Aspriyanto, Didit
Department Of Dentomaxillofacial Radiology, Faculty Of Dentistry, Universitas Lambung Mangkurat, Banjarmasin, Indonesia, 70236

Published : 52 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 18 Documents
Search
Journal : Dentin

COMPARISON OF SALIVARY pH LEVEL BETWEEN DOWN SYNDROME AND NON-DOWN SYNDROME (NORMAL) PATIENTS (Case Review in Martapura, Banjar Regency) Rudie Syahrizal Akhmad; Rosihan Adhani; Didit Aspriyanto
Dentin Vol 3, No 3 (2019)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACTBackground : Down syndrome is a genetic chromosomal abnormality that causes disorder in the motor, sensory and cognitive systems, also difficulty in maintaining oral hygiene to the sufferers. However, the prevalence of dental caries in Down syndrome patients is actually lower than Non-Down Syndrome individuals. This is thought to be due to the influence of the higher salivary pH of Down syndrome patients. Objective: To find out the ratio of salivary pH between people with Down Syndrome and Non-Down Syndrome individuals in Special Schools in Martapura, Banjar Regency. Methods: This study used an observational analytic method with a Cross Sectional approach. The sampling method was total sampling of all Down syndrome patients in Special Schools in Martapura, Banjar Regency and non-Down Syndrome respondents using simple random sampling, were taken randomly in elementary, middle and high school in Martapura. Measurement of salivary pH was carried out using a digital pH meter. Results: The results showed a significant difference between the salivary pH level in People with Down Syndrome and Non-Down Syndrome. The salivary pH level of Non-Down Syndrome was lower than ones with Down syndrome. The average value of the Non-Down Syndrome salivary pH level was 6.19 and Down syndrome was 7.24. Conclusion: Salivary pH of patients with Down Syndrome is higher than the Non-Down Syndrome individual which means the salivary pH in people with Down Syndrome are more alkalic than Non-Down Syndrome (Normal) individual.Keywords: Dental Caries, Down Syndrome, pH, Saliva
THE ANTIBACTERIAL EFFECT OF KASTURI LEAF EXTRACT (Mangifera casturi) AGAINST THE GROWTH OF Streptococcus mutans Naila Khairiyah; Didit Aspriyanto; Deby Kania Tri Putri
Dentin Vol 3, No 3 (2019)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACTBackground: Dental caries is a common problem of teeth and mouth. Dental caries is caused by a complex biological interaction between acidogenic bacteria, fermented carbohydrates and host factors, such as teeth and saliva. Streptococcus mutans is known as one of the main bacteria that causes dental caries. Kasturi leaf extract (Mangifera casturi) has secondary metabolite compounds, such as alkaloids, terpenoids, flavonoids, phenolics and saponins which are efficacious as antibacterial. Objective: The aim of this study was to analyzing the effectiveness of antibacterial kasturi leaf extract (Mangifera casturi) against the growth of Streptococcus mutans bacteria. Method: This study was true experimental research with randomized pretest-posttest with control group design with 8 treatment groups consisted of kasturi leaves extract (concentration with 20 mg/ml, 25 mg/ml, 30 mg/ml, 35 mg/ml,  40 mg/ml and 45 mg/ml), positive control (chlorhexidine 0.2%) and negative control (aquades). Each treatment was repeated three times. Testing was done by liquid dilution method to determine the Minimum Inhibitory Concentration (MIC) and Minimum Bactericidal Concentration (MBC). The data were analyzed using One Way Anova 95% (α=0.05) followed by Post hoc LSD for MIC data and Dunnet T3 for MBC data. Results: Based on the results of the analysis, it was known that Kasturi leaf extract had antibacterial effectiveness against the growth of Streptococcus mutans bacteria with MIC obtained at a concentration of 20 mg/ml and MBC obtained at 40 mg/ml. Conclusion: Kasturi leaf extract has an antibacterial effect against the growth of Streptococcus mutans. Key words: Antibacterial, kasturi leaf extract (Mangifera casturi), MIC, MBC, Streptococcus mutans
AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK DAUN RAMBAI (Sonneratia Caseolaris) KONSENTRASI 70%, 80% DAN 90% TERHADAP Streptococcus Mutans IN VITRO Helda Helda; Didit Aspriyanto; R. Harry Dharmawan S
Dentin Vol 4, No 3 (2020)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACTBackground:. One of the factors causing dental caries is a microorganism, namely Streptococcus mutans. Rambai leaf extract (Sonneratia caseolaris) contain triterpenoids, flavonoids, tannins, steroids and phenols which have antibacterial activity against the growth of Streptococcus mutans which has the potential to prevent dental caries. Purpose: This study aims to prove the presence of 70%, 80% and 90% antibacterial activity of rambai leaf extract (Sonneratia caseolaris) in inhibiting the growth of Streptococcus mutans in vitro. Methods: This study was a laboratory experimental study, with a post test only design, using a completely randomized design consisting of 5 treatment groups, namely: rambai leaf extract 70%, 80% and 90% (Sonneratia caseolaris), positive control. (Povidone iodine 1%) and negative control (distilled water) were repeated 5 times. Antibacterial activity was assessed from the clear inhibition zone formed on Muller Hinton media by diffusion method. Results: The Kruskal-wallis test showed that the clear inhibition zone formed had a significant difference. The average clear zone of rambai leaf extract (Sonneratia caseolaris) was 70% at 11.6 mm, 80% for 12.9 mm and 90% for 14.2 mm. Conclusion: Rambai leaf extract (Sonneratia caseolaris 70%, 80% and 90% have antibacterial activity in inhibiting the growth of Streptococcus mutans in vitro. Keywords: Antibacterial Activities, Rambai Leaf Extract, Streptococcus mutans. ABSTRAK Latar Belakang: Faktor penyebab terjadinya karies gigi salah satunya adalah mikroorganisme yaitu Streptococcus mutans. Ekstrak daun rambai (Sonneratia caseolaris) mengandung triterpenoid, flavonoid, tanin, streoid dan fenol yang  memiliki aktivitas antibakteri terhadap pertumbuhan Streptococcus mutans yang berpotensi sebagai pencegah karies gigi. Tujuan: Tujuan penelitian ini adalah untuk membuktikan adanya aktivitas antibakteri ekstrak daun rambai (Sonneratia caseolaris) 70%, 80% dan 90% dalam menghambat pertumbuhan Streptococcus mutans in vitro. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental laboratorik murni (true experimental), dengan post-test only design, menggunakan rancangan acak lengkap terdiri dari 5 kelompok perlakuan, antara lain: ekstrak daun rambai (Sonneratia caseolaris) 70%, 80% dan 90%, kontrol positif (Povidone iodine 1%) dan kontrol negatif (akuades) dilakukan pengulangan sebanyak 5 kali. Aktivitas antibakteri dinilai dari zona hambat bening yang terbentuk pada media Muller Hinton dengan metode difusi. Hasil: Uji Kruskal-wallis menunjukkan bahwa zona hambat bening yang terbentuk memiliki perbedaan yang bermakna. Rata-rata zona bening ekstrak daun rambai (Sonneratia caseolaris) yaitu 70% sebesar 11,6 mm, 80% sebesar 12,9 mm dan 90% sebesar 14,2 mm. Kesimpulan: Ekstrak daun rambai (Sonneratia caseolaris) 70%, 80% dan 90% memiliki aktivitas antibakteri dalam menghambat pertumbuhan Streptococcus mutans in vitro. Kata kunci: Aktivitas Antibakteri, Ekstrak Daun Rambai, Streptococcus mutans.
