cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota makassar,
Sulawesi selatan
INDONESIA
Publikasi Pendidikan
ISSN : 20882092     EISSN : 25486721     DOI : -
Core Subject : Education,
Publikasi Pendidikan (ISSN 2088-2092 Print, ISSN 2548-6721 Online) published an article in the form of the results of thought, research and community service education. The focus and scope of the published article is about basic education or elementary school related to the theory and practice of teaching and learning, curriculum development, learning materials, learning model, learning methods and instructional media. Publish 3 times in one year, in the last week of February, June and October
Arjuna Subject : -
Articles 14 Documents
Search results for , issue "Vol 13, No 2 (2023)" : 14 Documents clear
Pelatihan Fundamental of Research Methodology bagi Mahasiswa di Universiti Sains Malaysia Poppy Yaniawati; In In Supianti; Asma Ayu; Sari Nur Rohmah
Publikasi Pendidikan Vol 13, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/publikan.v13i2.43210

Abstract

Kegiatan pelatihan kepada mahasiswa Pusat Pengajian Ilmu Pendidikan di Universiti Sains Malaysia bertujuan untuk memberi pemahaman terkait konsep dasar metodologi penelitian yang dapat mereka gunakan untuk memenuhi kelulusan mata kuliah laporan penelitian sederhana. Peserta pelatihan sebanyak 10 orang mahasiswa program sarjana dari berbagai program studi di Pusat Pengajian Ilmu Pendidikan (PPIP) yang dipilih oleh pihak Universiti Sains Malaysia. Metode pelaksanaan kegiatan ini dilakukan dengan metode ceramah dan pendampingan dalam pembuatan proposal penelitian. Instrument yang digunakan yaitu berupa pretest dan posttest terkait kemampuan metodologi penelitian yang hasilnya dianalisis secara deskriptif. Hasil pretest dan posttest menunjukan adanya peningkatan pemahaman mahasiswa mengenai metodologi penelitian.
Peningkatan Kemampuan Pengajar Dan Calon Pengajar Pada Pembelajaran Geometri Melalui Pelatihan Geogebra Dasar Haris Kurniawan; Eva Susanti
Publikasi Pendidikan Vol 13, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/publikan.v13i2.34696

Abstract

The covid pandemic that has hit the last 2 years has inadvertently changed the study habits and study interests of current students. Especially the need for technology in learning. Moreover, the interest and motivation of students in studying at school. Therefore, the teacher's teaching method must be adapted to the conditions and interests of students, in the hope that it can make it easier for students to understand learning. Moreover, in learning geometry, there are still many teachers in Palembang who do not have the ability to utilize technological aids in teaching geometry. Moreover, the school where teachers teach must be able to support the implementation of learning with this technology-supporting media. The purpose of this training is to equip and improve the ability of mathematics teachers to teach geometry. This training is in the form of tutorials to introduce simple tools used in basic geometry materials (points, lines, planes, and building spaces).   The methods used are presentation, practice, demonstration, and discussion methods. This training was carried out through a Zoom Meeting and was attended by 45 participants from various regions in Indonesia such as Palembang, Batam, Kalimantan, Surabaya, Jakarta, Lampung, Linggau, Pagaralam, etc. This training provides assistance to participants in using the geogebra application, then participants are given time within 1 week to complete the task of making learning media using the geogebra application. The results were very good, some participants collected assignments and learned media works from the participants who were quite creative and diverse. In addition, the response from the participants was very enthusiastic about this training judging from the questionnaire given, and hoped that there would be geogebra training in the next session
IMPLEMENTATION OF COLLABORATIVE MULTIMODAL TEACHING TO DEVELOP STUDENT TEACHERS’ COMPETENCIES Vina Nurviyani; Jauhar Helmie; Trini Handayani; Muhamad Syamsul Taufik; M. Budi Mulyadi
Publikasi Pendidikan Vol 13, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/publikan.v13i2.28743

