cover
Contact Name
Heryenzus
Contact Email
heryenzuss@gmail.com
Phone
+6281363711800
Journal Mail Official
jurnaljupadai@gmail.com
Editorial Address
Townhouse San Fransisco Blok C1 No. 14 Kibing Batuaji , Batam, Provinsi Kepulauan Riau, 29422
Location
Kota batam,
Kepulauan riau
INDONESIA
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
ISSN : -     EISSN : 28305620     DOI : -
Jurnal JUPADAI ini berisi hasil-hasil kegiatan pengabdian masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu, diantaranya akuntansi, manajemen, teknologi informasi, sosial humaniora, kesehatan, dan semua bidang ilmu lainnya. Bentuk kegiatan pengabdian yang dipublikasikan dapat berupa penerapan teknologi tepat guna, pelatihan, penyuluhan, pengembangan dan implementasi sistem, dan lain-lain.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 86 Documents
PELATIHAN MANAJEMEN KEUANGAN PETERNAK BURUNG PUYUH DI DESA NGIJO KECAMATAN KARANGPLOSO KABUPATEN MALANG Arik Varia Dani; Timbul Yuwono; Tatik Retno Murniasih; Rahaju
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Volume 2 Nomor 2 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64795/jupadai.v2i2.99

Abstract

Abstract The Quail is one type of livestock that has considerable development opportunities, and the largest egg producer after laying hens. Partner's quail egg cultivation business can produce around 20 kg per day from 2,000 quails. Recording of income and expenditure of costs used for livestock needs is only recorded simply. This is because partners still do not understand financial management well so they cannot know the net profit obtained every month. This service activity aims to provide partner knowledge and skills in managing quail business finances. The flow of activities carried out is situation analysis, training / mentoring and evaluation. This activity runs in accordance with the expectation, partners have been able to compile financial statements well. Abstrak Burung puyuh adalah salah satu jenis ternak yang memiliki peluang pengembangan yang cukup besar, dan penghasil telur terbesar sesudah ayam petelur. Usaha budidaya telur puyuh milik mitra dapat menghasilkan sekitar 20 kg per harinya dari 2.000 ekor burung puyuh. Pencatatan pemasukan dan pengeluaran biaya yang digunakan untuk kebutuhan ternak hanya dicatat sekedarnya saja. Hal ini disebabkan karena mitra masih belum memahami pengelolaan keuangan dengan baik sehingga tidak dapat mengetahui laba bersih yang diperoleh setiap bulannya. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan mitra dalam mengelola keuangan usaha ternak puyuh. Adapun alur kegiatan yang dilakukan adalah analisis situasi, pelatihan/ pendampingan dan evaluasi. Kegiatan ini berjalan sesuai dengan harapan, mitra sudah mampu menyusun laporan keuangan dengan baik.
PEMBINAAN MASYARAKAT TENTANG KOMERSIALISASI DAN STERILISASI INDUSTRI PADA PENGOLAHAN ABON SAPI Yofitri Heny Wahyuli; Asmawati; Aryanisila; Holipah
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Volume 2 Nomor 2 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64795/jupadai.v2i2.100

Abstract

This community partnership service aims to increase community productivity and income by empowering the people's economy and assisting small and medium businesses with stimulant skills in the field of technology and hygienic management of the production of "Abon Beef" brand in the city of Palembang. The stages of implementing this community service program begin with an integrated approach carried out from the initial process of socialization and planning during which the activity lasts effectively for approximately 3 months. In the initial socialization, the team invited workers involved in the process of making fish floss to socialize the activities carried out so that effective and reciprocal communication occurred. The coaching that will be carried out by the service will continue with the management of the processing of shredded tuna "Beef Shredded" to be better by improving product quality and marketing carried out by the owner and also improving the management system. Shredded products will have their own labels and will then be marketed via e-commerce platforms.
INTERNET MARKETING STRATEGI UNTUK MENINGKATKAN PEMASARAN INDUSTRI KOPIAH SONGKOK DESA BANDAR AGUNG KECAMATAN LUBUK BATANG OKU (OGAN KOMERING ULU) PROVINSI SUMATERA SELATAN Andela Anggleni; Yofitri Heny Wahyuli; Marina Malian; Ahmad Yani Kosali
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Volume 2 Nomor 2 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64795/jupadai.v2i2.102

