Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

PELATIHAN PENYUSUNAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS BAGI GURU AGAMA BUDDHA DI KABUPATEN BOYOLALI Rispatiningsih, Dwi Maryani; Sujiono, Sujiono; Purnomo, Danang Try; Sudarto, Sudarto; Shadikah, Arina Afiyati; Harto, Sugik
Jurnal Pengabdian Masyarakat Polmanbabel Vol. 4 No. 01 (2024): DULANG : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33504/dulang.v4i01.311

Abstract

Professional teachers are those who can carry out classroom action research (PTK) and other research as supporting elements. Various types of research carried out by teachers have the hope that improving learning activities will create better learning. Teachers are not always concerned with learning administration alone, but teachers must also be able to identify problems with their students. Community service activities carried out by lecturers at the Sekolah Tinggi Agama Buddha Negeri Raden Wijaya Wonogiri use material presentations and assistance to Buddhist teachers in Boyolali. Apart from lectures, the service team also provided a questionnaire to measure the level of teacher understanding regarding Classroom Action Research in implementing service activities. The results of the service carried out show that with an increase in understanding of the equipment presented by the service team and the assistance provided, Buddhist teachers can prepare PTK for 90% of the total participants in training activities for preparing for Classroom Action Research.
Pelatihan Penyusunan Artikel Bagi Guru Agama Buddha di Kabupaten Boyolali Rispatiningsih, Dwi Maryani; Sujiono, Sujiono; Purnomo, Danang Try; Sudarto, Sudarto; Shadikah, Arina Afiyati; Harto, Sugik
AKM Vol 5 No 2 (2025): AKM : Aksi Kepada Masyarakat Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat - Januari 2025
Publisher : Sekolah Tinggi Ekonomi dan Bisnis Syariah (STEBIS) Indo Global Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36908/akm.v5i2.1029

Abstract

Tujuan pengabdian yang dilakukan oleh dosen STABN Raden Wijaya Wonogiri adalah untuk memberikan pengetahuan dan pelatihan kepada guru Pendidikan Agama Buddha di Boyolali. Metode kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh dosen Sekolah Tinggi Agama Buddha Negeri Raden Wijaya Wonogiri menggunakan pemaparan materi dan pendampingan kepada guru-guru Agama Buddha di Boyolali. Subjek dampingan yang dilakukan sebayak 20 guru Pendidikan Agam Buddha. Pengabdian Kepada Masyarakat ini dilaksanakan selama 8 bulan mulai dari bulan Maret sampai Oktober. Berdasarkaan pelatihan yang tim pengabdi lakukan kepada Guru Pendidikan Agama Buddha di Boyolali ada sebanyak 7 artikel ilmiah yang telah selesai di susun dan siap disubmit pada jurnal nasional terakreditasi.
Kajian Ketoprak Moderasi Beragama Wahyu Dwijo Aji Kemenag Kabupaten Temanggung Sebagai Media Pesan Pembangunan Keumatan Sumarmi; Purnomo, Danang Try; Sudarto
PATISAMBHIDA : Jurnal Pemikiran Buddha dan Filsafat Agama Vol. 5 No. 2 (2024): PATISAMBHIDA - Jurnal Pemikiran Buddha dan Filsafat Agama
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Buddha Negeri Raden Wijaya Wonogiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53565/patisambhida.v5i2.1342

