Claim Missing Document
Check
Articles

Membangkitkan Kewirausahaan di Masa Pandemi Covid-19 Melalui Keterampilan Pembuatan Motif Batik dengan Konsep Fraktal Muhtarom Muhtarom; Sutrisno Sutrisno; Muhammad Saifuddin Zuhri; Duwi Nuvitalia
Pelita: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2021): Pelita: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Perkumpulan Kualitama Edukatika Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (609.813 KB)

Abstract

During the Covid-19 pandemic like today, the majority of teenagers who are members of the RT 7 RW 9 Karangtaruna RT 7 RW 9 Kelurahan Gemah Pedurungan Semarang have been laid off and unemployed. This PKM activity aims to provide training for youth Karangtaruna RT 7 RW 9 Kelurahan Gemah Pedurungan Semarang City to have knowledge and skills in batik. The method used to achieve this goal is by training more demonstrations, question and answer and practice as well as mentoring. The training material is presented with more practice than theory, with a ratio of 25% theory and 75% practice. The expertise of the PKM team will be useful in training in batik skills, making batik motifs, making online marketing media implemented to PKM partners. The involvement of experts will be carried out to optimize the results of PKM activities. The results of PKM activities show that the level of understanding of the participants in the understanding of batik theory and business promotion through online media has increased. This is shown by the work produced by the community service participants.
Efektivitas Model Pembelajaran Problem Based Learning dan Project Based Learning terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Matematika SMP Ikvina Alrin Aulia Bilqiis; M. Saifuddin Zuhri; Muhtarom Muhtarom
Jurnal Kualita Pendidikan Vol. 4 No. 2 (2023): Jurnal Kualita Pendidikan
Publisher : Perkumpulan Kualitama Edukatika Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51651/jkp.v4i2.357

Abstract

Mathematics is a subject that gets special attention because it is the most important field of study and the basis for studying other sciences. The Problem Based Learning learning model is learning that is used to stimulate students' critical thinking skills and the Project Based Learning model is learning activities that use projects as a learning process to achieve attitude, knowledge and skill competencies. The research method uses experiments with a True Experimental Design in the form of a Posttest-Only Control Design. The sample in this study used a cluster random sampling technique, with a sample of three classes from all class VIII SMPN 20 Semarang. The data collection techniques used are tests, documentation and observation. The results showed that there were differences in students' critical thinking abilities with the Problem Based Learning model, Project Based Learning model and conventional learning, where students' critical thinking skills with the Problem Based Learning model (p=0.000) and the Project Based Learning model (p=0.016) were more better than the conventional learning model, but students with the Problem Based Learning learning model and the Project Based Learning model showed no difference in critical thinking skills (p=0.117).
Profil Kemampuan Metakognisi Siswa dalam Memecahkan Masalah Kontekstual Matematika Ditinjau dari Gaya Belajar Putri Lailiyah; Muhammad Saifuddin Zuhri; Dhian Endahwuri
Jurnal Kualita Pendidikan Vol. 4 No. 1 (2023): Jurnal Kualita Pendidikan
Publisher : Perkumpulan Kualitama Edukatika Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51651/jkp.v4i1.380

Abstract

Students' metacognitive abilities in solving mathematical contextual problems are quite low, one of the reasons is the differences in students' learning styles. This study aims to describe students' metacognitive abilities in solving mathematical contextual problems in terms of visual learning styles, auditory learning styles, and kinesthetic learning styles. This type of research is a descriptive qualitative research. This research was conducted at SMP N 34 Semarang in 2023/2024. The subjects of this study were students in class VIII G consisting of 1 student with a visual learning style, 1 student with an auditory learning style, and 1 student with a kinesthetic learning style. The data collection method used is a learning style questionnaire, metacognition ability tests, and interviews. While the triangulation used in this study is time triangulation. The results of this study indicate that 1 student with a visual learning style is able to master 1 of the 3 indicators of cognitive ability and tends to have low metacognition ability. Students with an auditory learning style are able to fulfill 3 of the 3 indicators of metacognitive ability and tend to have high metacognitive abilities. Students with a kinesthetic learning style are able to fulfill 2 of the 3 indicators of metacognitive ability and tend to have moderate metacognitive abilities. Based on the results of the analysis, it can be seen that students' metacognitive abilities in solving mathematical contextual problems with the subject of auditory and kinesthetic learning styles are higher than the subject of visual learning styles.
Pengembangan E-Book Pembelajaran Kreatif Materi Analisis Kompleks untuk Peserta Didik Semester V FX. Didik Purwosetiyono; M. Saifuddin Zuhri; Theodora Indriati Wardani; Maya Rini Rubowo
Jurnal Kualita Pendidikan Vol. 4 No. 2 (2023): Jurnal Kualita Pendidikan
Publisher : Perkumpulan Kualitama Edukatika Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51651/jkp.v4i2.385

