Claim Missing Document
Check
Articles

Found 37 Documents
Search

Pengaruh Gaya Belajar, Kemandirian Belajar, Pemberian Reward, Lingkungan Belajar, Dukungan Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X Di SMA N 10 Sijunjung Wahyuni, Fitri; Eprillison, Vivina; Amaluis, Dina
Jurnal Horizon Pendidikan Vol 3, No 4 (2023)
Publisher : Universitas PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/horizon.v3i4.7424

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: pengaruh gaya belajar, kemandirian belajar, pemberian reward, lingkungan belajar, dukungan orang tua, dan pengaruh gaya belajar, kemandirian belajar, pemberian reward, lingkungan belajar dan dukungan orang tua secara bersama-sama terhadap hasil belajar. Waktu penelitian ini dilakukan pada bulan Juli 2023. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif assosiatif. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di SMA N 10 Sijunjung. Teknik pengambilan sampel dengan Propotional Random Sampling dengan jumlah sampel sebanyak 89 siswa. 1). gaya belajar berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,443. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai thitung 3,182 > ttabel sebesar 1,66342. 2). kemandirian belajar berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,345. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai thitung 4,136 > ttabel sebesar 1,66342. 3). pemberian reward berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,410. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai thitung 4,788 > ttabel sebesar 1,66342. 4). lingkungan belajar berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,150. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai thitung 2,535 > ttabel sebesar 1,66342. 5). dukungan orangtua berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,186. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai thitung 2,439 > ttabel sebesar 1,66342. 6). gaya belajar, kemandirian belajar, pemberian reward, lingkungan belajar dan dukungan orangtua secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar. Dimana diperoleh nilai Fhitung 123,227> Ftabel 2,32 dengan taraf signifikansi sebesar 0,000 < α = 0,05. Hal ini berarti Ha diterima dan H0 ditolak.
Pengaruh Efikasi Diri, Lingkungan Keluarga, Lingkungan Sekolah, Dan Teman Sebaya Terhadap Minat Melanjutkan Studi Ke Perguruan Tinggi Dengan Prestasi Belajar Sebagai Variabel Intervening Gusti, Salma Danu; Stevani, Stevani; Eprillison, Vivina
Jurnal Horizon Pendidikan Vol 4, No 1 (2024)
Publisher : Universitas PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/horizon.v4i1.7466

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis : 1) pengaruh Efikasi diri terhadap prestasi belajar siswa siswa kelas XII IPS di SMA Negeri 16 Padang untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi, 2) pengaruh Lingkungan keluarga terhadap prestasi belajar siswa siswa kelas XII IPS di SMA Negeri 16 Padang untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi, 3) pengaruh Lingkungan sekolah terhadap prestasi belajar siswa siswa kelas XII IPS di SMA Negeri 16 Padang untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi, 4) pengaruh Teman sebaya terhadap prestasi belajar siswa siswa kelas XII IPS di SMA Negeri 16 Padang untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi, 5) pengaruh Efikasi diri terhadap minat siswa kelas XII IPS di SMA Negeri 16 Padang untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi, 6) pengaruh Lingkungan keluarga terhadap minat siswa kelas XII IPS di SMA Negeri 16 Padang untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi, 7) pengaruh Lingkungan sekolah terhadap minat siswa kelas XII IPS di SMA Negeri 16 Padang untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi, 8) pengaruh Teman sebaya terhadap minat siswa kelas XII IPS di SMA Negeri 16 Padang untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi, 9) pengaruh Prestasi belajar terhadap minat siswa kelas XII IPS di SMA Negeri 16 Padang untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi. Jenis penelitian ini deskriptif dan asosiatif. Sampel pada penelitian ini berjumlah 109 orang siswa diambil menggunakan teknik stratified random sampling. Instrument yang digunakan untuk penelitian ini adalah observasi, angket, dan dokumentasi. Teknik analisis data adalah analisis deskriptif dan analisis jalur. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Efikasi diri berpengaruh signifikan terhadap prestasi belajar siswadi SMA Negeri 16 Padang, Lingkungan keluarga berpengaruh signifikan terhadap prestasi belajar siswa di SMA Negeri 16 Padang, Lingkungan sekolah berpengaruh signifikan terhadap prestasi belajar siswa di SMA Negeri 16 Padang , Teman sebaya tidak berpengaruh signifikan terhadap prestasi belajar siswa di SMA Negeri 16 Padang, Efikasi diri berpengaruh signifikan terhadap minat siswa melanjutkan studi ke perguruan tinggi di SMA Negeri 16 Padang, Lingkungan keluarga tidak berpengaruh signifikan terhadap minat siswa melanjutkan studi ke perguruan tinggi di SMA Negeri 16 Padang, Lingkungan sekolah berpengaruh signifikan terhadap minat siswa melanjutkan studi ke perguruan tinggi di SMA Negeri 16 Padang, Teman sebaya tidak berpengaruh signifikan terhadap minat siswa melanjutkan studi ke perguruan tinggi di SMA Negeri 16 Padang, Prestasi belajar tidak berpengaruh signifikan terhadap minat siswa melanjutkan studi ke perguruan tinggi di SMA Negeri 16 Padang
Pengaruh Kebiasaan Belajar, Computer Attitude, Fasilitas Laboratorium Akuntansi, Perhatian Orang Tua, Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas XI Dan XII Pada Mata Pelajaran Akuntansi Yang Menggunakan Aplikasi Myob Di SMKN 1 Sawahlunto Putri, Indry Hesti Dwi; Eprillison, Vivina; Amelia, Mona
Jurnal Horizon Pendidikan Vol 3, No 3 (2023)
Publisher : Universitas PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/horizon.v3i3.7265

