Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : HARMONI

OPTIMALISASI SERTIFIKASI INDIKASI GEOGRAFIS SEBAGAI PENGUATAN IDENTITAS KOPI ROBUSTA KENDAL Wibowo, Ardy; Listyorini, Sari; Alfaricha, Tita; Pratama, Hega Bintang
Harmoni: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 9, No 2 (2025): HARMONI
Publisher : Departemen Linguistik, Fakultas Ilmu Budaya Universitas Diponegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/hm.9.2.%p

Abstract

Kopi merupakan komoditas unggulan yang memiliki peran penting dalam mendukung perekonomian masyarakat Indonesia. Namun, posisi gepgrafis Desa Gedong, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Temagging menyebabkan kopi robusta Kendal cenderung dipasarkan ke wilayah Temanggung. Hal ini menyebabkan hilangnya identitas asal dan belum adanya pasar sendiri di daerah Kendal. Kopi Kendal yang belum dikenal secara luas dan belum memiliki Legalitas Indikasi  Geografis (IG) menjadi Kendala identitas dan jaminan mutu menjadi permasalahan tersendiri bagi Desa Gedong. Program pengabdian ini menawarkan solusi melalui penyusunan modul pemetaan geografis sebagai pengajuan sertifikasi. Metode pelaksanaan meliputi kegiatan KKN, pendampingan pembentukan masyarakat perlindungan indikasi geografis (MPIG), focus group discussion (FGD) serta dokumentasi. Hasil kegiatan menunjukkan terbentuknya MPIG Kopi Robusta Kendal sebagai kelembagaan resmi, tersusunnya modul persyaratan IG yang memuat peta batas wilayah, deskripsi karakteristik kopi, standar mutu dan identitas produk. Program pengabdian ini menguatkan identitas kopi robusta Kendal melalui sertifikasi IG berpotensi meningkatkan daya saing, memperluas akses pasar, serta memberikan nilai tambah ekonomi bagi petani dan pelaku usaha lokal.
Co-Authors Adhipermana, Juan Adhyasta, Galan Adinda Lolitha Aji, Yohanes Tegar Al-Baarri, Ahmad Ni'matullah Alfaricha, Tita Alfarizi, Restu Alifa, Ailsa Ocha Amani , Zahra Nafizha Amani, Zahra Nafizha Amirudin, Fariha Akmalina Ananda, Azzahra Damia Anang M Legowo Ardana, Bisma Azmi Aryadapta, Radja Shandia Auralia, Muthia Ayuningtyas, Ineke Azaria Eda Pradana Azaria Eda Pradana, Azaria Eda Azhar, Najwa Jihan A’intan, Keisya Natania Nur Biru, Dewi Tunjung Bonaventura Henry Adi Nugraha Choirunnisa, Armadina Fitra Daharu, Nyes Biru Deani, Khansa Desfiva , Asdya Linka Dwi Saputra, Fitran Dwiamanta, Faisa Adiel Effendy, Michelle Wahyu Erlangga Rendy Putra R Fadhlurrohman, Dzikrul Wafa’ Fahrezy, Mohammad Raihan Fikri, Ahmad Faiz Firdaus, Rasyiqa Fayyaza Ghifara, Syarafina Gibran, Aldisar Handaruwulan, Azzahra Salsabila Hanifah, Nadia Putri Hasmal, Najwa Amelia Hastrawirid, Rangga Wasi Hefita, Wanda Putri Herryananda, Tanasya Fyrsta Hutapea, Dina Agape Romauli Ilham Ramadhan Kamil, Rafli Zulfa Khaerani, Fathia Kautsar Khairunnisa, Rifa Khansa, Sefa Imani Khoiruman, Ahmad Muzaki Kinasih, Rembulan Putri Kusumaningrum, Devi Lolitha, Adinda Maharani, Aidza Aijrina Maulida, Berliana Asti Maulina Handayani Mumtaz, Nisa Fadhillah Musafaah, Nabila Putri Mustafa, Putri Salsabila Nasution, Ghina Husna Ulaya Nuraida, Siti Nurjanah, Anna Octavia, Aulia Oktiva Anggraini Pasha, Ardana Fikhar Patimah, Selpi Siti Prabowo, Faizal Dwi Prameswari, Diandra Mahesa Putri Putra, Fahmi Fahrezi Ramadhan Putri Cahyanti, Friska Putri, Anmitha Rakeesha Putri, Azzahra Chantika Putri, Jessica Aryani Putri, Maharani Pyrusha Leilani Putri, Sabira Aiskha Kalyana Rachma, Yasmin Aulia Rachman, Yasmin Aulia Rahma, Dienda Aulia Rahmadina Khaliza Trinina Herlambang Rahmaningtyas, Avivah Rahmansyah, Erlangga Rendy Putra Ramadhan, Surya Hilmy Riandhita Eri Werdani Sa'adah, Ardiana Alifatus Salmina, Fatihah Rahmi Salsabila, Mutiara Santoso, Shane Ricardo Saputri, Amelia Ayu Sari Listyorini Sarjana, Teysar Adi Satriya, Rizky Fajar Sa’adah, Ardiana Alifatus Silalahi, Sonia Tabitha Sri Mulyani Susanto, Nesha Anindya Swastika Dewi Syafitri, Annisa Noviyani Tantri, Puri Jauhari Amara Tas'a, Khansa Teysar Adi Sarjana Uli, Jessica Ria Werdani, Riandhita Eri Wibowo, Ardy Widyadhari, Najwa Manika Wijanarko, Ghulanaldo Rayyan