Abstract

The aim of the research was to find out how the development of e-book media for creative learning of complex analysis material for students in the fifth semester of Mathematics Education students at PGRI Semarang University was feasible according to expert judgment, knowing the development of e-books for creative learning of complex analysis material for practical fifth semester students used in learning and knowing effective e-book learning creative learning on complex analysis material in fifth semester students in Mathematics Education students at PGRI University Semarang. Research development using the 4-D Thiagarajan model. The defining and planning stages were carried out so that draft I was obtained. Then at the development stage validation was carried out by two experts/experts using the learning tool validation sheet, so that suggestions were obtained to revise draft I to draft II so that it was feasible and could be used in learning. Furthermore, a limited trial was carried out to obtain input that was used to revise draft II to draft III. The research instrument is a test instrument. From the development of creative learning e-books on complex analysis material it was declared feasible, and from data analysis using the right-sided t test, it was found that learning outcomes using creative e-books on complex analysis material for fifth semester students were better than conventional classes.
Implementasi Penggunaan Media Interaktif Phet Colorado dalam Pembelajaran Pecahan pada Siswa Sekolah Dasar Wiwit Listiyoningrum; Fenny Roshayanti; Ligar Widayati; Muhammad Saifuddin Zuhri
Kognitif: Jurnal Riset HOTS Pendidikan Matematika Vol. 4 No. 1 (2024): Januari - Juni 2024
Publisher : Education and Talent Development Center Indonesia (ETDC Indonesia)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51574/kognitif.v4i1.1337

Abstract

Penggunaan teknologi dalam pembelajaran matematika merupakan salah satu aspek penting yang mendukung peningkatan pemahaman konsep siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi efektivitas pemanfaatan simulasi PhET Colorado dalam memberikan pemahaman terhadap materi pecahan. Metode penelitian yang digunakan adalah eksperimen. Subjek penelitian terdiri dari siswa kelas IV di SDN Tambakrejo 01. Instrumen yang digunakan meliputi tes awal pretest untuk mengukur pemahaman awal siswa tentang materi pecahan, intervensi menggunakan PhET Colorado dalam pembelajaran, dan tes akhir untuk mengukur pemahaman siswa setelah menggunakan PhET Colorado. Data yang terkumpul kemudian dianalisis menggunakan metode statistik. Hasil penelitian menunjukkan terjadi peningkatan yang signifikan pada pemahaman konsep pecahan siswa yang menggunakan PhET Colorado dibandingkan dengan pengajaran secara klasikal. Kami menekankan pada pentingnya integrasi teknologi dalam pembelajaran matematika untuk mencapai pemahaman yang lebih baik dan menjadi panduan bagi guru dalam mengembangkan metode pembelajaran yang lebih inovatif dan interaktif, khususnya pada materi pecahan.
Penerapan Model Problem Based Learning Berbantuan Papan Waktu untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik pada Materi Satuan Waktu Megalena Anggraheni; Muhammad Saifuddin Zuhri; Sumarmiyati Sumarmiyati
PTK: Jurnal Tindakan Kelas Vol. 4 No. 2 (2024): Mei 2024
Publisher : Cipta Media Harmoni

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53624/ptk.v4i2.353

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya hasil belajar peserta didik pada pembelajaran matematika materi satuan waktu, sehingga banyak peserta didik yang belum mencapai batas minimum (KKM). Penilitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik pada pembelajaran matematika materi satuan waktu melalui model problem based learning berbantuan papan waktu di kelas 1. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang melalui 2 siklus yang melibatkan perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Pada tahap perencanaan, dirancang dengan pembelajaran mempertimbangkan karakteristik peserta didik untuk mencapai tujuan pembelajaran yang diinginkan. Tindakan pembelajaran dengan menggunakan Model PBL berbantuan media papan waktu. Observasi yang dilakukan untuk melihat perkembangan peserta didik selama pembelajaran berlangsung. Saat melakukan kegiatan refleksi dan melihat hasil yang diperoleh peserta didik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model PBL berbantuan media papan waktu dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik pada materi satuan waktu. Peserta didik mengalami peningkatan konsep satuan waktu dalam melakukan perhitungan waktu dan kemampuan dalam memecahkan masalah yang berkaitan dengan satuan waktu. Model ini memberikan kesempatan bagi peserta didik untuk terlibat aktif dalam proses pembelajaran dan memvisualisasikan secara konkret dalam kehidupan sehari-hari. Temuan ini menyatakan bahwa Model PBL berbantuan papan waktu adalah alternatif yang efektif dalam mengajar materi satuan waktu kepada peserta didik kelas 1.
Analisis Pemahaman Konsep Matematika Siswa dalam Menyelesaikan Soal Word Problem Tipe Hots Ditinjau dari Gaya Kognitif Ira Apriliani Widyastuti; FX Didik Purwosetiyono; Muhammad Saifuddin Zuhri
Journal on Education Vol 7 No 1 (2024): Journal on Education: Volume 7 Nomor 1 Tahun 2024
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v7i1.5979

