Claim Missing Document
Check
Articles

Perwujudan Profil Pelajar Pancasila melalui Problem Based Learning pada Pembelajaran IPA di SMPN 37 Semarang Rima Handayani; Ipah Budi Minarti; Eko Retno Mulyaningrum; Endang Sularni
Journal on Education Vol 6 No 1 (2023): Journal On Education: Volume 6 Nomor 1 Tahun 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v6i1.2965

Abstract

The development of the world of education is currently leading to a student-centered learning process. The Merdeka Curriculum was developed as a curriculum framework that is more flexible, while also focusing on essential material and developing the character and competence of students. The Pancasila Student Profile is an effort to be able to lead individuals to a level of understanding, behavior, character based on Pancasila values. The strategy for developing the Pancasila Student Profile is carried out through integration in formal education activities through intracurriculars, one of which is the PBL model. Science learning is learning that has the goal of deepening understanding of a concept. This study aims to analyze the embodiment of the Pancasila Student Profile through Problem Based Learning in Science Learning at SMPN 37 Semarang. This type of research is descriptive qualitative with research subjects being students of class VII A SMP Negeri 37 Semarang. The sampling technique in this study is non-probability sampling. Data analysis in this study is a narrative analysis, with the instrument observation sheet. The results showed that the embodiment of the Pancasila Student Profile through Problem Based Learning in Science Learning at SMPN 37 Semarang can be applied well. From all aspects of the Pancasila Student Profile there is a connection with the syntax of the PBL learning model starting from giving apperceptions, discussions, presentations, to conducting evaluations. Then the Problem Based Learning learning model can realize aspects or dimensions of Pancasila Student Profiles for SMPN 37 Semarang students.
ANALISIS KESULITAN GURU BIOLOGI DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN ASESMEN PEMBELAJARAN DI SMA NEGERI SE-KECAMATAN BREBES SELAMA MASA PANDEMI Ipah Budi Minarti; Lussana Rosita Dewi; Shafira Rahma Nurhanifah
JITEK (Jurnal Ilmiah Teknosains) Vol 9, No 1/Mei (2023): JiTek
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jitek.v9i1/Mei.15379

Abstract

Penerapan pembelajaran jarak jauh atau pembelajaran secara online selama masa pandemi membuat guru tidak dapat mengimplementasikan asesmen pembelajaran dengan maksimal, akibatnya kompetensi siswa tidak terukur secara menyeluruh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesulitan apa saja yang dialami oleh guru biologi SMA Negeri di Kecamatan Brebes dalam mengimplementasikan asesmen pembelajaran selama masa pandemi. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan menyebarkan lembar kuesioner/angket dan melakukan wawancara secara terbuka kepada guru. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat lima aspek kesulitan yang dialami oleh guru. Kesulitan yang dialami oleh guru biologi dari kategori sangat tinggi sampai rendah secara berurutan yaitu kesulitan dalam perancangan instrumen asesmen pembelajaran, kesulitan dalam teknis penilaian, kesulitan dalam hal kevalidan/orisinalitas jawaban siswa, kesulitan dalam pengelolaan/manajemen waktu, dan kesulitan dalam hal teknologi/aplikasi. Berdasarkan hasil penelitian tersebut maka dapat diketahui bahwa sebagian besar guru biologi SMA Negeri di Kecamatan Brebes mengalami kesulitan dalam mengimplementasikan asesmen pembelajaran. 
PENGARUH PEMBERIAN PAKAN TAMBAHAN DAUN UBI JALAR (Ipomoea batatas) TERHADAP KADAR LEMAK ABDOMINAL DAN LEMAK DAGING PADA AYAM KAMPUNG Mochammad Wachidi Riyanto; Ipah Budi Minarti; Mei Sulistyoningsih
JITEK (Jurnal Ilmiah Teknosains) Vol 9, No 1/Mei (2023): JiTek
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jitek.v9i1/Mei.15394

