JP2N: Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara adalah wadah untuk menampung artikel-artikel ilmiah yang berasal dari hasil Pengabdian Kepada Masyarakat yang di Lakukan para Dosen, praktisi, profesional, mahasiswa atau individu yang memiliki ketertarikan dalam bidang pengabdian baik yang ada di Indonesia maupun Luar Negeri berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya pendidikan, teknik, pertanian, sosial humaniora, komputer dan kesehatan.
Articles
77 Documents
PEMBELAJARAN LITERASI DAN NUMERASI PADA PENGALAMAN PROGRAM KAMPUS MENGAJAR ANGKATAN 5 TAHUN 2023
Ali Alamsyah Kusumadinata;
Annisa Qonita H
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara Vol. 1 No. 1 (2023): JP2N: September - Desember 2023
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.62180/d3q0ys58
Kampus merdeka is a student learning internship program in increasing the capacity of students to become more skilled in social and in working in the community. The purpose of this service is to provide learning to students in providing alternative learning to elementary schools. The implementation method is carried out face-to-face and contributes to activities. The results of the activity show that the independent campus in the literacy and numeracy improvement program provides learning experiences for students and provides increased grades to students. This makes it easier for schools to improve the quality of educational services. In addition, the enrichment of educational models carried out by students in the learning process provides students with the ability to hone their skills and develop intelligent thinking.
PELATIHAN PENINGKATAN KEMAMPUAN PENGURUS ASOSIASI PETANI KARET KUANTAN SINGINGI (APKARKUSI) DALAM DIGITALISASI PEMASARAN KARET
Rosnita Rosnita;
Roza Yulida;
Yulia Andriani;
Fanny Septya;
Meki Herlon
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara Vol. 1 No. 1 (2023): JP2N: September - Desember 2023
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.62180/dzh7xj56
Riau Province is the third largest rubber producer in Indonesia in 2021. Kuantan Singingi Regency has the largest rubber area in Riau with an area of 126,240 Ha and production of 82,375 tons (BPS Riau Province, 2022). This district usually has the highest rubber price compared to other districts, because farmers in this district who are members of farmer groups market rubber with an auction system through the Kuantan Singingi Rubber Farmers Association (APKARKUSI). This institution fosters farmers who are members of farmer groups spread across 6 (six) sub-districts. This Community Service activity carried out at APKARKUSI in the form of Capacity Building Training for the Management of the Kuantan Singingi Rubber Farmers Association (APKARKUSI) in Digitalizing Rubber Marketing. The target of this PKM activity is members of APKARKUSI Kuantan Singingi Regency.
PENYULUHAN LITERASI DIGITAL: OPTIMALISASI PEMANFAATAN INSTAGRAM BAGI SISWA SMP DI KOTA BANDUNG
Puji Prihandini;
Rachmaniar;
Renata Anisa
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara Vol. 1 No. 1 (2023): JP2N: September - Desember 2023
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.62180/k5tkvn61
Data released by APJII (Association of Indonesian Internet Providers) states that the highest age group for internet penetration is in the teenage age range of 13-18 years. As many as 99.16 percent of that age are connected to the internet. Connectivity with high internet usage is ironically not in line with media literacy skills. This is what underlies the community service team, Faculty of Communication Sciences, Padjadjaran University in conducting media literacy counseling for teenagers. PKM activities are carried out for 8th grade students of SMP YPKKP Bandung City with the theme: optimizing Instagram users. The social media Instagram was chosen because based on data from we are social in 2022, Instagram is the social media with the second most users after WhatsApp. The PKM session activity began with filling out a questionnaire in the form of questions about the behavior of using social media by Mrs. Puji Prihandini, then followed by a lecture in the form of exposure to material on the benefits of social media and the bad effects of using social media by Mrs. Rachmaniar then followed by practical steps in creating content on Instagram by Mrs. Renata. Then the event ended with a question and answer session and a quiz. As a result, students can understand the material well and can explain Back to the benefits and bad effects of social media as well as the steps in creating useful content on Instagram. This PKM activity is still in the awareness stage of using social media and compiling content, in the future this PKM activity can be continued with contetn creator workshop.
