Articles
The Implementation of Deep Neural Networks Algorithm for Malware Classification
Nurul Afifah;
Deris Stiawan
Computer Engineering and Applications Journal Vol 8 No 3 (2019)
Publisher : Universitas Sriwijaya
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (455.253 KB)
|
DOI: 10.18495/comengapp.v8i3.294
Malware is very dangerous while attacked a device system. The device that can be attacked by malware is a Mobile Phone such an Android. Antivirus in the Android device is able to detect malware that has existed but antivirus has not been able to detect new malware that attacks an Android device. In this issue, malware detection techniques are needed that can grouping the files between malware or non-malware (benign) to improve the security system of Android devices. Deep Learning is the proposed method for solving problems in malware detection techniques. Deep Learning algorithm such as Deep Neural Network has succeeded in resolving the malware problem by producing an accuracy rate of 99.42%, precision level 99% and recall 99.4%.
Pengenalan Pola pada Lalu Lintas Data dengan Deep Packet Inspection
Tasmi Salim;
Sasut Analar Valianta;
Deris Stiawan
Annual Research Seminar (ARS) Vol 1, No 1 (2015)
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Peningkatan jumlahaplikasi dan layananInternetmengakibatkan manajemenjaringan yang lebihkompleks untuk penyalahgunaanbandwidth dankeamanan jaringan. Akibatnya, identifikasilalu lintas jaringanmemainkanperan yang semakinpenting dalammanajemen jaringan. Deep Packet Inspection (DPI) adalah salah satu metode untuk menganalisis lalu lintas pada jaringan informasi. DPIdiperlukanuntuk mencocokkanpoladalampayloaddaripaket mentah data. Ada beberapa algortima yang digunakan untuk sistem pencocokan payload: AlgoritmaKnuth-Morris-Pratt (KMP), algoritma Wu-Manber dengantrie dan algoritma Wu-Manber yang digunakan untuk mengklasifikasikanlayanan jaringan. Dalam naskah ini, studi literature akan dilakuka untuk menganalisis Net-DPI, dimana NetDPI dikembangkan dengan menggunakan kerangkaNetfilterdikernel Linux untuk mengontrol perangkat jaringan dan lalu lintas data. Net-DPImemilikiakurasirata-ratayang lebih tinggi dibanding kinerjaL7-filter
Hubungan Prilaku Remaja Berinternet di Inderalaya
Reza Firsandaya Malik;
Deris Stiawan;
Erwin Erwin;
Rossi Passarella;
sutarno sutarno;
Sarmayanta Sembiring;
Ahmad Heryanto
Annual Research Seminar (ARS) Vol 1, No 1 (2015)
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Indralaya known as the City of Students and Education, also has more than 30 boarding school, and 60 senior high school / vocational school spread over Ogan Ilir. Implementation of community service performed in Inderalaya to determine the relationship of the behavior of teenagers surfs the internet and provide knowledge about healthy and safe while surfing an internet. The method of data collection using questionnaires. Number of questionnaires distributed as many as 27 participants from SMAN 1 Inderalaya Utara and Pondok Pesantren Al Ittifaqiyah based on age from 15 to 17 years. Results showed teenagers have the tendency to access the internet every day with a duration of 1-2 hours and mostly done in the bedroom. Applications often they use is social networking. The teens also have the courage to meet with people who are known via online with a percentage of 29.6%.
PENGEMBANGAN KLUSTER WEB SERVER PADA FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS SRIWIJAYA
Ahmad Heryanto;
Deris Stiawan;
Aditya Putra Perdana Prasetyo
Annual Research Seminar (ARS) Vol 5, No 1 (2019): ARS 2019
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Layanan aplikasi ERP dari Fakultas Ilmu Komputer Universitas Sriwijaya merupakan layanan yang digunakan oleh seluruh civitas akademika Fasilkom dalam melakukan aktifitas belajar dan mengajar. Setiap hari layanan ERP melayanani ribuan request yang dilakukan oleh client. Setiap request dari client harus dapat direspon dengan mengirimkan replay data yang diminta. Untuk memberikan layanan yang baik. Server layanan ERP harus di dukung oleh server-server yang handal. Server-server ERP agar dapat bertahan terhadap beban komputasi dan komunikasi disusun dengan konsep kluster. Sistem kluster dapat memberikan high availability pada aplikasi ERP dengan menyeimbangkan beban komputasi.
Workshop Teknik Keamanan Dalam Menggunakan Internet Pada Siswa SMK Di Indralaya Tahun 2018
Ahmad Heryanto;
Deris Stiawan;
Osvari Arsalan;
Rizki Kurniati
Annual Research Seminar (ARS) Vol 4, No 2 (2018): Special Issue : Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Pengabdian masyarakat tahun 2018 mememberikan workshop teknik keamanan dalam menggunakan internet pada siswa smk di Indralaya kepada masyarakat yang terdiri dari SMK N 1 Pemulutan Selatan. Setiap aktifitas di internet selalu memiliki sisi positif dan negatif. Pada kegiatan workshop memerbikan pengetahuan kepada peserta untuk memproteksi diri terhadap konten-koten negatif dengan menggunakan router mikrotik.
