Claim Missing Document
Check
Articles

Pengaruh Penggunaan Model Circ Dan Time Token Terhadap Hasil Belajar Geografi Mella Septiana; Edy Haryono; Irma Lusi Nugraheni
JPG (Jurnal Penelitian Geografi) Vol 6, No 2 (2018): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Publisher : JPG (Jurnal Penelitian Geografi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (305.577 KB)

Abstract

This study aims to analyzed the effect of the use of CIRC model and Time Token of learning outcomes. This research use a experimental method, with rotational experimen design. The first meeting of class X2 uses a CIRC type, while the first meeting in class X3 uses a Time Token type. The third meeting the model is exchanged for use. Student learning result data was collected using test instrument in the form of pre-test and post-test. Data analysis technique is used t test. Data analysis of the results of this study indicate that there are differences in student learning outcomes in which students who are treated using Time Token type learning models get a higher value compared with the value of students using CIRC type learning model. Penelitian ini bertujuan menganalisa pengaruh penggunaan model pembelajaran tipe CIRC dan Time Token terhadap hasil belajar. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu, dengan desain eksperimen rotasi. Pertemuan pertama kelas X2 menggunakan tipe CIRC, sedangkan pertemuan pertama pada kelas X3 menggunakan tipe Time Token. Pada pertemuan ketiga model ditukar dalam penggunaannya. Data hasil belajar siswa dikumpulkan menggunakan instrumen tes berupa pre-test dan post-test. Teknik analisa data yang digunakan adalah uji t. Analisa data hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar siswa di mana siswa yang diberi perlakuan menggunakan model pembelajaran tipe Time Token mendapat nilai yang lebih tinggi dibanding dengan nilai siswa yang menggunakan model pembelajaran tipe CIRC.Kata kunci: circ, hasil belajar, time token.
Pengaruh Model PBM dan Gaya Belajar Terhadap Hasil Belajar Geografi Oktriyani Oktriyani; Pargito Pargito; Edy Haryono
JPG (Jurnal Penelitian Geografi) Vol 5, No 5 (2017): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Publisher : JPG (Jurnal Penelitian Geografi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (373.617 KB)

Abstract

The research was aimed at finding out (1) the effect of PBM model the students learning achievement of geography at class X A and XI social A, (2) the effect learning style the students learning achievement of geography at class X A and XI social A, (3) the effect between of PBM model and learning style the students learning achievement of geography the student of class X A and XI social A at MA Daarul Maarif Natar. This research used survey method with the quantitative approach. The results showed that there is an effect of PBM model the students learning achievement of geography at class X A and XI social A, there is an effect learning style the students learning achievement of geography at class X A and XI social A, and there is an effect between of PBM model and learning style the students learning achievement of geography the student of class X A and XI social A.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pengaruh model PBM terhadap hasil belajar geografi siswa kelas X A dan XI IPS A, (2) pengaruh gaya belajar terhadap hasil belajar geografi siswa kelas X A dan XI IPS A, (3) pengaruh antara model PBM dan gaya belajar terhadap hasil belajar geografi siswa kelas X A dan XI IPS A di MA Daarul Maarif Natar. Penelitian ini menggunakan metode survey dengan pendekatan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada pengaruh model PBM terhadap hasil belajar geografi siswa kelas X A dan XI IPS A, ada pengaruh gaya belajar terhadap hasil belajar geografi siswa kelas X A dan XI IPS A, serta ada pengaruh antara model PBM dan gaya belajar terhadap hasil belajar geografi siswa kelas X A dan XI IPS A.Kata Kunci: gaya belajar, hasil belajar geografi, dan model PBM.
Studi Tentang Keberadaan Industri Ikan Asin di Pulau Pasaran Bandar Lampung Bustomi Bustomi; Budiyono Budiyono; Edy Haryono
JPG (Jurnal Penelitian Geografi) Vol 5, No 2 (2017): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Publisher : JPG (Jurnal Penelitian Geografi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (238.767 KB)