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis : 1) pengaruh kebiasaan belajar terhadap motivasi belajar. 2) pengaruh computer attitude terhadap motivasi belajar. 3) pengaruh fasilitas laboratorium akuntansi terhadap motivasi belajar. 4) pengaruh perhatian orangtua terhadap motivasi belajar. 5) pengaruh kebiasaan belajar terhadap prestasi belajar. 6) pengaruh computer attitude terhadap prestasi belajar. 7) pengaruh fasilitas laboratorium akuntansi terhadap prestasi belajar 8) pengaruh perhatian orangtua terhadap prestasi belajar. 9) pengaruh motivasi belajar terhadap prestasi belajar. Waktu penelitian ini dilakukan pada bulan Agustus 2023.Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif asosiatif. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas XI dan XII Akuntansi SMKN 1 Sawahlunto tahun ajaran 2022/2023. Teknik pengambilan sampel dengan total sampling dengan jumlah sampel sebanyak 79 orang siswa. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif dan analisis induktif, dengan bantuan program SPSS versi 25.0 dan Eviews. Instrument penelitian yang digunakan untuk penelitian ini berupa angket tertutup dengan digunakan analisis jalur dan hipotesis dengan uji t.Hasil penelitian menunjukan bahwa : 1) kebiasaan belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi belajar 2) computer attitude berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi belajar 3) fasilitas laboratorium akuntansi berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi belajar. 4) perhatian orangtua berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi belajar. 5) kebiasaan belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar. Pengaruh langsung kebiasaan belajar terhadap prestasi belajar yaitu sebesar sebesar 11,1%, pengaruh tidak langsug kebiasaan belajar terhadap prestasi belajar melalui motivasi belajar sebesar 2,6%, total pengaruh kebiasaan belajar terhadap prestasi belajar adalah 13,7%. 6) computer attitude berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar Pengaruh langsung computer attitude terhadap prestasi belajar yaitu sebesar sebesar 2,9% pengaruh tidak langsung computer attitude terhadap prestasi belajar melalui motivasi belajar sebesar 0,9%, total pengaruh computer attitude terhadap prestasi belajar adalah 3,8%. 7) fasilitas laboratorium akuntansi berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar. Pengaruh langsung fasilitas laboratorium akuntansi terhadap prestasi belajar yaitu sebesar 2,8% pengaruh tidak langsung fasilitas laboratorium akuntansi terhadap prestasi belajar melalui motivasi belajar sebesar 0,8%, total pengaruh fasilitas laboratorium akuntansi terhadap prestasi belajar adalah 3,6% 8) perhatian orangtua berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar. Pengaruh langsung perhatian orangtua terhadap prestasi belajar yaitu sebesar 3,3%  pengaruh tidak langsung perhatian orangtua terhadap prestasi belajar melalui motivasi belajar yaitu sebesar 1,2%, total pengaruh perhatian orangtua terhadap prestasi belajar adalah 4,5%. 9) motivasi belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar. Katakunci : Kebiasaan Belajar, Computer Attitude, Fasilitas Laboratorium Akuntansi, Perhatian Orangtua, Motivasi Belajar, Prestasi Belajar
Pengaruh Minat Belajar, Minat Baca, Perhatian Orang Tua, Bimbingan Belajar, Dan Lingkungan Sekolah Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas XI IPS Di SMA N 1 Solok Primanov, Yosi Miftah; Eprillison, Vivina; Rosya, Nilma Desri
Jurnal Horizon Pendidikan Vol 4, No 1 (2024)
Publisher : Universitas PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/horizon.v4i1.7289