Abstract

Abstract: In the digital era, learners gain knowledge from various modes or multimodal. However, it is not in line with the Indonesian teachers’ competencies, particularly in conducting multimodal teaching. For the reasons, this study explored the development of student teachers’ competencies through collaborative multimodal teaching using VR. Moreover, it investigated the difficulties encountered by student teachers in developing the teacher competencies through collaborative multimodal teaching. The teacher competencies consist of the pedagogical, professional, social, and personal competencies (Ministry of National Education, 2007). This study applied qualitative design (multi-case study) involving 45 student teachers studying at three different study programs and 15 model teachers teaching at elementary schools in Cianjur, West Java. Three instruments were employed for the data collection of this study, i.e., observations, questionnaires, and interviews. The results indicate that the collaborative multimodal teaching (using VR) among the model teachers and the student teachers is conducted in five stages, i.e., observing, planning, simulating, practicing, and evaluating. In collaborative multimodal teaching using VR, students teachers involved in a group of teaching using VR as the instructional media naturally, get the transformation of pedagogical knowledge, and practice multimodal teaching directly in the natural teaching-learning processes. Moreover, it fosters the student teacher to develop the teacher competencies optimally, such as practicing teaching methodology and implementing multimodal teaching using VR in real-life contexts (pedagogic competence), expanding digital knowledge (e.g., VR), and utilizing it in teaching-learning processes (professional competence), showing pride in being future teachers (personal competence), interacting and communicating with the teachers and learners naturally (social competence). Thus, they are more ready to be future professional teachers in the millennial era. Nevertheless, they should keep learning and developing the teacher competencies (exceptionally professional and pedagogic competencies) to overcome teaching difficulties, such as learner characteristics, teaching management, material evaluation, curriculum development, and assessment.
Pengembangan Karya Inovasi Bagi Guru-Guru dalam Menyongsong Era Digital di Kota Tangerang Selatan Provinsi Banten Sudrajat, Ajat; Darojat, Ojat; Purwatin, Ary; Sumiyati, Sri; Sardijo, Sardijo; Andriyani, Durri; Fatmasari, Rini; Mikdar, Syaeful; Munir, Syaeful; Jaya, Fitrah
Publikasi Pendidikan Vol 13, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/publikan.v13i2.43557

Abstract

Masih rendahnya kemampuan guru dalam bidang ICT di Kota Tangerang Selatan maka perlu dicarikan solusi yang tepat dan bermanfaat besar bagi guru. salah satu nya adalah Pengembangan Karya Inovasi Bagi Guru-Guru Dalam Menyongsong Era Digital Di Kota Tangerang Selatan Provinsi Banten bentuk kegiatannya workshop, seminar, dan pelatihan. Tujuan pelaksanaan PkM Nasional ini adalah; 1) pengembangan dan penggunaan pendekatan dalam pembelajaran berbasis media pada jenjang SD; 2) peningkatan kemampuan penggunakaan sumber belajar online untuk dapat digunakan dalam proses pembelajaran pada jenjang SD dan SMP; 3) peningkatan pengetahuan tentang pembelajaran portofolio guru di jenjang SMP. Metode yang digunakan adalah 1) Praktek; peserta membuat alat peraga secara langsung baik pada pelatihan GPIP dan Pailkem. 2) ceramah bervariasi; peserta dan narasumber terlibat secara langsung dalam pelaksanaan PkM Nasional. Diharapkan Hasil yang dicapai adalah setiap peserta pelatihan dalam hal ini guru di kota tangerang selatan  memahami dan mengerti konsep pembuatan media pembelajaran berbasis multimedia learning sehingga dapat diterapkan dan diaplikasikan dalam perkuliahannya.
Pembekalan Penyusunan LKPD STEAM Sekolah Dasar Kecamatan Labuan Kabupaten Pandeglang Banten Monika Handayani
Publikasi Pendidikan Vol 13, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/publikan.v13i2.36673

