Claim Missing Document
Check
Articles

Found 32 Documents
Search

FOKUS PENELITIAN GEOGEBRA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DARI TAHUN 2007 HINGGA 2023: TINJAUAN BIBLIOMETRIK Ilham Muhammad; Nurjanah
JUMLAHKU: Jurnal Matematika Ilmiah STKIP Muhammadiyah Kuningan Vol 10 No 1 (2024): JUMLAHKU VOL.10 NO.1 2024
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/jumlahku.v10i1.3601

Abstract

Media pembelajaran merupakan sarana di dalam proses pembelajaran yang menjadi wadah dalam menyampaikan suatu pesan berupa materi pelajaran dari guru ke peserta didik. Penelitian ini bertujuan untuk menangkap lanskap penelitian terdahulu yang relevan dengan Geogebra dalam pembelajaran matematika dari tahun 2007 hingga tahun 2023 menggunakan analisis bibliometrik. Data yang diambil dari database scopus disempurnakan sehingga menjadi 91 publikasi. Negara Amerika serikat, Afrika Selatan dan Turki adalah negara yang paling berpengaruh dan memiliki Kerja sama yang tinggi dengan negara lain pada bidang ini. Fokus pada penelitian ini adalah: 1) pengembangan media pembelajaran Geogebra terutama untuk sekolah menengah pertama dan sekolah menengah atas; 2) pemahaman konsep, motivasi dan hasil belajar siswa pad tingkat universitas; 3) pelatihan kepada guru dalam melakukan pembelajaran menggunakan Geogebra; 4) materi dalam pembelajaran matematika seperti geometry, kalkulus, dan algebra untuk menarik minat siswa. Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai acuan bagi penelitian selanjutnya yang ingin meneliti dengan tema ini untuk memahami fokus penelitian dan menetapkan jalur untuk penelitian selanjutnya.
Generalizations and analogical reasoning of junior high school viewed from Bruner's learning theory Lilis Marina Angraini; Vahid Norouzi Larsari; Ilham Muhammad; Nia Kania
Jurnal Infinity Vol 12 No 2 (2023): VOLUME 12, NUMBER 2, INFINITY
Publisher : IKIP Siliwangi and I-MES

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22460/infinity.v12i2.p291-306

Abstract

Inductive reasoning has an important role in mathematics learning. It includes making generalizations and analogical reasoning. While a generalization explains the relationship between several concepts applied in more general situations, analogical reasoning compares two things. This research is qualitative and descriptive. It reviews and describes the mathematical reasoning abilities of junior high school students based on Bruner's learning theory. It was conducted at one of the junior high schools in Pekanbaru in the eighth grade in the 2022/2023 academic year, involving 70 students. The students were divided into three categories of prior mathematical knowledge: low, medium, and high. The instruments used to obtain data on how mathematical reasoning abilities relate to Bruner's learning theory in this study were (1) a test of mathematical reasoning abilities and 2) an interview guide. The results show that the average mathematical reasoning abilities of the eighth graders in this study were very high for the material on arithmetic sequences and series and low for the material on geometric sequences and series. However, the eight grade students' average generalizing and analogical reasoning abilities were quite good for both materials.
Students' Interest in Learning Mathematics Using Augmented Reality: Rasch Model Analysis Ilham Muhammad; Lilis Marina Angraini; Rani Darmayanti; Rahmad Sugianto; Usmiyatun Usmiyatun; Paulo Vitor da Silva Santiago
Edutechnium Journal of Educational Technology Vol. 1 No. 2 (2023): Edutechnium Journal of Educational Technology
Publisher : CV. Edutechnium Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.71365/edujet.v1i2.34