Abstract

Community Service is the implementation of the Tridharma of higher education to help the community. This community service is to find the problems faced by the Songkok coffee industry, Bandar Agung village, Lubuk Batang sub-district. In terms of marketing, the skullcap industry is still not very effective, because they only market in the neighborhood around the village, where in fact many people in Bandar Agung, Lubuk Batang sub-district, use skullcaps every day. Therefore, the aim of our Community Service is to introduce marketing methods that are more widespread and of course also cost-effective, namely by selling using online media, publishing on social media, and through e-commerce media. Service activities are assisted by students as well as entrepreneurship learning for students as entrepreneurial knowledge. The innovation carried out is to develop marketing through E-commerce based media which aims to expand the market segment of the skullcap industry. From the results of the dedication, a website and telegram were obtained which were used as addresses for online marketing of Bandar Agung Resam coffee beans, Lubuk Batang sub-district, thereby expanding the market share of the Bandar Agung Songkok coffee business, Lubuk Batang sub-district in the new normal period.
PENINGKATAN PELAYANAN KESEHATAN MANAJEMEN TERPADU BALITA SAKIT (MTBS) DI PUSKESMAS KOTA TENGAH PROVINSI GORONTALO Wiwi Susanti Piola; Indrianingsih, Sofiyah Tri; Dewi Modjo
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Volume 2 Nomor 2 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64795/jupadai.v2i2.103

Abstract

Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS) merupakan suatu pendekatan yang terintegrasi atau terpadu dalam tatalaksana balita sakit dengan fokus pada kesehatan anak. Derajat kesehatan yang optimal akan dilihat dari unsur kualitas hidup serta unsur-unsur mortalitas yang memengaruhinya, yaitu morbiditas dan status gizi. Perawat dalam pengabdiannya kepada masyarakat memiliki peran penting dalam peningkatan kualitas kesehatan anak, khususnya pada pemberi layanan MTBS (Manajemen Terpadu Balita Sakit) di tingkat layanan kesehatan primer. Pengabdian masyarakat dengan judul “Peningkatan Pelayanan Kesehatan Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS) di Puskesmas Kota Tengah Provinsi Gorontalo” dilaksanakan selama 2 hari yaitu pada Kamis, 23 November dan Sabtu, 25 November 2023 mampu meningkatkan pengetahuan dan keterampilan mahasiswa perawat sehingga diharapkan terciptanya layanan MTBS yang berkualitas di puskesmas. Kata kunci: Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS), perawat
PELATIHAN KEWIRAUSAAAN KERUPUK SINGKONG DI PULAU NGUWAN Purba, Tiurniari; Nainggolan, Nora Pitri; Intan Utna Sari
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Volume 2 Nomor 2 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64795/jupadai.v2i2.106

Abstract

Pulau Nguan adalah salah satu pulau yang termasuk dalam Kecamatan Galang, Batam. Pulau Nguan berpenduduk 123 KK dan pada umumnya hidup dari menangkap ikan dan mencari kayu bakau. Fenomena semakin sulitnya mencari ikan disebabkan banyaknya kapal besar yang bersandar membuat aspek perekonomian penduduk Nguan semakin sulit, sementara keahlian lain utuk diandalkan menutupi kehidupan sehari hari tidak ada. Tim PKM menawarkan kepada aparat Pulau Nguwan untuk memberikan pelatihan kewirausahaan kerupuk singkong bagi ibu ibu rumah tangga. Metode pelaksanaan pelatihan ini diadakan selama dua hari, dimana hari pertama melakukan penyuluhan dan diskusi tentang pengetahuan dan motivasi. Hari kedua dilanjutkan dengan praktek pengolahan kripik singkong serta pemasarannya. Peserta pelatihan sebanyak 12 orang ibu rumah tangga. Hasil dari pelatihan ini memberikan respon yang sangat positif dan berharap ada keberlanjutan untuk pelatihan-pelatihan keahlian yang lain.
PEMANFAATAN DAN PENGOLAHAN LIMBAH KOTORAN SAPI MENJADI PUPUK ORGANIK DALAM MENINGKATKAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT DESA BULUREJO, GONDANGREJO, KARANGANYAR Sugiarti; Ariefah Yulandari
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Volume 2 Nomor 2 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64795/jupadai.v2i2.108

