Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

Kuliah Kerja Nyata Internasional 2022 di Bamrungsuksa Islamic Boarding School dalam Meningkatkan Membaca Al-Qur’an Laewang, Miss Diana; Ginting, Nurman
JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Vol. 6 No. 4 (2023): JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)
Publisher : STKIP Yapis Dompu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (522.937 KB) | DOI: 10.54371/jiip.v6i4.1865

Abstract

Al-Qur’an merupakan kitab suci umat islam sebagai pedoman dan petunjuk bagi umat isalam dan merupakan sumber segala ilmu pengetahuan yang dijadikan landasan umat islam, segala sumber ilmu pengetahuan diambil dari dalil-dalil yang ada dalam Al-Qur’an. Bamrungsuksa Islamic Boarding school sebagai lembaga pendidikan yang melaksanakan program wajib atas siswa muslim yakni mampu memmbaca Al-Qur’an. Bamrungsuksa Islamic Boarding School melalui guru pendidikan agama islam melakukan beberapa upaya untuk mengatasi kesulitan membaca Al-Qur’an, guru PAI memiliki peran dan tanggung jawab akan hal tersebut yang bertugas membina dan memantau perkembangan anak didiknya dalam kemampuan membaca Al-Qur’an. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan peran guru pendidikan agama islam dalam mengatasi kesulitan membaca Al-Qur’an siswa dan mengidentifikasi kesulitan pembelajaran Al-Qur’an dan upaya mengatasinya. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa upaya untuk mengatasi kesulitan membaca Al-Qur’an tidak terlepas dari peran guru PAI yaitu sebagai acuan siswa dan demonstrator, atau pengelola kelas, media/fasilitator, evaluator dalam mencapai tujuan pembelajaran Al-Qur’an yang dilakukan secara bertahap, tahap 1 IQRA’, tahap 2 QUR’AN, dan tahap 3 TAFHIMUL QUR’AN. Kesulitan-kesulitannya adalah beragamnya kemampuan siswa yang berbedabeda, keluarga yang tidak mendukung, kurangnya kesadaran siswa dan keterbatasan jam pelajaran dan upaya mengatasinya melalui tujuan pembelajaran, materi pembelajaran siswa, guru-guru PAI, strategi/metode pembelajaran, media pembelajaran, dan evaluasi.
Implementasi Manajemen Pengelolaan Kelas dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik pada Mata Pelajaran PAI Kelas VII di SMP Negeri 7 Karang Baru Suci, Cahaya; Ginting, Nurman
Journal of Education Research Vol. 4 No. 3 (2023)
Publisher : Perkumpulan Pengelola Jurnal PAUD Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37985/jer.v4i3.474

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi manajemen kelas untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran kelas VII di SMP Negeri tujuh Karang Baru. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif melalui penelitian lapangan. Data untuk penelitian ini diperoleh dari berbagai sumber yang relevan, Penelitian ini diperoleh dari sumber yang relevan, yaitu berdasarkan  sumber data primer yaitu kepala sekolah bapak Alpian S.Pd dan ibu Nurjannah S.Pd.I, selaku guru PAI di SMP N VII Karang Baru,sumber data sekunder wawancara semi struktur dan observasi fenomena alam di SMP N VII Karang Baru Provinsi Aceh. Data yang telah diperoleh selanjutnya akan dirangkum, disajikan dan disimpulkan, langkah-langkah tersebut merupakan upaya untuk memastikan hal tersebut hasil penelitian akan disajikan sebagai hasil yang dapat diandalkan dan mungkin objektif. Hasil penelitian ini peneliti menunjukkan bahwa:  Penerapan pengelolaan kelas untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran PAI di  SMP Negeri VII Karang Baru meliputi dua kegiatan pokok: kegiatan pengelolaan kelas siswa meliputi pengaturan tingkah laku, minat/ perhatian, semangat belajar dan dinamika kelompok, penataan fasilitas meliputi ventilasi dan pengaturan tempat duduk bagi siswa. Penerapan pengelolaan kelas dilakukan dengan menerapkan pendekatan interaksi perilaku terpadu, dengan mempertimbangkan guru sebagai sumber motivasi dan inspirasi bagi siswa. Keseluruhan kegiatan tersebut merupakan upaya penerapan pengelolaan kelas oleh guru pada mata  pelajaran PAI di SMP Negeri VII Karang Baru. Kegiatan yang mereka lakukan sebagian besar hampir sama dan tujuan tidak lain hanyalah untuk menciptakan suasana kelas yang aman,nyaman, dan kondusif agar siswa selalu merasa termotivasi untuk belajar di kelas,Faktor-faktor yang mempengaruhi pelaksanaan pengelolaan kelas oleh guru mata pelajaran PAI di SMP Negeri VII Karang Baru dikelompokkan menjadi tiga kondisi yaitu : kondisi lingkungan fisik, kondisi sosial emosional guru, dan status pelajar. Faktor-faktor ini dapat berubah sewaktu-waktu merupakan inhibitor atau determinan tergantung pada kemampuan guru.
Development of Animated Emergency Drills Video to Enhance Early Childhood Understanding of Fire Disasters Sitepu, Juli Maini; Masitah, Widya; Nasution, Mawaddah; Ginting, Nurman
Golden Age: Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini Vol. 9 No. 1 (2024)
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini, Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, UIN Sunan Kalijaga, Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/jga.2024.91-08