PEBANDINGAN JUMLAH KOLONI BAKTERI ANAEROB PADA SALIVA ANAK YANG BERKUMUR DENGAN AIR LAHAN GAMBUT DAN AIR PDAM Eny Febriyanti; Deby Kania Tri Putri; Didit Aspriyanto
Dentin Vol 2, No 1 (2018)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT  Background: Peatland water has an acid pH. The acidicity of peat water supports the growth of bacteria that are asidogenic and asidurik, so can increase the acid conditions in the oral cavity that affect the tooth decay process. Water PDAM comes from river water, which passes through filtration and disinfection steps to become clean water, but these stages do not guarantee the loss of pathogenic bacteria in water. Purpose: Investigate the comparison of anaerobic bacterial colonies on the saliva of a child who rinsed with peat water and PDAM water. Method: This study used quasi experimental method with post test only with control group design. The sample of research consisted of 60 respondents. The research material is saliva from the saliva of children who rinse with peat water and tap water at about 2 ml each. The number of anaerobic bacterial colonies was calculated by TPC  (Total Plate Count) method. Results: This study showed the number of anaerobic bacterial colonies in peatland water as much as 217 CFU / ml while the number of anaerobic bacterial colonies in the water of the PDAM is 133 CFU / ml. Based on independent t-test (0.000) (p <0,05), there was a significant difference between the number of colonies of anaerobic bacteria that rinsed with peat water and PDAM water. Conclusion: The number of colonies of anaerobic bacteria in the saliva of children rinsing with peatland water more than the number of anaerobic bacterial colonies in the saliva of children rinsing with PDAM water.   ABSTRAK  Latar Belakang: Air lahan gambut memiliki pH asam. Sifat asam air gambut mendukung pertumbuhan bakteri-bakteri yang bersifat asidogenik dan asidurik, sehingga mampu meningkatkan kondisi asam pada rongga mulut yang berpengaruh terhadap proses kerusakan gigi. Air PDAM berasal dari air sungai, yang melalui tahapantahapan filtrasi dan desinfeksi untuk menjadi air bersih, akan tetapi tahapan tersebut tidak menjamin hilangnya bakteri-bakteri patogen dalam air. Tujuan: Mengetahui perbandingan jumlah koloni bakteri anaerob pada saliva anak yang berkumur dengan air lahan gambut dan air PDAM. Metode: Penelitian ini menggunakan metode quasi eksperimental dengan rancangan post test only with control group design. Sampel penelitian terdiri dari masingmasing 60 responden. Bahan penelitian diambil dari saliva anak yang berkumur dengan air lahan gambut dan air PDAM masing-masing sebanyak 2 ml kemudian jumlah koloni bakteri anaerob dihitung dengan metode TPC (Total Plate Count). Hasil: Penelitian ini menunjukkan jumlah koloni bakteri anaerob pada air lahan gambut sebanyak 217 CFU/ml sedangkan jumlah koloni bakteri anaerob pada air PDAM sebanyak 133 CFU/ml. Berdasarkan hasil uji independent t-test (0,000)(p<0,05) menunjukkan ada perbedaan yang bermakna antara jumlah koloni bakteri anaerob yang berkumur dengan air lahan gambut dan air PDAM. Kesimpulan: Jumlah koloni bakteri anaerob pada saliva anak yang berkumur dengan air lahan gambut lebih banyak dibandingkan dengan jumlah koloni bakteri anaerob pada saliva anak yang berkumur dengan air PDAM.
EFEKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK DAUN RAMBAI (Sonneratia caseolaris) TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI Porphyromonas gingivalis Prilly Sonya Puteri; Beta Widya Oktiani; Didit Aspriyanto
Dentin Vol 6, No 3 (2022)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/dentin.v6i3.6822

Abstract

ABSTRACTBackground: The most common periodontal disease is periodontitis and one of its type is chronic periodontitis. The dominant bacteria in chronic periodontitis with 96,2% of prevalence is Porphyromonas gingivalis. Supporting therapy is by giving mouthwash in the form of 0.2% chlorhexidine gluconate. However, its use in the long term can cause side effects such as xerostomia and changes in taste sensation so that natural antibacterial alternatives are needed. One of the natural plants typical of South Kalimantan, namely the rambai plant, contains antibacterial compounds such as flavonoids, tannins, phenols, saponins and steroids. Purpose: To analyze the antibacterial effectiveness of rambai leaf extract (Sonneratia caseolaris) against the growth of Porphyromonas gingivalis bacteria. Methods: This research uses True Experimental with post test only with control group design. The treatments in this study were rambai leaf extract with concentrations of 20%, 40%, 60%, 80%, 100%, positive control in the form of 0.2% chlorhexidine gluconate and negative control in the form of aquadest. Antibacterial test using liquid dilution method to determine MIC and solid dilution to determine MBC. Results: Based on the results and data analysis, it was found that the rambai leaf extract had MIC at concentration of 20% and MBC at concentration of 100%. Conclusion: Leaf extract of Rambai (Sonneratia caseolaris) is able to inhibit and has antibacterial properties against the growth of Porphyromonas gingivalis bacteria. Keywords: Chronic periodontitis, Porphyromonas gingivalis, Sonneratia caseolaris ABSTRAKLatar Belakang: Penyakit periodontal yang paling umum yaitu periodontitis dan salah satu jenisnya yaitu periodontitis kronis. Bakteri dominan pada periodontitis kronis dengan prevalensi 96,2% yaitu Porphyromonas gingivalis.Terapi penunjang yaitu dengan pemberian obat kumur berupa klorheksidin glukonat 0,2%. Namun, penggunaannya dalam jangka panjang dapat menimbulkan efek samping seperti xerostomia dan perubahan sensasi pengecapan, sehingga diperlukan alternatif antibakteri berbahan alami. Salah satu tumbuhan alami khas Kalimantan Selatan yaitu tumbuhan rambai mengandung senyawa antibakteri seperti flavonoid, tanin, fenol, saponin dan steroid. Tujuan: Menganalisis efektivitas antibakteri ekstrak daun rambai (Sonneratia caseolaris) terhadap pertumbuhan bakteri Porphyromonas gingivalis. Metode: Penelitian ini menggunakan True Experimental dengan post test only with control group design. Perlakuan pada penelitian ini yaitu ekstrak daun rambai konsentrasi 20%, 40%, 60%, 80%, 100%, kontrol positif berupa klorheksidin glukonat 0,2% dan kontrol negatif berupa aquadest. Uji antibakteri menggunakan metode dilusi cair untuk mengetahui KHM dan dilusi padat untuk mengetahui KBM. Hasil: Berdasarkan hasil dan analisis data didapatkan bahwa ekstrak daun rambai memiliki KHM pada konsentrasi 20% dan KBM pada konsentrasi 100%. Kesimpulan:  Ekstrak daun rambai (Sonneratia caseolaris) mampu menghambat dan memiliki sifat antibakteri terhadap pertumbuhan bakteri Porphyromonas gingivalis. Kata kunci: Daun Rambai, Periodontitis Kronis, Porphyromonas gingivalis 
UJI FITOKIMIA KUALITATIF DAN KUANTITATIF EKSTRAK KULIT BUAH RAMBAI (Baccaurea Motleyana) KONSENTRASI 100% Diza Afira Hutasuhut; Didit Aspriyanto; I Wayan Arya Krishnawan Firdaus
