Sites Untuk Menunjang Pembelajaran Dan Penilaian Bagi Guru-Guru SMPN 4 Mataram, Lombok Sujana, I Made; La Ode Alfin H. Munandar; Sahrul; Lalu Jinade; Yoce F. Abidano
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i1.10831

Abstract

Menghadapi generasi Z (GenZ), pembelajaran harus dikemas dalam bentuk blended – offline dan online. Guru masa kini harus membekali diri dengan kemampuan mengemas pembelajaran dalam bentuk digital. Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat ini bertujuan untuk membekali guru-guru SMPN 4 Mataram Lombok dengan pengetahuan dan keterampilan mengembangkan Google Sites untuk menunjang pembelajaran dan penilaian. Kegiatan dilaksanakan di SMPN 4 Matarm dengan melibatkan seluruh guru mata pelajaran yang berjumlah 58 orang dan difasilitasi oleh 5 fasilitator dari FKIP Universitas Mataram dan dari SMPN 4 Mataram. Rangkaian kegiatan dilaksanakan dengan Flipped Learning Model (out-class activity dan in-class activity) berupa belajar online melalui Website Google Sites, pemaparan materi dan praktik langsung pengembangan dan kegiatan mandiri serta pendampingan. Dari hasil kegiatan disimpulkan bahwa khalayak sasaran telah memiliki pengetahuan tentang Google Sites dan telah mampu mengembangkan konten untuk pembelajaran dan penilaian mata pelajaran masing-masing. Disarankan, dengan stimulus kegiatan ini, guru-guru terus meningkatkan keterampilan mereka untuk mengembangankan bahan pembelajaran dan penilaian melalui Google Sites.
Pemberdayaan Kader PKK Kelompok Wanita Tani Melalui Program Pemanfaatan Limbah Plastik Menjadi Kerajinan Tangan Bunga Plastik (BUTIK) di Desa Karanglo, Kecamatan Kunir, Kabupaten Lumajang Basuki; Nainggolan, Jeremia Rade Mikhael; Efendi, Teguh; Dewi, Vininda Febri Rismana
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i1.10881

Abstract

One of the problems that is currently being highlighted in the community regarding environmental comfort is waste, both plastic waste, household waste, and waste in general. Waste management is carried out by instilling a sense of concern for the environment through a program of making handicrafts from plastic waste into plastic flowers, which have aesthetic value and high economic value as a means of creative economy based on entrepreneurship by optimizing the empowerment of the role of PKK cadres in Karanglo Village. This program aims to help reduce the volume of plastic waste in Karanglo Village in order to maintain ecological environmental balance. This program is implemented in the form of direct socialization and training for PKK cadres in Karanglo Village. This program has a direct impact on reducing the amount of plastic waste, increasing social networks among PKK cadres, and becoming a source of additional income for the community.
Penyuluhan Pengelolaan Penjualan Pupuk Bersubsidi Kepada Kios Pengecer Pupuk Binaan CV. Sasak Agrotani Di Wilayah Kabupaten Lombok Barat Susanto , Himawan; H. Busaini; Muaidy Yasin; Mahyudin Nasir; Helmi Fuadi
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i1.10898

Abstract

Kegiatan pengabdian berupa Penyuluhan penglolaan penjualan pupuk bersubsidi kepada kios pengecer pupuk binaan CV. Sasak Agrotani di wilayah Kabupaten Lombok Barat . Penyaluran pupuk bersubsidi oleh kios pengecer pupuk dimana dalam penjualan dan pendistribusian pupuk bersubsidi harus mengikuti petunuk teknis yang telah ditetapkan oleh Produsen pupuk yaitu PT. Pupuk Indonesia. Tujuannya adalah untuk memberikan pengetahuan kepada kios pengecer pupuk tentang pengelolaan dalam penjualan dan pendistribusian pupuk bersubsidi kepada petani melalui kelompok tani di wilayah kabupaten Lombok Barat yaitu meliputi kecamatan Lingsar dan kecamatan Kuripan . Kegiatan penyuluhan berjalan sesuai dengan yang direncanakan dengan melibatkan para pemilik kios pengecer pupuk dan ketua kelompok tani. Kegitan penyuluhan dilakukan dengan penyampaian pengetahuan tentang pemahaman mengelola penjualan pupuk dan pendistribusian pupuk bersubsidi ditingkat kios pengecer sampai kepada petani yang tergabung dalam kelompok tani. Penyampaian materi dari tim pengabdian dan didampingi oleh distributor pupuk bersubsidi wilayah CV. Sasak Agrotani kabupaten Lombok Barat. Penyajian materi selama 60 menit kemudian dilanjutkan dengan diskusi . Dalam penjualan dan penyaluran pupuk diperlukan petunjuk teknis yang sudah ada yaitu pupuk dijual kepada petani mengikuti e-RDKK, sesuai jumlah dan jenis, petani membawa KTP , dan tidak dapat diwakilkan . Hasil diskusi peserta berjalan dengan baik sehingga pengusaha kios pupuk mampu menerima dan melaksanakan kegiatan usahanya dengan menerapkan prinsip-prinsip tepat waktu, tepat jenis, tepat jumlah dan tepat harga dalam penjualan pupuk bersubsidi dan melakukan pendistrbusian sesuai dengan pesanan. Penuluhan bertempat di kantor CV. Sasak Agrotani di Graha Permata Kota Blk CH 12 Desa Gegutu Lingsar Lombok Barat, dihadiri oleh 11 pengelola kios pengecer pupuk bersubsidi yaitu 5 kios pengecer dari kecamatan Kuripan dan 6 kios pengecer dari kikecamatan Lingsar.. Peserta penyuluhan memahami dengan baik proses penjualan pupuk dari mulai penebusan sampai ke pendistribusian pupuk ke petani serta melaporkan hasil penjuala pupuk secara online ke PT. Pupuk Indonesia selaku produsen pupuk bersubsidi.
Manfaat Budidaya Maggot (Black Soldier Fly) untuk Kesehatan Lingkungan dan Peningkatan Ekonomi Masyarakat Jupri, Ahmad; Supardiono; Zubair, Rizki Aditia; Hidayati, Lilik; Gazali, Mursal
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i1.10955

Abstract

Budidaya maggot dari larva Black Soldier Fly (BSF) telah muncul sebagai solusi inovatif untuk masalah pengelolaan sampah organik dan penyediaan pakan ternak yang berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis manfaat budidaya maggot bagi lingkungan dan ekonomi. Metode yang digunakan meliputi observasi lapangan, wawancara, dan analisis data kuantitatif mengenai kapasitas kandang dan hasil panen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa budidaya maggot tidak hanya efektif dalam mengurangi limbah organik, tetapi juga menyediakan pakan ternak yang ekonomis. Selain itu, produk samping berupa kotoran maggot (kasgot) memiliki potensi besar sebagai pupuk organik yang dapat meningkatkan pertumbuhan tanaman. Dengan demikian, budidaya maggot menawarkan keuntungan ganda dalam aspek lingkungan dan ekonomi.