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis : 1) pengaruh minat belajar terhadap prestasi belajar siswa, 2) pengaruh minat belajar terhadap prestasi belajar siswa, 3) pengaruh perhatian orang tua terhadap prestasi belajar siswa, 4) pengaruhbimbingan belajar terhadap prestasi belajar siswa, 5) pengaruh bimbingan belajar terhadap prestasi belajar siswa, 6) pengaruh lingkungan sekolah terhadap prestasi belajar siswa secara bersama-sama mempengaruhi prestasi belajar siswa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa : minat belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar siswa kelas XI IPS di SMA N 1 Solok. Minat baca berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar siswa kelas XI IPS di SMA N 1 Solok. Perhatian orang tua berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar siswa kelas XI IPS di SMA N 1 Solok. Bimbingan belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar siswa kelas XI IPS di SMA N 1 Solok. Lingkungan sekolah berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar siswa kelas XI IPS di SMA N 1 Solok. Jenis penelitian ini deskriptif dan asosiatif. Sampel pada peneltian ini berjumlah 83 orang siswa diambil menggunakan teknik Stratified Random Sampling. Instrimen yang digunakan untuk penelitian berupa angket tertutup. Teknik analisis data adalah analisis deskriptif dan induktif.
Pengaruh Kesiapan Belajar, Disiplin Belajar, Penggunaan Gadget, Fasilitas Belajar, dan Kondisi Sosial Ekonomi Orang Tua terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas VIII pada Mata Pelajaran IPS Terpadu di SMP N 4 Sutera Kabupaten Pesisir Selatan Putri Deslianti; Vivina Eprillison; Stevani Stevani
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 2 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: pengaruh kesiapan belajar, disiplin belajar, penggunaan gadget, fasilitas belajar, dan kondisi sosial ekonomi orang tua terhadap hasil belajar siswa kelas VIII pada mata pelajaran IPS Terpadu di SMP N 4 Sutera Kabupaten Pesisir Selatan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa Kelas VIII terpadu di SMP N 4 Sutera Kabupaten Pesisir Selatan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa: Pertama kesiapan belajar berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar. Kedua disiplin belajar berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar. Ketiga penggunaan gadget berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar. Keempat fasilitas belajar tidak berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar. Kelima kondisi sosial ekonomi orang tua tidak berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar. Keenam kesiapan belajar, disiplin belajar, penggunaan gadget, fasilitas belajar, kondisi sosial ekonomi orang tua secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar.
ANALYSIS OF INCOME INEQUALITY (GINI RATIO) AND ITS IMPACT ON THE HUMAN DEVELOPMENT INDEX (HDI) IN WEST SUMATRA PROVINCE Amaluis, Dina; Ronald, Jimi; Amelia, Mona; Stevani, Stevani; Syamra, Yesmira; Eprillison, Vivina
Jurnal Pendidikan PKN (Pancasila dan Kewarganegaraan) Vol 5, No 2 (2024): October 2024
Publisher : Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/economica.2024.v12.i2.8321

Abstract

This study aims to see or find out 1) the phenomenon of income inequality during 5 years of observation in the Districts / Cities of West Sumatra Province, 2) Human Development Index in Districts / Cities of West Sumatra Province, 3) The Impact of Income Inequality on the Human Development Index in Districts / Cities of West Sumatra Province, The type of research used is associative research. This research was conducted using the object of research in districts / cities in West Sumatra province consisting of 19 districts / cities in Sumatra Bara province. Research data used during the period 2017-2021 with 90 samples. The results showed that: 1) Income Inequality has a negative and significant impact on the Human Development Index in the Districts / Municipalities of West Sumatra Province.
ANALYSIS OF INCOME INEQUALITY (GINI RATIO) AND ITS IMPACT ON THE HUMAN DEVELOPMENT INDEX (HDI) IN WEST SUMATRA PROVINCE Amaluis, Dina; Ronald, Jimi; Amelia, Mona; Stevani, Stevani; Syamra, Yesmira; Eprillison, Vivina
Jurnal Pendidikan PKN (Pancasila dan Kewarganegaraan) Vol 5, No 1 (2024): April
Publisher : Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/economica.2024.v12.i2.2321

Abstract

This study aims to see or find out 1) the phenomenon of income inequality during 5 years of observation in the Districts / Cities of West Sumatra Province, 2) Human Development Index in Districts / Cities of West Sumatra Province, 3) The Impact of Income Inequality on the Human Development Index in Districts / Cities of West Sumatra Province, The type of research used is associative research. This research was conducted using the object of research in districts / cities in West Sumatra province consisting of 19 districts / cities in Sumatra Bara province. Research data used during the period 2017-2021 with 90 samples. The results showed that: 1) Income Inequality has a negative and significant impact on the Human Development Index in the Districts / Municipalities of West Sumatra Province.
ANALYSIS OF INCOME INEQUALITY (GINI RATIO) AND ITS IMPACT ON THE HUMAN DEVELOPMENT INDEX (HDI) IN WEST SUMATRA PROVINCE Amaluis, Dina; Ronald, Jimi; Amelia, Mona; Stevani, Stevani; Syamra, Yesmira; Eprillison, Vivina
Jurnal Pendidikan PKN (Pancasila dan Kewarganegaraan) Vol 5, No 1 (2024): April
Publisher : Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22202/economica.2024.v12.i2.2331

