Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : International Journal of Community Service Learning

Peningkatan Literasi dan Akses Informasi Keuangan Bagi Pekerja Migran Indonesia di Malaysia Suranto; Sari, Dhany Efita; Syah, Muhammad Fahmi Johan; Imran, Muhammad Ali; Sihotang, Ijah Mulyani; Fatmahwati, Seli
International Journal of Community Service Learning Vol. 7 No. 4 (2023): November
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/ijcsl.v7i4.69669

Abstract

Pekerja Migran Indonesia (PMI) mengalami kesulitan dalam mengelola keuangan dan memperoleh informasi yang relevan di negara tempat bekerja. Program ini bertujuan untuk menganalisis peningkatan literasi dan akses informasi keuangan bagi Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Malaysia. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan pada para pekerja migran ini dilaksanakan selama dua hari dengan melibatkan 69 pekerja migran Indonesia di Malaysia. Pengabdian ini dilaksanakan dengan tahapan meliputi analisis kebutuhan mitra, perencanaan, persiapan, pelaksanaan, monitoring dan evaluasi serta rencana tindak lanjut. Hasil penelitian yaitu kegiatan pada hari pertama adalah pelatihan mengenai perencanaan keuangan keluarga berdasarkan prinsip syariat Islam, evaluasi kesehatan keuangan, dan pembuatan daftar penghasilan bulanan dan pengeluaran rutin. Pada hari kedua, peserta diperkenalkan pada pentingnya tabungan dalam manajemen keuangan keluarga, produk tabungan yang sesuai, cara mengakses produk tabungan secara online, serta pengenalan investasi emas. Evaluasi dilakukan melalui pretes-posttes dan kuesioner pra-pasca kegiatan. Hasil evaluasi menunjukkan peningkatan pengetahuan dan keterampilan peserta tentang perencanaan keuangan dan manfaat produk keuangan. Peserta menyimpulkan bahwa kegiatan ini bermanfaat dan merekomendasikan akses lebih lanjut terhadap produk investasi halal sesuai dengan prinsip syariat Islam.
Co-Authors Adi Wahyu Nugraha Agnia Khulqi Karima Agus Marimin Agus Susilo Agus Susilo Akrom, Akrom Anthori, Muhammad Astuti, Kartika Tri Astuti, Ninda Dwi Bahri, Andi Syamsul Budi Wahyono Budi, Hermawan Setyo Choirunnisa, Ni’matul Custilas, Anesito Dhany Efita Sari Diah Ayu Widyasari Diman, Vinna Idamtus Silmi Djalal Fuadi Endang Fauziati Endang Wahyu Pamungkas Eny Pemilu Kusparlina Fajar Agung Nugroho Fajriyah, Desi Susanti Fatmahwati, Seli Firdaus, Rizki Anugrah Gatot Jariono Habil Azhar Hendawan Hafidah, Angelia Suci Nur Hanifah Tria Intan Jelita Harsono Harsono Harsono Harsono Harun Joko Prayitno Hepy Adityarini, Hepy Hernawan Sulistyanto Huda, Syamsul Ijah Mulyani Sihotang Ikhsan, Rudfiando Ikhsana Imran, Muhammad Ali Inayati, Nurul Latifatul Intan Jelita, Hanifah Tria Jan Wantoro Janudin, Sharul Effendy Jelita, Hanifah Tria Intan Jenny Buckworth Joko Suwandi Kartikasari, Evi Dwi Koesoemo Ratih Kurniasih, Reni Kuswanty, Nur Helny Mahaliza Mansor Mansor, Mahaliza Mega Puspaningrum Miftakhul Huda Minsih Mintarsih, Mimin Mirana, Ludiya Yayang Mohammad Chairil Asmawan Muhammad Rohmadi Muhammad Yahya Muhibuddin Fadhli Munajat Tri Nugroho Mustofa, Rochman Hadi Nadira, Khairani Rahma Naufal Ishartono Nur Amalia Nur Subekti Nurul Latifatul Inayati Nurvina, Selina Elga Pramudya, Redondo Sakti Adi Pratiwi, Adcharina Putri, Adelia Kurnia Rahmadhani, Salma Reyza Wulandari Romadhoni, Defri Nur Sabar Narimo Sally Jarin Salma Rahmadhani Salsabila, Alifa Samsudin Suhaili Sharul Effendy Janudin Siti Ainun Fadilah Sri Budi Utami Sri Katoningsih Suranto Suranto Suranto Suranto Suranto Surya Jatmika Syifaya, Zulfa Aurellye Oldra Titik Ulfatun Toni Ahmad Subekti Tri Nur Wahyudi Utami, Ayuningsih Tri Weti, Nafra Mutya Wibowo, Harris Prasetya Cahya Yovi Annang Setiyawan Yusuf Sulistyo Nugroho