Claim Missing Document
Check
Articles

Found 33 Documents
Search

Penyuluhan Pentingnya Peran Orang Tua dalam Pendidikan seksualitas Anak Usia Dini Sofino, Sofino; Gusti, Ririn; Pradikto, Bayu; Hutauruk, Lenni Mantili
Journal of Community Empowerment Vol. 2 No. 2 (2024): Transformasi Pendidikan dan Pemberdayaan Berbasis Komunitas untuk Masyarakat ya
Publisher : UPP FKIP UNIB

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/jacom.v2i2.37638

Abstract

Kabupaten Bengkulu Tengah menjadi salah satu kabupaten yang angka kekerasan seksual terhadap anak maningkat dengan pesat. Dari 34 kasus kekerasan pada anak, 27 kasus merupakan kekerasan seksual pada tahun 2023, padahal tahun 2021 hanya ada 13 kasus dan tahun 2022 sebanyak 16 kasus. Data ini hanyalah data yang tercatat dan melapor, sedangkan diyakini masih ada kejadian kekerasan yang tidak melapor. Sebagain besar kasus dilakukan oleh orang-orang terdekat dengan anak atau berada pada lingkungan terdekat anak. Kegiatan penyuluhan ini bertujuan memberikan edukasi kepada orang tua tentang pentingnya peran mereka dalam pendidikan seksualitas anak usia dini dan sebagai langkah pencegahan awal bagi orang tua yang memiliki anak akan bahaya kejahatan dan pelecehan seksual yang terjadi pada anak. Kegiatan penyuluhan dilakukan dengan pendekatan dialogis dengan metode diskusi, simulasi, konseling individu dan kelompok, dan sharing konten di media sosial. Sasaran kegiatan adalah orang tua peserta didik PAUD di SPNF SKB Bengkulu Tengah. Kegaitan penyuluhan berjalan dengan baik, respon peserta terhadap materi penyuluhan dianggap sangat bermanfaat, dan materi yang disampaikan mudah untuk dipahami. Sebagai bentuk keberlanjutan, peserta membentuk kelompok layanan konseling terkait pendidikan seksualitas anak usia dini
Pendekatan Inovatif untuk Optimalisasi Stimulasi Tumbuh Kembang Anak Usia Dini di Desa Margo Mulyo, Kecamatan Pondok Kubang, Kabupaten Bengkulu Tengah Gusti, Ririn; Anintya, Mauly; Fadillah, Al Jannah; Puspita Sari, Intan; Velisha, Mutiara; Ayu, Cyta
Journal of Community Empowerment Vol. 3 No. 1 (2025): Penguatan Peran Keluarga dalam Pendidikan dan Pemberdayaan Masyarakat di Era Di
Publisher : UPP FKIP UNIB

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/jacom.v3i1.38872

Abstract

Abstrak Stimulasi tumbuh kembang anak usia dini merupakan salah satu langkah penting untuk mendukung pertumbuhan fisik, mental, dan sosial anak. Penyuluhan ini dilakukan di Desa Margo Mulyo, Kecamatan Pondok Kubang, Kabupaten Bengkulu Tengah, dengan tujuan memberikan edukasi kepada orang tua mengenai pentingnya peran mereka dalam mendukung perkembangan anak. Metode yang digunakan adalah penyuluhan dengan pendekatan langsung kepada orang tua yang memiliki anak usia 0-1 tahun. Hasil penyuluhan menunjukkan peningkatan pemahaman peserta tentang berbagai metode stimulasi, seperti stimulasi motorik, sensorik, kognitif, serta emosional dan sosial. Penyuluhan ini diharapkan menjadi langkah awal dalam meningkatkan kualitas pengasuhan di lingkungan masyarakat margo mulyo. Melalui kegiatan penyuluhan ini, para orang tua diajak untuk memahami pentingnya keterlibatan aktif dalam mendukung perkembangan anak sejak ini. Dengan diadakannya penyuluhan ini diharapkan menjadi langkah awal dalam menciptakan lingkungan pengasuhan yang lebih baik di desa Margo Mulyo, sehingga anak-anak dapat tumbuh dan berkembang secara optimal dalam aspek fisik, mental, maupun sosial. Kata kunci: Anak usia dini, penyuluhan, pola asuh, stimulasi tumbuh kembang ABSTRAC Early childhood development stimulation is one of the crucial steps to support the physical, mental, and social growth of children. This outreach program was conducted in Margo Mulyo Village, Pondok Kubang District, Central Bengkulu Regency, with the aim of educating parents about their essential role in fostering child development. The method utilized was counseling through direct engagement with parents of children aged 0-1 years. The results indicated an improvement in participants' understanding of various stimulation methods, including motor, sensory, cognitive, emotional, and social stimulation. This initiative is expected to serve as a foundational step toward enhancing parenting quality within the Margo Mulyo community. Through this outreach activity, parents are invited to understand the importance of active involvement in supporting children's development from now on. It is hoped that holding this outreach will be the first step in creating a better nurturing environment in Margo Mulyo village, so that children can grow and develop optimally in physical, mental and social aspects. Keywords: Child Development Stimulation, Early Childhood, Outreach, Parenting Quality
BUKU CERITA BERBASIS POWER POINT SEBAGAI PENGENALAN EKOLITERASI PADA ANAK USIA 5 SAMPAI 6 TAHUN Ismawati, Dwi; Putra, Ari; Palenti, Citra Dwi; Gusti, Ririn; Afrodita, Meli; Sari, Dwi Lyna
Jurnal Pendidikan Luar Sekolah Vol. 17 No. 1 (2023): MEI
Publisher : LPPM Universitas Ibn Khaldun, Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/jpls.v17i1.14157