Abstract

Kajian Ketoprak Moderasi Beragama Wahyu Dwijo Aji Kemenag Temanggung Sebagai Media Pesan Pembangunan Keumatan. Skripsi, Program Studi Kepenyuluhan Buddha Jurusan Dharmaduta, Sekolah Tinggi Agama Buddha Negeri Raden Wijaya Wonogiri Jawa Tengah. Perkembangan Iptek yang semakin canggih membawa perubahan pada tatanan kehidupan masyarakat yang serba canggih dalam teknologi tentunya ada potensi negatif yang ditimbulkannya di masyarakat. Masih minimnya daya dukung masyarakat terhadap tradisi budaya, khususnya seni ketoprak, bisa dipengaruhi oleh beberapa faktor. Masyarakat yang kurang teredukasi atau tidak memiliki akses yang memadai terhadap informasi mengenai seni tradisional seperti ketoprak mungkin cenderung kurang mengapresiasi nilai-nilai budayanya. Tujuan yang akandicapai pada penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan peran para pemain ketoprak dalam memberikan tontonan dan tuntunan pada masyarakat, menganalisis peran para pemain dalam menyampaikan pesan tentang moderasi beragama, dan mendiskripsikan peran para pemain ketoprak dalam penyampaian pesan pembangunan dari pemerintah pada masyarakat. Jenis penelitian yang akan digunakan yaitu kualitatif penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan menggunakan pendekatan studi kasus. Subjek pada penelitian ini adalah para pemain atau anggota yang tergabung dalam ketoprak moderasi Kemenag Temanggung. Anggota ketoprak Wahyu Dwijo Aji berjumlah 28 orang. Dengan memilih informan sejumlah 5 orang yang merupakan tokoh ketoprak dan anggota lintas agama dengan purphosif sampling. Peneliti menetapkan fokus penelitian, pengumpulan data, menafsirkan data, mengolah dan menarik kesimpulan atas semuannya. Alat pengumpulan data yaitu alat tulis, dan dokumen/ literatur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran para pemain ketoprak dalam memberikan tontonan dan tuntunan pada masyarakat dengan memberikan tuntunan yaitu lewat para pemain yang menjadi pemeran/lakon, menampilkan peranya dengan baik atau sungguh-sungguh dalam berakting, peran dengan penghayatan yang totalitas, dan menampilkan peran sesuai karakter sebenarnya. Peran para pemain dalam menyampaikan pesan tentang moderasi beragama dengan menyampaikan tentang pesan-pesan moderasi beragama, menyampaikan pesan kerukunan umat serta cerita sebagai simbol adanya kerukunan umat dalam kehidupan di masyarakat, dan menyampaikan cerita dengan bahasa agama serta bahasa ketoprak sehingga mudah dipahami oleh masyarakat. Peran para pemain ketoprak dalam penyampaian pesan pembangunan dari pemerintah pada masyarakat. Dengan menyampaikan tentang program pembangunan manusia untuk peningkatan kualitas hidup, menyampaikan pesan tentang kesehatan, pertanian, pendidikan, budaya, ekonomi, menyampaikan pesan sopan santun, kesusilaan, dan saling menghargai.
POLA KOMUNIKASI INTERPERSONAL ORANG TUA DAN ANAK USIA 5-10 TAHUN DALAM MEMBERIKAN POLA ASUH (Sudi Kasus Pada Desa Bunton Jenggot RT 1 RW 2 Kabupaten Cilacap) Rosinta, Deva Metta; Purnomo, Danang Try; Putro, Adi Nugroho Susanto
Jurnal Dakwah dan Komunikasi Vol. 9 No. 2 (2024)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Curup

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Proses komunikasi terjadi di semua tempat, baik di kalangan orang-orang yang berpendidikan maupun di kalangan masyarakat primitif yang tidak mengenal pendidikan sama sekali, komunikasi yang ada di lingkungan keluarga salah satunya menggunakan komunikasi interpersonal. Penelitian bertujuan untuk menganalisis pola komunikasi interpersonal antara orang tua dan anak dalam memberikan pola asuh di Desa Bunton Jenggot. Penelitian menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Penelitian dilaksanakan di Desa Bunton Dusun Jenggot RT 01 RW 02 Adipala, Cilacap, Jawa Tengah. Peneliti mengambil tempat tersebut karena memiliki potensi yang berkaitan dengan judul penelitian, latar belakang pekerjaan orang tua yang berbeda membuat komunikasi interpersonal orang tua dengan anak berbeda sehingga orang tua memberikan pola asuh yang berbeda-beda. Alat pengumpulan data dalam penelitian ini adalah obsevasi, wawancara, dan dokunentasi. Teknik analisis data menggunakan analisis. Hasil penelitian dapat diketahui bahwa komunikasi interpersonal orang tua yang berada di rumah berjalan dengan efektif untuk memberikan pola asuh pada anak, namun komunikasi orang tua yang bekerja di luar negeri dan di luar kota berjalan kurang efektif sehingga hal tersebut menumbulkan dampak negatif pada komunikasi interpersonal anak.
Pelatihan Pembuatan Pakan Ternak Silase dan Pupuk Bokashi di Desa Jatimulyo Girimulyo Kulon Progo Ngadat, Ngadat; Mujiyanto, Mujiyanto; Siswoyo, Eko; Sudarto, Sudarto; Setyoko, Rahmad; Maryono, Ari; Purnomo, Danang Try; Sujiono, Sujiono
Al Khidma: Jurnal Pengabdian Masyarakat Al Khidma Vol. 5 No. 1 Januari 2025
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (STIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/ak.v5i1.4621