Abstract

This research aimed to describe the existence study about the existence of industrial salted fish in the Pulau Pasaran of weight Kota Karang district east Telukbetung of Bandar Lampung city in 2016. The research used descriptive method, with population was 48 respondents. The collection of data in this research used observation, interviews, questionnaire and documentation. The analysis of the data used frequency tables as the basis for the interpretation and description of the data of the research report. The results of the research showed: (1) There were 93,75% of respondents get raw materials easily, (2) There were 77,08% of respondents get capitaleasily, (3) There were 66,67% of respondents get labor easily, (4) All respondents get transportation in land and seaeasily, (5) The numbers of salted fish production were 64,225 ton/month or in the numbers of mean are 1,33 ton/month/enterpreneur, and (6) All of respondents claimed that salted fish marketing went well and always sold out.Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tentang keberadaan industri ikan asin di Pulau Pasaran Kelurahan Kota Karang Kecamatan Telukbetung Timur Kota Bandar Lampung Tahun 2016. Penelitian menggunakan metode deskriptif, dengan populasi penelitian 48 responden. Pengumpulan data dengan teknik observasi, wawancara, kuesioner dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan tabel persentase sebagai dasar interpretasi dan deskripsi data dalam membuat laporan penelitian. Hasil penelitian menunjukkan: (1) sebanyak 93,75% responden mudah mendapatkan bahan mentah, (2)sebanyak 77,08% responden mudah mendapatkan modal, (3) sebanyak 66,67% responden mudah mendapatkan tenaga kerja, (4) seluruh responden mudah mendapatkan sarana tranportasi darat dan laut, (5) jumlah produksi ikan asin sebanyak 64,225 ton/bulan atau rata-rata sebanyak 1,33 ton/bulan/pengusaha, dan (6) seluruh responden menyatakan pemasaran ikan asin dan selalu habis terjual.Kata Kunci : bahan mentah, modal, pemasaran, produksi, sarana transportasi, tenaga kerja.
PEMETAAN SEBARAN SEKOLAH MENEGAH ATAS NEGERI DI KABUPATEN LAMPUNG TENGAH TAHUN 2013 Syaiful Asrori; Edy Haryono; Dedy Miswar
JPG (Jurnal Penelitian Geografi) Vol 2, No 6 (2014): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Publisher : JPG (Jurnal Penelitian Geografi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (584.104 KB)

Abstract

This research investigated about : (1)The distribution pattern of SMAN, the average distance between SMAN and residences,the accessibility of SMAN in Lampung Tengah District. This research applied survey research method. The subjects of this research were 22 SMAN. The objects of this research were location, distribution, distance, and accessibility for each SMAN in Lampung Tengah District. Data collecting technique in this research were documentation and observation. Data analysis in this research employed; (1) The nearest neighbor analysis. (2) Map scale calculation. (3) Scoring and classification analysis technique. Based on results of this research, it was known that (1) The distribution pattern of SMAN in Lampung Tengah District was unequal. (2) The average distance of SMAN in Lampung Tengah District was 7,27 km which is categorized as far. (3) The distribution of SMAN location in Lampung Tengah District has an accessibility which is categorized as medium.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui; Pola sebaran SMAN, jarak rata-rata SMAN dengan pemukiman penduduk, dan aksesibilitas SMAN di Kabupaten Lampung Tengah. Penelitian ini menggunakan metode penelitian survei. Subjek penelitian ini sebanyak 22 SMAN. Objek Penelitian ini yaitu lokasi, sebaran, jarak dan aksesibilitas setiap SMAN di Kabupaten Lampung Tengah. Pengumpulan data menggunakan dokumentasi dan observasi. Analisis dalam penelitian menggunakan; (1) Analisa tetangga terdekat. (2) Perhitungan skala peta. (3) Teknik analisa klasifikasi/skoring. Kesimpulan penelitian ini diketahui (1) pola sebaran SMAN di Kabupaten Lampung Tengah tidak merata. (2) Jarak rata-rata setiap SMAN di Kabupaten Lampung Tengah dengan pemukiman penduduk diperoleh sebesar 7,27 km yang dikategorikan jauh. (3) Sebaran lokasi SMAN di Kabupaten Lampung Tengah memiliki aksesibilitas yang dikategorikan sedang.Kata kunci:pemetaan, sebaran, sekolah
Kondisi Sosial Ekonomi Keluarga Buruh Pemecah Batu Desa Tambahrejo Pringsewu Iza Dewi Kartini; Edy Haryono; Dedy Miswar
JPG (Jurnal Penelitian Geografi) Vol 6, No 3 (2018): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Publisher : JPG (Jurnal Penelitian Geografi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (892.926 KB)