Abstract

This study aims to see or find out 1) the phenomenon of income inequality during 5 years of observation in the Districts / Cities of West Sumatra Province, 2) Human Development Index in Districts / Cities of West Sumatra Province, 3) The Impact of Income Inequality on the Human Development Index in Districts / Cities of West Sumatra Province, The type of research used is associative research. This research was conducted using the object of research in districts / cities in West Sumatra province consisting of 19 districts / cities in Sumatra Bara province. Research data used during the period 2017-2021 with 90 samples. The results showed that: 1) Income Inequality has a negative and significant impact on the Human Development Index in the Districts / Municipalities of West Sumatra Province.
PENGARUH PENDAPATAN RUMAH TANGGA, TINGKAT PENDIDIKAN WAJIB PAJAK, SANKSI PAJAK, DIGITALISASI PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MEMBAYAR PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (STUDI KASUS KELURAHAN PEGAMBIRAN AMPAL NAN XX KECAMATAN LUBUK BEGALUNG) Syofyana, Tika Alfadila; Rosya, Nilmadesri; Eprillison, Vivina
Jurnal AKMAMI (Akuntansi Manajemen Ekonomi) Vol. 6 No. 1 (2025): JANUARI- APRIL
Publisher : CERED Indonesia Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: 1) Pengaruh pendapatan rumah tangga, 2) Pengaruh tingkat pendidikan wajib pajak, 3) Pengaruh sanksi pajak, 4) Pengaruh digitalisasi pajak, 5) Pengaruh pendapatan rumah tangga,tingkat pendidikan wajib pajak, sanksi pajak, digitalisasi pajak secara bersama-sama mempengaruhi kepatuhan Wajib Pajak. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian asosiatif. Waktu penelitian ini dilakukan pada bulan November 2024. Populasi dalam penelitian ini adalah Wajib Pajak Bumi Dan Bangunan di Kelurahan Pegambiran Ampalu Nan XX . Sampel dalam penelitian ini sebanyak 362 orang. Teknik penarikan sampelnya yaitu Purposive Sampling dan teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif dan analisis induktif, dengan bantuan program Eviews dan SPSS versi 23. Hasil penelitian menunjukan bahwa : Pertama pendapatan Rumah Tangga berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak. Kedua tingkat pendidikan tidak berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak. . Tiga Sanksi Pajak berpengaruh Signifikan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. . Keempat Digitalisasi Pajak berpengaruh Signifikan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Kelima Pendapatan Rumah Tangga, Tingkat Pendidikan Wajib Pajak, Sanksi Pajak, Digitalisasi Pajak secara bersama-sama (simultan) berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak
Pengaruh Efikasi Diri, Pemberian Reward, Fasilitas Belajar, Disiplin Belajar Dan Lingkungan Keluarga Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas X Ips Sma Negeri 4 Payakumbuh Dwiyanti, Tiari J; Wahyuni, Sri; Eprillison, Vivina
Jurnal Horizon Pendidikan Vol 2, No 3 (2022)
Publisher : Universitas PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (873.055 KB) | DOI: 10.22202/horizon.v2i3.5966

Abstract

This study aims to analyze the sampling technique using the Stratified Random method. Sampling samples in the study were 86 students. The results of self-efficacy research have a positive and significant effect on learning achievement. coefficients are 0.348241 and 0.355978, respectively. With tcount value of 2.070014 > ttable 1.69552 with significant value 0.0469 < = 0.05 and 2.798753 > ttable 1.68107 with value significant 0.0076 < = 0.05 which means Ha is accepted and Ho is rejected. The provision of rewards has a positive and significant effect on learning achievement. The coefficients are 0.379086 and 0.443925, respectively. Learning facilities have a positive and significant effect on learning achievement. coefficients are 0.150116 and 0.214942, respectively. Learning discipline has a positive and significant effect on learning achievement. coefficients are 0.184940 and 0.128583, respectively. family environment has a positive and significant effect on learning achievement. coefficients are 0.210983 and 0.172287, respectively. self-efficacy, giving rewards, learning facilities, learning discipline and family environment together have a significant effect on student achievement in economics class X Social Sciences SMA Negeri 4 Payakumbuh. Overall the value of Fcount 49.94751 > Ftable 2.33 and significant value 0.000 <α = 0.05, based on the sample group of high parental income, Fcount 11.58369 > Ftable 2.52 and significant value 0.000 <α = 0.05 and based on the sample group the income of parents is low, the value of Fcount is 24,80710> Ftable 2.43 and the significant value is 0.000 <α = 0.05. This means that Ha is accepted and Ho is rejected.