Claim Missing Document
Check
Articles

THE PEMBERIAN PILATES EXERCISE SAMA DENGAN MCKENZIE EXERCISE DALAM PENURUNAN SKOR DISABILITY INDEX PADA PENDERITA HERNIA NUKLEUS PULPOSUS DI KLINIK BALI CHIROPRACTIC DENPASAR - Yuniar; J Alex Pangkahila; Susy Purnawati
Majalah Ilmiah Fisioterapi Indonesia Vol 2 No 3 (2014): Majalah Ilmiah Fisioterapi Indonesia
Publisher : Bachelor of Physiotherapy and Physiotherapy Profession Study Program, Faculty of Medicine, Udayana University in collaboration with Indonesian Physiotherapy Association (IPA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (168.694 KB) | DOI: 10.24843/MIFI.2014.v02.i03.p03

Abstract

Nyeri punggung bawah merupakan masalah kesehatan yang umum terjadi, bahkan sering diabaikan sehingga penderita mengalami ketidakmampuan secara fungsional terhadap aktivitas sehari-hari. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pemberian Pilates Exercise dan McKenzie Exercise terhadap penurunan skor disability index pada penderita Hernia Nukleus Pulposus dan mengetahui terapi yang mana di antara Pilates Exercise dan McKenzie Execise yang lebih efektif terhadap penurunan skor disability index pada penderita Hernia Nukleus Pulposus. Penelitian ini merupakan experimental dengan rancangan randomized pre test and post test group design. Sampel penelitian ditentukan secara random sampling. Sampel dibagi menjadi dua kelompok yang masing- masing kelompok terdiri dari 13 orang. Kelompok 1 diberikan Pilates Exercise Kelompok 2 diberikan McKenzie Exercise. Penurunan skor disability index diukur dengan menggunakan Oswestry Low Back Pain Disability Index. Intervensi dilakukan selama 1 bulan, dimana subyek penelitian menjalani pilates Exercise dan McKenzie Exercise sebanyak 6 kali dengan frekuensi 2 kali seminggu. Berdasarkan uji t- berpasangan menunjukan bahwa pemberian Pilates Exercise dapat menurununkan skor disability index pada penderita Hernia Nukleus Pulposus dengan nilai p = 0,001 (p<0,05) dan McKenzie Exercise dapat menurunkan skor pada penderita Hernia Nukleus Pulposus dengan nilai p = 0,001 (p<0,05). Pada uji Independent sampel t-test diperoleh hasil skor disability index sesudah intervensi pada kedua kelompok didapatkan nilai p = 0,698 (p>0,05). Hal ini menggambarkan bahwa tidak ada perbedaan yang bermakna antara pemberian Pilates Exercise dan Mc.Kenzie Exercise terhadap penurunan skor disability index pada penderita Hernia Nukleus Pulposus.
THE PEMBERIAN DIAPHRAGMATIC BREATHING SAMA BAIK DENGAN PURSED LIP BRETHING DALAM MENINGKATKAN ARUS PUNCAK EKSPIRASI PADA PEROKOK AKTIF ANGGOTA CLUB MOTOR YAMAHA VIXION BALI DI DENPASAR Iswita Ariestianti; J Alex Pangkahila; Susy Purnawati
Majalah Ilmiah Fisioterapi Indonesia Vol 2 No 3 (2014): Majalah Ilmiah Fisioterapi Indonesia
Publisher : Bachelor of Physiotherapy and Physiotherapy Profession Study Program, Faculty of Medicine, Udayana University in collaboration with Indonesian Physiotherapy Association (IPA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (186.93 KB) | DOI: 10.24843/MIFI.2014.v02.i03.p04