Abstract

This study was aimed to examine the socio-economic conditions of families of stone breaker in Tambahrejo Village. The method of this research was descriptive with population of 68 people. The data collection techniques were questionnaire and documentation. After collecting the data, the researcher  analyzed the data by spatial or spatial approach. The results of this study indicate that: (1) 64.70% of respondents had hours of working ≥ 40 hours / week with rest 40 hours / week (2) 14.71% of respondents had income ≥ other UMP UMP. (3) 41.17% of respondents had dependents of family members ≥ 5 people had more than 5 people. (4) 1,36% of respondents stated to live in abundance with the expenditure of rice 481-960 Kg/year and the rest declared almost poor and poor. (5) A total of 5.28% of respondent's children are able to continue to Unversity from the total number of respondent's children.Penelitian ini mengkaji tentang kondisi sosial dan ekonomi buruh pemecah batu di Desa Tambahrejo Pringsewu. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan jumlah populasi 68 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu kuesioner dan dokumentasi. Data yang terkumpul kemudian dianalisis dalam pendekatan spasial atau keruangan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) sebanyak 64,70 % responden memiliki jam kerja ≥ 40 jam/minggu. (2) Ada 14,71 % responden memiliki pendapatan ≥ UMP. (3) Ada 41,17% responden memiliki tanggungan keluarga ≥ 5 orang. (4) Ada 1,36% responden dikatakan berkehidupan cukup dengan pengeluaran beras 481-960 Kg/Tahun dan sisanya dinyatakan nyaris miskin dan miskin. (5) Ada 5,28% anak responden mampu yang melanjutkan ke Perguruan Tinggi.Kata Kunci: buruh, keadaan sosial ekonomi, pemecah batu
DESKRIPSI KEPALA KELUARGA YANG MENIKAHKAN ANAK WANITANYA PADA USIA MUDA Inggrit Artiana Devi; Buchori Asyik; Edy Haryono
JPG (Jurnal Penelitian Geografi) Vol 1, No 4 (2013): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Publisher : JPG (Jurnal Penelitian Geografi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (137.8 KB)

Abstract

This study aimed to describe the marriage of young women in the Mataram Udik villageBandar Mataram District Centre Lampung regency year 2012, with mainly focused of studyon the level of income, level of education, and views of life. This study used descriptiveresearch method, the object of this study was the head of the family that her daughtermarried off at a young age. The data collectives through observation, interviews,questionnaires and documentation. Data analyzes is using the percentage table as basicinterpretation and described as a research report. The results of this study show that: (1)Income of the head of families who marry off their daughter at the young age was low(≤ Rp 982.000,-) caused young age marriage. (2) The education level families who marryoff their daughter at a young age was low (SD dan SMP). (3) Views of life the head offamilies who marry off their daughter at a young age are: (a) their daughter had little desireto continued their school. (b) parents had opinion that through young age marriage so theycan decrease their daughters’ financial burden. (c) there was custom among people whothink that girls who not married yet until twenty called old maid.Key words: early marriage, parents, income, education, view of life
Kajian Wanita PUS Akseptor MKJP yang Tidak Mewujudkan Norma Keluarga Kecil (NKK) Raudatul Jannah; nani suwarni; Edy Haryono
JPG (Jurnal Penelitian Geografi) Vol 5, No 6 (2017): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Publisher : JPG (Jurnal Penelitian Geografi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (222.661 KB)