Abstract

Abstract This study aims to design and develop story books based on Microsoft Office as an introduction to ecoliteracy in children aged 5-6 years. This study adopts the ADDIE design and development model. Data collection techniques using storytelling tests, questionnaires, and interviews. Expert assessment involved media experts, material experts, and PAUD teachers to assess a prototype for developing Microsoft Office-based storybooks as an introduction to ecoliteracy in children aged 5-6 years. Storytelling tests and interviews were used in the piloting process. Quantitative data were obtained from pretest and posttest scores and questionnaires for expert validation. Descriptive qualitative data analysis techniques were used to process interview data. Quantitative data analysis was used to test the scores obtained from the pre and post-test. This research produces (1) story books based on Microsoft Office as an introduction to ecoliteracy in children aged 5-6 years and (b) products that have been tested for effectiveness in improving children's ecoliteracy abilities and some of the implications and recommendations are also discussed. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengembangkan buku cerita berbasis Microsoft Office sebagai pengenalan ecoliteracy pada anak usia 5-6 tahun. Penelitian ini mengadopsi model desain dan pengembangan ADDIE. Teknik pengumpulan data menggunakan tes bercerita, kuisioner, dan wawancara. Penilaian ahli melibatkan ahli media, ahli materi, dan guru PAUD untuk menilai prototipe mengembangkan buku cerita berbasis Microsoft Office sebagai pengenalan ecoliteracy pada anak usia 5-6 tahun. Tes bercerita, dan wawancara digunakan dalam proses uji coba. Data kuantitatif diperoleh dari nilai pretest dan posttest serta angket untuk validasi ahli. Teknik analisis data kualitatif deskriptif digunakan untuk mengolah data wawancara. Analisis data kuantitatif digunakan untuk menguji skor yang diperoleh dari pre dan post-test. Penelitian ini menghasilkan (1) buku cerita berbasis Microsoft Office sebagai pengenalan ecoliteracy pada anak usia 5-6 tahun dan (b) produk yang telah teruji efektivitas, dalam meningkatkan kemampuan ecoliteracy anak dan beberapa implikasi dan rekomendasi juga dibahas.
MEMBANGUN KEMANDIRIAN ANAK PENJUAL KANTONG PLASTIK DI PASAR PEMATANG GUBERNUR KOTA BENGKULU Palenti, Citra Dwi; Gusti, Ririn; Zainal, Agus; Iskahanny, Evtha
Jurnal Pendidikan Luar Sekolah Vol. 17 No. 1 (2023): MEI
Publisher : LPPM Universitas Ibn Khaldun, Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/jpls.v17i1.14183

Abstract

Abstract This study aims to describe how to build the independence of children who sell plastic bags at the traditional market in Pematang Gubernur. The research method used descriptive qualitative data collection techniques interview, observation and documentation. The results of the study show that the pattern of education determined by parents such as democratic, authoritative education and the premise of giving attention to children so they can be responsible. for the work done. A child who sells plastic bags, of course, learns on his own because the child receives a democratic education from the parents so that the child thinks and is responsible. In authoritarian and permissive parenting styles, children are punished when they break the house rules, children are punished according to the rules that are broken. It can be concluded that the parenting style of the three parents of children selling plastic bags in building independence cannot be generalized, because of different parenting styles and treatment, it can be said that not all children are independent. Abstrak Penelitian ini bertujuan ntuk mendeskripsikan bagaimana membangun kemandirian anak penjual kantong plastic di Pasar Pematang Gubernur. Metode penelitian digunakan Kualitatif deskpritif teknik pengumpulan data wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjunjukan bahwa pola pendidikan yang ditentukan oleh orang tua seperti pendidikan demokratis, berwibawa dan premis memberikan perhatian kepada anak agar dapat bertanggung jawab. untuk pekerjaan yang dilakukan. Seorang anak yang berjualan kantong plastik tentu saja belajar sendiri karena anak mendapat pendidikan yang demokratis dari orang tua agar anak berpikir dan bertanggung jawab. Dalam gaya pengasuhan otoriter dan permisif, anak ditindak ketika melanggar aturan rumah, anak dihukum sesuai dengan aturan yang dilanggar. Dapat disimpulkan bahwa pola asuh ketiga orang tua anak penjual kantong plastik dalam membangun kemandirian tidak dapat disamaratakan, karena pola asuh dan perlakuan yang berbeda maka dapat dikatakan tidak semua anak mandiri.
MOTIVATING EKSTRINSIK FISIK PENGELOLA DALAM MELAKSANAKAN PROGRAM DIDIKAN SUBUH Palenti, Citra Dwi; Gusti, Ririn; Konera, Cindi; Pradikto, Bayu
Jurnal Abdimas Bencoolen Vol. 1 No. 2 (2023)
Publisher : UNIB Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/abdimas.v1i2.31832

