Claim Missing Document
Check
Articles

Found 37 Documents
Search

Pengaruh Disiplin Kerja, Budaya Organisasi dan Gaya Kepemimpinan Transformasional terhadap Kinerja Pegawai pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Kupang Beby Minda Suharti Lubalu; Vincent Gaspersz; Anggraeny Paridy; Simon Sia Niha; Yolinda Yanti Sonbay
Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) Vol. 6 No. 2 (2025): Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)
Publisher : Yayasan Pendidikan Riset dan Pengembangan Intelektual (YRPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37385/msej.v6i2.7176

Abstract

Adapun yang menjadi tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran tentang kinerja, disiplin kerja, budaya organisasi dan gaya kepemimpinan transformasional pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Kupang. Untuk mengetahui signifikasi pengaruh secara parsial dari disiplin kerja, budaya organisasi dan gaya kepemimpinan transformasional terhadap kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Kupang. Untuk mengetahui signifikasi pengaruh secara simultan dari disiplin kerja, budaya organisasi dan kepemimpinan transformasional terhadap kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Kupang. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Gambaran tentang kinerja, disiplin kerja, budaya organisasi dan gaya kepemimpinan transformasional di BKPSDM Kabupaten Kupang  yang di duga cukup baik dan dari hasil penelitan yang di peroleh menyatakan bahwa kinerja, disiplin kerja, budaya organisasi dan gaya kepemimpinan transformasional di BKPSDM Kabupaten Kupang  Sangat Baik. Berdasarkan hasil uji pada variabel disiplin kerja dapat disimpulkan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima, artinya koefisien regresi pada variabel disiplin kerja secara parsial mempunyai pengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai, dengan demikian hipotesis diterima. Berdasarkan hasil uji pada variabel budaya organisasi dapat disimpulkan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima, artinya koefisien regresi pada variabel budaya organisasi secara parsial (individu) mempunyai pengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai, dengan demikian hipotesis diterima. Berdasarkan hasil uji pada variabel gaya kepemimpinan dapat disimpulkan bahwa Ho diterima dan Ha ditolak, artinya koefisien refrenesi pada variabel gaya kepemimpinan secara parsial (individu) tidak mempunyai pengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai, dengan demikian hipotesis ditolak. Disiplin kerja, budaya organisasi dan Gaya kepemimpinan transformasional secara simultan berpengaruh terhadap kinerja pegawai BKPSDM Kabupaten Kupang, dengan demikian hipotesis alternatif diterima. Kontribusi disiplin kerja budaya organisasi dan gaya kepemimpinan transformasional terhadap kinerja pegawai di BKPSDM kabupaten Kupang moderat.
ANALISIS FAKTOR PENYEBAB TIDAK TERCAPAINYA TARGET PENERIMAAN RETRIBUSI DAERAH KABUPATEN KUPANG Dawu, Leopold; Malaikosa, Merlyn Salomi; Sonbay, Yolinda Yanti
Inspirasi Ekonomi : Jurnal Ekonomi Manajemen Vol. 4 No. 4 (2022): Inspirasi Ekonomi : Jurnal Ekonomi Manajemen
Publisher : Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Timor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32938/ie.v4i4.3487

