p-Index From 2020 - 2025
7.599
P-Index
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Best Journal (Biology Education, Sains and Technology)

Penurunan Kadar Asam Urat Pada Mencit Jantan Putih (Mus musculus) Dengan Menggunakan Ekstrak Etanol Daun Salam (Syzygium polyanthum) Sari, Imelda; Sinaga, Elvipson
BEST Journal (Biology Education, Sains and Technology) Vol 8, No 1 (2025): Juni 2025
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30743/best.v8i1.10911

Abstract

Asam urat merupakan peradangan di sendi akibat bertambahnya kadar asam urat dalam darah, karena metabolisme purin dalam tubuh terganggu dan ditandai dengan sendi nyeri. Untuk menurunkan kadar asam urat selain obat farmakologi penggunaan obat tradisional yang menjadi salah satu pilihan adalah daun salam. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ekstrak etanol daun salam dapat menurunkan kadar asam urat pada mencit jantan putih (mus muscullus). Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah daun dari tanaman salam dan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah daun salam yang masih segar, tidak busuk dan bebas jamur sebanyak 1000 gram. Hewan uji yang digunakan adalah mencit putih jantan dibagi kedalam 5 kelompok masing-masing terdiri dari 5 ekor mencit dan analisis data dilakukan uji anova one way taraf kepercayaan 95% dan uji LSD. Hasil penelitian adalah ekstrak etanol daun salam dapat menurunkan kadar asam urat pada mencit yang diinduksi aloksan dengan dosis 70 mg, 140 mg dan 280 mg dan dosis 280 mg lebih efektif menurunkan kadar asam urat karena terdapat perbedaan yang bermakna. Sebagai saran dalam penelitian ini adalah untuk menghasilkan pengukuran yang tepat dan benar hendaknya melakukan prosedur kerja sesuai dengan SOP dengan baik
Co-Authors Adler Haymans Manurung Adri, Sultan Agung Dharmawan Buchdadi Agusty, Wanny Aini, Marina Andini, Vina Octafia Apriansyah, Poni Melati Asaari, Masagus Bianka Margareth Simatupang Budiantoro, *Harry Budiantoro, Harry Buulolo, Berkat Father Challen, Auliffi Ermian dedy syahyuni, dedy Dewi Astuti Dwi Meida Fitria Efendy Zain, Efendy Eigis Yani Pramularso Ernalida Etty Gurendrawati, Etty Firmansah, Iqbal Rauf Fitria Fitria, Amelia Fitria, Dwi Meida Hafshah, Siti Nur Hasan, Nida Nadya Hesty Juni Tambuati Subing, Hesty Juni Hukama, La Diadhan Isnurrini hidayat, Isnurrini Khairani, Dewi Lahagu, Ani Santa Rohani Lubis, Nur Halimah Madjid, Suhirman Maharani, Siti Dewi Mania, Rasmita Manullang, Thomas Ridoansih Margie, Lyandra Aisyah Melly Br Bangun Muhammad Faisal Muhammad Yusuf Munzir Busniah Nadriani, Silvi Naibaho, Yuni Naftalia Ningsih, Hestin Agus Tantri Noviyanti, Cahyani Rahma Nugroho, Randhy Nurbaya Mentari Nurul Fahira Nurul Rahmi Oktavia, Dinda Panji Patra Anggaredho, Panji Patra Patricia, Putri Pertiwi, Putri Indah Pratiwi, Azhara Oktavianita Pratiwi, Sevia Restu Purnawati, Purnawati Putri, Ineke Ratnawaty Marginingsih Razumarda, Sela Rida Prihatni Rossikha, Faiza Rusdi Rusli, Rusdi SANI SUSANTI Sari, Cindy Antika Sembiring, Putri Pebrija Shahyuni, Dedy Sianturi, Mian Sibarani, Bintang Berliana Sigalingging, Avrieny Simatupang, Bianka Margareth Sinaga, Elvipson Sinaga, Jelita Tessalonika Subaedah, Sitti Subing, Hesty Juni Tambuati Suparno Suparno Surbakti, Ireniza Eka Magharany Susan Rachmawati Syarifah Maulidia Tari Tessalonika, Jelita Uswatun Hasanah Waisimon, Alfonsina Wau, Elvira Dian Putri Weny Widiya Widiya, Weny Widyaningrum, Rini Dwi Wiwik Widiyanti, Wiwik Yusnadi, Yusnadi Zai, Silfanus Zainal Zawir Simon, Zainal Zawir Zhafiraah, Nazma Riska