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk mendeskripsikan Penggerakan (Motivating) Ekstrinsik Fisik Pengelola dalam melaksanakan Program Didikan Subuh di masjid At-Taqwa Dusun II Desa Talang Pito Kecamatan Bermani Ilir Kabupaten Kepahiang. Metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif, pengumpulan data dilakukan dengan melakukan wawancara, observasi dan pengambilan dokumentasi, teknik validasi data mengggunakan teknik triangulasi waktu, triangulasi subjek dan triangulasi teknik, subjek penelitian ini adalah pengelola Program Didikan Subuh, Pembina Didikan Subuh, dan Kepala KUA Kecamatan Bermani ilir. Hasil penelitian ditemukan bahwa Penggerakan (Motivating) Ekstrinsik Fisik pengelola dalam melaksanakan Program Didikan Subuh berupa uang dan masjid, menjadi penggerak bagi pengelola dalam melaksanakan Program Didikan Subuh karena masjid yang tidak terpakai sebagai tempat pelaksanaan pembelajaran keagamaan menggerakkan pengelola untuk memanfaatkannya sebagai pusat pembelajaran keagamaan serta untuk menarik anak-anak mencintai masjid, selain adanya fasilitas berupa banguan masjid, Faktor Penggerakan Ektrinsik Fisik lainnya adalah adanya gaji sebagai Penyuluh Agama Islam yang diterima oleh pengelola setelah melaksanakan Program Didikan Subuh
EVALUASI BELAJAR PROGRAM KECAKAPAN HIDUP PENANAMAN KECAMBAH SAWIT BAGI WARGA BELAJAR PAKET C Ulfasari, Nia; Palenti, Citra Dwi; Gusti, Ririn; Yunita, Wiwin; Pradikto, Bayu
Jurnal Abdimas Bencoolen Vol. 2 No. 2 (2024)
Publisher : UNIB Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/abdimas.v2i2.36395

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui evaluasi belajar program kecakapan hidup penanaman kecambah sawit bagi warga belajar paket C (studi kasus PKBM Wira Bhakti Kota Bengkulu). Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif, dengan teknik pengumpulan data wawancara, observasi dan dokumentasi. Subjek penelitian ini yaitu Tutor kecakapan hidup, Ketua PKBM Wira Bhakti dan warga belajar. Untuk teknik validitas menggunakan trianggulasi waktu, trianggulasi subjek dan trianggulasi teknik dan data yang terkumpul dianalisis menggunakan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, verifikasi dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian mengungkapkan adanya evaluasi belajar program kecakapan hidup penanaman kecambah sawit. Hal tersebut dibuktikan warga belajar memiliki pengetahuan cara menyemai bibit kecambah sawit sampai dengan memelihara bibit kecambah sawit, sikap warga belajar yang baik mengikuti semua arahan dari tutor tentang langah-langkah cara menyemai bibit kecambah sawit sampai dengan memelihara bibit kecambah sawit dan keterampilan yang didapatkan dari warga belajar sudah bisa menyemai bibit kecambah sawit sampai dengan memelihara bibit kecambah sawit walaupun masih dalam pengawasan bimbingan oleh tutor.
Peran Dakwah Dalam Membangun Moralitas Generasi Milenial Gusti, Ririn; Arsyadani Mishbahuddin; Citra Dwi Palenti
Jurnal Khabar: Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol. 7 No. 1 (2025): Juni
Publisher : STAI Bumi Silampari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37092/khabar.v7i1.995