Abstract

ABSTRAK Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk: 1) Untuk mengetahui faktor yang menyebabkan tidak tercapainya target penerimaan retribusi daerah Kabupaten Kupang Tahun Anggaran 2015-2019, 2) Untuk mengetahui upaya-upaya apa saja yang dilakukan pemerintah daerah Kabupaten Kupang dalam mengoptimalisasikan penerimaan retribusi daerah Kabupaten Kupang. Jenis dan sumber data menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dan pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara dan dokumentasi di masing-masing Organisasi Perangkatan Daerah (OPD) atau dinas pengelola retribusi daerah yang berada di Kabupaten Kupang.Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat 11 faktor yang menyebabkan tidak tercapainya target penerimaan retribusi daerah Kabupaten Kupang Kata Kunci : Penerimaan, Retribusi daerah ABSTRACT The objectives to be achieved in this study are to: 1) To find out the factors that cause the failure to achieve the Kupang Regency regional levy revenue target for the 2015-2019 Fiscal Year, 2) To find out what efforts are being made by the Kupang Regency regional government in optimizing Kupang regency levy receipts. . Data types and sources use a qualitative descriptive approach and data collection is carried out by means of interviews and documentation in eachRegional Device Organization (OPD) or regional levy management office located in Kupang Regency.The results showed that there were 11 factors that caused the non-achievement of the Kupang regency levy receipt target Keywords : Revenue, Regional levy
Evaluasi Kegiatan Pengendalian dalam Keterlambatan Pengembalian Dana Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat (PEM) pada Kelurahan Oeba, Kecamatan Kota Lama Mariana Oktobeatrix Angesta Nogo Welan; Yolinda Yanti Sonbay; Antonius Y.W.Timuneno
Akuntansi dan Ekonomi Pajak: Perspektif Global Vol. 2 No. 3 (2025): Akuntansi dan Ekonomi Pajak: Perspektif Global (AEPPG)
Publisher : Asosiasi Riset Ekonomi dan Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61132/aeppg.v2i3.1502

Abstract

This study examines control activities in the delay in the return of Community Economic Empowerment (PEM) funds in Oeba Village, which is one of the policies of the Kupang City Government with interest-free funding assistance through the Community Empowerment Institution (LPM) of Oeba Village with the aim of developing productive businesses to increase the economic potential of the community. This study aims to determine the role of control activities in handling delays in the return of funds (PEM) and to determine the factors that cause the occurrence of arrears of funds (PEM) in Oeba Village, Kota Lama District. The type of data in this study is primary data obtained directly in the form of interviews with employees of the Community Empowerment Institution in Oeba Village. The data analysis technique used in this study is descriptive qualitative. The results of the study indicate that the delay in the return of funds (PEM) in Oeba Village is largely caused by weak supervision and performance reviews, in addition, inadequate human resource development and the absence of clear performance indicators hamper program evaluation. Factors causing PEM Fund arrears include business congestion, lack of understanding, minimal assistance to PEM fund recipients, poor financial management, and sanctions that are not strictly enforced
GREEN ACCOUNTING IN PRACTICE: COMPARATIVE COST ANALYSIS OF MANAGEMENT AT A KUPANG HOSPITAL Manehat, Beatrix Yunarti; Sonbay, Yolinda Yanti; Dawu, Leopold Melkiano Triangga; Wutun , Maria Bernadethe Mawarni Gelu; Hermanus , Chantika Elisabeth
Jurnal Akuntansi Kontemporer Vol. 17 No. 3 (2025): Jurnal Akuntansi Kontemporer
Publisher : Widya Mandala Surabaya Catholic University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Research Purposes. This study evaluates the comparative costs of using incinerators and third-party services in medical waste management at Hospital X. Research Methods The research employs a qualitative approach through interviews, observations, and document analysis. Research Results and Findings The findings reveal that since the incinerator malfunctioned in 2020, Hospital X has lost up to IDR 22.5 billion in revenue over five years and has incurred costs ranging from IDR 359.6 million to IDR 539.4 million for third-party services. Without an operational incinerator, waste management costs have increased, and revenue losses have persisted. Therefore, investment in repairing or procuring an incinerator is recommended to enhance waste management efficiency and ensure the hospital's financial sustainability. The implications of these findings reveal that dependence on third-party waste management leads to substantial cost burdens and long-term revenue loss. A strategic implication is the need for hospitals to reinvest in incinerator facilities to enhance cost efficiency, support sustainable waste policies, and ensure regulatory compliance.
Bride Price Valuation for Women with Disabilities: an Accounting Inquiry Manehat, Beatrix Yunarti; Handayani, Suci Lestari; Sonbay, Yolinda Yanti; Brito, Manuel
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 8 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33795/jraam.v8i1.002

