Claim Missing Document
Check
Articles

Found 40 Documents
Search

PENGEMBANGAN MODUL MATEMATIKA SMP BERBASIS PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME Jazim Jazim; Rahmad Bustanul Anwar; Dwi Rahmawati
AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 5, No 2 (2016)
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (257.392 KB) | DOI: 10.24127/ajpm.v5i2.667

Abstract

The aim of this study was to develop a module of mathematics at the junior high school level class VIII. It is based on the observation of books or teaching materials used in schools is an informative and not involve students in the learning process. This study develops a mathematical module VIII Junior High School class-based constructivism. Constructivism approach chosen by reason will lead students in finding and independently formulate a mathematical concept. This type of research is the development of research (Research and Development), which is intended to develop modules Junior High School math class VIII-based constructivism. This research subject is class VIII student at Junior High School 2 Metro, Junior High School 4 Metro and Junior High School 6 Metro. When the study for two years in which the first year to implement the development of modules and the second year of implementing use of modules developed and seen the results of student learning.  Implementation of the research in the first year has been implemented which reached the stage of expert validation and testing of the small scale of the development of junior high school math module VIII class-based constructivism
Schematic Representation: How Students Creating It? Rahmad Bustanul Anwar; Dwi Rahmawati; Kristina Widjajanti
MATEMATIKA DAN PEMBELAJARAN Vol 7, No 1 (2019): MATEMATIKA DAN PEMBELAJARAN
Publisher : IAIN Ambon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1400.015 KB) | DOI: 10.33477/mp.v7i1.1042

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses terbentuknya representasi skematis murni dan representasi skematis campuran yang diciptakan oleh siswa selama menyelesaikan word problem. Jenis penelitian yang digunakan adalah kualitatif yang bersifat deskriprif. Dalam penelitian ini melibatkan 45 siswa kelas 8. Sedangkan untuk memilih subjek tidak dipilih secara acak, namun dipilih berdasarkan kemampuan siswa dalam menciptkan representasi skematik. Pengumpulan data dilakukan dengan meminta siswa untuk menyelesaikan Tugas Pemecahan Masalah secara think aload, yaitu siswa diminta untuk menyuarakan apa yang dipikirkannya. Selain itu siswa juga menuangkan pikirannya mengunakan kertas dan pensil. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa proses representasi skematis murni diciptakan siswa dengan membuat gambar skema berupa garis besar dari masalah dan dilengkapi dengan beberapa keterangan pokok yang ada dalam masalah. Sedangkan proses representasi skematis campuran diciptakan siswa dengan membuat gambar skema yang dilengkapi dengan keterangan-keterangan dan gambar nyata yang sesuai dengan situasi dalam masalah. Kedua jenis representasi skematis ini sangat efektif dalam membantu siswa dalam menyelesaikan word problem. Abstract This study aims to describe the process of formation of pure schematic representation and mixed schematic representation created by students during solving word problem. The type of research used is descriptive qualitative. In this study involving 45 students 8th grade. While to select the subject not selected at random, but selected based on the ability of students in creating schematic representation. The data collection is done by asking the students to solve the Problem-solving Tasks of think a load, ie the students are asked to voice what they think. In addition students also pour their minds using paper and pencil. The results of this study indicate that the process of pure schematic representation is created by creating schematic drawings in the form of an outline of the problem and supplemented with some basic information that exists in the problem. While the process of mixed schematic representation was created by the students by drawing schematic drawings with explanations and real images that fit the situation in the problem. Both types of schematic representation is very effective in assisting students in solving word problem.
The Development of Animation-Based Learning Media Using Construct 2 On Logic Material Fadila Meina Luppy; Rahmad Bustanul Anwar; Nego Linuhung; Rina Agustina; Dwi Rahmawati
MATEMATIKA DAN PEMBELAJARAN Vol 7, No 2 (2019): MATEMATIKA DAN PEMBELAJARAN
Publisher : IAIN Ambon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (653.44 KB) | DOI: 10.33477/mp.v7i2.1153

