Claim Missing Document
Check
Articles

Penerapan Strategi Pemasaran Digital Marketing Dalam Meningkatkan Penjualan (Studi Deskriptif Pada Pelaku UMKM Pengrajin Gula Aren di Desa Halong Kecamatan Haruai) Yuliana Yuliana; Candraningrat Candraningrat
JURNAL RUMPUN MANAJEMEN DAN EKONOMI Vol. 2 No. 4 (2025): Juli
Publisher : CV. KAMPUS AKADEMIK PUBLISHING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jrme.v2i4.5294

Abstract

UMKM merupakan Usaha Mikro Kecil dan Menengah sebagi jenis usaha yang dijalankan oleh individu, rumah tangga, atau badan usaha kecil dengan skala operasional dan aset yang terbatas. Perekonomian nasional didorong oleh UMKM yang membuka peluang kerja, mendorong kemajuan ekonomi setempat, dan memperbaiki kualitas hidup masyarakat. Gula aren merupakan salah satu komoditas yang diperjualbelikan oleh UMKM. Nira pohon aren (pohon Enau) dimanfaatkan untuk membuat gula aren sebagai pemanis alami. Untuk membuat gula aren, nira ini diambil dari bunga jantan pohon aren dan dimasak hingga mengeras dan mengental. Penelitian ini dilakukan secara kualitatif dengan metode deskriptif karena gula aren yang termasuk dalam golongan gula merah sering digunakan sebagai pengganti gula tebu atau gula pasir dalam berbagai hidangan dan minuman. Namun, industri gula aren menghadapi tantangan yang cukup besar dalam menjaga keterhubungannya di era digital yang terus berkembang pesat ini. Desa Halong di Kecamatan Haruai menjadi lokasi penelitian. Sebanyak empat konsumen dan perajin gula aren dilibatkan dalam penelitian ini. Metode pengumpulan data melalui dokumentasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaku industri gula aren mulai memanfaatkan berbagai media sosial, antara lain Facebook, Instagram, WhatsApp Business, dan TikTok, sebagai bagian dari taktik pemasaran digital berbasis media sosial yang berhasil mendongkrak penjualan gula aren tradisional. untuk menjangkau pelanggan secara luas, terutama generasi muda yang lebih mengerti teknologi. Konten yang kreatif dan instruktif yang dikemas dengan baik dapat meningkatkan minat beli, meningkatkan brand awareness, dan meningkatkan reputasi gula aren sebagai produk kontemporer. Pemasaran influencer dan promosi iklan digital kini menjadi bagian dari strategi pemasaran digital. Kemampuan untuk menyesuaikan diri dengan tren digital yang berubah, memahami target pasar, dan mengembangkan merek secara konsisten semuanya berperan dalam keberhasilan strategi ini.
Analisis SWOT terhadap Strategi Produksi Pakaian di Perusahaan Moran Sewn Bali Ni Putu Pande Dian Aprilia Dewi; Candraningrat
JURNAL RUMPUN MANAJEMEN DAN EKONOMI Vol. 2 No. 4 (2025): Juli
Publisher : CV. KAMPUS AKADEMIK PUBLISHING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jrme.v2i4.5358

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menilai strategi produksi pakaian di Moran Sewn Bali dengan menggunakan metodologi SWOT (Strengths, Weaknesses, Opportunities, Threats). Data utama dikumpulkan melalui kunjungan lapangan, dan analisis dokumen di seluruh perusahaan, adapun wawancara dengan 30 partisipan untuk memperkaya pemahaman riil dilapangan. Temuan penelitian menunjukkan bahwa perusahaan memiliki aset internal yang signifikan, seperti kualitas bahan baku yang berstandar internasional, produk desain unik yang memiliki sedikit unsur budaya Bali, dan pemanfaatan inovasi teknologi. Namun, perusahaan juga memiliki masalah internal yang bergantung pada penduduk setempat, seperti kurangnya keterampilan tenaga kerja lokal, rantai pasokan yang tidak stabil, dan praktik yang kurang optimal yang bergantung pada lingkungan setempat. Di sisi eksternal, Moran Sewn Bali memiliki peluang luar biasa untuk memperluas basis pelanggannya ke Eropa dan Amerika, serta memanfaatkan tren mode global yang berfokus pada keberlanjutan. Namun, bahaya seperti persaingan dari merek global, perubahan peraturan pemerintah, dan ketidakstabilan ekonomi di seluruh dunia perlu dipantau. Berdasarkan informasi yang dikumpulkan, penelitian ini menyarankan agar perusahaan meningkatkan manajemen sumber daya manusia, menjaga rantai pasokan, mengoptimalkan praktik lingkungan, dan memanfaatkan teknologi digital untuk periklanan. Dengan langkah-langkah strategis ini, Moran Sewn Bali dapat meningkatkan kapasitasnya untuk bersaing di pasar global. Penelitian ini memberikan kontribusi terhadap literatur industri pakaian, khususnya yang berkaitan dengan perusahaan menengah di negara-negara berkembang.
Eksplorasi Persepsi Konsumen Terhadap Strategi Price Discount (Promo Super Si Gayan) Supermarket Tiara Dewata Denpasar I Putu Adi Surya; Candraningrat
JURNAL RUMPUN MANAJEMEN DAN EKONOMI Vol. 2 No. 4 (2025): Juli
Publisher : CV. KAMPUS AKADEMIK PUBLISHING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jrme.v2i4.5360

