Claim Missing Document
Check
Articles

Identifikasi Miskonsepsi Peserta Didik Menggunakan Five-Tier Diagnostic Test pada Materi Fluida Statis di SMAN 7 Kota Jambi Rini Simamora; Maison; Wawan Kurniawan
Jurnal Penelitian Pendidikan Fisika Vol. 8 No. 2 (2023): April 2023
Publisher : Jurusan Pendidikan Fisika FKIP Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36709/jipfi.v8i2.18

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi miskonsepsi peserta didik pada materi fluida statis di SMAN 7 Kota Jambi. Metode penelitian menggunakan metode kuantitatif. Sampel penelitian sebanyak 72 peserta didik kelas XII MIPA SMAN 7 Kota Jambi. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan instrumen tes miskonsepsi berformat five-tier diagnostic test yang terdiri dari 11 pernyataan berkaitan dengan materi fluida statis sub materi tekanan hidrostatis, hukum Pascal, hukum Archimedes dan viskositas. Data dianalisis dengan statistik deskripstif. Hasil penelitian menunjukkan persentase rata-rata miskonsepsi peserta didik sebesar 44,8% termasuk dalam kategori sedang namun persentasenya lebih besar dari pemahaman lainnya. Miskonsepsi paling banyak terjadi pada sub materi hukum Archimedes yaitu sebesar 34,7% dari keseluruhan miskonsepsi. Miskonsepsi pada sub materi lainnya yaitu tekanan hidrostatis sebesar 19,7%, hukum Pascal sebesar 29,3% dan viskositas sebesar 16,3%.  Dengan demikian disimpulkan bahwa peserta didik di SMAN 7 Kota Jambi masih banyak yang mengalami miskonsepsi dalam pembelajaran fisika khususnya materi fluida statis.
COLLECTIVE WORKING AGREEMENTS (CLA) IN A JURIDICAL AND PRACTICAL Prayitno, Sugeng; Wawan Kurniawan
Pasundan International of Community Services Journal (PICS-J) Vol. 6 No. 01 (2024): Volume 06, Number 01 June 2024
Publisher : LPM Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/pics-j.v6i01.35107

Abstract

The emergence of a work relationship between the employer and the employee is based on the existence of an employment agreement. The employment agreement is one of the derivatives of the agreement in general, where each agreement has special characteristics that distinguish it from other agreements. In the implementation of work agreements between employers and workers, it often causes basic problems, where the basic problem is that it is not accommodated related to the fulfillment of rights and obligations between workers and employers. an effective, transparent and accountable work agreement in accordance with the laws and regulations, one of which is a Collective Labor Agreement (PKB). The employment relationship occurs after the employment agreement, and the employment agreement is a legal event, so that the consequences of an employment relationship cause legal consequences in the form of rights and obligations for the parties.
Automated Essay Assessment using Machine Learning: A Case Study on Newton's Laws of Motion Wawan Kurniawan; M Feby Khoiru Sidqi
International Journal of Education and Teaching Zone Vol. 4 No. 3 (2025): October 2025 Edition
Publisher : Yayasan Nurul Yakin Bunga Tanjung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57092/ijetz.v4i3.511

Abstract

This study aims to develop and evaluate a machine learning–based essay assessment website designed to measure students’ understanding of Newton’s Laws of Motion. A Research and Development (R&D) approach was employed using the ADDIE model (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation). This research involved physics teachers in Jambi Province, with a total population of 60 teachers. A random sampling technique was applied to select 20 teachers as respondents. The product underwent two stages of expert validation: Stage 1 scored 3.51 (70.2%), categorized as feasible, while Stage 2 achieved 3.95 (79.04%), classified as highly feasible. Field evaluations conducted with teachers experienced in assessment reported a score of 4.45 (89%), indicating a very high level of practicality and usability. These findings demonstrate that the developed system is effective, reliable, and user-friendly, supporting teachers in providing deeper, constructive feedback and improving assessment efficiency. This research highlights the potential of machine learning integration in educational assessment and offers an innovative solution to enhance the quality of physics learning and school-based evaluation practice
PROTOTIPE MESIN POST WELD HEAT TREATMENT (PWHT) BERBASIS PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (PLC) MITSUBISHI FX2N 48MT Wawan Kurniawan; Muhidin; Iwan Sumirat
JUTEKS Vol 8 No 1 (2021): JuTEkS (Jurnal Teknik Elektro dan Sains)
Publisher : Program Studi Teknik Elektro Universitas Ibn Khaldun Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/juteks.v8i1.15885