Abstract

Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian pakan tambahan daun ubi jalar (Ipomoea batatas) terhadap kadar lemak abdominal dan lemak daging pada ayam kampung dan manfaat sebagai pakan tambahan. Sebanyak 200 ekor ayam kampung yang dipelihara sampai 5 bulan. Perlakuan berupa penambahan daun ubi jalar dalam pakan komersial dengan takaran yang berbeda meliputi: P0 (pakan komersial); P1 (pakan komersial + 5% daun ubi jalar); P2 (pakan komersial + 10% daun ubi jalar); P3 (pakan komersial + 15% daun ubi jalar). Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL), penelitian ini terdiri 4 perlakuan dengan 3 pengulangan. Hasil penelitian ini menunjukkan tidak berpengaruh nyata (P> 0,05) terhadap persentase lemak abdominal dan lemak daging. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penambahan daun ubi jalar pada P1 (pakan komersial + 5% daun ubi jalar) lebih optimal dalam menghasilkan persentase lemak abdominal yang lebih rendah dari persentase lemak abdominal yang diberikan daun ubi jalar pada perlakuan P2 (pakan komersial + 10% daun ubi jalar) dan P3 (pakan komersial + 15% daun ubi jalar). Persentase lemak daging paling tinggi pada P0 pada taraf 0% yang tanpa dengan tambahan daun ubi jalar, sedangkan pada perlakuan yang dengan penambahan daun ubi jalar persentase lemak daging paling tinggi penggunaan daun ubi jalar pada taraf 10% dan penggunaan daun ubi jalar 15% memiliki persentase lemak daging yang rendah.
The Effect of Combination of Coconut Water and Sugarcane Water on Freshness Duration and Solution Absorption In Cut Chrysanthemums Ipah Budi Minarti; Muhammad Anas Dzakiy; Siti - Muthoharoh
Advance Sustainable Science Engineering and Technology Vol 5, No 1 (2023): November-April
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/asset.v5i1.15435

Abstract

Indonesia has fertile natural conditions, providing great potential for developing horticultural commodities, one of which is ornamental plants. Chrysanthemum is an ornamental plant that has high economic value and is in high demand, so it must be balanced with the quality and quantity of the flower itself. Chrysanthemum flowers are very susceptible to physical damage after harvesting. The purpose of this study was to see the effect of giving a combination of coconut air and sugarcane air on freshness and absorption of cut chrysanthemum solution. This study used a completely randomized design (CRD) using 1 factor with 4 treatments with 3 replications.P0: 1 liter water (control), P1: 200 ml / l coconut water + 25 ml / l sugarcane juice + 775 ml air, P2: 400 ml / l coconut water + 35 ml / l sugarcane juice + 565 ml air P3: Coconut water 600 ml / l + 45 ml / l sugarcane juice + 355 ml air. Research data on the shelf life of hedge flowers were good and the solution was most absorbed in the P1 treatment with a combination of 200 mL / L coconut water and 25 mL / L sugarcane water with flower freshness reaching 13.3 days. and the absorbed solution was 66.67. Based on the research, it can be denied that there is an effect and interaction of coconut water and sugarcane juice on the freshness and absorption time of the cut chrysanthemum solution.
Analisis Kesiapan Guru dalam Implementasi Asesmen Autentik Pembelajaran Biologi pada Kurikulum Merdeka di SMA Negeri se-Kabupaten Kebumen Ipah Budi Minarti; Rivanna Citraning Rachmawati; Winda Aulia
Journal on Education Vol 4 No 4 (2022): Journal on Education: Volume 4 Nomor 4 Tahun 2022
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v4i4.3135