Abstract

Pembelajaran STEAM merupakan kegiatan pembelajaran abad 21 yang perlu dikuasai guru di sekolah dasar. Pembelajaran STEAM dapat diaplikasikan melalui bahan ajar yang didesain dalam kegiatan. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini berfokus pada pembekalan bagaimana aplikasi pembelajaran STEAM di sekolah dasar melalui LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik) berbasis STEAM dan model Project Based Learning (PjBL). Berdasarkan hasil identifikasi masalah diketahui bahwa guru SD di Carita kecamatan Labuan-Pandeglang Banten belum memahami aplikasi kegiatan pembelajaran STEAM maupun mengaplikasikan pembuatan LKPD dengan desain pembelajaran STEAM. Pembekalan menggunakan metode workshop (pelatihan) yang meliputi pemberian materi mengenai STEAM dan desain pembelajaran menggunakan LKPD, pembuatan LKPD STEAM, pembimbingan secara daring LKPD STEAM yang telah dibuat, menerapkan LKPD di kelas, dan evaluasi refleksi. Produk yang dihasilkan pada kegiatan pengabdian ini adalah LKPD berbasis STEAM dengan penggunaan model PjBL sebagai salah satu model pembelajaran yang menfasilitasi kegiatan STEAM. Hasil dari pengabdian ini diketahui bahwa guru merasa materi pembuatan desain pembelajaran STEAM ini relevan dan bermanfaat sesuai dengan keprofesian guru di sekolah dasar. Selain itu, hasil dari pretest dan posttest juga menunjukkan bahwa setelah kegiatan pembekalan guru lebih memahami konsep STEAM dan penerapannya di kelas. Pembekalan ini mendorong guru untuk mampu meningkatkan kompetensinya dalam mendesain bahan ajar sesuai trend pembelajaran abad 21 dengan penerapan model PjBL
Peran Orang Tua dalam Upaya Meningkatkan Literasi Membaca Siswa Sekolah Alam Brillianing Pratiwi; Rahma Dewi Hartati; Muhammad Sulaiman
Publikasi Pendidikan Vol 13, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/publikan.v13i2.45784

Abstract

The problem that exists in Sekolah Alam Kebun Tumbuh is that the level of children's reading interest in reading books is lacking, so it is necessary to socialize reading literacy which is followed up by optimizing reading literacy activities and it is hoped that student literacy will appear in reading.The purpose of this service is to develop reading literacy in kindergarten children of Sekolah Alam Kebun Tumbuh. This method of devotion uses three activities, namely reading aloud, sticking pictures, and mixing colors. In addition, this activity also aims to establish learning collaboration between teachers and parents when teaching students.  The conclusion of this dedication is the activity of developing reading literacy into good stimulation for students in increasing learning motivation. Another good result that also emerged was the growth of courage in displaying creations to others.
Karakter Mahasiswa Program Studi Ilmu Keolahragaan Pasca Covid-19 Ardi Nusri; Sabaruddin Yunis Bangun
Publikasi Pendidikan Vol 13, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/publikan.v13i2.48193

Abstract

Pandemi covid-19 yang melanda dunia, menimbulkan efek terhadap semua aspek kehidupan manusia. Efek tersebut juga menerpa aktifitas pendidikan yang tentu bermuara pada komponen penting yaitu pelajar dan mahasiswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui karakter mahasiswa yang ikut terkena dampak pandemi tersebut. Penelitian ini adalah penelitian survei dengan mempelajari karakter mahasiswa yang terkena dampak covid-19. Pengambilan data dilakukan dengan teknik menyebarkan kuisioner (angket) kepada seluruh mahasiswa Prodi IKOR angkatan tahun 2022. Jumlah mahasiswa angkatan 2022 adalah 165 orang. Penarikan sampel dalam penelitian ini adalah menggunakan teknik sampel jenuh (total sampling), yaitu dengan menjadikan semua mahasiswa tersebut menjadi sampel, sedangkan data dikumpulkan melalui angket (kuisioner). Berdasarkan analisis data menggunakan teknik persentase, jawaban responden berada pada angka 76.57 %. Dengan demikian dapat ditarik kesimpulan bahwa karakter mahasiswa Prodi IKOR angkatan 2022 adalah dalam kategori baik.
Quizziz Online Training Meningkatkan Kehalian Mendesain Media Pembelajaran Berbasis Computational Thinking Dewi, Fanny Herliyana; Sulsilah, Hani; Hasbi, Julia Edwina; Fauziyyah, Asri Nur Lathifah; Muliandi, Arief; Heryani, Tiastuti Putri; Ramalis, Taufik Ramlan
Publikasi Pendidikan Vol 13, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/publikan.v13i2.31405