Abstract

Post Weld Heat Treatment (PWHT) sebagai proses pemanasan untuk menghilangkan tegangan sisa pasca pengelasan suatu material perlu dilakukan inovasi sistem kontrol temperatur berbasis PLC. Pembuatan prototype mesin PWHT berbasis PLC Mitsubishi FX2N 48 MT dengan Modul Analog FX2N 4AD TC agar memudahkan sistem kontrol PWHT menjadi lebih efisien dengan hanya membuat satu program untuk mengaktivasi beberapa channel heater. PWHT berbasis PLC Mitsubishi FX2N 48 MT dengan Modul Analog FX2N 4AD TC dapat membaca perubahan temperature pada kondisi heating rate, holding time dan cooling rate. Hasilnya pada kondisi heating rate maka alat akan bekerja selama 180 detik kemudian heater OFF setelah mencapai suhu 150°C dan ON kembali jika suhu dibawah 150°C selanjutnya pada proses holding time dilakukan penahan suhu puncak disuhu maksimal 200°C heater akan OFF dan disuhu minimal 150°C maka heater akan ON kembali selama 180 detik dan cooling rate adalah akhir proses penurunan suhu secara bertahap dengan penurunan suhu di antara 150°C heater akan ON dan OFF selama 180 detik. Ini menandakan alat sudah bekerja dengan baik.
Pertanggungjawaban Pidana Terhadap Pelaku Penipuan Investasi Online Berdasarkan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana Tedy Kuswoyo; Wawan Kurniawan; Oktariansyah Fresky Fralesta, Muhammad Reza; Septian Dewa Pratama; Kinaria Afriani
Consensus : Jurnal Ilmu Hukum Vol. 1 No. 2 (2022)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Sumpah Pemuda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

With information technology, people can interact with each other almost without national or regional boundaries. This increases mobility. It is hoped that these various conveniences will improve the welfare and progress of Indonesian society. Due to the rapid and limitless progress of technology and information, the behavior of society and human civilization will certainly change throughout the world. This also causes the emergence of online fraud. People who use the internet for business and trade purposes so that they no longer rely on real business operations commit online fraud. Investment is one of the online frauds. Investment offer sites offer high interest profits, etc. Online fraud must meet all criminal requirements and be able to prove that it was done in a conscious state. To determine who is responsible for the crime of online fraud, special penalties must be applied. This is because law enforcement must understand the breadth of evidence sources to avoid misinterpretation and ensure that everyone understands the power of proof in the same way.
SISTEM MONITORING SUHU DAN PAKAN ANAK AYAM BERBASIS INTERNET OF THINGS Wibowo, Budi Cahyo; Solekhan, Solekhan Solekhan; Kurniawan, Wawan Kurniawan
Jurnal Dialektika Informatika (Detika) Vol. 6 No. 1 (2025): Jurnal Dialektika Informatika(Detika) Vol.6 No.1 Desember 2025
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/detika.v6i1.16005