Abstract

Purpose: Examines the basis of bride price through an accounting lens to support justice and inclusion for women with disabilities. Method: Qualitative approach using transcendental phenomenology Results: Bride price determination reflects not just economic value but also symbolism, power, and stigma, often marginalizing women with disabilities. Integrating accounting and social psychology, the need for inclusive reforms and critical valuation to promote justice in customary marriages. Novelty: Combining accounting and social psychology to critique injustice by viewing belis for women with disabilities as a socially charged number. Contribution: Supports policy reform with five recommendations for inclusive marriage practices for women with disabilities. Abstrak: Penilaian Mas Kawin bagi Perempuan dengan Disabilitas: Sebuah Kajian Akuntansi Tujuan: Mengkaji dasar penetapan belis melalui pendekatan akuntansi untuk mendukung keadilan dan inklusi bagi perempuan difabel. Metode: Pendekatan kualitatif dan metode fenomenologi transendental. Hasil: Penetapan belis tidak hanya soal nilai ekonomi, tetapi juga mencerminkan simbolisme, relasi kuasa, dan stigma yang meminggirkan perempuan difabel. Integrasi akuntansi dan psikologi sosial menyoroti perlunya reformasi inklusif dan refleksi kritis dalam praktik pernikahan adat. Kebaruan: Penggabungan akuntansi dan psikologi sosial untuk mengkritisi ketidakadilan melalui pembacaan belis sebagai angka yang sarat makna sosial bagi perempuan difabel. Kontribusi: Mendukung reformasi kebijakan melalui lima rekomendasi untuk menciptakan praktik pernikahan adat yang inklusif bagi perempuan difabel.  
Kepercayaan Halaika suku Boti dan budaya antikorupsi: Suatu kajian filsafat pendidikan Tan, Peter; Sonbay, Yolinda Yanti; Manehat, Beatrix Yunarti
Jurnal Pendidikan Karakter VOL 14, NO 2 (2023)
Publisher : Directorate of Research and Community Service, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jpka.v14i2.61103

Abstract

Kanker korupsi di Indonesia semakin ganas dan masif, meskipun Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah melakukan upaya untuk memberantasnya. Penelitian ini bertujuan untuk membahas kontribusi nilai-nilai moral Halaika di kalangan suku Boti di Nusa Tenggara Timur, bagi tegaknya pendidikan karakter dan budaya antikorupsi di Indonesia dari perspektif filsafat pendidikan. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu studi kepustakaan dan hermeneutika kritis filsafat. Data diperoleh dari buku, jurnal, manuskrip, dan  lain-lain yang berkaitan dengan objek kajian penelitian. Teknik analisis yang digunakan yaitu teknik analisis kritis filosofis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Pertama, korupsi berakar pada krisis moral, integritas diri, dan karakter; Kedua, terdapat lima nilai inti Halaika yang relevan dan berguna untuk memperkuat pendidikan dan budaya antikorupsi di Indonesia, yaitu kerja keras, tanggung jawab, kejujuran, hidup sederhana, dan kebijaksanaan. Penelitian ini menyimpulkan bahwa lima nilai Halaika tersebut merupakan sumbangan kultural yang penting bagi budaya dan pendidikan karakter antikorupsi di Indonesia.
APAKAH PELAKU UMKM DI DAERAH TERTINGGAL MEMAHAMI DAN MEMPRAKTIKKAN ENVIRONMENTAL MANAGEMENT ACCOUNTING? Manehat, Beatrix Yunarti; Sonbay, Yolinda Yanti
Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA) Vol 8 No 3 (2024): Edisi September - Desember 2024
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31955/mea.v8i3.4655