Abstract

This article aims to analyze the role of Islamic da'wah in building the morality of the millennial generation through literature review methods. The millennial generation faces various moral challenges in the era of globalization and technology, such as the rapid flow of information and the diversity of values that often create confusion in determining the direction of life. Islamic da'wah has a strategic role in guiding this generation by instilling Islamic moral values which include honesty, responsibility, compassion, and justice. This article also discusses the unique characteristics of millennials, including their familiarity with technology, love of freedom, and critical tendencies. Relevant da'wah strategies include the use of digital media, humanist approaches, community formation, and the presentation of relevant role models. The results of the study show that creative and inclusive Islamic da'wah can increase spiritual awareness, strengthen positive values, help face moral dilemmas, and build a harmonious community. With this approach, Islamic da'wah not only forms moral individuals but also creates a peaceful and prosperous society.
Implementation of The Pentahelix Model on Empowering Family Welfare (PKK) in Malabero Village Palenti, Citra Dwi; Ulfasari, Nia; Gusti, Ririn; Putra, Ari; Yunita, Wiwin
International Journal of Innovation and Education Research Vol. 4 No. 1 (2025): International Journal of Innovation and Education Research (IJIER)
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/ijier.v4i1.40749

Abstract

Community empowerment is a strategic effort to improve economic welfare, especially for the Family Welfare Empowerment (PKK) women group. This research examines the implementation of the Pentahelix model in training on processing seafood into dim sum made from mackerel in Malabero Village, Bengkulu City. The Pentahelix model approach involves synergy between government, academics, communities, business people, and the media in supporting sustainable community empowerment. The method used in this research is descriptive qualitative with observation, interview, and documentation techniques. The research results show that this training increases the skills and insight of PKK women in processing marine products into products of high economic value. In addition, the Pentahelix model has proven effective in strengthening collaboration between stakeholders, supporting product marketing via social media, and opening up culinary-based business opportunities. Through training programs, people not only gain new skills but also have the opportunity to improve their welfare through creative food-based businesses. However, program sustainability is still a challenge that requires long-term strengthening and mentoring strategies. This research recommends the need for more adaptive policies and sustainable support so that empowerment based on local potential can provide a more significant economic impact. Keywords: Community empowerment, Pentahelix model, Family Welfare Empowerment (PKK), Local Economy
Application of Facilitative Learning Model with Photovoice Method in Improving Learning Quality in Youth Education Courses Sofino; Gusti, Ririn; Pradikto, Bayu
Jurnal PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran) Vol. 8 No. 6 (2024): November
Publisher : Laboratorium Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33578/pjr.v8i6.10088

Abstract

The results of the Learning Evaluation System (SIEPEL V.2) and monitoring of the Quality Control Group (GKM) of the Non-Formal Education Study Program show that the Youth Education (PNF-203) course in semester III of 2022-2023 still experiences difficulties in the implementation and the lowest satisfaction in semester III. This study aims to improve the quality of learning by implementing a facilitative learning model with the photovoice method. Classroom action research was carried out up to 3 cycles by researchers and lecturers in charge of the course collaboratively. The research respondents were 27-semester III-A students in the 2023-2024 academic year. The research results showed that the percentage of learning completion in cycle I was 62.96%, cycle II was 77.78%, and cycle III was 96.30%. The activity observation score for each cycle was 70.4 in cycle I, 81.1 in cycle II, and 85.4 in cycle III. The observation score of lecturer teaching skills was 72.5 in cycle I, 80.25 in cycle II, and 83.5 in cycle III. The facilitative learning model with the photovoice method can improve the quality of learning in youth education courses in the Non-formal Education Study Program.
Efektivitas Rencana Pembelajaran Semester (RPS) berbasis OBE Pada Mata Kuliah Agama Islam di Universitas Bengkulu Gusti, Ririn; Rohimin; Qolbi Khoiri; Nurlaili
Jurnal Pendidikan Indonesia Vol 14 No 1 (2025): March
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jpiundiksha.v14i1.86487

Abstract

The Outcome-Based Education (OBE) approach is applied to improve active engagement and student learning outcomes that are still limited in the traditional curriculum. The development of OBE-based RPS with MBKM integration is a potential solution to improve the quality of education. This study aims to analyze the effectiveness of OBE-based RPS in improving cognitive learning outcomes, learning activities, and student soft skills. This study used a quasi-experimental method with control and experimental groups. The experimental group applied OBE-based RPS and while the control group applied conventional RPS. The subjects of this study amounted to 40 college students. Data were collected through observation, questionnaires, and learning outcome tests. The results showed that the experimental group achieved a 96% completion rate, much higher than the control group which only reached 64%. The project-based learning model and problem solving applied to the experimental group were also proven to improve creativity, soft skills, and student learning outcomes. The OBE-based RPS proved effective in improving cognitive, psychomotor, affective learning outcomes and student competencies. Project-based learning and problem solving strengthen students' activities and involvement in the learning process, and prepare them to face global challenges. The OBE-based RPS proved to be more effective than the conventional RPS in improving students' learning outcomes, cognitive, psychomotor, and affective skills.