Abstract

This research aimed to reviewed women of childbearing age of Long Term Contraception Method acceptors who do not realized Small Family Norms in Kelapa Tiga Permai sub-district. This research used descriptive qualitative method. Population in this research were 34 women of childbearing age of LTCM acceptors who had more than two children. Sample of this research were 7 women of childbearing age of LTCM acceptor who had more than two children, the sample was obtained by purposive sampling technique. Data was collected used observation, interviewing, questionnaire, and documentation. Data analysis with percentage tables as the basic of analytic description. Result of the research showed that the factors causing non-existence of Small Family Norms on women of childbearing age of LTCM acceptors : (1) because women of childbearing age started using LTCM after having many children (2) because the seven women of childbearing age of LTCM acceptors have a view to the value of children in having children in the family.Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji wanita pasangan usia subur (PUS) akseptor MKJP yang tidak mewujudkan Norma Keluarga Kecil, titik tekan kajiannya pada faktor-faktor penyebab tidak terwujudnya Norma Keluarga Kecil pada wanita PUS akseptor MKJP di Kelurahan Kelapa Tiga Permai.Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Populasi penelitian ini adalah 34 wanita PUS akseptor MKJP yang memiliki anak lebih dari dua. Diambil sampel sebanyak 7 wanita PUS secara purposive sampling. Pengumpulan data dengan teknik observasi, wawancara, kuisioneir, dan dokumentasi. Analisis data dengan tabel persentase sebagai dasar deskripsi analitik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor penyebab tidak terwujudnya NKK pada wanita PUS akseptor MKJP: (1) karena penggunaan MKJP baru dilakukan setelah memiliki anak banyak (2) karena ke tujuh wanita PUS akseptor MKJP memiliki pandangan terhadap value of children dalam memiliki anak dalam keluarga.Kata kunci:jumlah anak, mkjp, norma keluarga kecil, wanita pus
FUNGSI TAMAN KOTA METRO SEBAGAI RUANG TERBUKA PUBLIK Ova Andrahan; Yarmaidi Yarmaidi; Edy Haryono
JPG (Jurnal Penelitian Geografi) Vol 2, No 3 (2014): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Publisher : JPG (Jurnal Penelitian Geografi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (959.318 KB)

Abstract

This research was aimed at finding the function of Metro City park as an open public area in 2012.The method used in this research was descriptive. The population of the research was Metro City visitor. The sample was taken based on the quota sampling consists of fifty respodents both men and women. The data collecting technique which was used were observation, interview and documentation. The data analysis used the table in the form ofpercentage.The result of this research showed that (1) The most  visitors Metro City Park (58%) stated that the Metro city park had socialfunction of culture, (2)The most  visitorsof Metro City Park (58%) stated that the Metro city park had aesthetic function, (3) The most  visitors of Metro City Park (66%) stated that the Metro city park had ecological function and a mostvisitors (78%) agreed that Metro city park had recreation function.Tujuan dalam penelitian ini untuk mengetahui fungsi taman Kota Metro sebagai ruang terbuka publik tahun 2012.Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah pengunjung taman Kota Metro. Sampel diambil berdasarkan quota sampling sebanyak 50 orang responden laki-laki dan perempuan. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah  analisis tabel dalam bentuk presentase. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Sebanyak 58% pengunjung Taman Kota menyatakan bahwa taman Kota Metro memiliki fungsi sosial budaya. (2) sebanyak 58%  pengunjung Taman Kota menyatakan bahwa taman Kota Metro memiliki fungsi estetika. (3) sebanyak 66 % pengunjung Taman Kota menyatakan bahwa taman Kota Metro memiliki memiliki fungsi ekologis. (4) sebanyak 78 % pengunjung Taman Kota menyatakan bahwa taman Kota Metro memiliki memiliki fungsi rekreasi.Kata Kunci: fungsi, kota, metro, taman
Analisis Pendapatan Petani Karet Yang Anaknya Tidak Melanjutkan Ke Perguruan Tinggi Susi Novela; Buchori Asyik; Edy Haryono
JPG (Jurnal Penelitian Geografi) Vol 5, No 2 (2017): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Publisher : JPG (Jurnal Penelitian Geografi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (333.643 KB)