Abstract

Tujuan penelitian pengembangan ini adalah menghasilkan produk berupa media pembelajarn berbasis animasi menggunakan construct 2 yang “layak” digunakan sebagai media pembelajaran untuk peserta didik di SMA Negeri 1 Purbolinggo dan menghasilkan produk yang “praktis” digunakan sebagai media pembelajaran untuk peserta didik di SMA Negeri 1 Purbolinggo. Model pengembangan yang digunakan sebagai dasar penelitian ini adalah model 4D yang terdiri dari 4 tahap yaitu Define, Design, Development, Disseminate. Instrument pengumpulan data pada pengembangan ini berupa angket validasi ahli dan angket kepraktisan produk. Hasil pengembangan produk berupa media pembelajaran animasi diperoleh analisis materi 89% yang masuk dalam kategori “sangat layak” dan analisis ahli media 90% yang masuk dalam kategori “sangat layak” untuk digunakan pada saat uji coba. Selanjutnya uji coba kelompok kecil dilakukan oleh 10 peserta didik diperoleh 90% yang masuk dalam kategori “sangat praktis” digunakan pada proses pembelajaran. Berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan media pembelajaran berbasis animasi pada materi logika yang dikembangkan memenuhi kriteria layak dan praktis. Kata kunci: Pengembangan, media pembelajaran, berbasis animasi, Construct 2, logika. Abstract The purpose of this development research is to produce a product in the form of an animation-based learning media using construct 2 that is “feasible” to bw used as learning medium for students in SMA Negesi 1 Purbolinggo and to produce pruducts that are “practical” used as a learning medium for students at SMA Negeri 1 Purbolinggo. The development model used as the basid of this research is the 4D model which consists of 4 stages, namely Define, Design, Development, Disseminate. Data collection instruments in this development were expert validation questionnaire and product practicality questionnaire. The results of product development in the form of instructional media animation obtained 89% of material analysis included in the “very feasible” category and 90% of media expert analysis included in the “very feasible” category for use at the time of the trial. Furthermore, small group trials conducted by ten students obtained 90% which fall into the “very practical” ctegory used in the learning process. Based learning media on logic material that is developed it meets the feasible and practical criteria.
Pengembangan Modul Pembelajaran Matematika Materi Limit Fungsi Aljabar Berbasis Discovery Learning Disertai Nilai-Nilai Islam Fransiska Yulianto; Jazim Ahmad; Rahmad Bustanul Anwar
Absis: Mathematics Education Journal Vol 4, No 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Universitas Veteran Bangun Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32585/absis.v4i1.1960

Abstract

This study aims to produce a mathematics learning module on the material limit of algebraic functions based on Discovery Learning accompanied by valid and practical Islamic values. This study uses the ADDIE research method (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluation). The object of this research is the mathematics learning module on the material limit of algebraic functions. The subjects of this study were students in class XI MIA of state senior high school 1 South Rawajitu. This study's data collection techniques used a validation questionnaire of material experts, media experts, Islamic values experts, and student practicality test questionnaires. Based on the results of the validation carried out on the mathematics learning module on the material limit of algebraic functions based on Discovery Learning with Islamic values obtained valid and very practical results with an average percentage of validity test results of 77.8% and an average percentage of practicality test results of 84.6%.
PROFIL KESULITAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA BERDASARKAN TEORI POLYA PADA MATERI BILANGAN Hanum Hanum Maulida; Rahmad Bustanul Anwar; Swaditya Rizki; Dwi Rahmawati
JURNAL LENTERA [PENDIDIKAN PUSAT PENELITIAN LPPM UM METRO] Vol 6, No 1 (2021): June, 2021
Publisher : Lembaga Penelitian UM Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/jlpp.v6i1.1682