Abstract

This research is motivated by changes in consumer behavior after the COVID-19 pandemic who are increasingly sensitive to prices and selective in responding to promotions. Tiara Dewata Supermarket in Denpasar launched the "Super Si Gayan Promo" program as a price discount strategy to attract consumer shopping interest, but there has been no in-depth academic study on its effectiveness. The purpose of this study is to explore consumer perception of the promotional program. The research uses an exploratory qualitative approach with in-depth interview methods and observation of 6 consumers who have participated in the promotion and 1 party from the management of Tiara Dewata. The results show that consumers generally value discounts as attractive incentives that increase spending value, but there are differences of opinion regarding exclusive access for members, purchase limits, and transparency of product information. This strategy also influences consumer digital behavior, such as increased visits and interaction through apps. The implications of these findings emphasize the importance of inclusive, adaptive and transparent promotions in meeting consumer expectations and building long-term loyalty in increasingly competitive retail competition.
STRATEGI PEMASARAN DIGITAL UNTUK MENINGKATKAN DAYA SAING DESTINASI PARIWISATA MELALUI MEDIA SOSIAL (STUDI KASUS PANTAI TANJUNG JUMLAI) Risda Risda; Candraningrat Candraningrat
JURNAL RUMPUN MANAJEMEN DAN EKONOMI Vol. 2 No. 4 (2025): Juli
Publisher : CV. KAMPUS AKADEMIK PUBLISHING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jrme.v2i4.5564

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi dan menganalisis strategi pemasaran digital yang diterapkan oleh pengelola Pantai Tanjung Jumlai untuk meningkatkan daya saing destinasi wisata. Metode kualitatif digunakan melalui wawancara, observasi lapangan, dan analisis SWOT. Hasil menunjukkan bahwa pemanfaatan media sosial seperti Instagram dan Facebook sudah berjalan, namun masih bersifat sporadis, dengan konten monoton dan frekuensi unggahan tidak konsisten. Kendala utama meliputi keterbatasan SDM, anggaran, serta infrastruktur digital. Meskipun demikian, terdapat peluang besar melaluipenggunaan TikTok, kolaborasi dengan influencer, dan penyediaan informasi praktis secara daring. Penelitian ini merekomendasikan pembentukan tim digital marketing terpadu, peningkatan kualitas konten, serta pemanfaatan alat analitik digital. Langkah-langkah tersebut dinilai krusial untuk meningkatkan efektivitas promosi dan daya saing Pantai Tanjung Jumlai secara berkelanjutan.
Empowering Employee Engagement: The Mediating Role Of Job Satisfaction In The Influence Of Islamic Work Values Galih Pangesti, Nitami; Candraningrat, Candraningrat
Journal of Halal Research, Policy, and Industry Vol. 4 No. 1 (2025): Journal of Halal Research, Policy, and Industry : July
Publisher : UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33086/jhrpi.v4i1.7413

Abstract

This study examines the positive influence of Islamic Work Values (IWV) on employee job satisfaction and engagement, with job satisfaction acting as a mediator in this relationship. Islamic Work Values, rooted in Islamic ethical and moral teachings, encourage behaviours such as integrity, fairness, and accountability, which promote positive interactions and a supportive work environment. This study is a quantitative study with a sample size of 100 employees. The results of this study explain that there is an influence between Islamic work values and employee engagement and job satisfaction as a mediator.
Employee Agility dalam Organisasi: Tinjauan Literatur Sistematis dan Arah Penelitian Masa Depan Selviana; Khamalat; Nuzulul; Riyan; Candraningrat; Aulia; Aries
JOURNAL OF ECONOMICS, BUSINESS, MANAGEMENT, ACCOUNTING AND SOCIAL SCIENCES Vol. 3 No. 4 (2025): MAY 2025
Publisher : PUTRA JAWA PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63200/jebmass.v3i4.200

