Claim Missing Document
Check
Articles

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) DAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) DENGAN MEDIA KARTU SOAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI KELAS XI SMK X TAHUN 2017/2018 Fatria, Syara Aulia Ibi; Santoso, Sigit; Octoria, Dini
Tata Arta : Jurnal Pendidikan Akuntansi Vol 3, No 2 (2017): Jurnal Pendidikan Akuntansi
Publisher : FKIP Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1034.477 KB)

Abstract

ABSTRACTThe pursose of this research is to determine whether there is a difference implementation effect of cooperative learning method type of Numbered Heads Together (NHT) and Student Teams-Achievement Divisions (STAD) using question card media on students’ accounting learning achievement. The research method used is Quasi Experimental Research. The population in this research are the students of class XI Accounting SMK X academic year 2017/2018, which amounted to 92 students. The samples are taken from the entire population, which consisted of 30 students of experimental group I and 32 students of experimental group II, they are taken with cluster sampling technique. The technique of data collecting was done by using documentation and test method. The result of data analysis shows that there is a difference implementation effect in cooperative learning method type Numbered Heads Together (NHT) and Student Teams-Achievement Divisions (STAD) by using question card media on students’ accounting learning achievement. The result of t-test shows that the probability equal to 0,030 (<0,05), so it can be said that there is a difference on effect between implementing cooperative learning method type NHT and STAD using question card towards students’ accounting learning achievement.Keywords: Cooperative Learning, Question Card Media, Learning AchievementABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan pengaruh penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Heads Together (NHT) dan Student Teams-Achievement Divisions (STAD) dengan media kartu soal terhadap prestasi belajar akuntansi siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen semu (Quasi Experimental Research). Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI Akuntansi SMK X tahun ajaran 2017/2018 yang berjumlah 92 siswa. Sampel diambil dari seluruh populasi yaitu terdiri dari 30 siswa kelompok eksperimen I dan 32 siswa kelompok eksperimen II yang diambil dengan teknik cluster sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik dokumentasi dan metode tes. Hasil analisis data menunjukkan bahwa ada perbedaan pengaruh penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Heads Together (NHT) dan Student Teams-Achievement Divisions (STAD) dengan media kartu soal terhadap prestasi belajar akuntansi siswa. Hasil uji-t menunjukkan probabilitas sebesar 0,030 (<0,05) sehingga dapat dikatakan bahwa terdapat perbedaan pengaruh antara penerapan model pembelajaran kooperatif tipe NHT dan STAD dengan media kartu soal terhadap prestasi belajar akuntansi.Kata Kunci: Pembelajaran Kooperatif, Media Kartu Soal, Prestasi Belajar
PENGARUH PRESTASI BELAJAR DAN PERSEPSI MAHASISWA TENTANG KESEJAHTERAAN GURU TERHADAP MINAT MENJADI GURU PADA MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN AKUNTANSI FKIP UNS Santoso, Sigit; Octoria, Dini; -, Diyantini
Tata Arta : Jurnal Pendidikan Akuntansi Vol 2, No 2 (2016): Jurnal Pendidikan Akuntansi
Publisher : FKIP Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (417.317 KB)

