Claim Missing Document
Check
Articles

Pengelolaan Dan Pelaksanaan Higiene Sanitasi Makanan Ditinjau Dari Aspek Penjamah Makanan (Food Handler) Di Rumah Makan Secret 7 Tomohon Goni, Jenelitha S.; Karauwan, Ferdy A.; Hariyadi, Hariyadi; Palandi, Reky R.; Tombuku, Joke L.; Lengkey, Yessie K.
Majalah INFO Sains Vol 5 No 1 (2024): April 2024
Publisher : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Kristen Indonesia Tomohon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55724/jis.v5i1.71

Abstract

Usaha pencegahan serta perlindungan makanan dari kontaminasi dan mikroorganisme penular penyakit diperlukannya upaya hygiene sanitasi makanan. Hasil survey lapangan dan pengamatan serta penelitian yang diperoleh terhadap beberapa usaha rumah makan, restoran dan café siap saji di Kota Tomohon, masih banyak yang belum melaksanakan standar layak higiene, penjamah makanan sesuai Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 1098 Tahun 2003 mengenai Persyaratan Higiene Perilaku Penjamah Makanan. Penelitian dilakukan di Rumah Makan Secret 7 Tomohon, yang akan dilaksanakan pada Bulan Mei – Juni 2023. Penelitian ini merupakan penelitian yang menggunakan survey sifatnya deskriptif terhadap bagaimana perilaku penjamah makanan, yang dilihat dari pengetahuan, sikap, tingkat pendidikan, jenis kelamin, lamanya kerja serta usia dari penjamah makanan pada RM Secret 7 Tomohon. Hasil penelitian diperoleh, pengetahuan akan penjamah makanan masih kurang sebanyak 50%. Namun sikap dan tindakan telah 100% memenuhi syarat higiene perilaku penjamah makanan berdasar pada Keputusan Menkes No. 1098 Tahun 2003.
Analisis Pengelolaan Obat Narkotika dan Psikotropika di Apotek UNO I Malalayang Pangkei, Octry M.; Mongi, Jeane; Tampa'I, Randy; Maarisit, Wilmar; Pareta, Douglas N.; Karauwan, Ferdy A.
Biofarmasetikal Tropis (The Tropical Journal of Biopharmaceutical) Vol. 7 No. 1 (2024): April 2024
Publisher : FMIPA UKIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55724/jbiofartrop.v7i1.435

Abstract

Pengelolaan obat merupakan hal yang sangat penting dilakukan di apotek. Pengelolaan obat di apotek meliputi: perencanaan, pengadaan, penerimaan, penyimpanan, pemusnahan, pengendalian, serta pencatatan dan pelaporan. Oleh karena kebutuhan akan penggunaan obat psikotropika dan narkotika di  apotek UNO I Malalayang dirasakan perlu oleh pihak apotek dalam melayani kebutuhan pasien, maka pengelolaan obat psikotropika dan narkotika perlu dikelola secara baik dan sesuai dengan regulasi yang ada. Tujuan Penelitian ini untuk menganalisis Pengelolaan Obat Narkotika dan Psikotropika di Apotek UNO I Malalayang. Penelitian ini merupakan penelitian observasional yang bersifat deskriptif. Analisis data dalam penelitian kualitatif dilakukan pada saat pengumpulan data berlangsung, dan setelah selesai pengumpulan dalam periode tertentu. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan pengelolaan obat di Apotek UNO I Malalayang belum berjalan sesuai dengan standar pelayanan kefarmasian di apotek dalam Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 73 Tahun 2016 yang telah ditetapkan. Dalam proses penyimpanan obat Narkotika dan Psikotropika masih disimpan dalam lemari khusus yang hanya memiliki 1 buah kunci yang seharusnya dilengkapi dengan 2 buah kunci yang berbeda.
Evaluasi Manajemen Penyimpanan Sediaan Vaksin Covid-19 Di Instalasi Farmasi Dinas Kesehatan Daerah Provinsi Sulawesi Utara Kalalo, Michael R. C.; Sambou, Christel N.; Maarisit, Wilmar; Karauwan, Ferdy A.
Biofarmasetikal Tropis (The Tropical Journal of Biopharmaceutical) Vol. 6 No. 2 (2023): Oktober 2023
Publisher : FMIPA UKIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55724/jbiofartrop.v6i2.436