Abstract

Menghadapi kemajuan teknologi, pembelajaran hendaknya mampu mengajarkan Computational Thikinking sebagai salah satu keterampilan Abad 21. Dalam mengajarkan Computational thinking memerlukan peranan media pembelajaran yang interaktif. Sehingga tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan guru dalam mendesain media pembelajaran berbasis computational thinking melalui pelatihan online Quizizz. Sampel pada penelitian ini 12 guru fisika (SMA dan SMP) dari berbagai provinsi di Indonesia. Untuk mengukur tingkat pemahaman guru tentang perancangan media dan computational thingking digunakan angket berupa daftar pernyataan yang dinilai dengan skala likert. Adapun hasil yang diperoleh setelah melaui Quizizz Online Training ini, 75% guru fisika menyatakan bahwa keahlian dalam memanfaatkan media elektronik yang dapat melatihkan Computational Thinking dalam pembelajaran fisika meningkat. Sehingga, melalui Quizziz Online Training mampu melatihkan keterampilan guru fisika dalam mendesain media pemeblajaran berbasis computational thinking.
Pelatihan Keterampilan Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Aplikasi Role Playing Games (RPG) bagi Guru SDN 5 Mendo Barat Arrosyad, M Iqbal
Publikasi Pendidikan Vol 13, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/publikan.v13i2.37811

Abstract

Guru SDN 5 Mendo Barat mengalami kesulitan dalam mengembangkan dan membuat media pembelajaran yang inovatif, sehingga pembelajaran yang dilakukan masih menggunakan buku cetak dan gambar dan hal ini membuat siswa kurang antusias dalam belajar. Pengabdian ini bertujuan untuk memberdayakan komunitas guru SDN 5 Mendo Barat dalam melatih dan memahami penggunaan media pembelajaran berbasis aplikasi Role Playing Games (RPG). Metode yang digunakan dalam pengabdian ini adalah pelatihan dan praktek, dengan langkah-langkah tahap pertama observasi awal atau analisis situasi, tahap kedua perencanaan pelayanan, dan tahap ketiga pelaksanaan pelatihan dan praktek, dan tahap keempat evaluasi. Waktu yang digunakan dalam pelatihan ini adalah 2 hari kegiatan. Subyek pengabdian ini adalah 11 orang guru di SDN 5 Mendo Barat. Hasil yang didapat bahwa kegiatan pelatihan ini dilaksanakan selama 2 hari, para guru yang mengikuti sangat antusias untuk memahami media pembelajaran berbasis aplikasi RPG yang diajarkan, tanya jawab serta praktek langsung juga dilakukan agar kegiatan berjalan dengan baik.
PKM DALAM MENINGKATKAN LITERASI MELALUI BAHAN AJAR TEMATIK SAINTIFIK BERBASIS KEARIFAN LOKAL Ulia, Nuhyal; Ismiyanti, Yulina; Setiana, Leli Nisfi
Publikasi Pendidikan Vol 13, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/publikan.v13i2.9740

Abstract

The literacy movement is being carried out by the government nationally in various circles ranging from families, schools and communities. It is also entitled to be felt by all people including street children. For street children literacy culture also needs to be grown because their literacy is still low. This effort was carried out by increasing literacy in "Lotus" street children in the Social Barracks of Demaan Village, Kudus Regency, Central Java. Lack of interest in learning because teaching materials in schools are not easy for them to digest, making them less desirable and a burden on them. Teaching materials that are made thematically presented in the form of reading about local wisdom around them are expected to improve their literacy culture. The PKM is carried out by mentoring educational programs in the form of tutoring and training in improving literacy. In mentoring using teaching materials that have been developed by applying several methods. Like learning methods based on study groups according to age with approaches such as scientific, thematic, tutorial, drill and lecture. while the implementation of literacy training delivered good reading and writing methods. From this PKM activity, it was found that the level of enthusiasm of attendance was very high %80%, literacy ability had experienced an increase of> 10% with a significant.

Page 1 of 2 | Total Record : 14