Abstract

ABSTRACTThis research has purpose for knowing 1) the effect of learning achievement on the interest becoming a teacher of the students of Accounting Education Department of the FKIP UNS; 2) the effect of student’s perception about teachers prosperity on the interest becoming a teacher of the students of Accounting Education Department of the FKIP UNS; and 3) the interaction effect of learning achievement and student’s perception about teachers prosperity on the interest becoming a teacher of the students of Accounting Education Department of the FKIP UNS. This research uses qualitative descriptive method with ex post facto nature. The population in this research is all of the students of Accounting Education Department of the FKIP UNS period 2013 and 2014. The technique of sample interpretation that is used is purposive sampling. The technique of collecting data that is used are questionnaire and documentation. The technique of data analysis that is used are simple regression analysis, multiple regression analysis and contribution effective, meanwhile requirement test with normality test and linearity test. The result of the research the conclusions are (1) There is a positive and significant effect of learning achievement on the interest becoming a teacher of the students of Accounting Education Department of the FKIP UNS; (2) There is a positive and significant effect of students perception about teachers prosperity on the interest becoming a teacher of the students of Accounting Education Department of the FKIP UNS; and (3) There is a interaction positive and significant effect of learning achievement and students perception about teachers prosperity on the interest becoming a teacher of the students of Accounting Education Department of the FKIP UNS.Keywords: Learning Achievement, Students Perception about Teachers Prosperity, Interest Becoming a Teacher ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh prestasi belajar terhadap minat menjadi guru pada mahasiswa Prodi Pendidikan Akuntansi FKIP UNS; (2) pengaruh persepsi mahasiswa tentang kesejahteraan guru terhadap minat menjadi guru pada mahasiswa Prodi Pendidikan Akuntansi FKIP UNS; dan (3) interaksi pengaruh prestasi belajar dan persepsi mahasiswa tentang kesejahteraan guru terhadap minat menjadi guru pada mahasiswa Prodi Pendidikan Akuntansi FKIP UNS. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif yang bersifat ex post facto. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi FKIP UNS angkatan 2013 dan angkatan 2014. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive random sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan angket dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan regresi sederhana, regresi berganda dan sumbang efektif, sedangkan uji persyaratan dengan uji normalitas dan uji linieritas menggunakan. Hasil penelitian disimpulkan: (1) Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan prestasi belajar terhadap minat menjadi guru pada mahasiswa Prodi Pendidikan Akuntansi FKIP UNS; (2) Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan persepsi mahasiswa tentang kesejahteraan guru terhadap minat menjadi guru pada pada mahasiswa Prodi Pendidikan Akuntansi FKIP UNS; dan (3) Terdapat interaksi pengaruh yang positif dan signifikan prestasi belajar dan persepsi mahasiswa tentang kesejahteraan guru terhadap minat menjadi guru pada mahasiswa Prodi Pendidikan Akuntansi FKIP UNS.Kata Kunci : Prestasi Belajar, Persepsi Mahasiswa tentang Kesejahteraan Guru, Minat Menjadi Guru
UPAYA MENINGKATKAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN BLENDED LEARNING BERBANTUAN QUIPPER SCHOOL Mayasari, Finda; Santoso, Sigit; Octoria, Dini
Tata Arta : Jurnal Pendidikan Akuntansi Vol 2, No 3 (2016): Jurnal Pendidikan Akuntansi
Publisher : FKIP Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1101.459 KB)

Abstract

ABSTRACTThe objective of this research is to improve the learning autonomy through the application of quipper school-assisted blended learning. This research used the classroom action research was carried out in 2 cycles. This research subject was student class X Accountancy 1 of Vocational High School in Surakarta that consist of 33 students. The object of this research was quipper school-assisted blended learning and learning autonomy.The data of research were collected through observation, in-depth interview, questionnaire, field note, and documentation. The instrument was validated by using the content validity and the data were validated by using the triangulation method. The data were then analyzed by using the descriptive qualitative and quantitative method. The application of the quipper school-assisted blended learning can improve the learning autonomy of the students of Vocational High School in Surakarta as indicated by: (1) based on the observation analysis in Cycle I, the average percentage of the learning autonomy was 64.09% (moderate category) and then it became 82.88% (high category); and (2) based on the result of the questionnaire analysis in Cycle I, the average percentage of the learning autonomy was 69.29% (high category) and then it became 82.98% (high category). Quipper school-assisted blended learning proved to be an alternative learning model that can be applied to improve the learning autonomy.Keywords: Blended learning, learning autonomy, quipper school.ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemandirian belajar siswa melalui penerapan model blended learning berbantuan quipper school. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan sebanyak dua siklus. Subjek penelitian adalah siswa kelas X Akuntansi 3 salah satu SMK di Surakarta yang berjumlah 33 siswa. Objek penelitian adalah blended learning berbantuan quipper school dan kemandirian belajar. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara, angket, catatan lapangan, dan dokumentasi. Pengujian validitas instrumen dilakukan menggunakan validitas isi dan pengujian validitas data menggunakan teknik triangulasi. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan blended learning berbantuan quipper school dapat meningkatkan kemandirian belajar siswa salah satu SMK di Surakarta yang dibuktikan: (1) berdasarkan hasil analisis observasi pada siklus I persentase rata-rata kemandirian belajar sebesar 64,09% (kategori cukup) yang kemudian mengalami peningkatan pada siklus II menjadi sebesar 82,88% (kategori tinggi); dan (2) berdasarkan hasil analisis sebaran angket pada siklus I persentase rata-rata kemandirian belajar sebesar 69,29% (kategori tinggi) yang kemudian pada siklus II mengalami peningkatan menjadi sebesar 82,98% (kategori tinggi). Blended learning berbantuan quipper school terbukti dapat menjadi alternatif pilihan model pembelajaran yang diterapkan untuk meningkatkan kemandirian belajar.Kata Kunci: blended learning, kemandirian belajar, quipper school.
UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI MELALUI PENERAPAN TGT BERBANTU MEDIA KOKAMI DI SMK HARAPAN Dara, Avni Laksmi; Santoso, Sigit; Muchsini, Binti
Tata Arta : Jurnal Pendidikan Akuntansi Vol 2, No 2 (2016): Jurnal Pendidikan Akuntansi
Publisher : FKIP Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (469.228 KB)