Abstract

Vaccine management is one of the management procedures for drug management in healthcare and is critical throughout the healthcare system. This study aims to evaluate the suitability of storing the Covid-19 vaccine in the Pharmacy Installation of the Regional Health Office of Sulawesi Province. This research method is observation with descriptive method. Data collection is done retrospectively with an observation approach or data collection is done all at once. The data taken by this study was carried out using a check list. The research was conducted at the Pharmacy Installation of the Regional Health Office of North Sulawesi Province. The results of the study showed officers and training 1 indicator was appropriate and 2 indicators were not appropriate with a percentage of 33.33%, storage buildings 5 indicators were appropriate and 3 indicators were not compatible with a percentage of 55.55%, storage facilities 8 indicators were appropriate and 11 indicators not according to the percentage of 72.72%, operational storage of 7 indicators according to and 13 indicators not in accordance with the percentage of 53.84%, storage maintenance of 1 indicator according to and 13 indicators not in accordance with the percentage of 7.69%, Qualification, Calibration and Validation of 0 indicators is appropriate and 3 indicators are not in accordance with a percentage of 100%. The conclusion is that overall the percentage is not up to standard with a percentage of 72.72%.
Karakteristik Pengguna Antibiotik Tanpa Resep Dokter Di Kalangan Masyarakat Desa Buyat Kecamatan Kotabunan Kabupaten Bolaang Mongondow Timur Firmansyah, Bayu; Sambou, Christel N.; Pareta, Douglas N.; Palandi, Reky R.; Mongi, Jeane; Karauwan, Ferdy A.
Biofarmasetikal Tropis (The Tropical Journal of Biopharmaceutical) Vol. 6 No. 2 (2023): Oktober 2023
Publisher : FMIPA UKIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55724/jbiofartrop.v6i2.438

Abstract

Kemampuan antibiotik dalam mengatasi maupun mencegah penyakit infeksi menyebabkan penggunaannya mengalami peningkatan yang luar biasa belum lagi dengan penjualan yang dilakukan secara bebas di apotek, toko obat, kios atau warung membuat penggunaannya menggunakan secara tidak tepat atau tidak rasional. Penelitian ini bertujuan melihat gambaran karakteristik pengguna antibiotik tanpa resep dokter di Desa Buyat Kec. Kotabunan Kab.Boltim. Penelitian ini menggunakan desain observasional deskriptif dengan menggunakan rumus slovin untuk penarikan sampelnya dan dibatasi enam variabel (jenis kelamin, keluhan utama, sumber informasi, tempat membeli, jenis antibiotik dan lama pemakaian). Hasil penelitian menunjukan bahwa masyarakat Desa Buyat Kecamatan Kotabunan Kabupaten Bolaang Mongondow Timur dengan keluhan utama saat mengkonsumsi antibiotik terdapat 32 orang (38.55%) dengan keluhan luka ringan dan 51 orang (61.44%) dengan keluhan batuk/flu dimana 70 responden (84.3%) menggunakan antibiotik jenis amoksisilin dan 13 responden (15.6) menggunakan jenis antibiotik ampisilin. Berdasarkan sumber informasi mengenai antibiotik dan tempat membeli antibiotik didapati 83 responden (100%) mengatakan keluarga sebagai informasi utama serta warung sebagai sarana untuk mendapatkan obat antibiotik. Kemudian dilihat dari berdasarkan lama pemakaiannya semua responden 83 orang (100%) mengatakan menggunakannya kurang dari tiga hari.
Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanol Dari Tanaman P. Piloselloides Pada Citrus Microcarpa Dengan Menggunakan Metode DPPH 2,2- Diphenyl-1- Picryhydrazil dengen, Alvina maria; Maarisit, Wilmar; Tombuku, Joke L.; Karauwan, Ferdy A.; Tampa'I, Randy; Sumagando, Adolfina; Ginting, Margaretha S.
Biofarmasetikal Tropis (The Tropical Journal of Biopharmaceutical) Vol. 7 No. 1 (2024): April 2024
Publisher : FMIPA UKIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55724/jbiofartrop.v7i1.442