Abstract

The teacher is someone who has an important role in implementing authentic assessments and teacher readiness is one of the success factors in implementing authentic assessments. This study aims to determine teacher readiness in implementing authentic Biology learning assessments in the independent curriculum at public high schools in Kebumen Regency, as well as knowing the supporting and inhibiting factors in its implementation. The method used in this research is descriptive qualitative with data collection techniques in the form of interviews and documentation. The sampling technique used is simple random sampling. The data analysis technique used is data reduction, data presentation, and drawing conclusions. The results of the study obtained an average percentage of teacher readiness in implementing authentic Biology learning assessments in the independent curriculum at public high schools in Kebumen Regency based on PAP II, namely 82% in the "very high" category. Viewed from the aspect of cognitive readiness, attitudes and emotions, and behavior or implementation obtained from the interview results, it has a percentage of 89% in the "very high" category. This is also evidenced by the percentage of completeness of authentic assessment tools used by teachers, namely 74% in the "high" category. Supporting factors include socialization and training related to authentic assessment of the independent curriculum, supporting facilities and infrastructure, collaboration between teachers, and teacher understanding and mastery of authentic assessment of the independent curriculum. Inhibiting factors include the lack of socialization and training related to authentic assessment in the independent curriculum, the large number of students with different abilities and limited time, and the lack of teachers' ability to master IT. The readiness of teachers in implementing authentic assessments of Biology learning in the independent
IMPLEMENTASI DISCOVERY LEARNING PADA MATERI EKOSISTEM DALAM MEWUJUDKAN PROFIL PELAJAR PANCASILA Mifta Ramandhani Pujiningtyas; Ipah Budi Minarti; Sa’diyah Sa’diyah
JURNAL LENTERA [PENDIDIKAN PUSAT PENELITIAN LPPM UM METRO] Vol 8, No 1 (2023): Volume 8 Nomor 1 Juni 2023
Publisher : Lembaga Penelitian UM Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/jlpp.v8i1.2636

Abstract

Penggunaan Pengasapan dalam Pembelajaran Sistem Respirasi Bermuatan Sustainability Terhadap Hasil Belajar Kognitif dan Kemampuan Pemecahan Masalah Eny Hartadiyati W.H; ipah Budi Minarti; Sinta Nurdianawati
NUMBERS : Jurnal Pendidikan Matematika & Ilmu Pengetahuan Alam Vol. 1 No. 2 (2023): April - Juni
Publisher : CV. ADIBA AISHA AMIRA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh hasil belajar kognitif dan kemampuan pemecahan masalah siswa yang menggunakan pengasapan ikan di desa Banggi kabupaten Rembang dalam pembelajaran bermuatan sustainability sebagai sumber belajar materi sistem respirasi kelas XI. Pelaksanaan penelitian dilakukan pada semester genap tahun 2017/ 2018 dengan populasi penelitian yang digunakan yaitu kelas XI MIPA SMA Negeri 1 Lasem. Sampel yang digunakan yaitu kelas XI MIPA 3 sebagai kelas eksperimen dan kelas XI MIPA 4 sebagai kelas kontrol yang masing-masing berjumlah 30 orang. Tehnik pengambilan data yaitu menggunakan purposive sampling dan metode yang digunakan yaitu quasi eksperimental design dengan desain penelitian noequivalent control group design. Hasil analisis uji t dari posttest hasil belajar kognitif dan kemampuan pemecahan masalah kelas eksperimen dan kontrol adalah signifikan. Hal ini menunjukkan ada perbedaan signifikan antara hasil belajar kognitif dan kemampuan pemecahan masalah kelas eksperimen dan kontrol. Analisis data menunjukkan ada peningkatan hasil belajar kognitif kelas eksperimen sebesar 0,62 termasuk kategori sedang. Sedangkan peningkatan kemampuan pemecahan masalah kelas eksperimen sebesar 0,63 termasuk kategori sedang. Kesimpulannya bahwa penggunaan pengasapan ikan di desa Banggi kabupaten Rembang dalam pembelajaran sistem respirasi bermuatan sustainability berpengaruh terhadap hasil belajar kognitif dan kemampuan pemecahan masalah siswa SMA.
Analysis of the variety of learning difficulties of grade IX students in the online learning system on the material of the human reproductive system at SMP PGRI 9 Pemalang Ipah Budi Minarti; Eko Retno Mulyaningrum; Amalia Rizki Septi Utami
Cendikia : Media Jurnal Ilmiah Pendidikan Vol 13 No 5 (2023): May: Education Science
Publisher : Institute of Computer Science (IOCS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35335/cendikia.v13i5.3783