Abstract

PELATIHAN PEMBUATAN E-MODUL DI SMP MUHAMMADIYAH 1 SEKAMPUNG UDIK Dwi Rahmawati; Rahmad Bustanul Anwar; Arif Hidayat; Umi Hartati
SINAR SANG SURYA Vol 5, No 2 (2021): Agustus 2021
Publisher : UM Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/sss.v5i2.1647

Abstract

Wabah Covid 19 telah menyebabkan perubahan diberbagai sektor salah satunya pendidikan. Hal ini menuntut sekolah khususnya guru harus dapat mempersiapkan diri untuk melaksanakan pembelajaran secara daring. Guru harus memiliki kreativitas dalam mengembangkan dan menggunakan bahan pembelajaran berbasis ICT salah satunya adalah E-Modul. Mitra dalam kegiatan ini adalah SMP Muhammadiyah Sekampung Udik. Permasalahan yang dialami kelompok mitra adalah guru memerlukan pengetahuan dan keterampilan dalam membuat E-Modul. Tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan guru dalam membuat E-Modul. Metode dalam program ini diawali dengan pelatihan terkait pembuatan E-Modul. melalui kegiatan In House Training, selanjutnya dilakukan pendampingan dalam mengaplikasikan pengetahuan yang diperoleh guru dalam pelatihan. Peserta dalam kegiatan ini adalah seluruh guru di SMP Muhammadiyah 1 Sekampung Udik. Hasil program ini adalah mitra yaitu kelompok guru memiliki pengetahuan dan ketrampilan yang baik dalam pembuatan E-Modul serta penggunaannya dalam pembelajaran pada platform RubelMu
Pelatihan Pembuatan Hand Sanitaizer Alami Dwi Rahmawati; Rahmad Bustanul Anwar; Sudarman Sudarman; Jazim Ahmad; Yeni Rahmawati ES
SINAR SANG SURYA Vol 6, No 1 (2022): Februari 2022
Publisher : UM Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/sss.v6i1.1877

Abstract

ABSTRAK Perkembangan penyebaran COVID-19 di Indonesia semakin meluas, bahkan sampai ke Lampung Timur. Untuk mengurangi penyebaran ini diperlukan alternatif diantaranya dengan sering melakukan cuci tangan. Tujuan pengabdian kepada masyarakat ini adalah memberikan pelatihan pembuatan hand sanitaizer dengan menggunakan bahan alami yaitu daun sirih dan jeruk nipis. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini melibatkan kelompok pengajian Aisiyah Desa Siraman, Kecamatan Pekalongan, Kabupaten Lampung Timur. Dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini diperoleh peningkatan keterampilan Ibu-ibu dalam memanfaatkan bahan alami di lingkungan rumah sebagaibahan untk membuat hand sanitaizer.  Kata kunci : Hand Sanitaizer, COVID-19. ABSTRACT The development of the spread of COVID-19 in Indonesia is increasingly widespread, even to East Lampung. To reduce this spread, alternatives are needed, including frequent hand washing. The purpose of this community service is to provide training on making hand sanitizers using natural ingredients, namely betel leaf and lime. This community service activity involves the Aisiyah study group in Siraman Village, Pekalongan District, East Lampung Regency. From this community service activity, mothers' skills were obtained in utilizing natural materials in the home environment as materials for making hand sanitizers.Keywords: : Hand Sanitaizer, COVID-19.
PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS DISCOVERY LEARNING DISERTAI NILAI-NILAI ISLAM MATERI SISTEM PERSAMAAN LINIER 3 VARIABEL Cut Rahadatul Aisyi; Rahmad Bustanul Anwar; Swaditya Rizki
EMTEKA: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 1 No 1 (2020)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/emteka.v1i1.412