Abstract

Interest in learning is a source of intrinsic motivation that encourages students to do what they want so that it has an impact on student achievement. The purpose of this study is to obtain information about the interests in learning mathematics for MTs students while learning using Augmented Reality media. Quantitative descriptive method is used in this research. Respondents in this study amounted to 20 students at MTs. Data was collected from a student interest questionnaire with 18 statement items which were analyzed using the Rasch model. The results showed that the quality of the statements in the questionnaire was included in the sufficient category, and the level of consistency of students' answers was also in the sufficient category. Cronbach's alpha value is in the very good category, namely 0.85 which can be used to assess the reliability of the interaction between Person and the item as a whole. Furthermore, the level of student interest in MTs in Kampar using Augmented Reality learning media is in the high category. The logit value is 1.62, meaning that the statement items are mostly approved by students
FOKUS PENELITIAN GEOGEBRA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DARI TAHUN 2007 HINGGA 2023: TINJAUAN BIBLIOMETRIK Ilham Muhammad; Nurjanah
JUMLAHKU: Jurnal Matematika Ilmiah STKIP Muhammadiyah Kuningan Vol 10 No 1 (2024): JUMLAHKU VOL.10 NO.1 2024
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/jumlahku.v10i1.3601

Abstract

Media pembelajaran merupakan sarana di dalam proses pembelajaran yang menjadi wadah dalam menyampaikan suatu pesan berupa materi pelajaran dari guru ke peserta didik. Penelitian ini bertujuan untuk menangkap lanskap penelitian terdahulu yang relevan dengan Geogebra dalam pembelajaran matematika dari tahun 2007 hingga tahun 2023 menggunakan analisis bibliometrik. Data yang diambil dari database scopus disempurnakan sehingga menjadi 91 publikasi. Negara Amerika serikat, Afrika Selatan dan Turki adalah negara yang paling berpengaruh dan memiliki Kerja sama yang tinggi dengan negara lain pada bidang ini. Fokus pada penelitian ini adalah: 1) pengembangan media pembelajaran Geogebra terutama untuk sekolah menengah pertama dan sekolah menengah atas; 2) pemahaman konsep, motivasi dan hasil belajar siswa pad tingkat universitas; 3) pelatihan kepada guru dalam melakukan pembelajaran menggunakan Geogebra; 4) materi dalam pembelajaran matematika seperti geometry, kalkulus, dan algebra untuk menarik minat siswa. Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai acuan bagi penelitian selanjutnya yang ingin meneliti dengan tema ini untuk memahami fokus penelitian dan menetapkan jalur untuk penelitian selanjutnya.
Analisis Bibliometrik: Fokus Penelitian Critical Thinking pada Sekolah Menengah (1992-2023) Kartika Dwi Pratiwi Siregar; Resti Ramadhaniyati; Ilham Muhammad; Fadli Agus Triansyah
EDUKASIA: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 4 No. 1 (2023): Edukasia: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran
Publisher : LP. Ma'arif Janggan Magetan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62775/edukasia.v4i1.265

Abstract

Critical Thinking is a process that involves mental operations such as deduction, induction, classification, evaluation, and reasoning. This study aims to capture the landscape of Critical Thinking research, especially in secondary schools. The method used is descriptive bibliometric analysis. The source data obtained comes from the Scopus database. The study results show that the most publications related to Critical Thinking are in high schools, namely in 2022, with a total of 18 publications. The publication with the most citations was in 2004, which was cited 133 times. The country that has had the greatest impact on Critical Thinking research in secondary schools in the United States of America. The research focus is divided into sections, namely, 1) development and technology; 2) science and outcomes; 3) curriculum and mathematics, and 4) environment and motivation. The new themes in this field are self-efficacy, STEM education, and innovation. The keywords innovation and Critical Thinking in high school are separate from the other two new theme keywords, self-efficacy and STEM education. The keywords in the first research focus, namely technology and Critical Thinking in high schools, are separate from the keyword reasoning
Augmented Reality Research in Middle Schools: Bibliometric Review Fadli Agus Triansyah; Mitrayana Mitrayana; Fitri Yanti; Andi Rabuandika; Ilham Muhammad
EDUKASIA: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 4 No. 1 (2023): Edukasia: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran
Publisher : LP. Ma'arif Janggan Magetan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62775/edukasia.v4i1.268

