Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

The Analysis of Students’ Inferiority Feeling on Speaking Ability Akhmad, Syahrul Ma’arif; Sugiharto, Prasetyawan Aji; Santoso, Yan Imam
Linguistics and ELT Journal Vol 13, No 1 (2025): June
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/leltj.v13i1.31433

Abstract

Speaking is an English language skill that should be mastered by EFL learners. This study aims to know the factors that induce students’ inferiority in speaking English in the second semester of English education at the Muhammadiyah University of Kendal Batang. This research is the Descriptive-qualitative method and uses applied purposive sampling techniques in choosing sampling. 26 students as respondents experienced inferiority feelings in class, second-semester students of English education at the Muhammadiyah University of Kendal Batang. The data was obtained through an observation checklist, distributed open-ended questionnaire, and an interview. There were 5 factors the results in this research showed caused students’ inferiority feeling in speaking English. The majority of factors are lack of vocabulary 26%, followed by unconfident about 24%, fear of making mistakes 21%, fear of negative reaction 18% and grammar problems 11%. So, it can be concluded that the problems of students’ speaking are not only from the internal, but it’s also from external. Teacher should influence the students to speak up without anxiety. Using some appropriate methods and supportive environment may can help students in speaking well.
Optimasi e-Polite dalam Meningkatkan Kesadaran Lingkungan Berbasis Green Literacy Sugiharto, Prasetyawan Aji; Bagiya; Nugraha, Septiadi; Arifudin, Ahmad Wahid; Fitra, Intan Amala; Rosyidin, M; Saddam, Muhammad Rizky; Abdi, Naufal Kurnia; Wahyuningsih, Setyowati
Amal Ilmiah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 6 No. 3 (2025): Edisi November 2025
Publisher : FKIP Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36709/amalilmiah.v6i3.588

Abstract

Rendahnya literasi lingkungan akan mendorong aktivitas masyarakat cenderung merusak lingkungan dan ekosistem. Seperti warga desa Rejosari Barat sebagian besar berprofesi sebagai pedagang yang menggunakan plastik dalam aktivitasnya sehingga seringkali membuang sampah sembarangan. Oleh sebab itu, dengan mengoptimalkan pojok literasi digital yang berbasis green literasi dapat menjadi solusi alternatif untuk menumbuhkan kesadaran masyarakat terhadap lingkungan. Literasi hijau (green literacy), yang mengacu pada pengetahuan dan pemahaman tentang isu-isu lingkungan, praktik-praktik berkelanjutan, dan dampak kegiatan manusia terhadap lingkungan. Tujuannya yakni untuk menciptakan kesadaran, pemahaman, dan tindakan kolektif yang lebih efektif dalam upaya mewujudkan lingkungan yang hijau berbasis literasi. Metode kegiatan ini yakni sosialisasi, pelatihan, penerapan teknologi, pendampingan dan evaluasi serta keberlanjutan program. Hasil kegiatan ini yakni adanya kesiapan penggunaan e-polite mencapai 90% dan memberikan manfaat sesuai dengan kebutuhan masyarakat. Kemudian meningkatnya aspek pengetahuan masyarakat mencapai 100% terhadap isu lingkungan. Lalu meningkatnya aspek keterampilan mitra mengenai digital marketing. Serta meningkatnya aspek sosial masyarakat dalam menerapkan gaya hidup ramah lingkungan. Kesimpulannya bahwa dengan mengoptimalkan E-Polite berbasis green literasi mampu memberikan dampak positif yang signifikan bagi masyarakat dalam menumbuhkan literasi yang berkelanjutan.