Abstract

Abstrak Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan bahan ajar berbasis discovery learning disertai nilai-nilai Islam pada materi sistem persamaan linear tiga variabel yang layak dan praktis digunakan oleh siswa. Jenis penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D) dan mengadaptasi model Tessmer. Langkah- langkah penggunaan model Tessmer yaitu: sefl evaluation, expert review and one to one, small group dan field test. Berdasarkan hasil validasi dengan persentase ahli materi 80% dikategorikan valid, ahli desain 88.7% dikategorikan sangat valid, dan ahli nilai Islam 98% dikategorikan valid, dan rata-rata penilaian validator adalah 88.9% dengan kategori sangat valid. Sedangkan dari hasil uji kelompok kecil diperoleh rata-rata angket respon yang diberikan oleh 5 orang siswa sebesar 75.6% dikategorikan praktis dan uji coba pemakaian diperoleh rata-rata angket respon yang diberikan oleh 10 peserta siswa sebesar 81.6% dikategorikan sangat praktis. Abstract The purpose of this study is to develop teaching materials based on discovery learning along with Islamic values ​​in the material system of three-variable linear equations that are feasible and practically used by students. The type of research used is Research and Development (R & D) and adapting the Tessmer model. Steps to use the Tessmer model are: self evaluation, expert review and one to one, small group and field test. Based on the results of the validation with the percentage of 80% material experts categorized as valid, 88.7% design experts were categorized as very valid, and 98% Islamic value experts were categorized as valid, and the average validator rating was 88.9% with very valid categories. Whereas from the results of the small group test the average response questionnaire given by 5 students was 75.6% categorized as practical and the usage test obtained an average response questionnaire given by 10 student participants at 81.6% categorized as very practical.
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING (SFE) UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA Sudarman Sudarman; Mutia Eliyati Hidayah; Rahmad Bustanul Anwar
EMTEKA: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 2 No 2 (2021)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/emteka.v2i2.984

Abstract

ABSTRAK Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan motivasi dan peningkatan hasil belajar Matematika menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Student Facilitator and Explaining pada peserta didik kelas SMP PGRI 1 Batanghari. Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan jenis penelitian tindakan kelas (PTK). Teknik pengumpulan data dalan penelitian ini menggunakan instrumen berupa kuisioner motivasi belajar peserta didik, dan soal pretest dan postest sebanyak masing-masing 4 soal essay materi Pola Bilangan. Analisis data menggunakan deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilaksanakan dalam 2 siklus, masing-masing siklus terdiri dari 2 kali pertemuan. Setiap siklus terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Hasil penelitian ini yaitu: (1) peningkatan peresentase motivasi belajar dari siklus 1 sebesar 65,21% dan meningkat menjadi 82,60% pada siklus 2 yang berarti masuk dalam kategor “baik”. (2) peningkatan presentase hasil belajar peserta didik dari pretest siklus 1 yaitu 26,1% meningkat menjadi 34.8% pada postest siklus 1 kemudian hasil pretest siklus 1 meningkat pada pretest siklus 2 yaitu 73,9% dan postest siklus 1 juga mengalami peningkatan pada postest siklus 2 yaitu 82.6% sehingga diperoleh nilai gain sebesar 0.52 dan masuk dalam kategori “sedang” yaitu 0,30 > g Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa peningkatan motivasi dan hasil belajar Matematika peserta didik kelas SMP PGRI 1 Batanghari tahun pelajaran 2020/2021 terjadi karena menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe Student Facilitator and Explaining (SFE). Kata kunci: hasil belajar; motivasi belajar; student facilitator and explaining (SFE) ABSTRACT This study aims to determine the increase in motivation and increase in learning outcomes of Mathematics using a cooperative learning model of the Student Facilitator and Explaining type in the students of SMP PGRI 1 Batanghari class. In this study using a qualitative approach, with the type of classroom action research (CAR). The data collection technique in this study used an instrument in the form of a student learning motivation questionnaire, and 4 pretest and posttest questions each on the Number Pattern material. Data analysis used descriptive quantitative. This research was carried out in 2 cycles, each cycle consisting of 2 meetings. Each cycle consists of planning, implementing, observing and reflecting. The results of this study are: (1) an increase in the percentage of learning motivation from the first cycle of 65.21% and increased to 82.60% in the second cycle which means it is in the "good" category. (2) an increase in the percentage of student learning outcomes from the pretest cycle 1 which is 26.1% increased to 34.8% in the posttest cycle 1 then the results of the pretest cycle 1 increased in the pretest cycle 2 which is 73.9% and the posttest cycle 1 also experienced an increase in the posttest Cycle 2 is 82.6% so that the gain value is 0.52 and is included in the "medium" category, which is 0.30 > g. apply the type of cooperative learning model Student Facilitator and Explaining (SFE). Keywords: learning motivation; learning outcomes; student facilitator and explaining (SFE)
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS POWERPOINT BERBANTUAN APLIKASI INSTAGRAM PADA MATERI PELUANG Trisca Dwi Ravilla; Rahmad Bustanul Anwar; Satrio Wicaksono Sudarman
EMTEKA: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 3 No 1 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/emteka.v3i1.1418