Abstract

Augmented Reality is a technology that helps 3D virtual objects to be viewed interactively in the real world. Implementing Augmented Reality into the learning process has a great opportunity to get various benefits. The purpose of this study is to capture research landscapes related to Augmented Reality in high school learning from 2009 to 2023. The method used is bibliometric analysis. The database used in collecting the necessary related information is the Scopus database. Augmented Reality research publications in secondary schools from 2009 to 2023 have experienced an increase in recent years. The highest number of citations was in 2013. The United States and China are the most influential countries in this field. The focus of research related to Augmented Reality in secondary schools is 1) technology, motivation, and environment; 2) games and interests; 3) achievement and development. The keyword Augmented Reality is not directly related to science learning. The game keywords are not directly related to the outcomes keywords. This novelty can be useful for further research examining a theme similar to this research. The new themes related to this field are science learning, mathematics education, concepts, and spatial abilities.
Analisis Bibliometrik : Penelitian Literasi Digital dan Hasil Belajar pada Database Scopus (2009-2023) Septiany Maulani Soraya; Kurjono Kurjono; Ilham Muhammad
EDUKASIA: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 4 No. 1 (2023): Edukasia: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran
Publisher : LP. Ma'arif Janggan Magetan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62775/edukasia.v4i1.270

Abstract

High digital literacy skills can make it easier for students to follow every learning process. Learning outcomes are one indicator of successful learning in the academic field. The purpose of this research is to look at the research landscape related to digital literacy and learning outcomes from the Scopus database, the method used is bibliometric analysis. The results of the study show that the number of publications related to digital literacy and learning outcomes increases every year from 2018 to 2022. The largest number of documents is in the United States, the highest number of documents is in institutions or universities "London school of economics and political science" with 281 citations, in the journal "Journal of information technology education: research" with 2 documents, then in the article with the highest number of citations, namely research conducted by (Falloon 2020). The second research focus is digital literacy, blended learning and technology. The third research focus is earning outcomes, digital technology and information literacy. The three research focuses above can be used as a reference for further researchers to determine the research theme. The keywords that became the new theme were digital story telling, blended learning, artificial intelligence, technology, critical thinking, and creative problem solving.
Penelitian Etnomatematika Dalam Pembelajaran Matematika (1995- 2023) Ilham Muhammad
EDUKASIA: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 4 No. 1 (2023): Edukasia: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran
Publisher : LP. Ma'arif Janggan Magetan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62775/edukasia.v4i1.276

Abstract

Etnomatematika telah menjadi tren dalam bidang Pendidikan budaya, selain itu etnomatematika juga melestarikan keberadaan nilai – nilai budaya dimasa depan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tren dan mengidentifikasi publikasi terkait etnomatematika dalam Pembelajaran Matematika. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode analisis bibliometric deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa publikasi terkait ethnomathematics dalam pembelajaran matematika mencapai puncak dengan jumlah publikasi tertinggi pada tahun 2022. Publikasi pada tahun 2009 telah dikutip lebih banyak dari tahun lainnya. Negara Indonesia dan United States merupakan negara yang memiliki pengaruh yang besar pada penelitian bidang ini dibandingkan negara lainnya. Adapun fokus penelitian terbagi menjadi tiga yaitu, 1) ethnomathematics, indigenous education, curriculum dan motivation; 2) mathematics education, papua new guinea dan geometry; 3) identity. Adapun tema baru dalam bidang ini adalah geometry, pre-service teacher, traditional games, dan problem solving. keyword ethnomathematics bersama-sama dengan mathematics education yang menjadi fokus penelitian pertama dan kedua sekaligus menjadi tema pada penelitian ini tidak memiliki link langsung secara bersama-sama kepada keyword dengan tema baru seperti pre-service teacher, traditional game dan problem solving.
Kreativitas Guru dalam Pembelajaran di Kelas: Analisis Bibliometrik Dua Dekade Terakhir Marta Florentina Simangunsong; Ikaputera Waspada; Rasto Rasto; Ilham Muhammad
EDUKASIA: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 4 No. 1 (2023): Edukasia: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran
Publisher : LP. Ma'arif Janggan Magetan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62775/edukasia.v4i1.330