Abstract

Anak ayam membutuhkan perhatian ekstra, terutama untuk suhu kandang, ketersediaan makanan, dan air minum. Suhu ideal untuk mereka adalah antara 30°C hingga 35°C, walaupun suhu luar bisa mempengaruhi suhu di dalam kandang. Kenyamanan anak ayam ditentukan oleh panas, aliran udara, dan tingkat kelembaban di kandang, yang harus disesuaikan dengan kemampuannya beradaptasi. Suhu yang terlalu panas sangat berbahaya karena dapat mengganggu kondisi tubuh, kesehatan, dan pertumbuhan anak ayam, bahkan bisa berakibat fatal hingga menyebabkan kematian. Berdasarkan kondisi ini maka diperlukan sistem monitoring untuk memantau suhu dan memastikan ketersediaan pakan anak ayam. Metode penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D), dengan tujuan membuat sistem monitoring suhu dan ketersediaan pakan anak ayam berbasis Internet of Things (IoT). Tahapan pembuatan alat diawali dengan studi literatur, merancang dan membuat desain monitoring suhu dan pakan ayam dan terakhir adalah tahap uji coba alat. Sistem pengontrol suhu bekerja dengan baik menggunakan sensor DHT22, yang mampu menjaga suhu kandang pada kisaran 30°C hingga 33°C, dengan tingkat akurasi pengukuran mencapai 96,47%. Sedangkan untuk deteksi ketersediaan pakan ayam menggunakan sensor ultrasonic. Sistem pemberi pakan dan air minum dapat dimonitor secara real-time melalui aplikasi Blynk, yang responsif dalam memberikan notifikasi terkait ketersediaan pakan dan air.
Manajemen Pengelolaan Desa Wisata Kelor Slamen Yogyakarta: Desa Wisata Tinna Sarira, Matius; Faradila Anggun Surya Rini; Rahmawati; Hastuti Nurhayati; Wawan Kurniawan
Jurnal Litbang Sukowati : Media Penelitian dan Pengembangan Vol 9 No 2 (2025): Vol. 9 No. 2, November 2025
Publisher : Badan Perencanaan Pembangunan, Riset dan Inovasi Daerah Kabupaten Sragen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32630/sukowati.v9i2.2048

Abstract

Abstract. This study examines the development model for rural tourism destinations, focusing on Kelor Village in Sleman, Yogyakarta. As a rural tourism area, Kelor Village combines natural beauty with unique cultural elements, making it an attractive destination. This research aims to analyze the organizational structure of the village's tourism management, the collaboration between stakeholders in decision-making processes, and the policies implemented to enhance the effectiveness of stakeholder roles in sustainable tourism development. Using a qualitative descriptive approach, data was collected through in-depth interviews, observations, and document analysis. The study reveals that Kelor Village’s tourism management involves multiple stakeholders, including local residents, government bodies, and private sector actors. However, challenges such as limited resources and competition with neighboring villages affect the village's ability to provide consistent, high- quality services. The findings suggest that improving stakeholder collaboration, enhancing infrastructure, and offering regular training could strengthen Kelor Village’s position as a sustainable tourism destination. This research contributes to the literature on rural tourism management by highlighting the importance of community involvement and collaborative policy-making for long-term success. Keyword:Tourism Management, Stakeholder Collaboration, Kelor Tourism Village
Pengembangan Instrumen Miskonsepsi Materi Usaha dan Energi pada SMA Menggunakan Aplikasi Dremweaver Berbasis WEB Azizah Hanum; Maison Maison; Wawan Kurniawan
Edumaspul: Jurnal Pendidikan Vol 5 No 1 (2021): Edumaspul: Jurnal Pendidikan
Publisher : Universitas Muhammadiyah Enrekang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33487/edumaspul.v5i1.1138

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian Pengembangan. Istilah penelitian pengembangan merupakan kata dari Research dan Development. Pengembangan instrumen miskonsepsi pada materi usaha dan energi menggunakan aplikasi dreamweaver yang dikembangkan dengan menggunakan model ADDIE. Tahapan ADDIE terdiri dari Analysis, Design, Development, Implementation, evaluation. Tetapi dalam penelitian ini hanya sebatas pada tahap Development karena hanya sebatas tahap Development tujuan dalam penelitian ini telah tercapai. Hasil pengembangan menunjukkan bahwa produk yang telah di kembangkan dapat digunakan karena telah melalui validasi ahli media oleh validator ahli media dengan hasil 3,81 dengan hategori “Sangat Valid”
Analisis Respon Pengguna Terhadap Penerapan Web-based Assessment pada Praktikum Fisika Dasar Febrina Rosa Winda; Wawan Kurniawan; Darmaji Darmaji
Edumaspul: Jurnal Pendidikan Vol 5 No 1 (2021): Edumaspul: Jurnal Pendidikan
Publisher : Universitas Muhammadiyah Enrekang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33487/edumaspul.v5i1.1140