Abstract

ABSTRAK Matematika merupakan mata pelajaran pada setiap jenjang pendidikan baik di sekolah dasar hingga perguruan tinggi. Sesuai dengan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 pada Standar Isi Mata Pelajaran Matematika dinyatakan bahwa tujuan mata pelajaran matematika di sekolah yaitu agar peserta didik memiliki kemampuan memahami konsep matematika, menjelaskan keterkaitan antar konsep, dan mengaplikasikan konsep secara lugas, akurat, efisien, sehingga dapat memecahkan masalah yang meliputi kemampuan memahami masalah, merancang model matematika, menyelesaikan model dan menafsirkan solusi yang diperoleh. Penelitian ini merupakan jenis penelitian Research and Development (R&D). Pada penelitian ini yaitu menghasilkan sebuah produk berupa media pembelajaran berbasis powerpoint berbantuan aplikasi instagram pada materi peluang yang valid dan praktis. Penelitian ini menggunakan model pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Tahap implementasi tidak dilakukan, karena tujuan penelitian ini hanya sebatas menghasilkan suatu produk yang valid dan praktis untuk diimplementasikan. Kevalidan produk ditunjukkan melalui penilaian validator yang terdiri dari 2 ahli materi dan 2 ahli media. Sedangkan kepraktisan media pembelajaran ditunjukkan melalui uji coba pemakaian dengan kelompok kecil sebanyak 10 orang peserta didik. Penelitian ini memperoleh validasi ahli materi dengan rata-rata persentase sebesar 83% dan rata-rata persentase 94% dari ahli media. Dengan demikian hasil validasi dari kedua ahli memperoleh rata-rata persentase sebesar 89% dengan kriteria sangat valid. Sedangkan dari uji coba pemakaian memperoleh rata-rata persentase sebesar 85% dengan kriteria sangat praktis. Berdasarkan hasil yang didapat, dapat disimpulkan bahwa pengembangan media pembelajaran berbasis powerpoint berbantuan aplikasi instagram pada materi peluang memenuhi kriteria valid dan praktis. Kata kunci : Media pembelajaran; pengembangan; powerpoint ABSTRACT This research is a type of Research an Development (R&D) research. This research is to produce a product in the form of powerpoint based learning media assisted by the Instagram on the material of opportunities that is valid and practical. This study uses the ADDIE development model (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). The implementation phase was not carried out, because the purpose of this research was only to produce a product that was valid and practical to implement. The validity of the product is shown through the assessment of the validator consisting of 2 material experts and 2 media experts. While the practically of the learning media was demonstrated through a trial use with a small group of 10 students. The research obtained validation results from material experts with an average percentage of 83% and an average percentage of 94% from media experts. Thus, the validaton results from the two experts obtained an average of 89% with very valid criteria. Meanwhile, from the usage trial, it obtained an average percentage 85% with very practical criteria. Based on the results obtained, it can be concluded that the powerpoint based learning media assisted by the Instagram on the material of opportunities meets the valid and practical criteria. Keyword : development; learning media; powerpoint