Abstract

Pyrrosia piloselloides, juga dikenal sebagai tanaman skala naga, telah digunakan dalam pengobatan tradisional untuk daunnya, yang mungkin memiliki efek antioksidan. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi potensi antioksidan dari ekstrak etanol  daun Pyrrosia piloselloides yang sering dikenal dengan sisik naga. Aktivitas antioksidan ekstrak etanol dari P. Tanaman piloselloides diukur menggunakan uji 2,2-Diphenyl-1-picrylhydrazyl (DPPH) pada dosis 2,5ppm, 5ppm, 7,5ppm, 10ppm, dan 12,5ppm. Analisis fitokimia digunakan untuk mengidentifikasi senyawa bioaktif yang ada di P. jaringan daun piloselloides. Metabolit sekunder seperti alkaloid, flavonoid, tanin, triterpenoid, saponin, dan fenolik diukur dalam P. daun piloselloides. Nilai IC50 untuk aktivitas antioksidan ekstrak etanol mentah P. Piloselloides Dragon Scale Leaves adalah 3,30 ppm.
Aplikasi Budidaya Itik Petelur Berbahan Pakan Lokal pada Kelompok Tani Nyiur Melambai Untu, Sonny Denny; Palandi, Reky Royke; Rumondor, Fadly Steven Jefry; Montolalu, Friska Mery; Kanter, Jabes; Karauwan, Ferdy; Korua, Sammy Rommy Novie
Servitium Smart Journal Vol 3 No 1 (2024): Servitium Smart Journal
Publisher : Universitas Klabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31154/servitium.v3i1.33

Abstract

This service aims to help the Nyiur Melambai Farmers Group in Tomohon City in increasing the productivity of laying ducks through the application of locally made feed. The main problems faced by partners are the high price of commercial feed, low knowledge in making alternative feed, and suboptimal business management. The solutions implemented include training in processing feed from local ingredients, introduction to appropriate technology, and cage renovation. The results of this activity show an increase in feed production, a reduction in feed costs, and an increase in the capacity of partners in business management. This service contributes to increasing partner income and strengthening the sustainability of the laying duck business.
Komposisi dan Struktur Hutan Mangrove di Pesisir Pantai Molas Kota Manado Provinsi Sulawesi Utara Mabel, Felikson; Tombuku, Joke L.; Untu, Sonny D.; Ginting, Margaretha S.; Karauwan, Ferdy A.; Potalangi, Nerni O.
Majalah INFO Sains Vol 6 No 1 (2025): April 2025
Publisher : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Kristen Indonesia Tomohon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55724/jis.v6i1.80