Abstract

Jumlah perokok aktif di Indonesia semakin meningkat. Perokok aktif mempunyai resiko atau pemicu timbulnya keluhan subjektif saluran pernapasan dan gangguan ventilasi pada paru. Pada perokok aktif juga akan mengalami penurunan nilai rata-rata Arus Puncak Ekspirasi. Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan adanya perbedaan Arus Puncak Ekspirasi pada intervensi Pursed Lip Breathing dan intervensi Diaphragmatic Breathing. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental dengan rancangan randomized pre and post test group design. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik purposive sampling yang dibagi menjadi dua kelompok perlakuan dengan masing-masing kelompok 17 sampel secara random. Kelompok satu diberikan Pursed Lip Breathing kelompok dua diberikan Diaphragmatic Breathing. Intervensi ini dilakukan selama 2 bulan. Berdasarkan uji t-berpasangan menunjukkan bahwa pemberian Pursed Lip Breathing dapat meningkatkan Arus Puncak Ekspirasi dengan presentase peningkatan Arus Puncak Ekspirasi 47% dan nilai p = 0.001 (p<0.05) dan Dipahragmatic Breathing dapat meningkatkan Arus Puncak Ekspirasi dengan presentase peningkatan Arus Puncak Ekspirasi 58% dan nilai p = 0.001 (p<0.05). Pada uji t-tidak berpasangan terhadap Arus Puncak Ekspirasi pada kedua kelompok setelah intervensi. diperoleh hasil yang tidak bermakna dengan nilai p = 0.726, p > 0.05. Dapat disimpulkan bahwa Diaphragmatic Breathing dan Pursed Lip Breathing dalam penelitian ini memberikan efek yang sama dalam meningkatan Arus Puncak Ekspirasi pada perokok aktif.
TERAPI TESTOSTERON DAN LH (Luteinizing Hormone) MENINGKATKAN JUMLAH SEL LEYDIG MENCIT (Mus musculus) YANG MENURUN AKIBAT PAPARAN ASAP ROKOK I Gede Widhiantara; Wimpie I Pangkahila; Alex J Pangkahila
Prosiding Seminar Nasional MIPA 2012: PROSIDING SEMINAR NASIONAL MIPA UNDIKSHA 2012
Publisher : Prosiding Seminar Nasional MIPA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh asap rokok terhadap jumlah sel Leydig mencit dan terapi hormon testosteron serta LH dalam meningkatkan kembali jumlah sel Leydig yang menurun akibat paparan asap rokok.Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental dengan rancangan randomized pretest - posttest control group design. Sampel dalam penelitian ini adalah mencit jantan dewasa strain Balb-C umur 2 – 3 bulan dengan kisaran berat badan 20-25 gram, sebanyak 54 ekor mencit dibagi tiga kelompok yaitu 18 ekor mencit kelompok kontrol (asap rokok dan terapi aquadest steril), 18 ekor mencit kelompok perlakuan 1 (asap rokok dan terapi testosteron secara intramuscular) dan 18 ekor mencit kelompok perlakuan 2 (asap rokok dan terapi LH secara intramuscular). Sebelum perlakuan, 6 ekor diambil dari setiap kelompok untuk pre-test dengan pembuatan preparat mikroskopis testis dan pemeriksaan jumlah sel Leydig. Sisanya sebanyak 12 ekor dipergunakan untuk post-test 1 yang diberi perlakuan asap rokok selama 35 hari dan post-test 2 yang diberi terapi selama 30 hari.Hasil penelitian menunjukkan terjadinya penurunan jumlah sel Leydig secara bermakna (p<0,05) pada kelompok yang diberi asap rokok. Setelah diberi terapi hormon testosteron serta LH menunjukkan terjadi peningkatan jumlah sel Leydig secara bermakna dibandingkan kelompok kontrol yang diterapi dengan aquadest steril (P<0,05). Peningkatan jumlah sel Leydig pada kelompok yang diterapi dengan LH lebih tinggi dibandingkan dengan kelompok yang diterapi dengan testosterone (P<0.05). Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa paparan asap rokok dapat menurunkan jumlah sel Leydig ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh asap rokok terhadap jumlah sel Leydig mencit dan terapi hormon testosteron serta LH dalam meningkatkan kembali jumlah sel Leydig yang menurun akibat paparan asap rokok.Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental dengan rancangan randomized pretest - posttest control group design. Sampel dalam penelitian ini adalah mencit jantan dewasa strain Balb-C umur 2 – 3 bulan dengan kisaran berat badan 20-25 gram, sebanyak 54 ekor mencit dibagi tiga kelompok yaitu 18 ekor mencit kelompok kontrol (asap rokok dan terapi aquadest steril), 18 ekor mencit kelompok perlakuan 1 (asap rokok dan terapi testosteron secara intramuscular) dan 18 ekor mencit kelompok perlakuan 2 (asap rokok dan terapi LH secara intramuscular). Sebelum perlakuan, 6 ekor diambil dari setiap kelompok untuk pre-test dengan pembuatan preparat mikroskopis testis dan pemeriksaan jumlah sel Leydig. Sisanya sebanyak 12 ekor dipergunakan untuk post-test 1 yang diberi perlakuan asap rokok selama 35 hari dan post-test 2 yang diberi terapi selama 30 hari.Hasil penelitian menunjukkan terjadinya penurunan jumlah sel Leydig secara bermakna (p<0,05) pada kelompok yang diberi asap rokok. Setelah diberi terapi hormon testosteron serta LH menunjukkan terjadi peningkatan jumlah sel Leydig secara bermakna dibandingkan kelompok kontrol yang diterapi dengan aquadest steril (P<0,05). Peningkatan jumlah sel Leydig pada kelompok yang diterapi dengan LH lebih tinggi dibandingkan dengan kelompok yang diterapi dengan testosterone (P<0.05). Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa paparan asap rokok dapat menurunkan jumlah sel Leydig ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh asap rokok terhadap jumlah sel Leydig mencit dan terapi hormon testosteron serta LH dalam meningkatkan kembali jumlah sel Leydig yang menurun akibat paparan asap rokok.Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental dengan rancangan randomized pretest - posttest control group design. Sampel dalam penelitian ini adalah mencit jantan dewasa strain Balb-C umur 2 – 3 bulan dengan kisaran berat badan 20-25 gram, sebanyak 54 ekor mencit dibagi tiga kelompok yaitu 18 ekor mencit kelompok kontrol (asap rokok dan terapi aquadest steril), 18 ekor mencit kelompok perlakuan 1 (asap rokok dan terapi testosteron secara intramuscular) dan 18 ekor mencit kelompok perlakuan 2 (asap rokok dan terapi LH secara intramuscular). Sebelum perlakuan, 6 ekor diambil dari setiap kelompok untuk pre-test dengan pembuatan preparat mikroskopis testis dan pemeriksaan jumlah sel Leydig. Sisanya sebanyak 12 ekor dipergunakan untuk post-test 1 yang diberi perlakuan asap rokok selama 35 hari dan post-test 2 yang diberi terapi selama 30 hari.Hasil penelitian menunjukkan terjadinya penurunan jumlah sel Leydig secara bermakna (p<0,05) pada kelompok yang diberi asap rokok. Setelah diberi terapi hormon testosteron serta LH menunjukkan terjadi peningkatan jumlah sel Leydig secara bermakna dibandingkan kelompok kontrol yang diterapi dengan aquadest steril (P<0,05). Peningkatan jumlah sel Leydig pada kelompok yang diterapi dengan LH lebih tinggi dibandingkan dengan kelompok yang diterapi dengan testosterone (P<0.05). Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa paparan asap rokok dapat menurunkan jumlah sel Leydig mencit dan keadaan ini dapat dipulihkan dengan terapi hormon testosteron serta LH.
Ethanolic extract of black grapes (Vitis Vinifera) ameliorates overtraining-induced pancreatic β-cells and muscle damage Ferbian Milas Siswanto; Risha Catra Pradhany; Boedi Prihatini Yenniastoeti; Alex Pangkahila
Jurnal Riset Veteriner Indonesia (Journal of The Indonesian Veterinary Research) VOLUME 4 No. 2, JULY 2020
Publisher : Hasanuddin University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20956/jrvi.v4i2.9688