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memotret keterlibatan UMKM di daerah tertinggal dalam Environmental Management Accounting (EMA). Peneliti akan mengukur keterlibatan dengan pemahaman terhadap EMA dan praktik EMA di UMKM di daerah tertinggal. Penelitian menggunakan metode kuantitatif deskriptif. Data dikumpulkan dengan penyebaran kuesioner pada 62 UMKM yang ada di Provinsi Nusa Tenggara Timur dan studi dokumen terkait topik. Pemilihan UMKM karena peningkatan UMKM turut menyumbang peningkatan masalah lingkungan. Secara khsusus UMKM di daerah tertinggal juga dekat dengan masalah kekurangan modal, serta membutuhkan investor yang untuk penambahan modal. Salah satu upaya menarik investor di era modern ini adalah tanggungjawab pada lingkungan. Analisis data dilakukan dengan proses reduksi data, analisis dan penyajian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 51,6% pelaku UMKM tidak memahami tentang EMA, tidak memahami unsur fisik dan moneter dalam operasional UMKM. Ketidakpahaman ini karena tidak pernah ada sosialisasi yang tentang green accounting hingga EMA kepada para pelaku UMKM. Pemahaman pelaku UMKM pada tanggungjawab social justru merujuk pada penanaman pohon bukan pada alokasi biaya lingkungan berdasarkan EMA yang diukur dengan moneter maupun fisik. UMKM masih mengutamakan profit. Terkait praktik, pelaku UMKM di daerah tertinggal 66,1% persen belum menerapkan EMA, yang dibuktikan dari tidak memiliki Sertifikat Environmental Management System dan 61,3 % tidak mengalokasikan biaya lingkungan dari usahanya. Mayoritas tidak memberikan biaya lingkungan sebagai persentase dari total biaya operasional perusahaan yang dapat dibagi menjadi beberapa kategori seperti biaya pencegahan, deteksi lingkungan, biaya kegagalan internal, dan biaya kegagalan eksternal.
Sistem Akuntansi "Single Entry" Bagi Pengguna Awam Sonbay, Yolinda Yanti; Henny Angri Manafe; Adri Gabriel Sooai; Chantika Elisabeth Hermanus4; Mariano Albertho Dewa Dewa Do Nascimento
Jurnal Atma Inovasia Vol. 5 No. 2 (2025)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24002/jai.v5i2.10111

Abstract

Kegiatan pemberdayaan kepada masyarakat ini bertujuan untuk mengatasi permasalahan pencatatan keuangan yang sering kali tidak akurat dan tidak tepat waktu. Ketidakakuratan ini disebabkan karena system akuntansi keuangan membutuhkan pengetahuan akuntansi dan ketidaktepatan waktu karena system lama membutuhkan proses keuangan yang belum online dan proses yang berbeli-belit. Metode pelaksanaan kegiatan yang dilakukan dengan dua acara yakni sosialisasi untuk pengenalan system dan pelatihan dalam penerapan system. SVD Timor memiliki 17 Unit yang terletak di Kota Kupang, Kabupaten Timor Tengah Selatan, Timor Tengah Utara dan Kabupaten Belu. Masing-masing unit melakukan pembukuan dan melaporkan secara perode ke SVD Timor yang selanjutnya akan dilaporkan ke Pusat Kongregasi yang berada di Roma. Pembukuan ini dilakukan oleh para anggota kongregasi di setiap unit yang memiliki rata-rata Pendidikan bidang filsafat. Untuk mengatasi permasalahan tersebut maka dirancang sebuah system berbasis single entry yang bernama Akuntansi Kongregasi (AkuKongregasi). Setelah mengimplementasikan kegiatan pengabdian masyarakat ini terdapat beberapa hasil pelaksanaan kegiatan yakni: peningkatan pemahaman tentang pencatatan keuangan single entry bookkeeping berbasis aplikasi dan penyederhanaan proses pencatatan dan peningkatan akurasi data keuangan dalam aplikasi keuangan AkuKongregasi.
Dampak Economic Value Added, Market Value Added dan Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan Melalui Mediasi Ukuran Perusahaan Banusu, Mario Randi; Manafe, Henny A.; Sonbay, Yolinda Yanti; Man, Stanis
Public Policy Jurnal Aplikasi Kebijakan Publik dan Bisnis
Publisher : Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat (LPPM) STIA Said Perintah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51135/PublicPolicy.v5.i1.p355-374

Abstract

This research aims to analyze the influence of Economic Value Added (EVA), Market Value Added (MVA), Good Corporate Governance (GCG) on Company Value by Mediating Company Size in Food and Baverage Companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The population in this study were 22 companies which were then used as samples. The analysis technique uses descriptive and inferential statistics. The research results show that EVA and MVA have a negative and significant effect on company value, GCG does not have a significant effect on company value and company size has a positive and significant effect on company value. Company size is able to mediate the influence of MVA and GCG on company value so that it has a positive and significant effect, but it is not able to mediate the influence of EVA on company value.
Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas dan Profitabilitas terhadap Harga Saham dengan Kebijakan Dividen sebagai Variabel Intervening (Studi pada Perusahaan Sub Sektor Restoran, Hotel dan Pariwisata yang Terdaftar di BEI Periode 2020-2022) Hadu, Charles D. J.; Sonbay, Yolinda Yanti; Manafe, Henny A.
Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi Vol 24, No 2 (2024): Juli
Publisher : Universitas Batanghari Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33087/jiubj.v24i2.5432