Abstract

Kreativitas guru memainkan peran penting dalam memberikan inspirasi dan mengembangkan kreativitas peserta didik dalam pembelajaran di kelas. Penelitian yang terkait dengan tema ini telah banyak dilakukan. Oleh karena itu diperlukan analisis terhadap hasil penelitian tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tren publikasi terkait kreativitas guru pada pembelajaran di kelas dalam dua dekade terakhir. Database yang digunakan adalah Scopus. Metode yang digunakan adalah analisis bibliometrik deskriptif. Tahapan penelitian meliputi identifikasi, penyaringan, penilaian kelayakan, dan inklusi, yang menghasilkan data akhir sebanyak 120 publikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah publikasi terkait kreativitas guru mengalami peningkatan dalam beberapa tahun terakhir. Publikasi pada tahun 2018 juga menjadi yang paling berpengaruh terhadap penelitian ini, karena memiliki nilai h-index yang tinggi dari tahun lainnya. Negara Indonesia dan Amerika Serikat memiliki pengaruh yang signifikan dalam penelitian di bidang ini dibandingkan dengan negara lainnya. Penelitian-penelitian tersebut terfokus pada tiga area utama, yaitu: 1) kreativitas guru, pendidikan tinggi, dan motivasi; 2) kreativitas, sikap kreatif, dan berpikir kritis; serta 3) pendidikan, teknologi, dan inovasi. Tema-tema baru yang muncul dalam penelitian ini meliputi pendidikan tinggi, calon guru, teknologi, dan kurikulum. Temuan-temuan ini dapat memberikan kontribusi penting bagi pengembangan kreativitas guru dan peningkatan kualitas pembelajaran di masa depan.
Identifikasi Gaya Belajar Siswa dan Dampaknya terhadap Hasil Belajar: Analisis pada Tingkat Pendidikan Menengah Atas Rusli Rusli; Suwatno Suwatno; Rasto Rasto; Ilham Muhammad
EDUKASIA: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 4 No. 2 (2023): Edukasia: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran
Publisher : LP. Ma'arif Janggan Magetan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62775/edukasia.v4i2.363

Abstract

This research is based on the learning outcomes in economics subjects which are still low and the desire to identify trends in students' visual, auditory, and kinesthetic learning styles in economics subjects. With this identification, it is hoped that the teacher will find an effective way as a learning strategy in presenting learning and students will find the most suitable learning method for themselves in receiving learning information. This study uses a quantitative descriptive method. Data collection was carried out using a visual, auditory, and kinesthetic learning style questionnaire. Descriptive statistics are used to analyze the data then look for trends in each student's learning style and calculate the percentage of students as a whole. The research results are as follows. First, the tendency for visual student learning styles is 45% at high levels, 40% medium, and 15% low. The tendency of auditory student learning styles is 21% at high levels, 70% moderate, and 9% low. The tendency of kinesthetic student learning styles is 4% at high levels, 66% moderate, and 30% low. Second, social studies class XI students at Rokan Hulu District Public High School have a visual learning style tendency of 33%, 38% auditory, and 29% kinesthetic students. Third, the average score for students with a visual learning style is 72.4 and the average score for students with an auditory learning style is 77.8 and the average score for students with a kinesthetic learning style is 69.5. Students with an auditory learning style have an average learning result that is better than those with visual and kinesthetic learning styles.