Dentin Vol 6, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/dentin.v6i2.6394

Abstract

ABSRACTBackground: A typical plant from Kalimantan that is effective as a herbal medicine is rambai fruit (Baccaurea Motleyana). The rind of the rambai fruit contains secondary metabolites, namely alkaloids, phenolics, and flavonoids which has activity as an antioxidant, anti-inflammatory, anti-inflammatory, and antimicrobial. Utilization of rambai fruit peel (Baccaurea Motleyana) in addition to the potential to be used as an alternative herbal medicine can also reduce waste from rambai fruit skin. Therefore, quantitative and qualitative phytochemical tests are needed to obtain information on the content of each compound in the rambai fruit peel. Objective: To analyze the results of qualitative and quantitative phytochemical tests of rambai fruit peel extract (Baccaurea Motleyana) with a concentration of 100%. Methods: Non-experimental with qualitative laboratory examination to determine the compound and quantitative to determine the concentration of the sample. Results: The results of qualitative and quantitative phytochemical tests showed that alkaloid compounds were 136.41 mg/ml, saponins were 102.35 mg/ml, phenolic compounds were 109.96 mg/ml, flavonoids were 71.33 mg/ml, triterpenoids were 353, 47 mg/ml, and steroids at 28.71 mg/ml. Conclusion: The highest levels were found in triterpenoids at 353.47 mg/ml and the lowest levels were found in steroid compounds at 28.71 mg/ml.Keywords: Baccaurea Motleyana, Qualitative test, Quantitative test. ABSTRAKLatar Belakang: Tanaman khas dari Kalimantan yang efektif sebagai obat herbal adalah buah rambai (Baccaurea motleyana). Kulit buah rambai memiliki kandungan metabolit sekunder yaitu alkaloid, fenolik, dan flavonoid yang memiliki aktivitas sebagai antioksidan, anti radang, antiinflamasi, dan antimikroba. Pemanfaatan kulit buah rambai (Baccaurea motleyana) selain berpotensi dapat dijadikan alternatif obat herbal dapat juga mengurangi limbah dari kulit buah rambai. Oleh sebab itu, diperlukan uji fitokimia kuantitatif dan kualitatif untuk mendapatkan informasi kandungan tiap senyawa pada kulit buah rambai. Tujuan: Menganalisis hasil uji fitokimia kualitatif dan kuantitatif ekstrak kulit buah rambai (Baccaurea motleyana) konsentrasi 100%. Metode: Non eksperimental dengan pemeriksaan laboratorium secara kualitatif untuk menentukkan senyawa dan kuantitatif untuk menetapkan kadar sampel. Hasil: Hasil uji fitokimia kualitatif dan kuantitatif didapatkan senyawa alkaloid sebesar 136,41 mg/ml, saponin sebesar 102,35 mg/ml, fenolik sebesar 109,96 mg/ml, flavonoid sebesar 71,33 mg/ml, triterpenoid sebesar 353,47 mg/ml, dan steroid sebesar 28,71 mg/ml. Kesimpulan: Kadar tertinggi terdapat pada senyawa triterpenoid sebesar 353,47 mg/ml dan kadar terendah terdapat pada senyawa steroid sebesar 28,71 mg/ml. Kata kunci: Baccaurea Motleyana, Uji Kualitatif, Uji Kuantitatif.
PENGARUH EKSTRAK DAUN KASTURI TERHADAP KADAR TROMBOSIT MENCIT JANTAN (Mus musculus) YANG DIPAPAR SINAR-X RADIOGRAFI PERIAPIKAL Aliffia Azizah Kawiadji; Didit Aspriyanto; R. Harry Dharmawan Setyawardhana
Dentin Vol 6, No 1 (2022)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/dentin.v6i1.6229

Abstract