Abstract

Artikel ini membahasa tentang pelatihan pembuatan pakan ternak Silase dan pupuk Bokasih yang berbasis pada sistem fermentasi pada masyarakat Buddha di Desa Jatimulyo Kabupaten Kulonprogo. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah Asset Based Community Development (ABCD) yaitu model pemberdayaan masyarakat yang menekankan pada pemanfaatan aset dan potensi yang dimiliki oleh masyarakat untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat. Memanfaatkan aset lokal secara optimal Bahan Baku Alami: Jerami, daun hijauan, dan kotoran ternak dimanfaatkan sebagai sumber utama, mengurangi ketergantungan pada bahan komersial. Pengetahuan Tradisional: Teknik pengolahan pakan dan pupuk berbasis fermentasi memanfaatkan kearifan lokal yang telah terbukti efektif. Penyuluhan tentang pakan ternak dan manfaat fermentasi dan bokasi, menyebarkan tentang pengetahuan pembuatan pakan ternak dan bokhasi Inovasi dalam formulasi pakan eksperimen dengan kombinasi bahan pakan yang berbeda untuk meningkatkan kandungan gizi atau menurunkan biaya.  Meningkatkan produktivitas dan nilai tambah pakan fermentasi: Menambah kandungan nutrisi dan meningkatkan efisiensi pakan, mendukung pertumbuhan ternak yang lebih baik. Bokashi: Mengubah limbah menjadi pupuk organik berkualitas, meningkatkan kesuburan tanah untuk mendukung siklus pertanian. Kolaborasi dan Pemberdayaan komunitas melibatkan berbagai pihak (peternak, tokoh adat, pemuda) memperkuat solidaritas dan kerja sama. Sistem gotong royong dalam pengumpulan bahan baku, pengolahan, dan distribusi produk meningkatkan rasa kepemilikan masyarakat. Mendukung ekonomi berkelanjutan lingkungan: mengurangi limbah organik dengan mendaur ulang menjadi produk yang bermanfaat. Ekonomi: Hasil produksi pakan dan bokashi dapat digunakan sendiri atau dijual, meningkatkan pendapatan masyarakat.
Euforia Kemenangan Taliban dalam Bingkai Media Islam Indonesia: Studi Wacana Kritis Teun A. Van Dijk Purnomo, Danang Try
SHAHIH: Journal of Islamicate Multidisciplinary Vol. 6 No. 2 (2021)
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22515/shahih.v6i2.4295

Abstract

The study aims to describe the dimensions of the text of the Model Model Teun A Van Dijk in the discourse of opinion news text. The research is an online newspaper republika.com and nu.or.id in the form of opinion news texts about the Taliban's coup against the Afghan government. Data collection methods and techniques use documentation methods with listen and note techniques, while data analysis methods use content analysis methods with the critical discourse analysis approach of teun A Van Dijk model. The results found that the news contains three-dimensional text based on Teun A Van Dijk's theory, namely superstructure, macrostructure, and microstructure. From that dimension, it shows that the text of republika.com opinion has a keyakjinan preference that the Taliban can bring about better change for the Afghan government.  Instead, the opinion text nu.or.id contained a preference for fears of Afghanistan's survival under the Taliban and vigilance for the world community about the adverse effects that could occur anywhere. The difference in perspective shows the subjectivity of a   media in looking at a problem so as to represent the ideology of the media according to its social goals
Representasi Citra Diri @fbreeana Sebagai Fashion Influencer Lemon8 Di Tengah Standar Kecantikan Modern Sitoresmi, Sekar Ayu Dyah; Mariyono, Ari; Purnomo, Danang Try
Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi Communique Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi Communique
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62144/jikq.v7i2.528

Abstract

Penelitian ini mengkaji bagaimana Febriana P Devi (@fbreeana) membangun citra diri sebagai fashion influencer pada platform media sosial baru seperti Lemon8 ditengah standar kecantikan yang ada di Indonesia. Menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode analisis semiotika Roland Barthes, penelitian ini menganalisis konten Lemon8 @fbreeana pada periode Oktober 2024 hingga Februari 2025. Analisis dilakukan pada tiga tingkatan makna: denotasi, konotasi, dan mitor. Data dikumpulkan melalui observasi non partisipan dan dokumentasi unggahan media sosial Lemon8 @fbreeana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa @fbreeana memperlihatkan bagaimana fashion dapat mengubah penampilan seseorang. Febriana P Devi @fbreeana merepresentasikan dirinya sebagai mentor yang membagikan pengetahuan fashion, sebagai trendsetter, dan sebagai komunikator yang membangun komunitas interaktif.Meski beberapa konten @fbreeana masih memperkuat standar kecantikan yang umum, namun seperti tubuh langsing dan kaki jenjang, namun @fbreeana memberikan alternatif melalui trik fotografi dan pemilihan pakaian yang lebih eksklusif dengan menunjukkan bahwa tampilan elegan dan cantik juga dapat dicapai melalui cara yang sederhana sehingga memberikan flesibilitas bagi audeins untuk menampilkan citra diri yang diinginkan. Penelitian ini mengungkapkan bahwa identitas yang dibangun di media sosial tidak hanya dipengaruhi oleh individu, tetapi juga oleh karakteristik platform yang digunakan dan interaksi dengan pengikut. Temuan dalam penelitian memberikan pemahaman tentang bagaimana influencer fashion menghadapi standar kecantikan modern melalui proses konstruksi dan representai citra diri.
The Effect of Intrapersonal Communication, Religious Content, and Understanding of Religious Moderation Values on the Spiritual Behavior of Virgo Fidelis Senior High School Students in Bawen Putro, Adi Nugroho Susanto; Setyoko, Rahmad; Purnomo, Danang Try; Putranto, Dwiyono
Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan Vol. 19, No. 3 : Al Qalam (Mei 2025)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (STIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/aq.v19i3.4999