Abstract

This research aims to develop an animated video to enhance early childhood understanding of fire safety procedures. The study employs a modified Research and Development (R&D) model based on Borg and Gall’s framework, comprising six stages: identifying potential and problems, collecting initial data, designing media, validating media, revising the design, and conducting product trials. The video, created using Adobe After Effects and Adobe Animate, was tested on 38 children at RA Tarbiyah Islamiyah. Data collection involved three types of questionnaires: media validation, content validation, and children's comprehension assessment. Validators and teachers evaluated each questionnaire using a checklist scale. Data analysis employed qualitative and quantitative methods to assess the effectiveness of educational media. Results demonstrated a significant improvement in children's understanding of fire emergencies, with pre-test scores averaging 62% and post-test scores at 74.8%. The animated video effectively visualised fire scenarios in a realistic yet comprehensible manner for children, reinforcing safety messages and encouraging prompt and safe responses during fires. The study concludes that animated videos are compelling educational tools for enhancing disaster preparedness among young children. The implications of this research suggest that early childhood education programs should integrate disaster preparedness training into their curricula. Future research should explore the long-term impacts of such interventions, assess their applicability in diverse educational settings, and incorporate additional multimedia elements to enhance engagement and educational outcomes. Collaboration between educators, disaster management professionals, and digital media experts is essential for developing comprehensive and practical safety education resources.
PEMANFAATAN STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI (SPI) PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI Rita Rhastina, Evia; Ginting, Nurman
Al-Muaddib : Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial & Keislaman Vol 8, No 2 (2023): Al-Muaddib : Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial & Keislaman
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/muaddib.v8i2.279-288

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk menganalisis pemanfaatan strategi pembelajaran inkuiri pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) dan Budi Pekerti. Menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus serta data wawancara maupun dari data-data tertulis lainnya. Dalam artikel ini penulis membahas tentang strategi pembelajaran inkuiri adalah salah satu strategi yang menekankan pada proses berfikir kritis, sistematis, logis, dan analistis dan bermakna, untuk mencari dan menemukan sendiri jawaban dari suatau permasalahan yang dihadapi. Dalam hal ini pesrta didik di dorong untuk mampu mengembangkan potensi kemampuan dan keterampilannya serta wawasannya dengan kekuatan mental yang dimiliki oleh peserta didik.
PENGARUH KEMAMPUAN BACA ALQURAN TERHADAP PRESTASI SISWA PADA MATA PELAJARAN ALQURAN HADIS DI MADRASAH ALIYAH NEGERI BARUS KAB. TAPANULI TENGAH. Efendi Limbong, Isman; Ginting, Nurman
Al-Muaddib : Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial & Keislaman Vol 6, No 1 (2021): AL-MUADDIB : JURNAL ILMU-ILMU SOSIAL DAN KEISLAMAN
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/muaddib.v6i1.35-44