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Komposisi dan Struktur vegetasi pohon hutan mangrove di pesisir Pantai Molas Kota Manado Provinsi Sulawesi Utara dengan harapan dapat memberikan pemahaman yang lebih baik tentang ekologi mangrove di daerah pesisir pantai ini termasuk pemahaman tentang spesies mangrove yang ada, serta sebagai bahan pertimbangan bagi pemanfaatan dan pelestarian hutan mangrove di wilayah Taman Nasional Bunaken. Penelitian ini menggunakan metode Survei dan rancangan penelitian untuk pengambilan sampel pohon mangrove adalah kombinasi metode transek dan metode kuadrat. Hasil penelitian menunjukkan Komposisi vegetasi mangrove tingkat pertumbuhan pohon disusun oleh empat jenis yaitu: Avicennia marina, Sonneratia alba, Avicennia lanata dan Rhizophora apiculata. Struktur vegetasi pohon mangrove didominasi oleh Avicennia marina dengan Indeks Nilai Penting 180,39%. Tingkat Kerapatan pohon dan keanekaragaman rendah.
Activity of Caulerpa racemosa Against Helicobacter pylori Bacteria Kalangi, Jekki J. F.; Lengkey, Yessie K.; Potalangi, Nerni O.; Tulandi, Selvana S.; Palandi, Reky R.; Karauwan, Ferdy A.
Biofarmasetikal Tropis (The Tropical Journal of Biopharmaceutical) Vol. 8 No. 1 (2025): April 2025
Publisher : FMIPA UKIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55724/jbiofartrop.v8i1.498

Abstract

Sea grapes (Caulerpa racemosa) contain various secondary metabolites with bioactive compounds that function as antibacterial agents. This study aimed to evaluate the antibacterial activity of ethanol extract from sea grapes (Caulerpa racemosa) against Helicobacter pylori. The method used was the agar diffusion technique with paper discs at four different extract concentrations: 500 µg, 600 µg, 700 µg, and 800 µg per disc. Extraction was carried out through maceration using 96% ethanol as the solvent, and antibacterial activity was assessed based on the formation of inhibition zones around the discs. The results showed that all extract concentrations exhibited very strong inhibitory effects on the growth of H. pylori, with inhibition zones of 27.23 mm, 28.51 mm, 29.91 mm, and 31.51 mm, respectively. The higher the extract concentration, the larger the inhibition zone formed. Based on antibacterial activity categorization, Caulerpa racemosa extract demonstrates potential as a strong antibacterial agent against Helicobacter pylori.
Inhibitory Activity Test of Sea Grape (Caulerpa racemosa) Against Salmonella typhi Bacteria Kereh, Indri J.; Lengkey, Yessie K.; Untu, Sonny D.; Ginting, Margaretha S.; Karauwan, Ferdy A.; Tulandi, Selvana S.; Sumagando, Adolfina
Biofarmasetikal Tropis (The Tropical Journal of Biopharmaceutical) Vol. 8 No. 1 (2025): April 2025
Publisher : FMIPA UKIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55724/jbiofartrop.v8i1.500

Abstract

Salmonella typhi is the primary bacterial cause of typhoid fever, which remains a serious health concern in developing countries, including Indonesia. This study aims to evaluate the inhibitory activity of sea grape (Caulerpa racemosa) extract against Salmonella typhi. The extract was obtained through maceration and tested using the agar diffusion method with paper discs at various concentrations (100, 200, 300, and 400 µg/disc). The results showed that C. racemosa extract inhibited the growth of S. typhi with average inhibition zone diameters of 25 mm (100 µg), 27.3 mm (200 µg), 28.8 mm (300 µg), and 29.5 mm (400 µg). The negative control (distilled water) showed no antibacterial activity. Based on classification, all concentrations exhibited very strong antibacterial activity. A higher extract concentration corresponded to greater inhibitory effect. These findings suggest that C. racemosa has potential as a natural antibacterial agent against S. typhi and may be further developed for alternative typhoid treatment.
Skrining fitokimia dan uji aktivitas antiinflamasi ekstrak akar Sonneratia alba terhadap luka bakar pada tikus (Rattus norvegicus): Indonesia Mongi, Jeane; Karauwan, Ferdy A.; Tuda, Aletheia
Journal of Pharmaceutical and Sciences JPS Volume 7 Nomor 4 (2024)
Publisher : Fakultas Farmasi Universitas Tjut Nyak Dhien

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36490/journal-jps.com.v7i4.639