Abstract

Meningkatkan nilai tambah pada sapi merupakan tujuan utama dalam kegiatan pengabdian ini. Pemanfaatan limbah kotoran sapi dan onggok pati aren masih belum banyak dilakukan, terlebih lagi menjadi produk pupuk organik dengan nilai komersial. Membuat lingkungan yang sehat dan memberikan dampak peningkatan ekonomi masyarakat merupakan tujuan lain dari kegiatan ini. Metode pelaksanaan kegiatan dimulai dengan observasi dan pemetaan area, sosialisasi, implementasi, analisis dan evaluasi, dan peningkatan. Pengamatan dilakukan untuk meninjau area UMKM peternak sapi di  Bulurejo, Gondangrejo, Karanganyar yang selanjutnya ditemukan masalah baru dengan adanya kotoran sapi tidak terolah yang menimbulkan pencemaran bau dan limbah yang menumpuk akan memakan banyak tempat untuk penyimpanan. Dari kegiatan ini dihasilkan mesin tepat guna untuk pengolahan limbah kotoran sapi, produk pupuk organik yang mampu menahan air lebih tinggi, melalui proses pengomposan. Selain itu, juga diperoleh nilai tambah dalam aspek ekonomi maupun kesehatan karena hilangnya polusi dari kotoran sapi.
PELATIHAN MIKROTIK DI SEKOLAH SMK TUNAS MUDA BERKARYA Sitohang, Sunarsan; Pangaribuan, Hotma; Andi Maslan
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Volume 2 Nomor 2 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64795/jupadai.v2i2.110

Abstract

Perkembangan teknologi saat ini memiliki dampak yang sangat besar bagi dunia pendidikan. teknologi maju saat ini sangat membantu manusia dalam mengerjakan pekerjaannya, sehingga harus diterapkan untuk mendapatkan manfaatnya. Tidak dapat dipungkiri masih banyak dunia pendidikan yang sangat enggan dengan penggunaan teknologi. Keengganan ini bisa diakibatkan karena tidak adanya kemauan belajar ataupun fasilitas yang kurang memadai serta tidak adanya yang memotivasi atau melatih. Mikrotik router adalah salah satu alat bantu dalam pengelolaan jaringan yang memungkinkan untuk mengefesiensikan penggunaan internet secara maksimal dan memberikan keamanan yang handal. Didalam mikrotik router board telah terinstal MikroTik OS. MikroTik Router OS™ merupakan sebuah system operasi dan perangkat software yang dapat dipakai serta bisa dimanfaatkan router network yang handal, meliputi bermacam variasi fitur yang dibuat untuk IP network dan jaringan wireless, cocok digunakan oleh ISP dan provider hotspot. Target utama pelatihan ini adalah menciptakan siswa yang dapat menerapkan teknologi khususnya software aplikasi mikrotik untuk mempermudah mengerjakan pekerjaan yang berhubungan dengan jaringan dan memahami bagaimana penggunaan software aplikasi MikroTik.
PELATIHAN PEMBUKUAN DIGITAL MENGGUNAKAN APLIKASI UNTUK PELAKU USAHA DI DESA BAUMATA TIMUR Silviana Lusia Samara; Eunike Meilia Doema; Antonius Mado Lama Uran; Maria Adveyna Barek Keda Lamabelawa; Maria Febriyanti Paba Keo; Engelbertus G. Ch. Watu; Maria Augustin Lopes Amaral
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Volume 2 Nomor 2 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64795/jupadai.v2i2.112

Abstract

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah merupakan penggerak perekonomian masyarakat. Dalam sejumlah kondisi, UMKM menjadi roda perputaran perekonomian bangsa Indonesia. Strategi pengembangan UMKM diperlukan agar usaha yang dijalankan semakin maju. Jika tidak ada strategi yang digunakan maka dapat mengakibatkan bisnis berjalan pada tempatnya, inisiatif merupakan jawaban atas suatu perubahan baik dari segi administrasi maupun promosi produk. Tentu akan menjadi perhatian yang menarik jika penguatan perekonomian akan semakin memperkuat perekonomian kerakyatan. Metode pengabdiannya terdiri dari tiga tahap antara lain tahap perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Hasil dari pengabdian ini adalah masyarakat memahami pentingnya pembukuan sederhana dalam mengembangkan usaha atau usaha yang dijalankan. Praktik langsung (penggunaan aplikasi Buku Warung) dalam proses pengabdian menjadi bagian yang tidak terpisahkan dalam proses pelaksanaan pengabdian. Selain itu, dukungan pemerintah desa Baumata Timur sangat luar biasa, terbukti dengan keterlibatannya dalam proses pengabdian kepada masyarakat.
PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN SISTEM PEMBAYARAN DIGITAL BAGI UMKM DI DESA BAUMATA TIMUR Maria Viorela Perada Payong; Dea Prichillya Tjandring; Mariela Paskalina Fridolin Tahu; Lopes Amaral, Maria Augustin; Engelbertus G. Ch. Watu; Enike Tje Dima
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Volume 2 Nomor 2 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64795/jupadai.v2i2.114