Abstract

ABSTRACTThe objective of this research is to improve the learning motivation and achievement in Accounting through the application of the mysterious card box-assisted teams games tournament (TGT) learning model at Harapan Vocational High School. This research used the classroom action research with two cycles. Each cycle consisted of four phases, namely: planning, implementation, observation, and reflection. The subjects of the research were the students as many as 36 in Grade X Accounting 2 of Harapan Vocational High School. The data of research used were the qualitative and quantitative ones, which were obtained from the teacher, the students, and documents. The questionnaire and test instruments were respectively validated by using the construct validity and the content validity. They were collected through observation, test, questionnaire, and documentation. The quantitative data were analyzed by using the statistical descriptive comparative analysis, and the qualitative ones were analyzed by using the critical analysis. The successfulness indicators of this research were the students’ learning motivation reached at least 75% and the percentage of the students who fulfilled the minimum learning completeness was 75% with the score of at least 78. The result of research shows that the application of the mysterious card box-assisted TGT learning model can improve (1) the students’ learning motivation as indicated by the improvement the average learning motivation from 68.27% in Cycle I to 78.09% in Cycle II; (2) the learning achievement in Accounting on the Transaction Document Management as indicated by the improvement of learning achievement in Accounting on the cognitive domain in which the percentage of the students who fulfilled the minimum learning completeness increased from 69.44% in Cycle I to 80.56% in Cycle II. Thus, the application of the mysterious card box-assisted TGT learning model can improve the learning motivation and accounting achievement.Keywords: Mysterious card box, learning motivation, learning achievement,  teams games tournament ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan prestasi belajar akuntansi melalui penerapan metode Teams Games Tournament (TGT) berbantu media kokami. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri atas empat tahap yakni perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas X Akuntansi 2 SMK Harapan* yang berjumlah 36 siswa. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif dan kualitatif. Sumber data berasal dari guru, siswa, dan dokumen. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, tes, angket, dan dokumentasi. Validitas instrumen angket menggunakan validitas konstrak, sedangkan instrumen tes menggunakan validitas isi. Analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif komparatif untuk data kuantitatif dan analisis kritis untuk data kualitatif. Indikator keberhasilan dalam penelitian ini apabila motivasi belajar minimal mencapai 75% dan prestasi belajar minimal mencapai 75% dengan nilai KKM 78. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan metode Teams Games Tournament (TGT) berbantu media kokami dapat meningkatkan: 1) motivasi belajar. Hal ini ditunjukkan melalui peningkatan rata-rata motivasi belajar dari siklus I sebesar 68,01% menjadi 78,09% pada siklus II; 2) prestasi belajar akuntansi pada SK Mengelola Dokumen Transaksi. Peningkatan prestasi belajar akuntansi ranah kognitif meningkat pada siklus I dari 69,44% siswa yang mencapai nilai tuntas menjadi 80,56% siswa yang mencapai nilai tuntas pada siklus II. Simpulan penelitian ini adalah penerapan metode Teams Games Tournament (TGT) berbantu media kokami dapat meningkatkan motivasi dan prestasi belajar akuntansi.Kata kunci: Kokami, motivasi belajar, prestasi belajar, teams games tournament.*Nama instansi disamarkan
PENGGUNAAN WEBSITE PADA LABORATORIUM PERBANKAN UNTUK MENINGKATKAN INFORMASI PERBANKAN BAGI NASABAH BANK MINI Prasetyo, Agi Wishang; Santoso, Sigit; Octoria, Dini
Tata Arta : Jurnal Pendidikan Akuntansi Vol 3, No 2 (2017): Jurnal Pendidikan Akuntansi
Publisher : FKIP Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (687.823 KB)