Abstract

Students' problems in understanding mathematical concepts to solve word problems of the hots type became the background of this study. The purpose of this research is to determine the ability to understand mathematical concepts of students with a cognitive style in solving hot type word problems. The population used in this study were students of SMP Negeri 2 Karangawen. While for the withdrawal of samples using purposive sampling technique the sample was taken from 26 student namely 2. This study used qualitative research methods which in its implementation used observation, tests, and interviews. Data analysis is carried out interactively and takes place continuously and through 3 stages, namely data reduction, data presentation, and conclusion drawing. The results revealed that subjects who have a reflective cognitive style have a better concept understanding ability in problem solving HOTS model questions, compared to students with impulsive cognitive style. Therefore, it is important for students to practice HOTS model problems in order to improve good concept understanding.
PENINGKATAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA MENGGUNAKAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DI KELAS IV SDN KARANGREJO 02 Novita Zaeni; M. Saifuddin Zuhri; Chadwan Dwi Yoganingsih
JURNAL KOULUTUS Vol. 6 No. 2 (2023): JURNAL KOULUTUS
Publisher : LPPM Universitas Kahuripan Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajar matapelajaran Bahasa Indonesia dengan menerapkan model problem-based learningdi kelas IV SDN Karangrejo 02. Subjek studi ini ialah kelas IV SDN Karangrejo02 yang terdiri dari 25 peserta didik diantaranya 13 laki-laki serta 12 perempuan.Metode pada studi ini ialah PTK. Teknik pengumpulan data yang dipergunakanialah observasi, tes, serta dokumentasi. Pada pra siklus nilai rata-rata kelas 65,6,di siklus I menjadi 72,2 dan di siklus II nilai rata-rata meningkat menjadi 85,6.Dengan kriteria ketuntasan tujuan pembelajaran di kelas IV ialah 75. Ketuntasanpada pra siklus 56%, siklus I menjadi 76% serta siklus II meningkat menjadi92%. Hasil studi ini menyimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran inibisa memberi peningkatan hasil belajar siswa kelas IV SDN Karangrejo 02 dalamamta pelajaran Bahasa Indonesia.Kata Kunci: Bahasa Indonesia; Hasil Belajar; Problem Based Learning
Profil Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Dalam Memecahkan Masalah Kontekstual Matematika Ditinjau Dari Kecerdasan Logis Matematis Laksono, Singgih Jati; Zuhri, Muhammad Saifuddin; Ariyanto, Lilik
Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika Vol 5, No 1 (2023): Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/imajiner.v5i1.13008

Abstract

Facione (2015) menyatakan bahwa berpikir kritis adalah suatu pemikiran yang memiliki tujuan untuk membuktikan suatu hal , menafsirkan arti sesuatu dan memecahkan suatu masalah. Tujuan dari berpikir kritis yaitu dapat mencapai pemahaman yang mendalam terhadap sesuatu. Kemampuan akan berpikir kritis adalah kemampuan untuk dapat menganalisis fakta, mencetus dan menata gagasan, mengemukakakan pendapat, membuat sebuah perbandingan, pemecahan suatu permasalahan dan menarik kesimpulan. Sedangkan tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menganalisis kemampuan berpikir kritis siswa dalam memecahkan masalah kontekstual matematika berdasarkan tingkat kecerdasan logis matematis siswa. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ini adalah enam siswa kelas VIII A SMP NEGERI 34 SEMARANG yang masing-masing memiliki kecerdasan logis matematis tinggi, sedang dan rendah. Metode penelitian dalam penelitian ini adalah instrument utama yaitu peneliti sendiri dan instrumen bantu yang digunakan adalah tes dan wawancara. Teknik pengumpulan data menggunakan tes tertulis dan wawancara. Teknik pemeriksaan keabsahan data menggunakan triangulasi metode yaitu dengan membandingkan hasil tes kemampuan berpikir kritis dengan hasil wawancara dan triangulasi sumber  untuk menggali sebuah kebenaran tentang suatu sumber informasi berita tertentu dapat dicari melalui berbagai metode dan sumber perolehan data. Hasil penelitian menunjukkan: (2) siswa yang memiliki kecerdasan logis matematis tinggi mampu memenuhi semua indikator kemampuan berpikir kritis, (2) siswa yang memiliki kecerdasan logis matematis sedang memenuhi empat indikator kemampuan berpikir kritis namun pada indikator inference dan self-regulation masih kurang memenuhi, dan (2) siswa yang memiliki kecerdasan logis matematis rendah hanya mampu memenuhi tiga indikator yaitu interpretation,analysis,evaluation.
Profil Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Materi Nilai Mutlak Ditinjau dari Gaya Kognitif pada Pembelajaran E-learning di Masa Pandemi Covid-19 Saputri, Monita Nursa; Rasiman, Rasiman; Zuhri, Muhammad Saifuddin
Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika Vol 4, No 3 (2022): Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/imajiner.v4i3.9624