Abstract

Overtraining is a high-volume, high-intensity, long-duration, and high-frequency training. The heavier physical training, the more oxygen needed for metabolism. Increasing oxygen usage causes an elevation of electron leakage in mitochondria;thus,produce a higher amount of reactive oxygen species (ROS). Antioxidant inhibits oxidative damage in a target molecule. Grapes contain a lot of antioxidants, such as polyphenols and anthocyanins. The purpose of this study was to examine the effect of ethanol extract of Balinese grapes (Vitis vinifera) on β-cells and muscle damage in overtraining-induced rats. This study was a completely randomized experimental study using a posttest only control group design. Samples were 36 male albino rats (Rattus norvergicus), aged 2.5-3 months, divided randomly into two groups. The control group (P0), 18 rats, were given overtraining and placebo of 2 ml distilled water; the treatment group (P1) 18 rats, were given overtraining and 25g/kg.BW ethanol extract of Balinese grapes. The result showed the average amount of pancreatic β-cells in the P0 group was higher than the P1 group (p< 0.001). In addition, the average level of creatine kinase was also higher in the P1 group than those of the P0 group (p<0,001). It can be concluded that the administration of ethanolic extract of Balinese grapes mitigates the damage on pancreatic β-cells and muscle cells induced with overtraining.
The Administration of Cinnamon (Cinnamomum burmannii) Extract Reduced Weight and Abdominal Visceral Fat in Obese Male Wistar Strain Rats (Rattus Norvegicus) With Moderate Intensity Physical Exercise Dian Andrieany Husodo; Alex Pangkahila; IGM. Aman
IJAAM (Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine) Vol 5 No 1 (2021): Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine
Publisher : Fakultas Kedokteran Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36675/ijaam.v5i1.55

Abstract

Introduction: Obesity increases the risk of many degenerative disease. Abdominal fat is a sign that someone has great risk for metabolic syndrome. Moderate physical exercise is suggested to reduce weight and body fat percentage. Cinnamon (Cinnamomum burmannii) extract can reduce weight by the lipolysis activity in visceral adipose tissue and supress the appetite. This research aimed to prove that administration of cinnamon extract reduced weight and abdominal visceral fat in obese male wistar strain ratswith moderate intensity physical exercise. Methods: This research was a true experimental with post-test only control group design. The subjects were 36 male albino rats (Rattus norvegicus), Wistar strain, healthy, 4-5 months age, and obese (body weight of > 250 g), which divided into two groups (n= 18). The positive control group (P1) was treated with placebo (2 ml aquadest), standard food, and moderate physical exercise. The experimental group (P2) was treated with 1000 mg/kg BW/day cinnamon extract standard food, and moderate physical exercise. After 2 weeks of treatment, body weight and abdominal visceral fat mass were measured. Results: The average body weight of the P2 group was significantly lower than the P1 group (271.9±5.48 and 284.7±5.05 g respectively, p<0.001). The median abdominal visceral fat mass in the P1 group was 9.0 g, whereas the P2 group was 7.9 g (p<0.001). The median remaining food in the P1 group was 3.43 g, whereas the P2 group was 10.07 g (p<0.001). Conclusion: This study indicated that administration of cinnamon extract reduced weight and abdominal visceral fat in obese male wistar strain ratswith moderate intensity physical exercise.
The moderate physical exercise in reducing post-prandial blood glucose and increasing glut-4 protein serum on diabetic male wistar rat (Rattus norvegicus) Dian Damayanti; Alex Pangkahila; I Wayan Weta
IJAAM (Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine) Vol 5 No 2 (2021): Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine
Publisher : Fakultas Kedokteran Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36675/ijaam.v5i2.80

