Claim Missing Document
Check
Articles

Found 27 Documents
Search

Analisis Perilaku Kerja Karyawan Pada PT Bumi Nyiur Swalayan (BNS) Pusat Arum Dani; Husnah; Risnawati; Mohammad Ega Nugraha
Jurnal Mutiara Ilmu Akuntansi Vol. 1 No. 2 (2023): April : Jurnal Mutiara Ilmu Akuntansi
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jumia.v1i2.1196

Abstract

Employee work behavior in the form of actions or attitudes or assumptions about their own work. Every company should know how the work behavior of its employees. Employee work behavior leads to the achievement of company goals, and will have an impact on company performance. The purpose of this study was to analyze the work behavior of employees at the main branch of PT. Bumi Nyiur Swalayan (BNS) Palu. Sources of data in this study come from primary data, through surveys, observations, and interviews. The target of this research which is the research population is all employees of PT. Bumi Nyiur Swalayan (BNS) Palu as many as 69 people. The results of the research show the behavior of employees at PT. Bumi Nyiur Swalayan (BNS) Palu, has motivation, can show work productivity, responsible and work hard.
Pengelolaan Sumber Daya Manusia Untuk Mengembangkan Inovasi Produk Kuliner Di Desa Lanona Kabupaten Morowali: Human Resource Management to Developing Culinary Product Innovation in Lanona Village, Morowali Regency Muhammad Riswandi Palawa; Mohammad Ega Nugraha; Yoberth Kornelius; Armawati; Nurdiana; Selvi Sulistiani; Aslam
Jurnal Kolaboratif Sains Vol. 8 No. 1: Januari 2025
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56338/jks.v8i1.7136

Abstract

Program pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengelolaan sumber daya manusia (SDM), khususnya para pelaku usaha, dalam upaya mengembangkan inovasi produk kuliner di Desa Lanona, Kabupaten Morowali. Desa ini dipilih karena memiliki potensi sumber daya alam berupa bahan baku yang mendukung produk kuliner lokal khas Morowali, yaitu "Ranggina." Pengabdian ini bertujuan untuk membekali pelaku usaha dengan keterampilan manajemen usaha, kreativitas, serta kemampuan inovatif dalam menciptakan produk kuliner. Melalui rangkaian kegiatan berupa workshop dan pendampingan, diharapkan para pelaku usaha di Desa Lanona dapat meningkatkan wawasan mereka terkait pengelolaan potensi kuliner lokal dan menciptakan produk yang lebih inovatif. Pelaksanaan program dimulai dengan identifikasi potensi bahan baku serta jenis kuliner yang dapat dikembangkan di desa tersebut, dilanjutkan dengan analisis kebutuhan dan tantangan yang dihadapi oleh masyarakat setempat. Program ini juga mencakup pemberian pengetahuan tentang teknik pengolahan produk agar memiliki tekstur yang lebih baik serta menciptakan variasi produk yang praktis dan ekonomis. Selain itu, pendampingan langsung akan dilakukan untuk memastikan para pelaku usaha dapat mengimplementasikan keterampilan yang telah mereka peroleh. Luaran yang diharapkan dari program ini meliputi peningkatan keterampilan SDM dan pelaku usaha dalam mengelola produk kuliner yang berdampak pada peningkatan pendapatan mereka. Dengan demikian, program pengabdian ini diharapkan dapat berkontribusi terhadap pengembangan potensi kuliner di Desa Lanona serta meningkatkan kesejahteraan pelaku usaha melalui SDM yang lebih inovatif dan kreatif
Strategi Peningkatan Penjualan Melalui Media Sosial Instagram Pasar Trans Data Pada UMKM Kripik Talas Sanggulara di Desa Padende Winny Adriyanti Utami; Maskuri Sutomo; Ponirin Ponirin; Mohammad Ega Nugraha
Sasambo: Jurnal Abdimas (Journal of Community Service) Vol. 6 No. 3 (2024): Agustus
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pemberdayaan Masyarakat (LITPAM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36312/sasambo.v6i3.2039

