Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JOURNAL ONLINE OF PHYSICS

ANALISIS AKURASI MODEL MOBILENETV2 DALAM KLASIFIKASI CITRA X-RAY UNTUK DETEKSI KONDISI PARU-PARU Syakuroh, Abdan; Monado, Fiber; Ariani, Menik; Hadi, Hadi; Koriyanti, Erry; Erni, Erni
JOURNAL ONLINE OF PHYSICS Vol. 10 No. 3 (2025): JOP (Journal Online of Physics) Vol 10 No 3
Publisher : Prodi Fisika FST UNJA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jop.v10i3.44453

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis akurasi model MobileNetV2 dalam melakukan klasifikasi citra X-ray pada deteksi empat kondisi paru-paru, yaitu Normal, Pneumonia, Cardiomegaly, dan Pneumothorax. Dataset yang digunakan terdiri dari 12.539 citra X-ray yang diambil dari repositori publik dan telah melalui proses preprocessing, augmentasi, serta pembobotan kelas untuk mengatasi ketidakseimbangan data. Model dikembangkan dengan metode transfer learning dan fine-tuning pada lapisan akhir MobileNetV2. Hasil pengujian pada data uji menunjukkan bahwa model yang diusulkan mampu mencapai nilai akurasi sebesar 99,42%, precision 98,87%, recall 98,88%, dan F1-score 98,86%. Seluruh hasil evaluasi ini melampaui standar medis minimal ≥90% aplikasi klinis. Temuan penelitian ini menegaskan bahwa MobileNetV2 sangat potensial digunakan sebagai alat bantu diagnosis otomatis berbasis citra X-ray, guna meningkatkan efektivitas deteksi dini penyakit paru-paru pada lingkungan klinis.
Co-Authors Adikara, Fahmi Surya Affandi, Azhar Kholiq Aini, Gina Nur Akhmad Aminuddin Bama, Akhmad Aminuddin Anak Agung Gede Sugianthara Andik Yulianto Apit Fathurohman Ardiani, Zefania Regina Assaidah, Assaidah Auliya Kurdiati, Lintang Awaludin Awaludin, Awaludin Azzahra, Ayu Kirani Billah, Tafriyadhur Risa Candra, Adiska Rani Ditya Dewangga Yudhistira Dhias Fajar Widya Permana Dillah, Wildan Ubay Djamaluddin Ramlan, Djamaluddin Efriani Efriani Erni Erni Erry Koriyanti Esti Susiloningsih Faizin, Ali Nur Fajar Awang Irawan Fiber Monado Frinsyah Virgo Giang, Nguyen Tra Guniandi, Beben Handhin, Mega Lilia HARIYANTO HARIYANTO Hasnur, Hasnur Henny Helmi Hermawan Istiadi Huda, Abilal Martin Ida Ayu Putu Sri Widnyani Irawan Irawan Iskandar Rizal Pratama, Iskandar Rizal JEJE, JENNYCA Khairul Saleh Lelono, Mardi Luh Putu Ratna Sundari Ma’dum, Mirza Arif Marchesywan, Franz Rizky Muawanah, Elok Nur Akhiroh Muhammad Azinar Muhammad Irfan Muhammad Muhibbi Nasuka Nasuka, Nasuka Netty Kurniawati, Netty Nimatul Mamuriyah Novianti, Lidia Novtriana, Deasti Nur Khakim, M. Yusup Nurkhalifah, Fatimah NURLAELA NURLAELA Octavianus Cakra Satya Prama Ramadani Putranto, Prama Ramadani Pratama, Rivan Saghita Rahardian, Bayu Ramadhan, Ahmad Teguh Ranu Baskora Aji Putra Rohmad, Arif Nur Romadhoni, Syahru Rubianto Hadi Safrina, Sri Sobihin, Sobihin Soegiarto Soegiarto, Soegiarto Suharyo Hadisaputro Sunyoto, Tommy Supardi Supardi Suprap, Suprap Suratman Suratman Sutopo Sutopo Syakuroh, Abdan TA, Putra Tandiyo Rahayu Taufiq Hidayah Tri Kuat, Tri Ulinnuha, Rizam Ahada Nur Wildan Yogaswara, Andre Yudhistira, Dewangga