Abstract

ABSTRACTThe objective of this research is to improve banking information for mini bank’s customer through the application website on the Banking Laboratory of Accounting Education of Sebelas Maret Universi-ty. This research used the action research was carried out in 2 cycles whose consisted of four phase, namely: (1) planning, (2) implementation, (3) observation, and (4) reflection. The subjects were Mini Bank’s customer in Banking Laboratory on Accounting Education of Sebelas Maret University. The data of research were collected through observation about website’s visitor counter and questionnaire. The questionnaire, was validated by using the content validity and Kuder and Richardson Formula 20 (KR-20) reliability. The data were analyzed by using statistical descriptive. The result of the research shows that the application website can improve the banking information for Mini Bank’s customer on Banking Laboratory of Accounting Education of Sebelas Maret University of Surakarta as indicated from the re-sults of questionnaire. In Cycle I, the percentages were 75,26% and then in Cycle II they became 85,42%. The results of observation about website’s visitor counter also shows in Cycle I were 98 visitor and then in Cycle II they became 111 visitor.Keywords: website, banking information, banking laboratoryABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan informasi perbankan bagi nasabah bank mini melalui penggunaan website pada laboratorium perbankan Pendidikan Akuntansi Universitas Sebelas Maret. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan yang dilaksanakan dalam 2 siklus yang terdiri dari 4 kegiatan yaitu (1) perencanaan, (2) pelaksanaan tindakan, (3) observasi, dan (4) refleksi. Subjek penelitian ini adalah nasabah Bank Mini laboratorium perbankan Pendidikan Akuntansi Universitas Sebelas Maret Surakarta. Pengumpulan data untuk informasi perbankan menggunakan teknik observasi terhadap visitor counterwebsite dan angket. Pengujian validitas instrumen menggunakan validitas isi dan realibilitas menggunakan teknik Kuder and Richardson Formula 20 (KR-20). Teknik analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif. Hasil penelitian menujukkan bahwa penggunaan website dapat meningkatkan informasi perbankan bagi nasabah bank mini pada laboratorium perbankan Pendidikan Akuntansi Universitas Sebelas Maret Surakarta. Hal tersebut dibuktikan berdasarkan hasil perolehan da-ta angket pada siklus I sebesar 75,26% dan meningkat pada siklus II menjadi 85,42%. Demikian juga dengan hasil observasi terhadap jumlah pengunjung website pada siklus I sebesar 98 orang dan mening-kat pada siklus II menjadi 111 orang.Kata Kunci: website, informasi perbankan, laboratorium perbankan
UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI METODE TEAMS GAMES TOURNAMENT BERBANTU MEDIA AKUNTANOPOLI PADA PEMBELAJARAN AKUNTANSI Hidayah, Muflicha Maulidina; Santoso, Sigit; Octoria, Dini
Tata Arta : Jurnal Pendidikan Akuntansi Vol 2, No 2 (2016): Jurnal Pendidikan Akuntansi
Publisher : FKIP Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (577.182 KB)