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan profil kemampuan pemahaman konsep matematis siswa dalam penyelesaian masalah yang berkaitan dengan materi nilai mutlak pada pembelajaran e-learning di masa pandemi covid-19 ditinjau dari gaya kognitif. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Mardisiswa Semarang tahun ajaran 2020/2021. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas X MIPA 1 dengan rincian 2 siswa dengan gaya kognitif field independent dan 2 siswa dengan gaya kognitif field dependent. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi langsung pada saat pengerjaan tes GEFT, tes pemahaman konsep dan wawancara. Keabsahan data menggunakan triangulasi metode yaitu membandingkan hasil tes pemahaman konsep dengan hasil wawancara. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh bahwa (1) subjek dengan gaya kognitif field independent mampu memenuhi seluruh indikator pemahaman konsep matematis pada sub materi persamaan nilai mutlak linear satu variabel, (2) subjek dengan gaya kognitif field independent mampu memenuhi seluruh indikator pemahaman konsep matematis pada sub materi pertidaksamaan nilai mutlak linear satu variabel, (3) subjek dengan gaya kognitif field dependent mampu memenuhi empat dari lima indikator pemahaman konsep matematis pada sub materi persamaan nilai mutlak linear satu variabel, (4) subjek dengan gaya kognitif field dependent mampu memenuhi tiga dari lima indikator pemahaman konsep matematis pada sub materi pertidaksamaan nilai mutlak linear satu variabel.
Co-Authors Abd. Rasyid Syamsuri Achmad Buchori Adi Wibawa Adrillian, Hendrisa Agnita Siska Pramasdyahsari, Agnita Siska Ahmad, Dzulfiqar Issac Al Khaedar, Istian Diaz Ali Shodiqin Ali Shodiqin Alifianti, Ingga Alkhoiri, Miftakhul Huda Apriliyani, Mia Asep Ardiyanto Astuti, Dewi Widya Baldemor, Milagros Bambang Agus Herlambang, Bambang Chadwan Dwi Yoganingsih Dewi Wulandari Dhian Endahwuri, Dhian Dina Prasetyowati Djoko Purnomo Duwi Nuvitalia Dwi Nuvitalia Ernawati Saptaningrum Estin Agisara Rizaleni, Estin Agisara Evi Suprihatin Handayani Farida Nursyahidah Fenny Roshayanti Fenny Roshayanti Fridaniati, Kurnia FX Didik Purwosetiyono FX. Didik Purwosetiyono Genit Anggarawati Handayani, Evi Suprihatin Hardiyanto, Dwi Heni Purwati Ikvina Alrin Aulia Bilqiis Ira Apriliani Widyastuti Jayaningtyas, Zulhijjati Jazilatul Khofshoh Kusuma Damar Jati Pangestu Laksono, Singgih Jati Lestari, Ichsan Budi Ligar Widayati Lilik Ariyanto Listiyoningrum, Wiwit Marlina Marlina Maya Rini Rubowo Megalena Anggraheni Melati, Berliana Putri Mohammad Zainuddin, Mohammad Muhammad Prayito Muhtarom Murtianto, Yanuar Heri Mutiara, Cynthia Diza Mutiara, Nur Latifah Dwi Nizaruddin Nizaruddin Novita Zaeni Nugraha, Aryan Eka Prasetya Nurazizah, Azmi Okky Indera Satria Oksa Febriani Haryanti Poncowati, Lilik Pratama, Sonny Andika Yudi Purwosetiyono, FX Didik Putri Lailiyah Putri Sekarsari Rahayu, Maya Dini Rahma, Sassi Maulidya Rasiman Rasiman Rina Dwi Setyawati Royhan, Mas’ud Hadad Salma, Anselma Tsania Saputri, Monita Nursa Setiati, Vera Dwi Setyowati, Rina Dwi Silva, Ikke Putri Sri Wening Handriastuti Sri Wening Handriastuti Sudargo Sugiyanti Sugiyanti Sumarmiyati Sumarmiyati Sutrisno Sutrisno Sutrisno, Sutrisno Suyoto Suyoto Syarifah, Dewi Hida Theodora Indriati Wardani Utami, Namira Putri Viani, Chintya Faras Vianjaya, Zulvina Rizka Wan Mia Rumita Wibawa, Adi Wicaksono, Welly Widayati, Ligar Widya Kusumaningsih Wijaya, Nurulina Aulia Wiwit Listiyoningrum Yanuar Hery Murtianto Zakaria, Muhammad Hilmi