cover
Contact Name
Helendra
Contact Email
jrfes@upgrisba.ac.id
Phone
+6285365652881
Journal Mail Official
jrfes@upgrisba.ac.id
Editorial Address
Program Studi Pendidikan Fisika Universitas PGRI Sumatera Barat. Gedung D Lantai 3. Jl Gunung Pangilun. Padang. Sumatera Barat
Location
Kota padang,
Sumatera barat
INDONESIA
JRFES
ISSN : 24073563     EISSN : 25033425     DOI : https://doi.org/10.22202/jrfes.2022.v9i2
Core Subject : Science, Education,
JRFES scopes are the result of research on physics research and physics education. JRFES is focused on publishing original research results that have not been published anywhere. Issues published by JRFES cover the areas of education namely planning, implementation, and evaluation of Education and the field of physics. This journal publishes original articles on the latest issues and trends occurring internationally in science curriculum, instruction, learning, policy, and preparation of science teachers with the aim to advance our knowledge of science education theory and practice. Moreover, this journal also covers the issues concerned with environmental education & environmental science. JRFES is dedicated to all physics education practitioners. The coverage of JRFES includes: experimental research, action research, qualitative research, quantitative research, and development research (model, media, and learning evaluation) aimed to improving the quality and building innovation in Physics Education, includes: Experimental Research Class Action Research Qualitative Research Quantitative Research Model Learning Development Media Learning Development Additional Learning Materials Development Learning Evaluation Literature Study    The articles in JRFES also include developments and researches in Classical Physics, and Modern Physics (theoretical studies, experiments, and its applications). Subject areas suitable for publication include, but are not limited tothe following fields: Nuclear and Radiation Physics Electronics and Instrumentation Physics Materials Physics Theoretical and Computational Physics
Articles 125 Documents
DEVELOPMENT OF INTERACTIVE E-MODULES BASED BY CANVA AND HEYZENE FLIPBOOK IN HIGH SCHOOL PHYSICS MATERIAL Siboro, Asiroha; Sinon, Iriwi L.S.; Allo, Alberto Tangke; Mujasam, Mujasam
JRFES (Jurnal Riset Fisika Edukasi dan Sains) Vol 11, No 1 (2024): Jurnal Riset Fisika Edukasi dan Sains
Publisher : Universitas PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/jrfes.2024.v11i1.8132

Abstract

The 21st century learning system is a digital era system where learning is no longer limited by space and time, and the media used must be more engaging and interactive. The purpose of this research is to develop an interactive e-modules based by canva and heyzen flipbook that are valid, practical, and effective in learning. The research method use is Research and Development (R&D) with as ADDIE model. This research uses observation, interviews, and questionnaires as data collection instruments. Based on the results results, the material validity test score was 92 %, the media validity test score was 88 %, the teacher feasibility test score was 91 %, and the student test score was 96,87 %, received  a positif response from the students. From the results of these scores can be concluded that the e-module for the topic of Work and Energi is highly valid, practical, and suitable for use.Keywords: Development of interactive e-module, Canva, Heyzine FlipbookAbstrakSistem pembelajaran abad 21 adalah sistem era digital dimana pembelajarannya tidak lagi dibatasi oleh ruang dan waktu serta media yang digunakan harus lebih menarik dan interaktif. Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan e-modul interaktif berbantuan Canva dan Heyzen Flipbook yang valid, praktis dan efektif dalam pembelajaran. Metode yang digunakan adalah metode Research and Development (R &D) dengan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation). Penelitian ini menggunakan observasi, wawancara, dan angket sebagai instrumen pengumpulan data. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh skor uji validitas materi sebesar 92 %, skor uji validitas media sebesar 88 %, skor uji kelayakan guru sebesar 91 %, dan skor uji coba peserta didik sebesar 96,87 % serta mendapat respon positif dari peserta didik. Dari hasil skor tersebut disimpulkan bahwa e-modul untuk materi Usaha dan Energi tergolong sangat valid, praktis, dan layak digunakan.Kata Kunci: Pengembangan e-modul Interaktif, Canva, Heyzine Flipbook
CLUSTERING NACL SOLUTION CONCENTRATION BASED ON IMPEDANCE, CONDUCTIVITY, AND TDS PARAMETERS USING A PCA APPROACH WITH K-MEANS CLUSTERING Wismaya, Herenda Sela; Sugianto, Wahyu
JRFES (Jurnal Riset Fisika Edukasi dan Sains) Vol 10, No 2 (2023): Jurnal Riset Fisika Edukasi dan Sains
Publisher : Universitas PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/jrfes.2023.v10i2.7548

Abstract

A research study requires an approach to implement research data more optimally and be easily interpretable. The PCA approach with K-means clustering is an appropriate method for clustering NaCl solution concentrations based on impedance, TDS, and conductivity parameters. The results of this method indicate that the first and second principal components with eigenvalues of 2.7208 and 1.2728, respectively, represent 68.0% and 31.8% of the total variability. Cumulatively, these two principal components account for 99.8% of the total variance. This suggests that the approach used aligns well with the tested parameters. Therefore, it can be concluded that the PCA approach with K-means clustering can be used to cluster NaCl solution concentrations, distinguishing between low and high concentrations of NaCl solutions
CHARACTERIZATION OF POROUS COMPOSITES BASED ON METALLIC AND NON-METAL MINERALS USING A MIXTURE OF MICRO FIBRIL Rino, Agus
JRFES (Jurnal Riset Fisika Edukasi dan Sains) Vol 11, No 2 (2024): Jurnal Riset Fisika Edukasi dan Sains
Publisher : Universitas PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/jrfes.2024.v11i2.9246

