Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Farmaka

PERSEPSI PENYAKIT PADA PASIEN HIVAIDS DENGAN TERAPI ANTIRETROVIRAL MENGGUNAKAN INSTRUMEN BRIEF ILLNESS PERCEPTION QUESTIONNAIRE (B-IPQ) VERSI INDONESIA DI KLINIK CST RSJD SUNGAI BANGKONG PONTIANAK Safitri Caesaria; Robiyanto Robiyanto; Eka Kartika Untari
Farmaka Vol 18, No 3 (2020): Farmaka (November)
Publisher : Fakultas Farmasi, Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/farmaka.v18i3.21222

Abstract

Brief Illness Perception Questionnaire (B-IPQ) merupakan kuesioner untuk menilai persepsi pasien terhadap penyakit kronik yang diderita, salah satunya penyakit Human Immunodeficiency Virus/Acquired Immune Deficiency Syndrome (HIV/AIDS). Farmasis memiliki peran penting dalam keberhasilan suatu terapi karena dapat membantu meningkatkan kepatuhan pasien dalam meminum obat Antiretoviral (ARV) agar kadar CD4 dapat ditingkat sekaligus mencegah munculnya gejala infeksi oportunistik. Tujuan dari penelitian ini untuk menentukan persepsi pasien HIV/AIDS di klinik Care Support Treatment (CST) Rumah Sakit Jiwa Daerah (RSJD) Sungai Bangkong Pontianak dan mengetahui jenis ARV dan persentase pasien yang mendapatkan peresepan tersebut. Penelitian ini dilakukan dengan rancangan potong lintang antara Desember 2018 - Januari 2019. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner B-IPQ versi Indonesia yang sudah diuji validitas dan realiabilitasnya. Jumlah responden penelitian yang memenuhi kriteria inklusi sebanyak 50 pasien. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi pasien HIV/AIDS cenderung negatif dengan skor total 49,56. Jenis ARV yang diresepkan dan persentase pasien yang memperolehnya adalah AZT+3TC+NVP (44%), TDF+3TC+EFV (40%), AZT+3TC+EFV (12%), dan TDF+3TC+NVP (4%). Kesimpulan dari penelitian ini 78% responden (38 pasien) memiliki persepsi negatif terhadap penyakit HIV/AIDS yang dideritanya dan jenis ARV yang paling banyak digunakan adalah kombinasi AZT+3TC+NVP untuk 44% responden.
Co-Authors A.A. Ketut Agung Cahyawan W Agilina, Alvani Renata Agustia Damayanti Agustia Damayanti Agustia Damayanti Agustia Damayanti, Agustia Alvani Renata Agilina Anas Putri Maria Natasya Panamuan Apridamayanti, Pratiwi Asri Adyttia Asri Adyttia Asri Adyttia Asri Adyttia, Asri Ayu Pratiwi Butarbutar, Ruth Haryati Ediati Sasmito Egida Rachmadani Gamayanti, Tasiana Gisela Hadi Kurniawan, Hadi Hati, Anita Kumala Herlina, Tutun Intan Khairunnisa Irene Mahwal Khairunnisa, Intan Kusuma, Ria Liberti, Oktaviona Winda Meilita, Dewi Melda Mery Andiriyani Monika Rosmimi Muhammad Akib Yuswar Muhammad Akib Yuswar Muhammad Akib Yuswar Muhammad Akib Yuswar Nabilla Putri Pratiwi Nanang Munif Yasin Nera Umilia Purwanti, Nera Umilia Niken Larasati Novi Permata Sari Nurmainah Nurmainah Nurul Mar'atus Sholihah Octaviani, Peppy Oskar Skarayadi, Oskar Pinasti Utami, Pinasti pramestutie, hananditia rachma Pratiwi Apridamayanti Pratiwi Apridamayanti, Pratiwi Pratiwi, Nabilla Putri Rachmadani, Egida Rafika Sari Rafika Sari Rafika Sari Ratna Widyaningrum Ria Kusuma Rise Desnita, Rise Rizka Humardewayanti Asdie Robiyanto Robiyanto, Robiyanto Robiyanto, Robiyanto Rosmimi, Monika Ruth Haryanti Butarbutar Safitri Caesaria Samudra, Nizam Elang Sholihah, Nurul Mar'atus Shoma Rizkifani Siti Nani Nurbaeti Sri Amalia Sri Amalia Sri Amalia, Sri Sri Mulyaningsih Sri Wahdaningsih Sri Wardaningsih Susanti, Ressi Susanti, Ressi Tri Murti Andayani Vanie, Vanie Veronika, Vina Wirna Maya Sari Wirna Maya Sari Wirna Maya Sari Wirna Maya Sari, Wirna Maya Yunita Fauziah Yunita Fauziah Yunita Fauziah Yunita Fauziah, Yunita Yuswar, M. Akib Yuswar, Muhammad Akib