STRATEGI PENGUATAN KETAHANAN PANGAN KELUARGA MELALUI PENGEMBANGAN UMKM
Neka Fitriyah;
Ikhsan Ahmad;
Isti Nursih
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara Vol. 1 No. 1 (2023): JP2N: September - Desember 2023
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.62180/rbqmx015
Pandemi Covid-19 yang terjadi di Indonesia berdampak besar pada berbagai sektor kehidupan masyarakat, termasuk masalah ketahanan pangan keluarga. UMKM jus dan minuman segar Bogor merupakan salah satu UMKM yang personel dan pengelolanya terkena dampak pandemi Covid-19. Dengan penurunan omset yang tajam, berdampak pada defisit pendapatan keluarga. Tenaga UMKM tidak lagi mampu menyediakan kebutuhan pangan keluarga secara seimbang dan memenuhi standar gizi yang dibutuhkan. Pendampingan diperlukan agar UMKM ini tidak hanya bertahan dan berkembang, tetapi para pengelola dan personel mampu menyediakan pangan keluarga secara berkelanjutan. Kegiatan pengabdian ini terdiri dari dua yaitu diskusi kelompok dan pendampingan. Diskusi kelompok menghasilkan peta ketahanan pangan keluarga, konsep SWOT dan analisis isu UMKM serta konsep pengembangan UMKM. Sedangkan kegiatan pendampingan yang dilakukan bersifat produktif. Status ketahanan pangan bagi keluarga pengelola UMKM, strategi pemasaran yang terukur, berkelanjutan dan dilaksanakan secara konsisten. Saran yang diberikan untuk pengembangan UMKM ini adalah perlunya kreatif dalam menciptakan inovasi produk berkualitas yang berbeda dengan UMKM lainnya dan perlunya kemasan yang mencantumkan nama UMKM pada gelas, botol, box, plastik dll untuk menarik minat masyarakat.
EVALUASI DAN PENINGKATAN KOMPETENSI KADER POSYANDU DENGAN METODE LIMA LANGKAH POSYANDU
Ikhsan Fuady;
Ditha Prasanti
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara Vol. 1 No. 1 (2023): JP2N: September - Desember 2023
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.62180/4pax6w49
Posyandu is the government's effort to improve health services for mothers and toddlers. Posyandu cadres are central figures who spearhead health services for mothers and toddlers. The low competence of posyandu cadres is a problem in itself for most rural communities. This community service (PPM) aims to evaluate and improve the competence of posyandu cadres. The service method carried out in this research was to use a five-level posyandu competition approach which was participated by 11 groups of posyandu cadres. This community service is carried out in Malangbong District, Garut Regency. The PPM participants are posyandu cadres from 11 villages in Malangbong sub-district. The posyandu cadre of each village posyandu consists of 5 cadres who will place 1 service post each. The PPM results show that cadres' initial knowledge about excellent service at Iposyandu is still relatively low. This five-step posyandu competition method is quite good in increasing the knowledge and skills of cadres in providing excellent service for mothers and toddlers in Malangbong sub-district. This recommendation from PPM suggests the need for further assistance to increase the competency of posyandu cadres in Malangbong District.