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian Kuantitatif. Penelitian ini merupakan kejadian-kejadian yang ada di lapangan dengan adanya sumber yaitu dari siswa. Sebagai penunjang terlaksananya kemampuan baca Alquran siswa di Madrasah Aliyah Negeri Barus dan terhadap prestasi siswa pada mata pelajaran Alquran Hadis. Sehingga Untuk mengetahui kemampuan baca Alquran siswa dalam memahami pelajaran Alquran Hadis. Untuk memperkaya Ilmu Pengetahuan guna meningkatkan kualiatas baca Alquran terhadap prestasi siswa pada mata pelajaran Alquran Hadis.Sebagai bahan pertimbangan dan alternatif bagi guru tentang pengaruh kemampuan baca Alquran terhadap prestasi pada mata pelajaran Alquran Hadis.
PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEMBENTUK AKHLAK SISWA DI SEKOLAH SMP MUHAMMADIYAH 47 SUNGGAL Anaya, Alvi; Ginting, Nurman
Al-Muaddib : Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial & Keislaman Vol 8, No 2 (2023): Al-Muaddib : Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial & Keislaman
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/muaddib.v8i2.272-278

Abstract

Dalam penelitian ini mempunyai masalah pokok, yaitu sebagaimana peran guru seorang guru PAI dalam membentuk akhlak siswa?? Data primer adalah sumber data yang digunakan dalam penelitian ini dimana diperoleh langsung dari lapangan. Jenis penelitin ini adalah jenis penelitian lapangan (Field Research). Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi partisipatif dan dokumentasi. Adapun hasil penelitian adalah: 1) akhlak siswa di sekolah SMP Muhammadiyah 7 Sunggal bervariasi tetapi tidak ada yang siswa yang berakhlak buruk, Sebagian siswa yang yang telah menunjukkan akhlak yang mulia tetapi ada juga siswa yang menunjukkan akhlak kurang baik. 2) peran guru pendidikan agama islam di SMP Muhammadiyah 47 Sunggal dalam pembentukan akhlak siswa antara lain: a) guru Pendidikan agama islam diwajibkan memberikan langsung memperhatikan setiap siswa dalam membaca Al-Qur’an, memberikan nasehat dengan cara berdakwah sehingga terbentuklah akhlak siswa yang baik. b) Pendidik agama Islam mampu memahami karakteristik setiap siswa. Sebagai hasilnya, para pengajar pendidikan agama Islam melakukan diskusi di luar kelas karena tidak ada cukup waktu bagi siswa dan guru untuk mengeksplorasi topik dan mengajukan pertanyaan di dalam kelas. Untuk mendiskusikan masalah yang dihadapi anak-anak orang tua di sekolah, para pengajar dan orang tua juga berinteraksi satu sama lain.
Parenting Bernuansa Wasathiyah Dalam Membangun Nilai-Nilai Moderasi Beragama di TK Aisyiyah Kota Medan Hasanuddin, Hasanuddin; Nurzannah, Nurzannah; Amini, Amini; Ginting, Nurman; Sitepu, Juli Maini; Masitah, Widya
IHSAN : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 6, No 1 (2024): Ihsan: Jurnal Pengabdian Masyarakat (April)
Publisher : University of Muhammadiyah Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/ihsan.v6i1.20360