Abstract

This study aims to determine the variety of learning difficulties of class IX students in the online learning system on the human reproductive system at SMP PGRI 9 Pemalang. This type of research is descriptive research. Data collection was carried out by interviews, distribution of questionnaires or questionnaires, and written tests. The research was conducted with a sample of 120 students class IX at SMP PGRI 9 Pemalang. Based on the research results, it is known that students' learning difficulties include internal and external factors. Health is an internal factor of learning difficulties with the highest percentage of 62.23% and disability is the lowest internal factor of learning difficulties with a percentage of 55.20% while the family environment is an external factor of learning difficulties with the highest percentage of 67.80% and environment society is the external factor with the lowest learning difficulties with a percentage of 52.65%.
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PBL DALAM MENGEMBANGKAN BERPIKIR KRITIS, KEAKTIFAN, DAN HASIL BELAJAR SISWA Ipah Budi Minarti; Atip Nurwahyunani; Latifa Nur Anisa; Devanny Kurniawan Widodo; Revita Chandra Kusumaningtyas; Fahmi Dwi Septiani; Oktafia Dewi Putri; Angelica Tricia Wijaya; Steffy Amelia Savitri
NUMBERS : Jurnal Pendidikan Matematika & Ilmu Pengetahuan Alam Vol. 1 No. 3 (2023): Juli - September
Publisher : CV. ADIBA AISHA AMIRA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dalam mengembangkan kemampuan berpikir kritis, keaktifan, dan hasil belajar siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode literature review untuk menganalisis pengaruh model pembelajaran Problem Based Learning (PBL). Teknik pengumpulan data menggunakan dokumentasi, dengan menelusuri jurnal yang relevan dengan topik ini melalui Google Scholar dengan periode 10 tahun terakhir dari tahun 2013-2023. Berdasarkan hasil analisis 16 artikel bahwa didapatkan informasi; 1) Penerapan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) mampu memberikan berpengaruh tinggi dalam meningkatkan dan mengembangkan keterampilan berpikir kritis siswa; 2) model pembelajaran Problem Based Learning dapat meningkatkan keaktifan siswa sebesar 42,7% pada materi Suhu dan Kalor; 3) model PBL telah memberikan alternatif tambahan untuk pilihan model pembelajaran yang dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Kesimpulan dari penelitian ini bahwa fakta model PBL mampu mengembangkan kemampuan berpikir kritis, keaktifan, dan hasil belajar siswa.
PEMBELAJARAN IPAS MELALUI PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENGUKUR KETERAMPILAN PEMECAHAN MASALAH PESERTA DIDIK SMK NEGERI 6 SEMARANG Ipah Budi Minarti; Nur Kayati; Joko Siswanto; Novanto Eka Wahyu
Jurnal Konseling Pendidikan Islam Vol 4 No 2 (2023): Jurnal Konseling Pendidikan Islam ( In Progress)
Publisher : LP2M IAI Al Khairat Pamekasan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32806/jkpi.v4i2.338