PENGENALAN INDONESIAN SUSTAINABLE PALM OIL (ISPO) BAGI PEKEBUN KELAPA SAWIT DESA KOTO TIBUN UNTUK MENDUKUNG PENGEMBANGAN PERKEBUNAN KELAPA SAWIT BERKELANJUTAN
Yulia Andriani;
Meki Herlon;
Fanny Septya;
Cepriadi cepriadi;
Novian novian;
Ahmad Rifai;
Deby Kurnia;
Jum'atri Yusri;
Fajar Restuhadi;
Sakti Hutabarat;
Sispa Pebrian
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara Vol. 1 No. 2 (2024): JP2N: Januari - April 2024
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.62180/g8067v71
Pengelolaan perkebunan kelapa sawit Indonesia menuai kritik karena praktik dan dampak lingkungan yang ditimbulkannya, terutama deforestasi dan konversi lahan gambut. Demi terciptanya pengelolaan perkebunan sawit yang berkelanjutan dan lestari serta melaksanakan komitmen untuk mencapai dan mendukung perkebunan dan pengelolaan kelapa sawit yang bertanggung jawab. Pemerintah Indonesia dalam hal ini Kementrian Pertanian membuat suatu kebijakan dengan Indonesian Sustainable Palm Oil (ISPO). Berdasarkan Peraturan Presiden (Perpres) nomor 44 tahun 2020 tentang Sistem Sertifikasi Perkebunan Kelapa Sawit Berkelanjutan Indonesia, sertifikasi ISPO untuk perkebunan besar mengandung tujuh prinsip, 41 kriteria dan 126 indikator sedangkan untuk perkebunan kelapa sawit swadaya diberlakukan 4 prinsip 7 kriteria dan 48 indikator. Kegiatan pengabdian dilakukan dengan metode ceramah dan diskusi. Tahap pertama telah dilakukan, yaitu sosialisasi prinsip, indikator dan verifier ISPO. Petani antusias mengikuti kegiatan ini. Dari hasil pre test yang dilakukan, 100% petani belum mengetahui tentang ISPO, RSPO, prinsip, indikator dan verifiernya. Setelah dilakukan sosialisasi, pengetahuan petani meningkat. 100% petani peserta sosialisasi telah mengetahui apa yang dimaksud dengan ISPO, RSPO dan prinsip, indikator serta verifiernya.
PENGEMBANGAN POTENSI DESA WISATA DAN GERAKAN SADAR WISATA DI KAWASAN JATIGEDE
Evie Ariadne Shinta Dewi;
Ditha Prasanti;
Sarah Aisha;
Jenny Ratna Suminar;
Kunto Adi Wibowo
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara Vol. 1 No. 1 (2023): JP2N: September - Desember 2023
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.62180/qrxaj641
The tourism awareness movement is an important aspect that must be developed in realising the development of tourism villages in Jatigede sub-district. This can be realised with the support of the local community. Therefore, the PPM programme carried out by the Communication Science Study Programme is to encourage the potential for increasing the village tourism awareness movement in Jatigede sub-district. In addition, according to the concept of tourism management, tourism in the village can also be institutionalised through the existence of Tourism Awareness Groups which will be an important force in managing tourism potential by collaborating with other parties in the village. This Community Service Programme (PPM) has been carried out in the October-November 2023 period with various series of activities. The purpose of this PPM is to create a Tourism Awareness Group (Pokdarwis) in the Jatigede area in the future. Prodi Ilkom conducted a series of surveys of village potential up to the monitoring and evaluation stage as the final PPM activity. PPM activities run smoothly supported by collaboration with the sub-district and others in the village chosen as the object of PPM Prodi Ilkom. The five villages are Kadujaya village, Cijeungjing village, Jemah village, Karedok village, and Cipicung village. The success indicators of the PPM activities were shown by the enthusiasm of the participants in following the PPM series and the initiation of Tourism Awareness Groups in some of these villages.