ABSTRACTBackground: Periapical radiographic x-ray exposure can blood cells damage, such as platelets by forming free radicals indirectly or attacks DNA and RNA of cells directly. Antioxidants are needed to counteract the effects of free radicals from periapical radiographic x-ray exposure. One of the natural antioxidant compounds that can be used is kasturi leaf extract which contain flavonoid, phenol, tannin, alkaloid, terpenoid, and saponin. Objective: To measure and analyze the effect of kasturi leaf extract on platelets levels of male mice exposed to periapical x-ray radiography. Methods: This study used a true experimental method with a post test only design with a control group design. The samples were used 24 male mice aged 3-4 months which weighed 20-25 grams. Mice were divided into 4 groups, each group consisted of 6 mice. Mice were given kasturi leaf extract and exposed by x-ray periapical radiograph and platelets levels were measured with hematology analyzer automatically. Results: The results showed that the highest platelets level were found in the group that was only given kasturi leaf extract (P4), while the lowest group was in the group that was given kasturi leaf extract and exposed to periapical radiographs once (P1). Conclusion: The result of the study using ANOVA test showed that there was no significant difference in each experimental group. Keywords :   Kasturi leaf extract,  Periapical radiography, Platelets ABSTRAKLatar Belakang: Paparan sinar-X radiografi periapikal dapat merusak sel darah, salah satunya trombosit dengan cara membentuk radikal bebas secara tidak langsung atau mengenai DNA dan RNA dari sel secara langsung. Antioksidan diperlukan untuk menangkal efek radikal bebas dari paparan sinar-X radiografi periapikal. Senyawa antioksidan alami yang dapat digunakan salah satunya adalah daun kasturi yang mengandung flavonoid, fenol, tannin, alkaloid, terpenoid, dan saponin. Tujuan: Untuk mengukur dan menganalisis pengaruh ekstrak daun kasturi terhadap kadar trombosit mencit jantan yang dipapar sinar-X radiografi periapikal. Metode: Penelitian ini menggunakan metode true experimental dengan rancangan post test only with control group design. Sampel yang digunakan adalah 24 ekor mencit jantan berusia 3-4 bulan yang memiliki berat badan 20-25 gram. Mencit dibagi menjadi 4 kelompok, masing-masing kelompok berjumlah 6 ekor mencit. Mencit diberi ekstrak daun kasturi dan dipapar sinar-X radiografi periapikal dan kadar trombosit diukur menggunakan hematology analyzer secara otomatis. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan kadar trombosit tertinggi terdapat pada kelompok yang hanya diberi ekstrak daun kasturi (P4), sedangkan kelompok terendah terdapat pada kelompok yang diberi ekstrak daun kasturi dan dipapar sinar-X radiografi periapikal sebanyak 1 kali paparan (P1). Kesimpulan: Hasil penelitian dengan uji ANOVA menunjukkan tidak terdapat perbedaan yang bermakna tiap antar kelompok percobaan.                                           Kata kunci:  Ekstrak daun kasturi, Radiografi periapikal, Trombosit
PENGARUH EKSTRAK DAUN KASTURI TERHADAP KADAR LIMFOSIT MENCIT JANTAN (Mus musculus) YANG DIPAPAR SINAR-X RADIOGRAFI PERIAPIKAL Syifa Ennisa; Didit Aspriyanto; Irham Taufiqurrahman
Dentin Vol 6, No 1 (2022)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/dentin.v6i1.6230

Abstract

ABSTRACTBackground: Periapical radiographic X-ray exposure can cause blood cell damage, such as lymphocyte damage. Direct damage occurs when it attacks the DNA and RNA of cells. Indirect damage occurs through the formation of free radicals. One of the natural antioxidants that can be used is kasturi leaves. Kasturi leaf extract contains active ingredients such as flavonoids, phenols, alkaloids, terpenoids, and saponins that can inhibit free radical activity. Objective: To measure and analyze the effect of kasturi leaf extract on the increase in lymphocytes levels of male mice exposed to x-ray periapical radiographs. Methods: This study used a true experimental method with a post test only design with a control group design. The samples used were 20 male mice aged 3-4 months with 20-25 grams bodyweight. Mice were divided into 5 groups, each group consisted