Abstract

Burns caused by inflammation can lead to severe and potentially fatal conditions, especially if the burn is located in a very sensitive area of the body or if the burn becomes infected. Untreated inflammation can cause very severe inflammation, which can damage cells, tissues, or organs. The roots of Sonneratia alba contain alkaloids, flavonoids, saponins, triterpenoids, and tannins that can help heal burns. The aim of this research is to determine the phytochemistry and the effects of the ethanolic extract of Sonneratia alba roots on the healing of burn wounds on rat skin. Research Method: The research uses an experimental method. The research includes the extraction stage, using 96% ethanol as a solvent in the maceration process, and the ethanol extract of S. alba roots is screened for its chemical content. Testing phase of the anti-inflammatory activity of Sonneratia alba mangrove root extract on burn wound healing. Experimental animals used were 15 Rattus norvegicus rats divided into 5 groups with different concentrations of 3 treatments, that is: the positive control group with Bioplacenton gel, the negative control group with Aquadest, the group with 15% ethanol extract of S. alba root, the group with 30% ethanol extract of S. alba root, and the group with 45% ethanol extract of S. alba root. During the observation phase, the measurement of burn healing diameter was conducted over 32 days using callipers. The research result show that the ethanol extract of Sonneratia alba roots contains alkaloids, flavonoids, saponins, tannins, triterpenoids, and phenolic compounds. The 15%, 30%, and 45% concentrations of the ethanol extract of Sonneratia alba roots have the potential to heal burns in rats. Ethanolic root extract showed an increase in healing power after the 20th day, faster than Biopalcenton gel.
Co-Authors Alter Y. Runtu Amal R. GInting Amal R. Ginting Ana Neman Andre R. Usuman Betari Malinda Tuwongena Christi Devita Laoh dengen, Alvina maria Devie R. Lumy Diana V. Hamel Douglas N. Pareta Einstein Karundeng Einstein Z. Karundeng Einstein Z. Z. S. Karundeng Etrit Sabenar Eunike Dareda Fadly Steven Jefry Rumondor Feby L. Bala Felicia T. Rawung Ferdinand Palit Friska Mery Montolalu Gideon A. R. Tiwow Ginting, Margaretha S. Goni, Jenelitha S. Grace P. Benua Hariyadi Hariyadi Hariyadi Hariyadi Hariyadi, Hariyadi Hide Devid N. Sompotan Hizkia Rifka Warokka Irma Dawi Jabes Wolter Kanter Jacky Karel Simboh Jeane Mongi John Paul Rian Julia Brigita Sumonda Junita Dompas Kalalo, Michael R. C. Kalangi, Jekki J. F. Kereh, Indri J. Korua, Sammy Rommy Novie Kristian Stefano Pinatik Lengkey, Yessie Mabel, Felikson Margaretha Ginting Meisy Permata Citra Nayoan Michaela P Pauran Mita Sindy Tumiir Monica Sarra Tamunu Nerni Potolangi Oktavianus Lumakeki Olpin Tumole Olvie S. Datu Olvie S. Datu Paat, Vlagia Indira Palandi, Reky Royke Pangkei, Octry M. Raden Mohamad Herdian Bhakti Rafen Ngama Randy Tampa'i Randy Tampa’i Renault Marsidi Rinny V. Sakul Royke R. Palandi Sambou, Christel N. Sheren J. Bermula Silvana L. Tumbel Sonia Irniati Rorong Sonny Untu Sony Larumpaa Sumagando, Adolfina Swingly Fidelik Manengkey Tabita R. S. Rongkonusa Tampa'i, Randy Tombuku, Joke Luis Tri Nugrahani I.M Kilis Tuda, Aletheia Tulandi, Selvana Stien Veronica Davis Widyaningrum Widyaningrum Wilmar Maarisit Yanti Paula Ranti Yappi Saroinsong Yappy F. Saroinsong Yohana I. C. Widodo Yulia Tresia Solosa Yuliana Polopadang Yuri Namotemo