Abstract

Salah satu keterampilan yang harus dimiliki pada abad 21 adalah keterampilan pemecahan masalah. Namun kenyataannya yang terjadi di lapangan menunjukkan bahwa keterampilan pemecahan masalah peserta didik pada pembelajaran IPAS masih rendah. Hal ini diperkuat dari data hasil observasi yang dilakukan di SMK Negeri 6 Semarang yang menunjukkan bahwa peserta didik pasif dalam pembelajaran yakni, belum berani bertanya dan mengemukakan pendapat ketika pembelajaran berlangsung. Kondisi tersebut juga tampak dari hasil nilai kognitif yang menunjukkan 45,71% peserta didik belum tuntas atau 16 dari 35 peserta didik belum memenuhi kriteria ketuntasan (KKM) sebesar 70. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keterampilan pemecahan masalah peserta didik SMK Negeri 6 Semarang pada pembelajaran IPAS melalui model Problem Based Learning. Metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Data penelitian ini diperoleh dari jawaban LKPD berbasis masalah yang dianalisis menggunakan indikator keterampilan pemecahan masalah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan pemecahan masalah pada pembelajaran IPAS peserta didik kelas X Busana 1 memiliki rata-rata 65,62 dengan ketegori baik.
Co-Authors Aftakhul Rizkyana Meilani Ainin Tusamma Salsabila Aliya Munasyifa Amalia Rizki Septi Utami Amalia, Noor Fitri Angelica Tricia Wijaya Anggi Septia Pramaista Anggita Kurniawati Ardian, Via Valenta Kafita Arneta, Chindy Atip Nurwahyunani, Atip Azizul Ghofar Candra Wicaksono, Azizul Ghofar Candra Azuhro, Vionika Bagas Prio Saputro Budiastuti Budiastuti Budiastuti, Budiastuti Danu Handrian Firdaus Devanny Kurniawan Widodo Devi Oktaviani Safitri Dewi Purichasari Diah Ayu Nurafifah Dina Alfiyana Dina Prasetyowati Dyah Ayu Widyastuti Eka Maya Putri Anggraeni Eka Nunik Suharjanti Eko Retno Mulyaningrum Eko Retno Mulyaningrum Eko Retno Mulyaningrum Endah Rita Sulistya Dewi Endang Sularni Eny Hartadiyati W.H Eny Hartadiyati W.H Eslihatul Kasanah Fahmi Dwi Septiani Fahrurozi, Muhammad Taufiq Fenny Roshayanti Fibria Kaswinarni Fibria Kaswinarni Fivi Amelia Amelia Hartadiyati WH, Eny Ilmi Maehanifa Imarotul Umamah Indah Ika Setiyaningsih Jamali Jamali Jian Tikasari Joko Siswanto Kaswinarni , Fibria Laili Fatrotul Munawaroh Laili Nur Hanifah Latifa Nur Anisa Lia Novita Sari Lissa Lissa Lissa Lissa Lussana Rosita Dewi Lussana Rossita Dewi M Anas Dzakiy M. Anas Dzakiy Maria Ulfah . Mei Sulistyoningsih -, Mei Sulistyoningsih Mifta Ramandhani Pujiningtyas Mira Esti Kusumaningrum Mochammad Wachidi Riyanto Muchamad Abdul Sakban Muhammad Amiruddin Muhammad Ilham Sagaf Muhammad Wisnu Khoriyan Mutiara Sabila Najwa Aulia Novanto Eka Wahyu Nuke Hawarizqi Nur Kayati Nur Subkhi Nurusshofaniyatil Ula Oktafia Dewi Putri Pujiningtyas, Mifta Ramandhani Radif Nur R.A Rasiman Rasiman Renita Mustika Dewi Revita Chandra Kusumaningtyas Rima Handayani Riska Ayu Nabila Risno Setiyono Rivanna Citraning R Rivanna Citraning Rachmawati, Rivanna Citraning Rivanna Citraning Rahmawati Riza Ainun Nisa Rizky Amalia Putri Robi'atul Bashoriyah Roch Mayang Mekar Rohmah, Sofia Hidayatur Sa’diyah Sa’diyah Safira Asanu Lestari Salsabilla Zahirotul Maghfiroh Sasha Amalia Sa’diyah Sa’diyah Sa’diyah, Sa’diyah Shafira Rahma Nurhanifah Shiliya Lana Nadhifah Silvi Aifiyyatul Fajriyah Sinta Nurdianawati Siskadewi, Diana Siti - Muthoharoh Siti Dzakiyatus Sholekhah Sofia Sofia Solihah, Riyadhotus Steffy Amelia Savitri Sudaryati Sudaryati Sutarso, Taat Syafina Nurussalma Via Valenta Kafita Ardian Winda Aulia