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan penjualan UMKM Kripik Talas Sanggulara di Desa Padende melalui promosi media sosial Instagram Pasar Trans Data. Mitra dalam kegiatan ini adalah pemilik usaha, Bapak Andi, dengan total satu mitra yang terlibat langsung dalam proses observasi dan wawancara. Metode pelaksanaan meliputi observasi mendetail dan wawancara mendalam untuk mengidentifikasi tantangan serta peluang pemasaran yang ada. Data yang diperoleh kemudian dianalisis untuk merumuskan strategi pemasaran digital yang efektif. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan signifikan dalam penjualan setelah dilakukan promosi melalui Instagram. Pemasukan bulanan meningkat dari Rp 150.000 pada bulan Oktober menjadi Rp 300.000 pada bulan Januari. Feedback positif dari konsumen juga meningkat, memperkuat citra dan reputasi merek. Jangkauan pasar yang lebih luas berhasil dicapai, menjangkau konsumen di luar daerah operasional utama. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa promosi melalui media sosial Instagram efektif dalam meningkatkan penjualan, memperluas jangkauan pasar, dan membangun reputasi merek. Rekomendasi untuk UMKM adalah untuk terus memanfaatkan media sosial sebagai alat promosi utama, dengan fokus pada konten yang menarik dan interaksi aktif dengan konsumen untuk menjaga momentum pertumbuhan penjualan. Strategy to Increase Sales Through Instagram Social Media Pasar Trans Data on Sanggulara Taro Chips UMKM in Padende Village  The objective of this research is to enhance the sales of the Sanggulara Taro Chips UMKM in Padende Village through social media promotion on Instagram by Pasar Trans Data. The partner in this activity is the business owner, Mr. Andi, with one partner directly involved in the observation and interview process. The implementation method includes detailed observation and in-depth interviews to identify existing marketing challenges and opportunities. The obtained data is then analyzed to formulate an effective digital marketing strategy. The results of the research show a significant increase in sales after the promotion on Instagram. Monthly revenue increased from Rp 150,000 in October to Rp 300,000 in January. Positive feedback from consumers also increased, strengthening the brand image and reputation. A wider market reach was achieved, extending to consumers beyond the primary operational area. The conclusion of this research is that promotion through Instagram social media is effective in increasing sales, expanding market reach, and building brand reputation. The recommendation for UMKM is to continue utilizing social media as the primary promotional tool, focusing on engaging content and active interaction with consumers to maintain sales growth momentum
MANAGERIAL INNOVATION DALAM MENINGKATKAN KUALITAS LAYANAN Syarifah Inka Sari; Risnawati Risnawati; Yobert Kornelius; Harnida Wahyuni Adda; Mohammad Ega Nugraha
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran Vol. 7 No. 4 (2024): Vol. 7 No. 4 Tahun 2024
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v7i4.34042

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh inovasi manajerial terhadap Kualitas Layanan di 3 kantor Kelurahan, terutama Kelurahan Duyu, Kelurahan Lolu Utara, dan kelurahan Petobo. Kelurahan-Kelurahan ini dipilih karena karakteristiknya yang unik dan mewakili tantangan yang dihadapi oleh banyak kelurahan di indonesia. Mereka Terletak di wilayah perkotaan dengan kepadatan penduduk tinggi, heterogenitas sosial yang kompleks, dan menghadapi tuntutan masyarakat yang meningkat terhadap layanan publik yang baik. Inovasi manajerial mencakup penerapan teknologi informasi, penyesuaian proses kerja, dan peningkatan kompetensi pegawai. Penelitian ini dilakukan di Kota Palu Sulawesi Tengah dengan jumlah responden 46 pegawai dari kelurahan staf pelaksana yang tidak menduduki jabatan struktural. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan survei, di mana data dikumpulkan melalui kuesioner yang berisi pertanyaan terkait variabel inovasi manajerial dan kualitas layanan, Analisis data dilakukan menggunakan regresi sederhana dengan bantuan perangkat lunak SPSS untuk membantu menganalisis data, Inovasi Manajerial (X) berpengaruh terhadap Kualitas Layanan (Y) sebesar 53,0%. Sedangkan sisanya 47,0%. Penelitian  ini menunjukkan bahwa inovasi manajerial berpengaruh signifikan terhadap kualitas layanan.
Penguatan Kelembagaan Bumdes melalui Peningkatan Kapasitas Pengelolan Potensi Desa Masaingi Ibrahim, Andi Indriani; Zahara, Zakiyah; Adam, Rosida P.; Islianty, Nur Risky; Nugraha, Mohammad Ega
Yumary: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 5 No. 4 (2025): Juni
Publisher : Penerbit Goodwood