Visualisasi Serangan Brute Force Menggunakan Metode K-Means dan Naive Bayes
Sari Sandra;
Deris Stiawan;
Ahmad Heryanto
Annual Research Seminar (ARS) Vol 2, No 1 (2016)
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Penelitian ini menyajikan visualisasi dalam bidang two dimensional (2D) untuk mengkategorikan paket ISCX dan DARPA dataset. Paket data akan dibedakan dalam dua kategori yaitu paket data attack dan paket data normal berdasarkan pattern serangan brute force. Serangan brute force melakukan penyerangan pada beberapa layanan protokol seperti secure shell (SSH) dan telecommunication network (Telnet). Pada ISCX dataset serangan brute force terjadi pada layanan SSH , sedangkan DARPA dataset terjadi pada layanan TELNET.Metode K-Means dan metode Naïve Bayes diimplementasikan pada penelitian ini untuk mendapatkan hasil pengkategorian yang efektif Hasil akhir dari penelitian menunjukkan metode yang digunakan mendapatkan hasil yang baik dalam hal accuracy dengan mengurangi false alarm yang terjadi.
Pengelolaan Sistem Keamanan Jaringan dengan Adopsi Pola Kerja Hacker
Sasut A Valianta;
tasmi salim;
Deris Stiawan
Annual Research Seminar (ARS) Vol 1, No 1 (2015)
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Keamanan pada sebuah jaringan bukanlah perkara yang mudah, seringkali sebuah server dalam jaringan dapat dengan mudahnya diretas padahal sistem keamanan yang dibuat sudah memenuhi standarisasi keamanan yang telah ditentukan secara umum. Seorang hacker atau peretas akan selalu mencari celah walau sekecil apapun untuk dapat masuk ke dalam sistem, teknik yang dilakukan para hacker umumnya sama, namun tidak ada publikasi secara detail bagaimana tahapan seorang hacker untuk dapat sukses melakukan peretasan pada sebuah sistem. Makalah ini akan membahas bagaimana seorang hacker berpikir dan mencari peluang, sehingga tehnik yang tepat untuk mengamankan suatu sistem jaringan dapat ditanamkan dalam sebuah konsep. Kedepan akan dirancang sebuah sistem jaringan dengan konsep otomatis.
Pemanfaatan Jaringan Nirkabel Untuk Komunikasi Data dan Suara di SMK Teknik Komputer dan Jaringan di Palembang
Reza Firsandaya Malik;
Deris Stiawan;
Erwin Erwin;
Rossi Passarella;
Sutarno Sutarno;
Ahmad Fali Oklilas;
Ahmad Heryanto
Annual Research Seminar (ARS) Vol 1, No 1 (2015)
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
According to the Basic Data of Directorate of Technical and Vocational Education that there are 18 vocational Computer Engineering and Networks in Palembang with consist of 2 state and 16 private schools. Utilization of the wireless network delivered in the training method that involves cognitive, affective and psychomotor aspects. The basic training taught basic computer network, especially related to wireless networks. These three aspects are evaluated through a pre test and post test. The results of pre and post test showed that 6.7% of the participants were not able to increase their knowledge about the wireless network while 93.3% are able.
Analisis Forensik Jaringan pada WhatsApp
Ubaidillah Ubaidillah;
Deris Stiawan
Annual Research Seminar (ARS) Vol 3, No 1 (2017): ARS 2017
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Saat ini penggunaan aplikasi WhatsApp telah digunakan secara luas lebih dari satu milyar pengguna. Kelebihan utama dari aplikasi messaging ini adalah penggunaan enkripsi end-to-end berdasarkan arsitektur keamanan Open Whisper Signal. Dalam tulisan ini, akan dijelaskan bagaimana kami dapat membajak lalu lintas jaringan dan mendapatkan artefak forensik yang terkait dengan fitur pesan teks, pesan grup, panggilan audio/video. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui komunikasi yang tersembunyi yang menggunakan enkripsi untuk melindungi integritas pesan yang dipertukarkan dengan mengetahuinya melalui teknik forensik dan sniffing. Penulis menggunakan alat dan metode yang berbeda untuk menjalankan penyelidikan.
Workshop Teknik Keamanan Jaringan Internet Pada Siswa Sma/Smk Di Pangkal Pinang Tahun 2019
Ahmad Heryanto;
Deris Stiawan;
Aditya Putra Perdana Prasetyo;
Osvari Arsalan;
Ali Bardadi
Annual Research Seminar (ARS) Vol 5, No 2 (2019): Special Issue : Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Perkembangan teknologi digital telah memberikan informasi yang berlimpah kepada semua orang dengan segala macam kemudahan/fasilitas. Masyarakat dengan menggunakan komputer/gadget dapat mengakses konten digital seluruh dunia, dari mana saja dan kapan saja selama terkoneksi dengan jaringan internet. Banyak hal positif yang bisa didapatkan dengan pemanfaatan produk-produk internet sekarang ini. Internet yang dapat digunakan sebagai media update berbagai ilmu pengetahuan. Internet juga merupakan tempat bertebaran data pribadi yang bersifat sensitif yang dapat disalah gunakan oleh pihak yang tidak berwenang, data-data tersebut seperti email, password, dan account-account berharga seperti internet banking. Informasi-informasi tersebut akan sangat rentan terhadap phising, scam dan spam . Pada pengabdian kepada masyarakat tahun 2019 di kota pangkal Pinang telah dilakukan Workshop Teknik Keamanan Jaringan Internet Pada Siswa Sma/Smk Di Pangkal Pinang, sehingga para peserta dapat memaksimalkan manfaat internet dan mengurangi hal negatif dari internet.