Abstract

Di tengah dinamika bisnis global yang semakin kompleks, kelincahan karyawan (employee agility) menjadi kompetensi kunci untuk memastikan organisasi tetap adaptif dan kompetitif. Kajian ini bertujuan untuk memetakan perkembangan penelitian mengenai faktor-faktor yang memengaruhi employee agility dalam periode 2021–2025, khususnya pasca disrupsi global. Dengan menggunakan metode Systematic Literature Review (SLR) terhadap 62 artikel yang ditelusuri melalui basis data Scopus, sebanyak 14 artikel terpilih dianalisis secara tematik. Temuan utama menunjukkan bahwa employee agility dipengaruhi oleh faktor psikologis individu (seperti motivasi intrinsik dan sikap adaptif), dukungan organisasional dan HRM, penggunaan teknologi digital seperti Enterprise Social Media (ESM), serta konteks krisis yang mendorong fleksibilitas kerja. Kajian ini juga menyoroti bahwa employee agility tidak hanya menjadi hasil dari intervensi organisasi, tetapi juga bertindak sebagai mediator penting dalam efektivitas pelatihan dan adaptasi organisasi. Implikasi praktis mencakup perlunya investasi dalam kompetensi digital, pengelolaan stres digital, serta integrasi pembelajaran berbasis kerja. Selain itu, kajian ini merekomendasikan arah penelitian masa depan yang lebih luas dengan pendekatan multilevel, longitudinal, dan integratif antar-disiplin. Temuan ini diharapkan dapat menjadi rujukan strategis bagi pengembangan kebijakan SDM yang responsif dan berkelanjutan.
The Mediating Effect of Presence on Consumer Intention to Use a Social Media Platform Candraningrat; Wasik, Zainul; Febria lina, Lia
Journal of Managerial Sciences and Studies Vol. 3 No. 2 (2025): Agustus: Journal of Managerial Sciences and Studies
Publisher : PT. Mawadaku Sukses Solusindo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61160/jomss.v3i2.87

Abstract

Using the stimulus-organism-response paradigm, this study examined the impact of presence on consumers' intentions to engage in social commerce (i.e., the consumers' intention to participate in social commerce through the presence role). The internal states of an organism were separated into two levels under the framework of social trade: presence as well as effect and thought. To keep things simple, enjoyment and utility were chosen as emotion and cognitive variables, while social presence and telepresence were chosen as presence dimensions. The investigation's findings demonstrated how telepresence and social presence served as mediators between the inputs (interaction and vibrancy) and the resulting internal states (enjoyment and utility). The organism's reaction was strongly impacted by both utility and enjoyment (i.e., social commerce's goal of customer engagement). As a result, it became clear that presence's mediating function in the context of social trade was crucial.
Dampak Perilaku Pemimpin Paradox Terhadap Kinerja Bawahan Melalui Keterbukaan Pengalaman dan Orientasi Tujuan Pembelajaran Dian Palupi; Suhermin; Mohammad Faisal; Candraningrat
Ekonomi dan Bisnis Vol 12 No 1 (2025): EKONOMI DAN BISNIS
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35590/jeb.v12i1.12354