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respon pengguna terhadap penerapan e-assessment berbasis web untuk melakukan penilaian penguasaan keterampilan proses sains pada praktikum Fisika Dasar I materi kerapatan. Penelitian ini menggunakan metode mixed method desain explanatory dengan data kuantitatif dianalisis dengan statistik deskriptif. Data dikumpulkan dengan menggunakan angket respon pengguna dan lembar wawancara. Adapun subjek dalam penelitian ini adalah asisten laboratorium fisika dasar yang melakukan penilaian keterampilan proses sains praktikan saat melakukan praktikum fisika dasar. Hasil analisis data menunjukkan bahwa rerata respon pengguna sebesar 3,36 yang berada di kategori SB (Sangat Baik) terhadap penerapan e-assessment dengan kelebihan e-assessment yang terletak pada efisiensi waktu dalam olah data dan pendistribusian data, hemat biaya pengadaan, dan kemudahan dalam penggunaan.
Respon Peserta Didik Terhadap Penggunaan Buku Elektronik IPA Berbasis Model PBL (Problem Based Learning) Edwin Kurniawan; Wawan Kurniawan; Jufrida Jufrida
Edumaspul: Jurnal Pendidikan Vol 6 No 1 (2022): Edumaspul: Jurnal Pendidikan
Publisher : Universitas Muhammadiyah Enrekang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33487/edumaspul.v6i1.3092

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk melihat respon peserta didik terhadap buku elektronik IPA berbasis model PBL (Problem Based Learning). Responden pada penelitian ini berjunlah 39 orang peserta didik kelas VIII SMPN 11 Muaro Jambi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peserta didik memberi respon sangat praktis terhadap buku elektronik IPA materi gerak dan gaya berbasis model PBL, dengan nilai rata-rata 3,7 untuk aspek tampilan, 3,56 untuk aspek penyajian materi, 3,64 untuk aspek kebermanfaatan.
Co-Authors -, Maison Abdul Manab Ade Albayan Agus Harjoko Agus Koni Alrizal Alrizal Anung B Ariwibowo Ardo Alensyah Artha Lumbantoruan Astalini Astalini Astri Juwita Siregar Azizah Hanum Brahmantyo Anggoro Budi Cahyo Wibowo Darmaji Darmaji Dasrinal Tessal Deti Kurnia Sari Dewi Liesnoor Setyowati Dwi Agus Kurniawan Edwin Kurniawan Faradila Anggun Surya Rini Febrika Rahmat Basuki Febrina Rosa Winda Fibrika Basuki Fibrika Rahmat Basuki Fibrika Rahmat Basuki Fibrika Rahmat Basuki Fibrika Rahmat Basuki Fibrika Rahmat Basuki Fibrika Rahmat Basuki Fibrika Rahmat Basuki Fibrika Rahmat Basuki Fibrika Rahmat Basuki Fibrika Rahmat Basuki Haerul Pathoni, Haerul Hastuti Nurhayati Hebat Shidow Falah Herdi Juan Saputra Ida Busnetty Irma Fadilah Irma Fadilah Irma Mandasari Hatta Ismawan Prasetia Devi Iwan Sumirat Jaquline Glenadys Siregar Jufrida Jufrida Jufrida Jufrida Juhadi . Khaedir Khaedir Khairul Anwar Kinaria Afriani Lestari, Neneng Linda Zaenati Nur Farida Lolika Saputri Lolika Saputri Louisiana Muliawati M Feby Khoiru Sidqi M. Fikri Oksaputra Merianti Merianti Miko Danu Pangestu Muhidin Muhidin Nehru Nehru Nugroho Kurniawan NUR AINI Oktariansyah Fresky Fralesta, Muhammad Reza Olva Fitaloka Olva Fitaloka Prayitno, Sugeng Rahmat Perdana Rahmawati Ralph Vincent Sapulette Ratna Yulika Go Riantoni, Cicyn Rima Ariani Rina Fitriana Rini Simamora Rizki Intan Sari Sabilah Hairun Anis Septian Dewa Pratama Solekhan, Solekhan Solekhan Teana Nisa Ekacitra Tedy Kuswoyo Tinna Sarira, Matius Vetty Milyani Vetty Milyani Weni Angra Maya Yosi Riduas Hais