PKM BIMTEK PELAPORAN KEUANGAN DIGITAL DAN AKUNTANSI SEDERHANA UNTUK APARAT DESA
Tenriwaru Tenriwaru;
Muhammad Suun;
Haerdiyansyah Syahnur
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara Vol. 1 No. 1 (2023): JP2N: September - Desember 2023
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.62180/zs02pp48
Pengelolaan keuangan desa yang berorientasi pada kinerja, dapat diasumsikan bahwa pengelolaan keuangan desa yang baik. Hal ini berpengaruh terhadap kinerja desa karena terdapat tanggung jawab kinerja yang mewakili hubungan antara tujuan strategis yang ingin dicapai dengan jumlah sumber daya yang disediakan. Suatu lembaga atau badan yang berwenang. Pengelolaan keuangan yang baik akan menghasilkan pelaporan keuangan yang baik. Pelaporan keuangan sangat penting karena memberikan semacam akuntabilitas atas operasional suatu lembaga, baik secara regional maupun perusahaan secara keseluruhan. Hal ini juga dapat dijadikan bahan evaluasi langkah ke depan. Penyusunan laporan keuangan dibagi menjadi dua bidang: tradisional dan modern. Metode tradisional, langkah pertama biasanya mengelompokkan akun tertentu secara manual. Metode modern saat ini terutama menggunakan aplikasi keuangan digital langsung secara online. Tujuan pelaporan keuangan desa adalah untuk mewakili bentuk akuntabilitas organisasi atas penggunaan dan pengelolaan sumber daya desa selama periode waktu tertentu, untuk memberikan informasi mengenai keadaan keuangan, dan sebagai alat evaluasi untuk menunjukkan kinerja yang diberikan. Hal ini penting karena dan menjadi pertimbangan dalam pengambilan keputusan ekonomi bagi kepala desa, dirinya sendiri dan pemangku kepentingan lainnya. Layanan kami mendukung staf desa dalam akuntansi dan pengelolaan dana desa.
PEMBENTUKAN KEMAMPUAN LITERASI DIGITAL PADA SISWA SMA AMALIAH
Audra Putra Sabarudin;
Muhammad Raudan Alfiani;
Putri Aisah Adhetia;
Kharisma Kharis;
Caca Anisa Rahmawati
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara Vol. 1 No. 1 (2023): JP2N: September - Desember 2023
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.62180/1wmext12
Artikel ini membahas upaya pembentukan kemampuan literasi digital pada siswa SMA Amaliah sebagai respons terhadap dinamika informasi di era digital. Dengan menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif, penelitian ini bertujuan untuk mengukur dan menganalisis efektivitas sosialisasi mengenai literasi digital terhadap remaja. Hasil analisis data menunjukkan peningkatan signifikan pada tingkat pemahaman literasi digital peserta setelah sosialisasi, mencapai 99% dari tingkat pemahaman awal sebesar 51%. Penerapan teori Kognitif Sosial Albert Bandura dalam konteks literasi digital menjadi dasar konsep, menekankan peran sosial dalam membentuk perilaku dan pengetahuan individu. Relevansi teori dan konsep ini diperkuat oleh hasil penelitian yang menunjukkan keberhasilan dalam meningkatkan literasi digital peserta, memperkuat urgensi literasi digital sebagai suatu kebutuhan mendesak di era digital. Artikel ini memberikan landasan yang kuat bagi pemahaman dan pengembangan kemampuan literasi digital, terutama di kalangan remaja yang tumbuh bersamaan dengan teknologi.
KETERAMPILAN MEMBACA DAN MENULIS ANAK DINI DI DESA CIPELANG
Egi Adi Saputra;
Alinda Alinda;
Fahmi Ardiansyah Ramli
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara Vol. 1 No. 1 (2023): JP2N: September - Desember 2023
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.62180/740j2840
This service aims to determine the role of the early literacy movement in the family and to determine the level of basic literacy skills, especially reading and writing in early childhood in Cipelang Village, Cijeruk District, Bogor Regency. The service method uses survey methods, mentoring, and reading and writing ability tests carried out on children aged 4-6 years with pre-test and post-test analysis. The results of the service show that before the early literacy movement education was carried out, it could be seen that the condition of early childhood literacy was 27.5% of the total sample of 10 children and after the early childhood literacy education was carried out it increased to 92.5% of the total sample of 10 children. . In the sense that children and parents feel enthusiastic about providing learning facilities, providing children's reading materials, parents are enthusiastic about reading stories to children so that young children have a high interest in reading. Meanwhile, the reading and writing skills of young children before assistance was provided, only 31.9% of the total of 10 young children could read and write. After assisting, the reading and writing ability of young children increased to 85.4%. In other words, this service has an impact on increasing the early literacy movement and improving the reading and writing abilities of young children. So the recommendation given is the need for active involvement of the community and various related parties to encourage the implementation and improvement of the quality of the early literacy movement for young children in Cipelang Village.