Abstract

Introduction: A moderate-intensity diet and exercise regimen is highly recommended as a non-pharmacological therapy, which can be used in type 2 diabetes mellitus. It can increase the GLUT-4 protein serum activity in the receptor of the muscle cell membrane. This research aimed to prove that moderate physical exercise was able to reduce post-prandial blood glucose and increase GLUT-4 protein serum on diabetic male Wistar rat (Rattus norvegicus). Methods: This research employed an experimental pre-test post-test control group design by using 26 diabetic male Wistar rats that were randomly selected. The first group without moderate exercise, the second group with moderate exercise. The measurement of post-prandial blood glucose and GLUT-4 protein serum was performed after 14 days of treatment. Results: The median of post-prandial blood glucose levels for the control group (P0) in pre-test was 177.00 mg/dl and in post-test was 168.00 mg/dl, moreover for the treatment group (P1) in pre-test was 158.00 mg/dl and in post-test was 157.00 mg/dl. Moreover, the median of GLUT-4 for the control group (P0) in pre-test was 8.97 ng/dl and in post-test was 9.34 ng/dl, and for the treatment group (P1) in pre-test was 8.44 ng/dl and in post-test was 9.38 ng/dl. The results of the analysis in both groups showed that there was no significant difference between the control group and the treatment group. Conclusion: It can be concluded that moderate physical training did not significantly reduce post-prandial blood glucose, and did not significantly increase GLUT-4 serum on diabetic male Wistar rat.
Excessive physical activity increased leucocyte and decreased Endorphin levels in male wistar rats (Rattus norvegicus) Periskila Abigail; Wimpie Pangkahila; Alex Pangkahila
IJAAM (Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine) Vol 5 No 1 (2021): Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine
Publisher : Fakultas Kedokteran Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36675/ijaam.v5i1.61

Abstract

Background: Excessive physical activity triggers hormonal imbalances, one of which is beta endorphin and lead to increasing leukocytes as a response to the inflammation. The purpose of this study was to prove that excessive physical activity increased leucocyte and decreased endorphin levels in male Wistar rats (Rattus norvegicus). Methods: This study was an experimental study with randomized pretest-posttest group design. The research subjects were male rats (Rattus norvegicus), Wistar strain, aged 8-10 weeks with a body weight of 150-200 grams and healthy. A total of 14 rats were randomly divided into two groups. The first group was treated with balanced physical activity (P1), the second group was treated with excessive physical activity (P2). On day 8 and day 28, leukocytes were examined using whole blood method and beta endorphin were examined using ELISA. Results: The results showed that in the group P1, both leukocyte levels (from 14.0±2.73x103/µL to 17.1±5.07x103/µL, p= 0.170) and beta endorphin levels (from 176±30.2 to 161±11.1 ng/mL, p= 0.110) remained stable. Whereas, the P2 group experienced leukocyte reduction (from 12.3±2.19x103/µL to 23.7±2.92x103/µL, p <0.001) and decreased beta endorphin levels (from 212±46.0 ng/mL to 55.3±8.05 ng/mL, p <0.001). Conclusion: This study suggesting that excessive physical activity increased leucocyte and decreased endorphin levels in male Wistar rats (Rattus norvegicus).
Pemberian Krim Ekstrak Teh Hijau (Camellia sinensis) Dapat Mencegah Penurunan Jumlah Kolagen Dermis dan Peningkatan Kadar Matriks Metalloproteinase-1 pada Mencit Balb -C Yang Dipapar Sinar Ultraviolet B Heny Widiyowati S; Wimpie I Pangkahila; A.A.G.P. Wiraguna; J Alex Pangkahila; I Nyoman Adiputra; IGM. Aman
IJAAM (Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine) Vol 1 No 1 (2017): Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine
Publisher : Fakultas Kedokteran Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (685.285 KB)