Abstract

Term moderasi beragama lebih banyak berkutat pada kalangan intelek. Buku yang mengangkat term moderasi beragama untuk anak usia dini masih minim sekali. Terdapat kendala dalam menjelaskan term moderasi beragama dalam mata pelajaran bagi anak usia dini, terlebih lagi anak usia dini masih pada tahap awal mengenal agama. Hal seperti itu mudah sekali di terima oleh anak yang kurang memiliki karakter kebangsaan dan moderasi beragama yang kuat. Pendidikan karakter sangat penting, terlebih pada anak usia dini. Jika mereka tumbuh pada dalam lingkungan yang harmonis, toleran, damai, maka mereka akan mengembangkan perilaku dan pikiran dengan sehat dan bijaksana. Pimpinan Daerah Aisyiyah Kota Medan merupakan salahsatu Ortom Persyarikatan Muhammdiyah melalui Majelis Pendidikan Dasar dan Menengah yang merupakan mitra dalam kegiatan PKPM ini, memiliki peran penting dan strategis dalam mempersiapkan generasi yang berkarakter, yang tentunya yang berorientasi pada nilai-nilai ajaran Islam Wasathiyah. Untuk dapat membangun nilainilai moderasi beragama sejak dini dengan berbagai aktivitas kegiatan pembelajaran yang ada di lembaga pendidikan usia dini melalui lembaga pendidikan TK ABA Aisyiyah
Penerapan Program Baca Tulis Al-Qur'an Dengan Metode Tahsin Talaqqi Di Desa Tandem Hulu 1 Tanjung, Aisyah Rahma Fitri; Ginting, Nurman
JURNAL PRODIKMAS Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 8, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Program ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan program baca tulis Al-qur'an di Desa Tandem Hulu 1. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perencanaan dalam program baca tulis Al-qur'an dilakukan oleh penyelenggara untuk menentukan tujuan, membuat rencana jangka pendek dan rencana jangka panjang sebagai tujuan utama dari program baca tulis Al-Qur'an dipergunakan agar efektif dan efisien. Pelaksanaan program baca tulis Al-qur'an dengan metode tahsin talaqqi memperoleh banyak manfaat dan tujuan bagi peserta didik seperti agar anak dapat membaca Al-Qur'an dengan baik dan benar (fasih).
The Influence of the Use of the Create Case Studies Method on Student Learning Outcomes in the Subject Ski in Class VII at Private MTS Nahdhatul Islam Manceg Sidik Sembiring, Muhammad Fajar; Ginting, Nurman
AMK : Abdi Masyarakat UIKA Vol. 2 No. 4 (2023): DESEMBER
Publisher : Universitas Ibn Khaldun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/amk.v2i4.2070

Abstract

The aim of this research is to determine student learning outcomes in Islamic cultural history subjects. before and after using the create case studies method and whether or not there is an influence of the create case studies method on student learning outcomes in the Islamic cultural history course in class VII at the Nahdhatul Islam Mancang Private MTs. This research uses quantitative experimental methods, with the research design used is a quasi-experimental design. The subjects in this research were school principals, teachers in Islamic cultural history subjects and all class VII students at MTs Nahdhatul Islam Mancang. This research obtained results that show that there is an influence on the create case studies method through the results of the difference in the average value of the experimental class of 83.16 after the application of student-made image media with the average value of the control class being 70.36. Meanwhile, through hypothesis testing using the T test, the value obtained tcount is 11,127 with a significance of 0.000 < 0.005 then it is stated that there is an influence (Ha) accepted.
Analisis Isi Kurikulum Pendidikan Agama Islam di Tingkat SMP Pratama, Andika; Ginting, Nurman
EduInovasi: Journal of Basic Educational Studies Vol 4 No 1 (2024): EduInovasi:  Journal of Basic Educational Studies
Publisher : Fakultas Tarbiyah IAI Nasional Laa Rooiba

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47467/edui.v4i1.5502

Abstract

The purpose of this article is to analyze the contents of the Islamic Religious Education (PAI) curriculum in Junior High Schools, including the boundaries and topics taught both in Junior High Schools. The author as a whole reviews the curriculum, syllabus, and textbooks related to teaching PAI, as well as the role of Islamic Religious Education in public schools. The research method used is descriptive with qualitative analysis. The data collection methods used by the author are observation, interviews and documentation. In this study there are three stages that must be carried out in analyzing qualitative research data, namely (1) data reduction (data reduction); (2) data display (data display); and (3) drawing conclusions and verifying (conclusion drawing/verifying). The results of the analysis show that PAI teaching is limited to a predetermined time, only given for 2 lesson hours. In this case, it is important that there is a touch or enthusiasm from the school to continue to try to carry out PAI learning to the fullest, students are able to understand, practice, and interpret the values ​​in a concrete way from what they have learned, not just cognitive and rote. Teachers have not studied the vision contained in the curriculum, especially the ideas, thoughts and main objectives contained in the curriculum. These core ideas may come from the philosophy, theory, and political foundations behind the curriculum. Furthermore, the teachers at Dharma Utama Middle School have not analyzed the advantages and disadvantages of the implemented curriculum