Abstract

This research aims to determine the significant influence of liquidity on dividend policy, the significant influence of solvency on dividend policy, the significant influence of profitability on dividend policy, the significant influence of liquidity on stock prices, the significant influence of solvency on stock prices, the influence of profitability on stock prices, the influence of dividend policy on share prices, and the ability of dividend policy to mediate the influence of liquidity on share prices, to ascertain whether dividend policy can effectively moderate the impact of profitability on share prices as well as the influence of solvency on share prices listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2020–2022 period. This research uses quantitative methodology and associative descriptive research. The findings show that during the 2020-2022 period, dividend policies and share prices in restaurant, hotel and tourism companies listed on the Indonesian Stock Exchange are significantly influenced by liquidity, solvency and profitability. Dividend policy will have a major impact on the share prices of restaurant, hotel and tourism companies listed on the Indonesian Stock Exchange. The impact of liquidity on share prices can be mitigated through dividend policy. Dividend policy is unlikely to mitigate the impact of solvency on share prices. Dividend policy can act as a mediator between the impact of profitability on the share prices of restaurant, hotel and tourism companies listed on the Indonesian Stock Exchange.
Co-Authors Adiutrix Maria Irayanti Seran Adri Gabriel Sooai Alfonsus Rodriques Suninono Alfry Aristo Jansen Sinlae Anderias Vitalis Laer Anggraeny Paridy Antonius Y. W Timuneno Antonius Y.W.Timuneno Banunaek, Irma Angriani Banusu, Mario Randi Beatrix Yunarti Manehat Beatrix Yunarti Manehat Beby Minda Suharti Lubalu Brito, Manuel Chantika Elisabeth Hermanus4 Christina Loe Mau Cosmas Fernandez Dawu , Leopold M.T. Dewi Fitriani Djuang, Gaudensius Effendie, Jessica Medeline Egidius Taimenas Enike Tje Yustin Dima Funan, Vebriana Gasparesz, Vincent Gaudensius Djuang Gelang, Fransiskus Jasnaida Hadu, Charles D. J. Handayani, Suci Lestari Henny Angri Manafe Henny Angri Manafe Hermanus , Chantika Elisabeth Jesus, Monica Perera De Jou Sewa Adrianus Koli, Feby Rosaline Koten, Maria Bunga Lassi, Novita Konnianty Latuheru, Grace Rianti Leopold Melkiano Triangga Dawu Lian, Yohanes Pemandi Lolu, Margareta M. Billik, Marsella Alpiony M. E. Perseveranda Malaikosa, Merlyn Salomi Maria Augustin Lopes Amaral Maria Odriana Veronica Moi Maria Odriana Veronica Mooi Maria Susana Elaman Mariana Oktobeatrix Angesta Nogo Welan Mariano Albertho Dewa Dewa Do Nascimento Meo, Albertina Molle, Sarah Suenita Naben, Pricilia Meysi Ndun, Maria Aprilia Velangkani Neny Lorinda Kome Ngguwa, Serlinda Yulmias Nomleni, Abraham Bary Pah, Vianny Cecilia Perseveranda, M. E. Perseveranda, M.E Philipus Tule Radja, Nofi Eltriana Rere Paulina Bibiana Selfiana Goetha Seran, Adiutrix Maria Irayanti Seran, Paskalis Seuk, Maria Dorciana Simon Sia Niha Soro, Crispim Pereira Leo Stanis Man Suninono, Alfonsus Rodriques Tan, Peter Thomas Ola Langoday Thomas Ola Langoday Timuneno, Antonius Yohanes William Viany Cecilia Pah Vincent Gaspersz Wutun , Maria Bernadethe Mawarni Gelu Yohanes Pemandi Lian Yustina Alfira Nay