Abstract

ABSTACTThis Classroom Action Research aims to increase motivation and student learning outcome class XI IPS 1 Aurora Senior High School* on accounting subject through the application Teams Games Tournament method (TGT) with Akuntanopoli games media (Accounting-Monopoly) 2016. This Classroom Action Research  was carried out in 2 cycles, The subject of this research was student class XI IPS 1 Aurora Senior High School  that consist of 37 students. The object of this research was TGT method with akuntanopoli games media, learning motivation, and learning outcome. Technique of collecting data used in this research were questionnaire, observation, test, and documentation. This research uses content validity for trial instrument and triangulation technique for data validity. Technique of analyzing data used in this research were descriptive qualitative and quantitative. The result of research shows the application Teams Games Tournament method  with Akuntanopoli games media can increase motivation and learning outcome on accounting subject. In pre action, Percentage indicator performance of learning motivation from questionnaire result becomes 62,89% in cycle I and 82,48% in cycle II. The average of learning motivation score from student observation result becomes 64,42% in cycle I and 86,04% in cycle II. The amount of student that fulfill completeness criteria that already been decided becomes 24 students (64,86%) and 33 students (89,19%) in cycle II. The conclusion of this research is the application Teams Games Tournament method with Akuntanopoli games media can increase motivation and student learning outcome on accounting subject in student class XI IPS 1 Aurora Senior High School.Keyword: Learning motivation, learning outcome, Teams Games Tournament Method, Akuntanopoli Games Media, accounting subjectABSTRAKPenelitian Tindakan Kelas ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas XI IPS 1 SMA Aurora* pada mata pelajaran akuntansi melalui penerapan metode Teams Games Tournament (TGT) berbantu media permainan Akuntanopoli (Akuntansi-Monopoli) tahun 2016. Penelitian Tindakan Kelas ini dilaksanakan sebanyak dua siklus. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI IPS 1 SMA Aurora yang berjumlah 37 siswa.  Objek penelitian ini adalah metode TGT berbantu media akuntanopoli, motivasi belajar, dan hasil belajar. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan melalui angket, observasi, tes, dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan validitas isi untuk pengujian instrumen dan teknik triangulasi untuk validitas data. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah teknik deskriptif kualitatif dan kuantitatif.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran dengan penerapan metode Teams Games Tournament berbantu media permainan akuntanopoli dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran akuntansi. Persentase capaian indikator motivasi belajar dari hasil angket menjadi 62,89% pada siklus I dan 82,48% pada siklus II. Rata-rata nilai motivasi belajar dari hasil observasi siswa menjadi 64,42% pada siklus I dan 86,04% pada siklus II. Jumlah siswa yang memenuhi kriteria ketuntasan yang telah ditetapkan menjadi 24 siswa (64,86%) dan 33 siswa (89,19%) pada siklus II. Simpulan dalam penelitian ini adalah penerapan metode Teams Games Tournament berbantu media permainan akuntanopoli dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa mata pelajaran akuntansi pada siswa kelas XI IPS 1 SMA Aurora*.Kata kunci: Motivasi belajar, hasil belajar, metode Teams Games Tournament, media permainan Akuntanopoli, pembelajaran akuntansi*) SMA Aurora merupakan nama samaran
PENGARUH KEAKTIFAN BERORGANISASI TERHADAP KOMPETENSI INTERPERSONAL MAHASISWA PENDIDIKAN AKUNTANSI FKIP UNS Yaqin, Isa Ulinuha Ainul; Santoso, Sigit; -, Sohidin
Tata Arta : Jurnal Pendidikan Akuntansi Vol 2, No 2 (2016): Jurnal Pendidikan Akuntansi
Publisher : FKIP Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (307.644 KB)