Abstract

Ekstrak Teh Hijau mengandung polifenol utama dalam daun teh, yaitu katekin yang terdiri dari Epigallocathecin 3-gallate (EGCG), epigallocathecin (EGC), epicathecingallate (ECG) , epicatechin (EC), gallocathecin (GC). Diantara keempat komponen tersebut EGCG (Epigallocathecin Gallate) merupakan komponen yang paling potensial. Polifenol teh hijau memiliki efek peredaman terhadap ROS (Radical Oxidative Superoxide), sehingga dapat mencegah kerusakan kulit akibat dari sinar UV-B. Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan pemberian krim ekstrak teh hijau 70% dapat mencegah penurunan jumlah kolagen dermis dan peningkatan ekspresi matriks metalloproteinase-1 pada mencit BALB-C. yang dipapar sinar ultraviolet-B.Penelitian ini adalah penelitian eksperimental laboratorium, menggunakan rancangan the randomized post-test only control group. Sebanyak 30 ekor mencit balb/c yang digunakan pada penelitian ini dibagi menjadi 3 kelompok yang masing-masing terdiri dari 10 ekor mencit. Kelompok Kontrol (O) tidak diolesi apapun, Kelompok 1 diolesi bahan dasar krim (Kelompok Perlakuan 1), dan Kelompok 2 diolesi krim ekstrak teh hijau 70% (Kelompok Perlakuan 2). Semua Kelompok Perlakuan diberikan paparan sinar UVB dengan dosis total 840 mJ/cm2 selama 4 minggu, kemudian dilakukan biopsi untuk permeriksaan jumlah kolagen dan ekspresi MMP-1. Data dianalisis menggunakan one way Anova untuk mengetahui adanya perbedaan signifikan pada ketiga kelompok perlakuan kemudian dilanjutkan uji post hoc dengan menggunakan tes LSD (Least Significance Difference) untuk mengetahui beda nyata terkecil pada taraf kemaknaan <0,05. Hasil penelitian menunjukkan terjadinya penurunan yang lebih rerata kolagen yang bermakna pada Kelompok Kontrol (47,83%) dan Kelompok Perlakuan 1 (50,73%) setelah diberikan paparan sinar UV-B dibandingkan dengan rerata kolagen pada Kelompok Perlakuan 2 (67,59%). Hasil rerata ekspresi MMP-1 terjadinya peningkatan pada rerata kontrol (66,76%) dan rerata Kelompok Perlakuan 1 (74,46%) dibandingkan rerata ekspresi MMP-1 Kelompok Perlakuan 2 (39,31%). Melalui uji post hoc tidak ada perbedaan hasil dari Kontrol dan Kelompok Perlakuan 1 baik pada jumlah kolagen dan ekspresi MMP-1 (P>0,05).Simpulan penelitian ini adalah krim ekstrak teh hijau 70% dapat mencegah penurunan jumlah kolagen dermis dan peningkatan ekspresi MMP-1 pada mencit Balb/C yang diberi paparan UV-B.
Administration of Creatine Monohydrate® increased the estrogen levels but have no effect on testosterone levels in male albino rats (rattus norvegicus) with moderate physical activity Ursula Sulistiani; Wimpie Pangkahila; Alex Pangkahila
IJAAM (Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine) Vol 3 No 2 (2019): Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine
Publisher : Fakultas Kedokteran Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (187.79 KB) | DOI: 10.36675/ijaam.v3i2.46