Abstract

Pasca pandemi COVID-19 telah membuka peluang dan tantangan bagi setiap orang untuk dapat mengoptimalkan aktivitas digital. Konsep digitalisasi yang diterapkan oleh para wirausahawan yang mampu bertahan meski terjadi wabah pandemi global dapat menjadi pilihan meski sangat potensial bagi wirausahawan untuk memaksimalkan keuntungan. Praktik penggunaan Qris di Indonesia masih hanya dirasakan pada pasar-pasar besar di perkotaan, sehingga belum maksimal ditembus oleh pasar-pasar di pedesaan dan perbatasan. Seperti halnya usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) dengan model rumahan yang ada di pedesaan dan hanya bermodal kecil. Sedangkan bagi pelaku UMKM di Dusun lima Desa Baumata Timur, Kabupaten Kupang, sistem pembayaran Qris berpotensi untuk diterapkan. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan oleh Universitas Katolik Widya Mandira dengan metode pelatihan dan pendampingan mengenai manfaat sistem pembayaran digital Qris bagi UMKM. Tujuan dari pengabdian ini adalah untuk memberikan edukasi kepada para pelaku UMKM dan mampu bertransformasi di era digital. Hasil dari pengabdian ini adalah terwujudnya pembuatan Qris untuk UMKM dan hasil survei menunjukkan mitra sangat puas dengan pelaksanaan pelatihan dan pendampingan sistem pembayaran Qris untuk UMKM.
STRATEGI PEMASARAN KERIPIK BATANG PISANG IBU-IBU RUMAH TANGGA DESA BESMARAK MELALUI DIGITAL MARKETING Rezeki, Elvarice Tri; Andriani, Fatima Maria; Vianey, Yohanes Maria; Nahak, Bernadinus Lua; Betu, Lucyano Jenga; Dima, Enike The Yustin; Leki, Salomon
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Volume 2 Nomor 2 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64795/jupadai.v2i2.115

Abstract

Dalam kehidupan modern saat ini, dunia bisnis akan mengalami perkembangan pesat, termasuk berbagai kegitan di bidang komersial ,kegiatan tersebut pada dasarnya untuk mencari keuntungan. Strategi pemasaran merupakan elemen terpenting dalam menentukan pangsa pasar. Pada umumnya banyak orang yang menyatakan bahwa konsep pemasaran sama dengan konsep penjualan atau promosi/periklanan. Padahal pada dasarnya penjuan dan promosi/periklanan hanyalah bagian kecil dari pemasaran. Digital marketing adalah proses pembelian , penjualan atau pertukaran produk, jasa dn informasi melalui jaringan computer, digital marketing merupakan bagian dari E-Business lebih luas, tidak hanya sekedar perniagaan tetapi mencakup juga pengkolaborasian mitra bisnis,pelayanan nasabah, lowongan pekerjaan. Dengan memberikan sosialisasi tentang digital marketing yang merupakan kegiatan pmasaran atau promosi sebuah merek atau produk dengan menggunakan media digital atau internet dengan tujuan menarik konsumen atau calon konsumen secara cepat dan dapat meningkatkan pendapatan dan menjalin hubungan dengan target pasar atau audiens. Strategi pemasaran produk keripik batang pisang melalui digital marketing dapat memberri pengetahuan baru bagi Ibu-ibu Rumah Tangga khususnya para pelaku UMKM mengenai cara maupun tahapan untuk memperbanyak jaringan konsumen melalui pemanfaatan media sosial dalam memasarkan produk sehingga dapat meningkatkan keunggulan bersaing dalam dunia bisnis. Ada beberapa cara pemasaran yang baik dengan menggunakan media sosial karen dapat dilihat bahwa warga setemoat dan beberapa UMKM masih menjual produk dengan metode memasukkan produk ke kios. Media social untuk menginformasikan dan berkomunikasi dengan konsumen, dijelaskan lebih lanjut bahwa media sosial yang digunakan bisa melalui facebook, whatsapp, Instagram. Beberapa market place tersebut efektif digunakan dalam menginformasikan seluruh produk dan berinteaksi secara lansung dengan konsumen.