Abstract

ABSTRACTThe objective of this research is to investigate whether or not the activeness in organization has an effect on the interpersonal competency of the students of Accounting Education Department of the Faculty of Teacher Training and Education, Sebelas Maret University in 2016. This research used the quantitative  research method. Its population was all of the students as many as 246 of Accounting Education Department of the Faculty of Teacher Training and Education, Sebelas Maret University in 2016. The samples of research consisted of 56 Class 2014 students of Class A and Class B and were taken by using the purposive sampling technique. The data of research were collected through questionnaire and analyzed by using the simple linear regression analysis assisted with the computer program of SPSS Version 23 for Window. The result of research shows that the activeness in organization has a positive and significant effect on the interpersonal competency of the students of Accounting Education Department of the Faculty of Teacher Training and Education, Sebelas Maret University in 2016 as indicated by the value of r = 0.624, the value of r2 = 0.377, and the value of t count= 4.140 which was greater than that of ttable = 1.671 at the significance level of 5%. The regression equation is Y = 34.805 + 0.536X.Keywords: Activeness in organization, interpersonal competency, EducationABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh keaktifan berorganisasi terhadap kompetensi interpersonal mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP UNS Tahun 2016. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP UNS Tahun 2016 yang berjumlah 246 mahasiswa. Sampel yang terpilih berjumlah 56 mahasiswa, yaitu mahasiswa angkatan 2014 kelas A dan kelas B dengan menggunakan teknik purposive sampling. Pengumpulan data penelitian dilaksanakan dengan menggunakan angket/kuesioner. Analisis data menggunakan teknik analisis regresi linier sederhana dengan program SPSS versi 23 for window. Hasil penelitian ini adalah terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara keaktifan berorganisasi terhadap kompetensi interpersonal mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP UNS Tahun 2016. Hal ini ditunjukkan dengan harga r sebesar 0,614 dan r2 sebesar 0,377, serta thitung> ttabelatau 4,140 > 1,671 pada taraf signifikansi 5%. Persamaan regresi adalah Y = 34,805 + 0,536X.Kata kunci : Keaktifan Berorganisasi, Kompetensi Interpersonal, Pendidikan
UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI MELALUI PENERAPAN MODEL ACTIVE LEARNING TIPE QUIZ TEAM PADA SISWA KELAS XI IPS 2 SMA MUHAMMADIYAH 04 ANDONG TAHUN AJARAN 2014/2015 Ikaningtyas, Azizah Ayu; Santoso, Sigit; -, Sohidin
Tata Arta : Jurnal Pendidikan Akuntansi Vol 1, No 1 (2015): Jurnal Pendidikan Akuntansi
Publisher : FKIP Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (309.076 KB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini dilakukan karena adanya masalah yaitu rendahnya keaktifan serta prestasi belajar.Tujuanpenelitianiniadalahuntuk mengetahui peningkatan keaktifan dan prestasi belajar akuntansi siswa kelas XI IPS 2 SMA Muhammadiyah 04 AndongTahun Ajaran 2014/2015dengan menerapkan model active learning tipe quiz team..PenelitianinimerupakanPenelitianTindakanKelas (PTK). Subyek penelitian ini adalah siswa kelas IPS 2 SMA Muhammadiyah 04 Andong Tahun Ajaran 2014/2015 yang berjumlah 24 siswa. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif dan data kualitatif. Sumber data yang digunakan dalam penelitian tindakan ini antara lain: informan, tempat/lokasi, dan pengamatan peristiwa. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan: observasi/pengamatan, wawancara, tes, dan dokumentasi. Validitas data menggunakan triangulasi sumber data, teknik triangulasi metode, dan validitas isi. Analisis data menggunakan teknik statistik deskriptif komparatif untuk data kuantitatif dan teknik analisis kritis untuk data kualitatif.Hasilpenelitianinimenunjukkanbahwa adanya peningkatan keaktifan dan prestasi belajar siswa daripratindakan, siklus I, dansiklus II melalui penerapan model active learning tipe quiz team. Penelitian ini menetapkan indikator kinerja untuk keaktifan sebesar 75% dari rata-rata kelima aktifitas belajar yang digunakan dalam penelitian (visual activities, oral activities, listening activities, writing activities, mental activities)dan untuk ketuntasan siswa dalam tes prestasi belajar akuntansi sebesar 80%. Pada siklus