Abstract

This study aims to analyze the influence of interpersonal communication, religious content, and understanding of religious moderation values on students' spiritual behavior. This study was conducted using a quantitative research method. The subjects of this study were students of SMA Virgo Fidelis Bawen with a sample of 99 students. Data were collected through a questionnaire with a Likert scale of 1-5. The results of the validity and reliability tests of the instrument showed that the instruments used in this study were valid and reliable. Data were analyzed using descriptive statistical analysis and regression analysis. The normality test showed that the data on the four research variables were normally distributed. The multicollinearity test showed that there were no symptoms of multicollinearity in the independent variables. The heteroscedasticity test showed that the distribution of points on the scatter plot did not have a clear pattern so that it could be interpreted that there was no heteroscedasticity. Thus, all the requirements for regression analysis were met. The results showed that intrapersonal communication had a significant effect on students' spiritual behavior with a coefficient of determination (R2) of 0.488 (sig. 0.000). Religious content has a significant effect on students' spiritual behavior with a coefficient of determination (R2) of 0.585 (sig. 0.000). Understanding of religious moderation has a significant effect on students' spiritual behavior with a coefficient of determination (R2) of 0.821 (sig. 0.000). Intrapersonal communication, religious content, and understanding of religious moderation are proven to have a significant simultaneous effect on students' spiritual behavior. This is indicated by the results of the F-test of 194.393 with a significance of 0.000. Intrapersonal communication has an effective contribution (SE) of 4% and a relative contribution (SR) of 5%, religious content has an effective contribution (SE) of 15% and a relative contribution (SR) of 17%, while understanding of religious moderation has an effective contribution (SE) of 55% and a relative contribution (SR) of 64%. The equation of the regression line formed is Y = 0.080X1 + 0.948X2 + 0.700X3 – 25.547.
Internalisasi Nilai-Nilai Moderasi Beragama Melalui Tindak Tutur Direktif Dalam Dhammadesana Purnomo, Danang Try
AL-ADYAN Vol 16 No 2 (2021): Al-Adyan: Jurnal Studi Lintas Agama
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24042/ajsla.v16i2.9230

Abstract

Religious preaching is an important part in realizing the practice of religious moderation delivered by the preacher through his actions. This is done as a form of resistance to the potential for horizontal conflicts of religious people such as acts of intolerance, hate speech, and physical conflict that can threaten religious harmony and national unity. This paper discusses the realization of a directive that reflects the moderate solicitation of religion. This type of research is descriptive-qualitative with the approach used is pragmatic, i.e. an approach that sees linguistic events based on the social context. The results showed that the correctness of the directive in the sermon represented the function of influencing his people to do something. Meanwhile, the internaslization of religious moderation values contained in religious preaching is conceptualized in three aspects, namely maintaining diversity, getting to know each other, and applying the principles of social justice.
Upaya Meningkatkan Kemampuan Kognitif dan Minat Belajar Peserta didik Melalui Gamifikasi Pembelajaran Pendidikan Agama Buddha Materi Hukum Kesunyataan Kelas XI SMA Negeri 1 Ampel Tahun Pelajaran 2022/2023 Sidharta, Saddhiviharika Arya; Rispatiningsih, Dwi Maryani; Sujiono, Sujiono; Sudarto, Sudarto; Shadikah, Arina Afiyati; Purnomo, Danang Try; Harto , Sugik
Jurnal Pendidikan, Sains Sosial, dan Agama Vol. 11 No. 1 (2025): Jurnal Pendidikan, Sains Sosial, dan Agama Vol 11 No 1
Publisher : STABN RADEN WIJAYA WONOGIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53565/pssa.v11i1.1070

Abstract

This study aims to describe the application of gamification of learning in improving the cognitive abilities of students on the material of the Law of Reality of Buddhist Religious Education Class XI SMA Negeri 1 Ampel for the 2022/2023 academic year. This research was conducted at SMA Negeri 1 Ampel for 10 weeks with a class action research model (PTK). The use of gamification of learning can improve students' cognitive abilities in Buddhist Education subjects. The learning model used in this study is learning gamification using the genially application. The results showed an increase in students' cognitive abilities after the implementation of learning gamification. Thus, the use of learning gamification can be an effective alternative in improving students' cognitive abilities and interest in learning in Buddhist Education subjects. Keywords: gamified , interest, learning, cognitive