of 4 mice. Mice were given kasturi leaf extract and exposed to x-ray periapical radiographs. Mice lymphocytes levels were measured automatically using a hematology analyzer. Results: Lymphocyte levels in P1 group = 3,400 x 103/µL, P2 group = 5,725 x 103/µL, P3 group = 7,825 x 103/µL, P4 group = 9,750 x 103/µL, and P5 group = 5,375 x 103/µL. Conclusion: Differences in lymphocyte levels were influenced by antioxidants from kasturi leaf extract and large differences in the radiation dose received. Keywords :   Kasturi leaf extract, Lymphocytes, Periapical radiography ABSTRAKLatar Belakang: Paparan sinar-X radiografi periapikal dapat menyebabkan kerusakan sel darah, seperti kerusakan limfosit. Kerusakan langsung terjadi apabila mengenai DNA dan RNA sel. Kerusakan tidak langsung terjadi melalui pembentukan radikal bebas. Salah satu antioksidan alami yang dapat digunakan adalah daun kasturi. Ekstrak daun kasturi mengandung bahan aktif seperti flavonoid, fenol, alkaloid, terpenoid, dan saponin yang dapat menghambat aktivitas radikal bebas. Tujuan: Untuk mengukur dan menganalisis pengaruh ekstrak daun kasturi terhadap peningkatan kadar limfosit mencit jantan yang dipapar sinar-X radiografi periapikal. Metode: True experimental dengan post test only with control group design. Sampel yang digunakan adalah 20 ekor mencit jantan berusia 3-4 bulan dengan berat badan 20-25 gram. Mencit dibagi menjadi 5 kelompok, masing-masing kelompok berjumlah 4 ekor mencit. Mencit diberi ekstrak daun kasturi dan dipapar sinar-X radiografi periapikal. Kadar limfosit mencit diukur secara automatis menggunakan hematology analyzer. Hasil: Kadar limfosit kelompok P1 = 3,400 x 103/µL, kelompok P2 = 5,725 x 103/µL, kelompok P3 = 7,825 x 103/µL, kelompok P4 = 9,750 x 103/µL, dan kelompok P5 = 5,375 x 103/µL. Kesimpulan: Perbedaan kadar limfosit terjadi karena pengaruh antioksidan ekstrak daun kasturi dan perbedaan besar dosis radiasi yang diterima.                                           Kata kunci:  Ekstrak daun kasturi, Limfosit, Radiografi periapikal
UJI TOKSISITAS EKSTRAK DAUN GALAM (Melaleuca cajuputi subsp. Cumingiana Barlow) PADA BHK-21 SEL FIBROBLAS Brachmedio Barito Syech Erlangga; Sherli Diana; Debby Saputera; Didit Aspriyanto; Beta Widya Oktiani
Dentin Vol 7, No 3 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/dentin.v7i3.10743

Abstract

Latar Belakang: Karies gigi merupakan penyakit rongga mulut yang salah satu faktor penyebabnya adalah bakteri. Salah satu bahan alam yang berpotensi sebagai antibiotik dan hidup di lingkungan lahan basah adalah tanaman galam (Melaleuca cajuputi subsp. Cumingiana Barlow). Fungsi uji toksisitas adalah untuk mengetahui efek toksik dan batas dosis aman suatu senyawa kimia dalam penelitian ini pengujian ekstrak daun galam. Tujuan: Menganalisis efek toksik setelah pemberian ekstrak daun galam (Melaleuca cajuputi subsp. Cumingiana Barlow) terhadap sel fibroblas BHK-21. Metode: Penelitian ini adalah penelitian eksperimental murni (true experimental) dengan rancangan posttest-only with control group design untuk menganalisis toksisitas ekstrak daun galam terhadap sel fibroblas Baby Hamster Kidney-21 (BHK-21) dengan metode Microculture Tetrazolium Technique (MTT) assay secara in vitro. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak daun galam tidak toksik karena viabilitas sel pada semua konsentrasi >100% dan nilai IC50 yang tidak mungkin tercapai. Hasil uji post hoc Games-Howell menyimpulkan bahwa konsentrasi 50%, 75%, dan 100% lebih efektif daripada konsentrasi 0,125%, 0,2%, 0,25%, dan 0,4%. Kesimpulan: Tidak ada efek toksik ekstrak daun galam dengan uji MTT terhadap sel fibroblas BHK-21.Kata kunci: ekstrak daun galam, sel fibroblas BHK-21, toksisitas