IIpresentase keaktifan siswa meningkat sebesar 78,33% dan presentase siswa yang tuntas dalam tes prestasi belajar akuntansi meningkat sebesar 87,5%.Simpulan penelitian ini adalah penerapanmodel active learning tipe quiz team dapat meningkatkan keaktifan dan prestasi belajar akuntansisiswa kelas IPS 2 SMA Muhammadiyah 04 Andong Tahun Ajaran 2014/2015.Kata kunci: Penelitian Tindakan Kelas, Aktivitas Belajar, Prestasi Belajar Kognitif ABSTRACT  This research’s cause is because there are problems the low activity and learning achievement. The purpose of this study was to determine the increase in activity and learning achievement accounting in class XI social science 2 SMA Muhammadiyah 04 Andong Academic Year 2014/2015 by applying the active learning model of the type of quiz team.This research is a classroom action research (CAR). This study was conducted implemented with the collaboration between researchers and teachers. This research subject was XI social science 2 SMA Muhammadiyah 04 Andong Academic Year 2014/2015, amounting to 24 students. The data used in this research is quantitative data and qualitative data. Source of data used in the study of this action include: informants, places/ locations, and observation of the events. The data collection techniques: observation, interview, test, and documentation. The validity of the data using triangulation of data sources, method triangulation techniques, and content validity. The data analysis using descriptive statistical techniques for quantitative data and comparative critical analysis techniques for qualitative data.The results showed that the increase in activity and learning achievement accounting of pre research, the first cycle and the second cycle through the application of active learning model of the type of quiz team. This study establishes performance indicators for the activity by 75% of the average of the five activities that are used in research and for the thoroughness of the students in the learning achievement tests accounting for 80%. In the second cycle increased, the percentage of student activity increased by 78.33% and the percentage of students who completed the study accounting achievement tests increased by 87.5%.The conclusions of this research is the application of active learning model of the type of quiz team can enhance the activity and learning achievement accounting of the  students XI social science 2 SMA Muhammadiyah 04 Andong Academic Year 2014/2015.Keywords: Classroom Action Research, The Activeness of Learning, Learning Achievement Kognitif
UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI LKS KOMIK PADA PEMBELAJARAN AKUNTANSI KELAS X AKUNTANSI 1 SMK MELATI Baiti, Ainis Icha Nur; Santoso, Sigit; ., Jaryanto
Tata Arta : Jurnal Pendidikan Akuntansi Vol 2, No 3 (2016): Jurnal Pendidikan Akuntansi
Publisher : FKIP Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (695.296 KB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan motivasi dan hasil belajar siswa pada pembelajaran akuntansi kelas X Akuntansi 1 SMK Melati* melalui LKS komik. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus. Subjek penelitian adalah siswa kelas X Akuntansi 1 yang berjumlah 36 siswa. Sumber data berasal dari guru dan siswa. Teknik pengumpulan data meliputi teknik non tes berupa observasi, angket, wawancara, dan dokumentasi, serta teknik tes berupa tes formatif hasil belajar siswa. Teknik uji validitas data menggunakan teknik validitas isi dan triangulasi berbagai metode dan teknik analisis data. Analisis data menggunakan statistik deskriptif komparatif dan teknik analisis kritis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) motivasi belajar siswa menunjukkan pen-ingkatan dari siklus I dengan persentase siswa yang memiliki motivasi dalam kategori tinggi sebesar 69,44% menjadi 86,11% pada siklus II dengan indikator motivasi belajar siswa mengacu pada teori Uno (2007: 23), dan (2) hasil belajar siswa menunjukkan peningkatan dari siklus I dengan persentase siswa tuntas dalam belajar sebesar 69,44% menjadi 88,89% pada siklus II.Kata Kunci: motivasi belajar, hasil belajar akuntansi, LKS komik
PENGEMBANGAN BURSA KERJA KHUSUS (BKK) BERBASIS WEBSITE DI SMK NEGERI JATIPURO KARANGANYAR UNTUK MENINGKATKAN KETERSERAPAN LULUSAN DI DUNIA KERJA Sari, Dhany Efita; Santoso, Sigit; ., Susilaningsih
Tata Arta : Jurnal Pendidikan Akuntansi Vol 3, No 3 (2017): Jurnal Pendidikan Akuntansi
Publisher : FKIP Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (729.31 KB)