Abstract

The purpose of this research is to examine farmers income in Bandar Sari Years 2016. This research using descriptive method. The results showed: (1) Land area average 2,04 Ha. (2) Main income per month average Rp 8.783.333 (3) Addition income average Rp 1.695.238 (4) Net income average Rp 9.772.222 (5) Total expenditure average Rp 4.538.750 (6) The income balance average Rp 5.209.583. From income analysis there are 33 farmers able to continue their children education, but do not invest their income to education due to their income invested: (a) buying rubber plantation (b) saved (c) purchasing land (d) buying jewelry (e) adding venture capital.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pendapatan petani karet di Desa Bandar Sari Tahun 2016. Metode penelitian yaitu metode deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan: (1) luas lahan rata-rata 2,04 Ha (2) pendapatan pokok rata-rata per bulan Rp 8.783.333 (3) pendapatan tambahan rata-rata Rp 1.695.238 (4) pendapatan total rata-rata Rp 9.772.222 (5) total pengeluaran rata-rata Rp 4.538.750 (6) saldo pendapatan rata-rata Rp 5.209.583. Dari analisis pendapatan 33 petani mampu melanjutkan anaknya ke perguruan tinggi, tetapi tidak menginvestasikan pendapatannya ke pendidikan dikarenakan pendapatannya diinvestasikan: (a) membeli kebun karet (b) ditabung (c) membeli tanah (d) membeli perhiasan (d) menambah modal usaha.Kata Kunci: pendapatan, pendidikan, dan petani.
Kondisi Sosial Ekonomi Petani Karet di Desa Simpang Mesuji Kecamatan Simpang Pematang Andi Susanto; I Gede Sugiyanta; Edy Haryono
JPG (Jurnal Penelitian Geografi) Vol 6, No 4 (2018): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Publisher : JPG (Jurnal Penelitian Geografi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (416.603 KB)