PENGARUH EKSTRAK DAUN KARAMUNTING (Rhodomytrus tomentosa) TERHADAP KADAR TROMBOSIT SETELAH PAPARAN SINAR-X RADIOGRAFI PERIAPIKAL Ahda Ahda Annisa; Didit Aspriyanto; Nurdiana Dewi; I Wayan Arya Krishnawan Firdaus; Debby Saputera
Dentin Vol 7, No 3 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/dentin.v7i3.10748

Abstract

Latar Belakang : Paparan radiasi sinar-X radiografi periapikal dapat merusak sel darah salah satunya yaitu trombosit dengan cara membentuk radikal bebas sehingga dapat terjadinya penurunan pada sel darah. Kandungan oleh ekstrak daun karamunting dapat menangkal radikal bebas dan meningkatkan sel darah dari paparan radiasi sinar-X radiografi periapikal. Senyawa metabolit sekunder pada daun karamunting memiliki tiga kandungan senyawa tertinggi yaitu flavonoid, phenol dan tanin. Tujuan: Menganalisis pengaruh ekstrak daun karamunting terhadap kadar trombosit mencit jantan setelah paparan sinar-X radiografi periapikal. Metode : Penelitian ini menggunakan metode true experimental dengan rancangan post test only with control group design menggunakan 30 ekor mencit dibagi menjadi 5 kelompok. Kelompok K- adalah diberikan ekstrak daun karamunting tetapi tidak diberikan paparan radiasi sinar-X, kelompok K+ adalah diberikan radiasi sinar-X radiografi periapikal tanpa diberikan ekstrak daun karamunting, kelompok P1 adalah diberikan ekstrak daun karamunting dan paparan radiasi sinar-X radiografi periapikal pengulangan 1 kali, kelompok P2 adalah diberikan ekstrak daun karamunting dan paparan radiasi sinar-X radiografi periapikal pengulangan 7 kali dan kelompok P3 adalah diberikan ekstrak daun karamunting dan paparan radiasi sinar-X radiografi periapikal pengulangan 10 kali. Hasil : Hasil uji Post Hoc Bonferoni menunjukan perbedaan bermakna antar kelompok kontrol dan kelompok perlakuan. Kesimpulan : Terdapat pengaruh kadar trombosit pada mencit jantan (Mus musculus) pemberian ekstrak daun karamunting setelah paparan sinar-X radiografi periapikal. Kata kunci : Ekstrak daun karamunting, Radiografi periapikal, trombosit
Co-Authors Adhimas Rilo Pambudi Agung Satria Wardhana Ahda Ahda Annisa Aliffia Azizah Kawiadji Alya Royyana Amy Nindia Carabelly Arifin, Rahmad At-Thoyyar, Aila Audina, Nina Aulia Azizah Baehaqi Bayu Indra Sukmana Bayu Yordha Senggara Beta Widya Oktiani Brachmedio Barito Syech Erlangga Debby Saputera, Debby Desty Ayu Dwiyanti Dewi Nurdiana Dewi Puspitasari Dewi Puspitasari Dian Dwiyanti Diana Wibowo Dita Puspita Sari Diza Afira Hutasuhut Dwi Kurniawan, Fajar Kusuma Dwiyanti, Dian Eka Dwita Natasya Fitri Siregar Eny Febriyanti Erida Wydiamala Erika Norfitriyah Firda Damayanti Helda Helda Hendrik Setia Budi I Wayan Arya Krishnawan Firdaus Ichrom Nahzi, Muhammad Yanuar Ihsan, Muhammad Fauzan Ika Kusuma Wardani Intan Nirwana, Intan Jatmiko, Habibi Naufal Khairunnisa Puspita Sari Krisna Erlangga Putra Ramadhani Lisa Shofa’ Nur Aini Maydina Izzatul Yazidah Milka Widya Sari Muhammad Hasanu Reksi Muhammad Yunanda Anhar Nadia Chairina Nahzi, Yanuar Ichrom Naila Khairiyah Nina Audina Nisa Azaria Nor Helma Warni Nor Rahmatika, Aniqah Norfitriyah, Erika Noval Ihza Maulana Nurlailatul Rahmah Nurrahman, Tri Nurul A&#039;idah Nurul Fathanah Putri Oktiani, Beta Widya Prilly Sonya Puteri Priyawan Rachmadi Raket Rizki Rahmaningtyas Ramadhaniyah, Nur Ramadhanty, Aina Renie Kumala Dewi Rima Permata Sari Rini Rahmiyati Rosdayatri, Nadhira Agnia Rosihan Adhani, Rosihan Rudie Syahrizal Akhmad Sari, Galuh Dwinta Sari, Milka Widya Sarifah, Norlaila Senggara, Bayu Yordha Setyawardhana, Raden Harry Dharmawan Sherli Diana Syifa Ennisa Timothy Jogy Sotarduga Parhusip Tri Putri, Deby Kania US Ramadilla Ramadilla Utami, Juliyatin Putri Widodo Widodo Yusrinie Wasiaturrahmah