Abstract

ABSTRACTThe objectives of this research are (1) to analyze the initial condition and management process of Special Job Market at State Vocational High School of Jatipuro; (2) to develop web-based Special Job Market at State Vocational High School of Jatipuro; and (3) to analyze the effectiveness of the developed web-based Special Job Market at State Vocational High School of Jatipuro to improve the absorption of its graduates in the working world. This research used the research and development (R&D) claimed by Borg and Gall, which consisted of eight phases. The data of research during the development were analyzed by using the descriptive analysis, the data of research on the feasibility of the developed website-based Special Job Market were analyzed based on the score criteria, and the prerequisite test on the normality test was done by using the t-test on the pre-test and post-test data (prior to and following the implementation of the website-based Special Job Market. The results of research are as follows (1) The Special Job Market of State Vocational High School of Jatipuro has been developed on the website basis, its development procedures start from model drafting to its validations by website material and media experts, and the result of the development shows that the developed website-based Special Job Market is feasible to be implemented; and (2) the developed website-based Special Job Market is effective to be implemented as indicated by the result of operational field testing in which the significance value is 0.000<0.05, meaning that there has been a significant difference on the absorption of its graduates in the working world prior to and following the use of the developed website-based Special Job Market. In other words, the developed website-based Special Job Market is more effective than the former product.Keywords: Development, Special Job Market, WebsiteABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk: 1) Menganalisis kondisi awal dan proses pengelolaan Bursa Kerja Khusus (BKK) di SMK Negeri Jatipuro; 2) Menganalisis pengembangan Bursa Kerja Khusus (BKK) berbasis website di SMK Negeri Jatipuro; 3) Menganalisis keefektifan Bursa Kerja Khusus (BKK) berbasis website di SMK Negeri Jatipuro dalam rangka meningkatkan keterserapan lulusan di dunia kerja.Penelitian pengembangan Bursa Kerja Khusus (BKK) berbasis website ini menggunakan prosedur Borg and Gall yang terdiri 8 tahap. Analisis data yang digunakan selama pengembangan adalah analisis deskriptif, analisis kelayakan website BKK berdasarkan skor kriteria, dan uji prasyarat normalitas untuk melakukan uji-t terhadap hasil pretest dan posttest (sebelum dan setelah menggunakan website BKK). Hasil penelitian disimpulkan bahwa: SMK Negeri Jatipuro sudah memiliki Bursa Kerja Khusus (BKK), akan tetapi belum terkelola dengan baik dan belum memiliki media untuk meningkatkan keterserapan lulusan di dunia kerja, (2) BKK SMK Negeri Jatipuro dikembangkan dengan berbasis website, prosedur pengembangan dimulai dari desain draft model, dilanjutkan validasi ahli materi dan media terhadap website dan hasil validasi menunjukkan bahwa website BKK layak untuk diujicobakan, (3) Keefektifan website BKK SMK Negeri Jatipuro yang diperoleh dari uji coba lapangan operasional (operational field testing), hasil analisis diperoleh nilai signifikansi 0,000<0,0,5, maka dapat dinyatakan terdapat perbedaan yang signifikan antara siswa sebelum dan sesudah diberikan perlakuan atau dengan kata lain website BKK yang dikembangkan lebih efektif daripada produk sebelumnya.Kata Kunci: Pengembangan, Bursa Kerja Khusus, Website
Co-Authors - Ngadiman -, Diyantini ., Jaryanto ., Susilaningsih Ambarsari, Resita Dia Anggraeni, Mutia Dian Aniek Hindrayani Anjar Miska Prayoga Arifah Ulya, Arifah Aris Fita Bayu Aulia Prima Kharismaputra Azizah Ayu Ikaningtyas, Azizah Ayu Baiti, Ainis Icha Nur Binti Muchsini Bowo P, Tri Budiman Sudia, Budiman Chatarina Muryani Christy Suryani Ria Dara, Avni Laksmi Dhany Efita Sari Dian Fitri Atmoko Dini Octoria Dwiardhika, Dhanu Elvia Ivada Fatria, Syara Aulia Ibi Fitri Nurmaleny Hasan Fauzi, Hasan Herman Rudi Wicaksono Hidayah, Muflicha Maulidina Inggit Gunwan, Kunto Kartika Yunita Saputri, Kartika Yunita Kiswanta Kiswanta, Kiswanta La Ode Ahmad Barata Layaliyana, Aifatun Luthfi Isna Nur Aini, Luthfi Isna Nur Mataji Mataji, Mataji Mayasari, Finda Mydha Tri Puspitasari, Mydha Tri Naslilmuna, Muhamad Novianti Ekasari Nurhasan Hamidi Nurhayati - Oktaviana, Charisma Nur PAMUNGKAS, ADHIKA ENGGAR penangsang, parikesit Perdanasari, Ayu Prasetyo, Agi Wishang Pratama, Pandhu Ardita Dharma Purwaningsih, Anik Rahayu Dwi Kusumawati, Rahayu Dwi Rasyiid Ghoniyyu Rauufuddin, Rasyiid Ghoniyyu Renita Kusmantari Nurhikmah, Renita Kusmantari Restu Maerani Riang Nana Sari, Riang Nana Riris Ariyanti Rocha, Naili Rosyadi, Thoriq Rozaq Rudy Santoso, Rudy Setiani, Dewi Setiawan, Muksin Aji Shelviyani, Dea Vitta Singgih Prihadi Siti Nur Kholifah Soepriyadi, Nono Sohidin - Sri Sumaryati Studiviany, Pramita Sudiyanto -, Sudiyanto Sugito, Wahyu Tri Murwaningsih, Tri Trihastusti, Adiati Tulis jojok suryono, Tulis jojok Witiya Tri Handayani Yaqin, Isa Ulinuha Ainul Yuniarti, Tuti Yurnalis Yurnalis YUSNITA YUSNITA Yuyun Fajriani