Abstract

This study aimed to Describe Of Social Economic Condition Of Rubber Farmers In Simpang Mesuji Village Simpang Pematang District, with the point of study on age, education, number of children, land area, production, income, and fulfillment of minimum basic needs. This research method wos descriptive, population of 213 head of family then the sample is taken as many as 15% (32 head of family). Collection data used observation, questionnaires, and documentation. Data analysis using percentage table. The results showed that: 1. Most of the rubber farmer productive age economical, 2. Most of the rubber farmer basic education, 3. Most of the rubber farmer have little children, 4. average land area of rubber farmer 1,39 ha/head of family, 5. average production of rubber latex per head of family 267,94 kg/month, 6. average income Rp1.360.502,00/month/head of family, 7. Most of the rubber farmer not worth living.Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kondisi sosial ekonomi petani karet di Desa Simpang Mesuji Kecamatan Simpang Pematang, dengan titik kajian pada umur, pendidikan, jumlah anak, luas lahan, produksi, pendapatan, dan pememenuhan kebutuhan pokok. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif, populasi sebanyak 213 KK kemudian sampel diambil sebanyak 15% (32 KK). Pengumpulan data dengan teknik observasi, kuesioner, dan dokumentasi. Analisis data menggunakan tabel persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1. Sebagian besar petani karet berusia produktif ekonomis, 2. Sebagian besar petani karet berpendidikan dasar, 3. Sebagian besar petani karet memiliki anak sedikit, 4. Rata-rata luas lahan petani karet 1,39 ha/KK, 5. Rata-rata produksi getah karet per KK 267,94 kg/bulan, 6. Rata-rata pendapatan Rp1.360.502,00 per bulan/KK, 7. sebagian besar petani karet tidak hidup layak.Kata Kunci: ekonomi, petani karet, sosial
Co-Authors Abdul Fattah Maghribie Adi Waluyo Adi Waluyo, Adi Afdila, Dila Affandi, Idris Alwiningsih, Wiwin Amalya Indah Lestari Andi Susanto Andi Susanto Andrahan, Ova Aprilia, Ayu Gita ARDIANSYAH ARDIANSYAH Ardiansyah Ardiansyah Arie Sugara Arinza Regina Syuri Asyfaniah Briliani Ayu Gita Aprilia Briliani, Asyfaniah Buchori Asyik Budiyono Budiyono Budiyono Budiyono Bustomi Bustomi Dedy Miswar Della Triandini Devi Desti Yani Devi, Inggrit Artiana Dian Novitasari Dian Novitasari Dian Utami Dian Utami, Dian Dian Utami, M.Pd. Dila Afdila Elvia, Rosi Elyus Juniwan Evi Syarifah MS Faozi, Ihwan Feby Lestari Gita Purwati Halengkara, Listumbinang Hayat Tunur Herli Andika Putra Hidayani Hidayani Hidayani, Hidayani I Gede Sugiyanta Idris Affandi Ihwan Faozi Inggrit Artiana Devi Irafitriana Sulistiawati Irma Lusi Nugraheni Iza Dewi Kartini Juniar, Riska Juniwan, Elyus Kartini, Iza Dewi Kartini, Nesy Lega Marisa Lega Marisa, Lega Lestari, Amalya Indah Lestari, Feby Maghribie, Abdul Fattah Maharani, Raisa Maryadi Budi Wiyono Mella Septiana Melya Sari Melya Sari, Melya Miftahul Janah Miftahul Janah, Miftahul Nani Suawarni Nani Suwarni Noris Subhan Novela, Susi Novi Kurnia Utami Novitasari, Dini Nur Amalia Ulfa Nur Hasanah, Ria Siti Nurlaili Nurlaili Nurlaili Nurlaili Nurmeitama Indah Wiladatika Nurviana, Vina Oktriyani Oktriyani Oktriyani, Oktriyani Ova Andrahan Pargito Pargito Peristianika Peristianika Peristianika Peristianika, Peristianika Prabawati Ningtyas Prabawati Ningtyas, Prabawati Prayudi, Masgilang Purwati, Gita Puspita, Rahma Dyan Putra, Herli Andika Putri, Tia Angelia Qibtiyah Qibtiyah Qibtiyah, Qibtiyah Rahma Dyan Puspita Raisa Maharani Ratih Meilia Sari Raudatul Jannah raudatul jannah Reni Sativa Sari Retno Wulandari Retno Wulandari Ria Siti Nur Hasanah Rini Sofiyah Rizki Wahyuni Rosi Elvia Rullita P, Tiurma Laeris Safitri, Tiara Sando, Akuin Saputra, Pandu Sari, Ratih Meilia Sari, Reni Sativa Septiana, Mella Sofiyah, Rini Sonya Hervina Okthiara Suawarni, Nani Subhan, Noris Sudarmi Sudarmi Sugara, Arie Sulistiawati, Irafitriana Sumadi Sumadi SUMADI SUMADI Susi Novela Syahda Aulia Fatmaningrum Syahda Aulia Fatmaningrum, Syahda Aulia Syaiful Asrori Syarifah MS, Evi Syuri, Arinza Regina Tia Angelia Putri Tiara Safitri Tria Yanuariska Trisnaningsih Trisnaningsih Trisnaningsih Trisnaningsih Tunur, Hayat Ulfa, Nur Amalia Umi Latifah Utami, Novi Kurnia Vina Nurviana Wahyuni, Rizki Wan Hakki Wan Hakki, Wan Wati, Widiya Widiya Wati Wiladatika, Nurmeitama Indah Wiyono, Maryadi Budi Yani, Devi Desti Yanuariska, Tria Yarmaidi Yarmaidi Zulkarnain Zulkarnain Zulkarnain Zulkarnain