Abstract

Porous material dapat dipalikasikan dalam berbagai sektor dan dapat dikembangkan sebagai  material peredam suara (sound absorber), penyerap cairan ( adsorben) yang sering digunakan sebagai material penyerap logam berat yang terdapat dalam cairan limbah. Porous material dapat digunakan sebagai material konstruksi. Jika digunakan sebagai bahan kontruksi sehingga  perlu diperhatikan sifat termal material. Metode yang digunakan dalam karakterisasi porous sifat termal bahan menggunakan Scanning Electron Microscope (SEM)  dan metode hot wire ASTM dengan sistem aliran fluida laminer. Karakterisasi SEM menunjukan bahwa  struktur pori pada komposit berbahan silika memiliki struktur pori yang lebih terbuka dibanding, zeolit dan sludge. Karakterisasi Termal menunjukan bahwa silika non filler menunjukkan konduktivitas termal sebesar 0,158 W/m K  dan setelah dilakukan penambahan 1g filler mikro fibril kedalam pasta keramik sehingga konduktivitas termal absorber komposit turun menjadi 0,145 W/m K. Porous komposit non filler menunjukkan konduktivitas termal sebesar 0,158 W/m  K. Penambahan 1 g filler mikro selulosa menunjukan konduktivitas termal absorber komposit  turun menjadi  0,121 W/m K.
ANALISIS KEBUTUHAN PENGEMBANGAN MEDIA INTERAKTIF PADA MATA KULIAH EVALUASI PEMBELAJARAN BAGI MAHASISWA CALON GURU Deswita, Pipi; Zamista, Adelia Alfama; Tebriani, Sylvina; Syahendra, Okta Farhan
JRFES (Jurnal Riset Fisika Edukasi dan Sains) Vol 11, No 2 (2024): Jurnal Riset Fisika Edukasi dan Sains
Publisher : Universitas PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/jrfes.2024.v11i2.8742

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kebutuhan pengembangan media interaktif pada mata kuliah Evaluasi Pembelajaran bagi mahasiswa calon guru Fisika di PTKIN. Penelitian menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif dengan melibatkan 56 responden yang dipilih secara purposive sampling. Data dikumpulkan melalui kuesioner daring yang telah divalidasi oleh ahli. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 94,6% responden menganggap mata kuliah Evaluasi Pembelajaran sangat penting, dengan 98,2% meyakini media interaktif sangat bermanfaat. Kesulitan utama mahasiswa meliputi pemahaman keterkaitan dengan kurikulum (58,9%) dan perancangan instrumen evaluasi (58,9%). Fitur yang paling diharapkan adalah simulasi perancangan instrumen evaluasi (69,6%). Lima aspek penting dalam pengembangan media meliputi kemudahan penggunaan, konten komprehensif, desain visual menarik, interaktivitas, dan kesesuaian kurikulum. Temuan ini menjadi landasan empiris untuk pengembangan media interaktif berbasis Kodular.NALISIS KEBUTUHAN PENGEMBANGAN MEDIA INTERAKTIF PADA MATA KULIAH EVALUASI PEMBELAJARAN BAGI MAHASISWA CALON GURU
SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW: PENGARUH PENGGUNAAN MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN ABAD 21 PADA MATA PELAJARAN FISIKA Asrizal, Asrizal; Festiyed, Festiyed; Annisa, Aulia; Addriani, Ranti; Admas, Liza Okwan
JRFES (Jurnal Riset Fisika Edukasi dan Sains) Vol 11, No 2 (2024): Jurnal Riset Fisika Edukasi dan Sains
Publisher : Universitas PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/jrfes.2024.v11i2.9062

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi penggunaan multimedia interaktif dalam meningkatkan keterampilan 4C dalam pembelajaran fisika. Efektivitas ini dilihat dari kemampuan 4C, yaitu Berpikir Kritis, Kreativitas, Kolaborasi, dan Komunikasi. Latar belakang penelitian ini adalah karena banyaknya pembelajran fisika yang lebih menekankan penguasaan konsep, sehingga kurang menarik minat belajar siswa. Oleh karena itu, diperlukan multimedia interaktif yang dapat meningkatkan kemampuan berfikir kritis, kreatif , kolaboratif dan komunikatis siswaa melalui penggunaan gambar, video, dan animasi. Metode yang digunakan adalah studi pustaka dengan pendekatan kuantitatif, dan penelitian ini berfokus pada pengaruh multimedia interaktif terhadap materi fisika di jenjang SMP dan SMA. Proses pemilihan artikel dilakukan dengan metode PRISMA (Preferred Reporting Items for Systematic Reviews and Meta-Analysis). Peneliti menggunakan 15 referensi dari tahun 2017-2024, yang diperoleh dari Google Scholar dan Publish or Perish. Hasil kajian  didapatkan bahwa penggunaan multimedia interaktif dapat meningkatkan keterampilan berfikir kritis, kreatif,kolaborasi, komunikasi siswa.

Page 13 of 13 | Total Record : 125