Abstract

Purpose: This study aims to analyze how openness to experience and learning goal orientation influence paradoxical leader behavior and the mediating effect of paradoxical leader behavior and the moderating effect of psychological capital on follower performance. Design/methodology/approach: This research is a quantitative research, using PLS-SEM data analysis. The sampling method uses purposive sampling. The respondents were 102 lecturers and administrative staff at universities who had subordinates. Questionnaires were distributed to collect data Findings: Significant results were shown by openness to experience on paradox leader behavior, as well as learning goal orientation on paradoxical leader behavior and learning goal orientation on follower performance. The results showed that paradoxical leader behavior neither did mediate openness to experience nor learning goal orientation on follower performance, Meanwhile, insignificant results were also shown by openness to experience on follower performance, and paradoxical leader behavior on follower performance. In addition, there was no moderating effect of psychological capital on paradoxical leader behavior on follower performance. Research limitations/implications: This study has limitations, as the population in this study only came from private universities in Indonesia. Future research could be expanded to include public universities or other demographic groups/sectors and adding other variables to deepen understanding of the relationship between these variables. Practical implications: The results of the study indicate that leaders and foundations at private universities need to develop a culture and create a work environment through rules and policies that emphasize learning goal orientation and openness to experience to encourage adaptive paradoxical leadership behavior. Employees who understand paradoxical leader behavior can see conflicting and competing demands as phenomena in the organization and can integrate various demands so that the contradictions between them can be productive. Originality/value: This research contributes to the implementation of Paradox Theory and Personality Traits in influencing the performance of subordinates among lecturers at private universities in Indonesia. This represents a research gap and is interesting because there is not much research on this topic. Paper Type: This article is a research paper examining the influence of openness to experience and learning goal orientation on paradoxical leader behavior, the mediating effect of paradoxical leader behavior, and the moderating effect of psychological capital on follower performance. Keywords: Paradox leader behavior; openness to experience; learning goal orientation; follower performance, psychological capital.
Analisis Hubungan Atribut Destinasi Wisata Terhadap Kepuasan Wisatawan Pada Kawasan Malioboro Afandi, Muhammad Lutfi; Wibowo, Januar; Candraningrat, Candraningrat; Supriyanto, Antok
Sadar Wisata: Jurnal Pariwisata Vol. 6 No. 2 (2023): Sadar Wisata: Jurnal Pariwisata
Publisher : Universitas Muhammadiyah Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32528/sw.v6i2.1200

Abstract

Yogyakarta merupakan salah satu destinasi wisata prioritas negara Indonesia. Salah satu destinasi wisata yang sering dikunjungi wisatawan saat ke Yogyakarta adalah kawasan Malioboro. Malioboro merupakan salah satu destinasi wisata di Yogyakarta yang paling sering dikunjungi wisatawan, baik domestik maupun mancanegara. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan atribut destinasi pariwisata yang terdiri dari atraksi, aksesibilitas, dan amenitas terhadap kepuasan wisatawan di Kawasan Malioboro. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan total responden/jumlah sampel sebanyak 145 responden yang dianalisis menggunakan uji regresi linear berganda. Pengumpulan data dilakukan dengan membagikan kuesioner dengan jumlah sampel sebanyak 145 responden. Hasil penelitian menunjukan atribut destinasi wisata yang terdiri dari atraksi, aksesibilitas, dan amenitas memiliki hubungan positif dan signifikan terhadap kepuasan wisatawan dengan atraksi sebagai variabel yang lebih dominan terhadap kepuasan wisatawan. Hal ini menunjukkan bahwa kemudahan akses, daya tarik yang luar biasa dari destinasi serta kualitas fasilitas memiliki peranan penting dalam menciptakan pengalaman yang sangat memikat bagi para wisatawan. Selain itu, adanya pusat informasi wisata juga memberikan dampak positif bagi tempat wisata itu sendiri.
Analysis of the success factors for MSME succession in Surabaya: A principal component analysis ., Candraningrat; ., Oktaviani; Suhandiah, Sri -
Journal of Economics, Business, and Accountancy Ventura Vol. 21 No. 2 (2018): August - November 2018
Publisher : Universitas Hayam Wuruk Perbanas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14414/jebav.v21i2.1381

Abstract

This study aims to find success factors for succession in family-based MSMEs in MSMEs in Surabaya, Indonesia, where Surabaya is a metropolitan city that allows entrepreneurs to develop and be sustainable for the next generation of family businesses. The research method used is factor analysis which is an analysis technique that forms the latent variables that have not been determined before the analysis, the results of anilisation will find any factors that influence the success of succession in MSMEs. Sample in this study amounted to 100 MSMEs of family businesses that could be met in Surabaya or incidental sampling, while respondents in this study were second generation family business owners. The method of data collection is a survey with a questionnaire instrument that has been tested for validity and reliability. The data analysis technique used is the Principal Component Analysis Factor Analysis with SPSS software. The results of this study found that six factors that determine the success of succession in MSMEs in the city of Surabaya are succession preparation procedures, successor characteristics, readiness of previous generations, communication in the succession process, relationships between family members, and introduction to the business environment. This research is expected to provide references on the sustainability of family business to the next generation in the city of Surabaya, East Java, Indonesia.