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35912/yumary.v5i4.3545

Abstract

Kondisi alam dengan pemandangan laut yang indah dan tersedianya hasil-hasil laut, membuat desa Masaingi memiliki potensi menjadi sentra hasil olahan laut. Fenomena yang dihadapi oleh pengurus BUMDes Masaingi adalah bagaimana mengsingkronkan program-program dari BUMDes dengan seluruh potensi alam yang dimiliki oleh desa Masaingi. Hal ini menunjukkan pengelolaan BUMDes yang belum dikelola secara profesional. Kemampuan pengurus BUMDes dalam mensingkronkan program desa dengan potensi desa menjadi prioritas utama dalam pengelolaan BUMDes, karena pengelolaan potensi desa melalui BUMDes akan dapat meningkatkan pendapatan desa. Tujuan dari kegiatan ini adalah memberikan penguatan terhadap pengelolaan BUMDes Masaingi agar benar-benar secara terlembaga dapat mensingkronkan antara potensi Desa yang dimiliki dengan perencanaan strategisnya. Target jangka pendek yang ingin dicapai adalah diharapkan para pengurus BUMDes Masaingi mampu melakukan identifikasi dan pemetaan potensi perekonomian desa Masaingi serta melakukan langkah-langkah strategis dalam upaya optimalisasi potensi-potensi tersebut, dan untuk target jangka panjangnya adalah terbentuknya kesadaran berkelanjutan dari masyarakat desa, pemerintah desa, dan pengurus BUMDes Masaingi untuk senantiasa melakukan peningkatan penguatan kelembagaan dengan mensingkronkan antara potensi Desa yang dimiliki dengan perencanaan strategisnya. Metode pelaksanaan kegiatan ini dilakukan dengan pendekatan andragogi. Results/findings: Kegiatan ini memberikan penguatan dari aspek pengetahuan (knowladge) agar dapat meningkatkan skill para pengurus Bumdesa dalam mengelola dan mengoptimalisasikan potensi-potensi desa Masaingi melalui penerapan beberapa langkah strategis yang harus dilakukan oleh pengurus Bumdes Masaingi. Conclusion: Dibutuhkan penguatan kelembagaan melalui peningkatan kapasitas pengelolan Bumdes dengan dukungan dari masyarakat desa dan pemerintah desa dalam rangka optimalisasi potensi-potensi perekonomian di Desa Masaingi”.
MENTORING OF MBKM STUDENTS AS A CATALYST FOR HUMAN RESOURCE DEVELOPMENT OF MSMES IN PALU CITY Alam Surahman Cakmar; Niluh Putu Evvy Rossanty; Yoberth Kornelius; Mohammad Ega Nugraha
Multidiciplinary Output Research For Actual and International Issue (MORFAI) Vol. 5 No. 3 (2025): Multidiciplinary Output Research For Actual and International Issue
Publisher : RADJA PUBLIKA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54443/morfai.v5i3.4168

Abstract

This study aims to analyze the role of student mentoring in the Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) program as a catalyst for human resource development for MSMEs in Palu City. The research method used was qualitative with a descriptive approach, involving field supervisors (DPL), student mentors, and MSME actors as samples. Data were collected through interviews with nine informants and analyzed using triangulation techniques and Nvivo 15 software. The results show that DPL plays a crucial role as a bridge between students and MSMEs, not only as academic mentors but also as motivators and facilitators in shaping students' mindsets and practical skills. This mentoring provides opportunities for students to develop relevant soft and hard skills. However, there are obstacles in the form of the lack of clear achievement standards and success indicators in the mentoring program, so that the progress of MSMEs during mentoring does not always show significant improvement. These findings emphasize the need to develop concrete and measurable output standards to increase the effectiveness of the MBKM program.
Implementation of Project-Based Learning to Improve the Profile of Pancasila Students (P5) at Poboya State Elementary School Rismawati; Ponirin; Zakiyah Zahara; Mohammad Ega Nugraha
Journal of Humanities, Community Service, and Empowerment Vol. 2 No. 1 (2025)
Publisher : PT. Global World Scientific

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58857/JHCSE.2025.v02.i01.p03

Abstract

This study aims to analyze the implementation of the Pancasila Student Profile Strengthening Project (P5) through the entrepreneurship theme in the Independent Curriculum at Poboya State Elementary School. The research approach employed is qualitative, utilizing a descriptive method, which focuses on the subjective experiences of teachers and students. Data were obtained through interviews, observations, and project documentation, and analyzed systematically with the stages of reduction, presentation, and conclusion. The results of the study indicate that the Independent Curriculum provides a more comfortable, relevant, and participatory learning atmosphere, with teachers acting as learning facilitators. Differentiated and project-based learning through P5 activities is an effective strategy for shaping students' characters by Pancasila values. The entrepreneurship theme in the project encourages students to think creatively, innovatively, independently, and responsibly. The success of this activity is also supported by the school's readiness to adopt technology and utilize the Merdeka Mengajar platform. Overall, the implementation of P5 at Poboya State Elementary School has created a dynamic, inclusive, and adaptive learning environment for the times.