Abstract

Background: Our laboratory assessment indicated that the Creatine Monohydrate® supplement contains phytoestrogen and phytoprogesteron. This study was aimed to prove that the administration of Creatine Monohydrate® supplement could increase the estrogen levels and decrease testosterone levels in male albino rats (Rattus norvegicus) with moderate physical activity given. Methods: A true experimental with pre-test and post-test randomized control study was conducted using 14 albino male rats. The samples were divided into two groups; the control groups (P0) that received aquadest and moderate physical activity, and treatment group (P1) that received 0.4 mg Creatine Monohydrate® supplement twice a day and moderate physical activity given. Moderate physical activity (swimming) was given five times a week for 14 days. Estrogen and testosterone level were assessed before and after treatment was given. Results: Before the treatment, the estrogen and testosterone levels between P0 group and P1 group were comparable. Post-test results showed a significant different in estrogen levels between the P0 and P1 group (23.17±2.86 and 27.82±3.06 ng/ml respectively; p<0.05) as well as testosterone levels (18.15±2.95 and 21.69±2.14 ng/ml respectively; p<0.05) after 14 days of treatment. A paired analysis showed an elevating of estrogen levels but no effect on testosterone levels in P1 group that treated with Creatine Monohydrate® Conclusion: This study indicated that the administration of Creatine Monohydrate® increased the estrogen levels but have no effect on testosterone levels in male albino rats (Rattus norvegicus) with moderate physical activity.
Administration of Binahong (Cordifolia (Ten) Steenis Anredera) Leaves Extracts Reduced Body Weight and Visceral Abdominal Fat Mass in Obese Male Rats (Rattus norvegicus) With Moderate Physical Exercise Valentine Retny Shiajanto; Alex Pangkahila; I Gusti Made Aman
IJAAM (Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine) Vol 5 No 1 (2021): Indonesian Journal of Anti-Aging Medicine
Publisher : Fakultas Kedokteran Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36675/ijaam.v5i1.57

Abstract

Introduction: Overweight and obesity are abnormal conditions characterized by excessive fat accumulation in adipose tissue, to the extent that health is impaired. It is associated with a greater risk of various metabolic diseases. Binahong (Cordifolia (Ten) Steenis Anredera) leaves extract is known to contain flavonoids, saponins, and tannins that have an effect on weight loss and a decrease abdominal fat mass. This study aims to prove that the administration of binahong leaves extracts reduces body weight and visceral abdominal fat mass in obese male rats (rattus norvegicus) with moderate physical exercise. Methods: This research was a true experimental study with the post-test only control group design. The research subjects were 36 male rats divided equally into 2 groups, (18 rats each). The positive control group (P1) were treated with moderate physical exercise (20 min of swimming/day for 2 weeks) and oral aquadest (placebo) for 2 weeks, while the treatment group (P2) were treated with moderate physical exercise (20 min of swimming/day for 2 weeks) and oral binahong leaves extract of 400 mg/kg bW once a day for 2 weeks. Body weight and abdominal visceral fat mass were measured after 2 weeks of treatment. The daily remaining feed was observed to observe the food intake. Results: The results showed that the average body weight of P1 group was 288.6±6.11 g, whereas the P2 group was 272±6.48 g (p<0.001). The abdominal visceral fat mass in the P1 group was 9.24±0.48 g, while in the P2 group was 7.43±0.58 g (p<0.001). The median remaining feed in group P1 was 3 g, while in the P2 group was 9.54 g (p<0.001). Conclusion: Together, the results of this study suggested that binahong leaves extracts reduced body weight and visceral abdominal fat mass in obese male rats (rattus norvegicus) with moderate physical exercise.
Co-Authors - Yuniar ., Zenitalia A Bagiada A.A.G.P. Wiraguna adiartha g Adiputra, IN. Adiputra, LMI. Sri Handari Adiputra, LMIS. Handari Adnyana Manuaba Agus Eka Darwinata AL UM ANISWATUN KHASANAH Alprodit Galatang Anak Agung Gede Sugianthara and I. B. Putra-Manuaba Ariati, N.N. Bagus Komang Satriyasa Bambang Widayanto Benediktus Nahak Boedi Prihatini Yenniastoeti Catarina Budi P Chandra, Aji B. Christine Icasia Cornalius O. Lenati D A inten Delly Dahlia Dian Andrieany Husodo Dian Damayanti Dianika Putri Puspitasari Edelweishia, Melissa Eko Wibowo Emiliana Mariyah F. W Wagey Fatqur Rochman Ferbian M. Siswanto, Ferbian M. Ferbian Milas Siswanto Gimbar Adiputra Griadi, IP. Adiartha Hapy Ardiaviandaru Siamy HARA, MARIA KARERI Hening Laswati Heny Widiyowati S I Dewa Ayu Inten Dwi Primayanti I Dewa Putu Sutjana I Gede Widhiantara I Gede Widjanegara I Gusti M. Aman I Gusti Made Aman I Gusti Ngurah Nala I Ketut Suada I Made Ady Wirawan I Made Bakta I Made Jawi I Made Krisna Dinata I MADE MULIARTA . I Nengah Sandi I Nyoman Adi Putra I Nyoman Adiputra I Nyoman Arsana I Nyoman Mangku Karmaya I Nyoman Nuada I Putu Adiartha Griadhi I Putu Agus Budi Sudarsana I Putu Gede Adiatmika I Wayan Rasmen Adikusuma I Wayan Sugianta I Wayan Suryawan I Wayan Weta I.B. Adnyana Manuaba I.G.P Surya Ida Bagus Ngurah Ida Sri Iswari IKW. Suryawan Imam Subadi, Imam IN. Adiputra indah adiputra Indah Pramita Indra Lesmana IP. Adiartha Griadi Irtanto, Okky Iswita Ariestianti Jasmine Kartiko Pertiwi K tirtayasa Kadek Tresna Adhi Ketut Tirtayasa Klaudius H. M. Meti Komang Ayu Tri Widhiyanti La Ode Muhammad Gustrin Syah Leandra Erdina Usmany LMI. Sri Handari Adiputra LMIS. Handari Adiputra Luh Made Indah Luh Made Indah Sri Handari Adiputra Luh Putu Ratna Sundari M Sarapung M. Ali Imron M. Irfan Made Oka Negara Mangestuti Agil Manuaba, I.B.P MB. Redy Utama Meisy Andriana, Meisy Moh Ali Imron Mohammad Syahroni Muh Irfan Muh. Ali Imron Muh. Irfan Muh. Irfan Muhammad Irfan Muhammad Irfan Muhammad Irfan Mutiah Munawarah N. Adiputra N. Adiputra N. Sandi, N. Ni Ketut Dewita Putri Ni Komang Ayu Juni Antari Ni Nyoman Ayu Dewi Ni Nyoman Ayu Dewi Ni Nyoman Ayu Dewi Ni Putu Widarini Ni Putu Widya Astuti Ni Wayan Tianing Nurmalia Fitria Ningrum NW. Tianing Nyoman Suarjana Oktovianus Fufu Oktovianus Fufu Pamella Haryanto Pangkahila, Evangelista Maria Patricia Maria Kurniawati Periskila Abigail Prof. Dr. I Nyoman MS SH. Sirtha Putri Mariani, Putri R. A.T. Kuswardhani Regina Sesilia Noy Retno Widyowati Risha Catra Pradhany Rita Maria Rolles Palilingan Romy Kamaluddin Ronald Suryaprawira S. Indra Lesmana S. Indra Lesmana S. Indra Lesmana Santi Bery Hastuti Sugijanto - Sugijanto - Suryawan, IKW. Susy Purnawati Sutajaya, I.M. Syahmirza Indra Lesmana Tarnajaya, Karnia Taufan Hendra Wirawan Tianing, NW. Tirtayasa, K. Ursula Sulistiani Utama, MB. Redy Valentine Retny Shiajanto Weta, IW. Widianti, I Gusti Ayu Wijaya Surya, I Gede Ngurah Harry Wimpie I Pangkahila Wirawan, IMA. Yoselyn Gunawan Yuliana Ratmawati