cover
Contact Name
Hamidi
Contact Email
jmpi@unram.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jpmpi@unran.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota mataram,
Nusa tenggara barat
INDONESIA
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA
Published by Universitas Mataram
ISSN : -     EISSN : 26555263     DOI : -
Core Subject : Education,
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA (JPMPI) |e-ISSN: 2655-5263| merupakan Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat dan penerapan Ipteks yang memuat publikasi hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat, model atau konsep dan atau implementasinya dalam rangka peningkatan partisipasi masyarakat dalam pembangunan, pemberdayaan masyarakat atau pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat. Jurnal Pengabdian Magister Pendidika IPA diterbitkan oleh Program Studi Magister Pendidikan IPA Program Pascasarjana Universitas Mataram, terbit 2 (dua) kali setahun yaitu bulan Juli dan Bulan Desember.
Arjuna Subject : -
Articles 1,560 Documents
Pelatihan Perhitungan Harga Pokok Produksi Di Umkm Kripik Ketela desa Pulo Kiton, Bireuen Ritonga, Zuriani; Kamaruddin; Zuhra, Fatimah; Zalikha; Jannah, Nur; Elvina; Ekobroto, Bayu; Lubis, Junita
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 6 No 4 (2023): Oktober-Desember 2023
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v6i4.6563

Abstract

Determining the cost of production may still be somewhat difficult for MSME players. Calculation and determination of the cost of production is very important in order to know the calculation of sales margins, determination of selling prices and predictions of profit and loss. UMKM Keripik Ketela has not yet calculated the cost of goods produced accurately due to a lack of knowledge about accounting. Conducted training regarding calculating the cost of production according to It is hoped that accounting science can produce accurate information and can be used as a consideration in determining product selling prices more accurately. In calculating the cost of a product, it is necessary to know the cost elements used, including the nature of these costs, both fixed and variable. The training program provided will help Cassava Chip MSME owners to be able to accurately calculate the cost of production which will later be useful in determining product selling prices, monitoring periodic profits and losses.
Introduction to Drinking Water Quality Standards for Communities in Poka Village, Teluk Ambon District Rumpakwakra, Ervina; Hattu, Nikmans; Jaya, Gede Wiratma; Nggolaon, Delpina; Rikumahu, Marcia Violetha; Thohirah, Afifah; Silahooy, Stevi; Latupeirissa, Jolantje; Telussa, Ivonne; Pada, Samuel Simra; Kololu, Micky
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 7 No 1 (2024): Januari - Maret
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v7i1.6564

Abstract

The quality of clean water used has been a top priority to maintain health and fulfill daily needs. There are many sources of clean water, including well water, bottled water, gallon water and PDAM water. The use of clean water in Poka Village still uses well water and gallon water, so there is concern among the community regarding the cleanliness and quality of the water. Therefore, this service is carried out to help answer public anxiety by introducing Drinking Water Quality Standards that have been determined in the Republic of Indonesia Minister of Health Regulation No. 492/MENKES/PER/IV/2010. Apart from that, we also show findings of polluted well water and also provide solutions on how to care for wells. During material delivery activities, we use an educational and participatory approach with the main focus being the community. The result of this service activity is that the community in Poka Village has good knowledge regarding drinking water quality standards so that it is hoped that the community can apply them in their daily lives.
Peningkatan Kapasitas Produksi Budidaya Trigona Melalui Pengembangan Inovasi Stup Bersekat, Di Desa Pendua, KLU Wahyuningsih, Endah; Syaputra, Maiser; Lestari, Andi Tri; Markum; Anwar, Hairil
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 6 No 4 (2023): Oktober-Desember 2023
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v6i4.6565

Abstract

Komoditas HHBK yang sangat potensial untuk dikembangkan di NTB adalah madu. Madu merupakan salah satu jenis pangan yang sangat baik bagi kesehatan, produk perlebahan mendukung pemenuhan gizi masyarakat dan mendukung upaya pelestarian sumberdaya alam yang berperan penting dalam membantu proses penyerbukan tanaman. Pada Pulau Lombok banyak dikembangkan usaha budidaya lebah madu jenis Apis cerena dan Trigona sp. Pengembangan budidaya lebah madu trigona sudah banyak dilakukan khususnya pada masyarakat pedesaan. Akan tetapi, dalam upaya pengembangan budidaya trigona masih dalam skala Rumah tangga dan masih tradisional, sehingga mempengaruhi hasil produksi madunya. Keberhasilan usaha budidaya trigona dipengaruhi pada beberapa faktor antara lain: ketersediaan sumber pakan sepanjang musim, perkembangan koloni yang baik, serta stup yang digunakan, Bahan baku pembuatan kotak lebah atau stup memberikan pengaruh terhadap produksi madu baik dari segi kualitas maupun kuantitasnya. Jenis kayu sebagai bahan baku stup berpengaruh, serta model stup terhadap produksi madu yang dihasilkan lebah madu trigona. Oleh karena itu, penyuluhan tentang peningkatan produktivitas lebah madu Trigona sp dengan menggunakan bahan kayu Dao (Dracontomelon dao) yang sesuai standard dan penggunaan inovasi stup bersekat sebagai solusi untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas madu, polen dan propolis. Dengan demikian budidaya lebah madu trigona selain bermanfaat secara ekonomi dan ekologi juga dapat digunakan sebagai penunjang ketahanan pangan desa.
Sosialisasi Pemanfaatan Lahan Pekarangan Melalui Budidaya Pertanian Organik Suliartini, Ni Wayan Sri; Maisopa, Ira; Irmayani; Ramadhan, Devi Aulia; Ali, Kesan Oktavian
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 6 No 4 (2023): Oktober-Desember 2023
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v6i4.6573

Abstract

Lahan pekarangan merupakan lahan yang berada pada sekitar perumahan yang dapat dimanfaatkan salah satunya sebagai tempat budidaya tanaman untuk meningkatkan kebutuhan pangan. Desa Batu Kumbung khususnya Dusun Sidekarye merupakan desa yang sebagian besar penduduknya berprofesi sebagai petani hal tersebut sesuai degan kondisi wilayahnya yang subur dan cocok sebagai lahan pertanian. Jumlah penduduk di Desa Batu Kumbung khususnya Dusun Sidekarye tidak terlalu padat hal tersebut dilihat dari masih banyaknya lahan-lahan kosong di sekitar perumahan warga setempat. Lahan pekarangan tersebut tidak dimanfaatkan dengan semestinya. Kegiatan sosialisasi ini dilakukan dengan tujuan untuk memberikan informasi dan meningkatkan pengetahuan masyarakat masyarakat Dusun Sidekarye, Desa Batu Kumbung dalam pemanfaatan lahan pekarangan yang lebih efisien dan maksimal melalui budidaya pertanian organik yang ramah lingkungan. Sosialisasi ini dilaksanakan pada tanggal 27 Juli 2023 bertempat di Aula Kantor Desa Batu Kumbung, Kecematan Lingsar. Metode sosialisai yang digunakan adalah penjelasan langsung dari narasumber kepada mitra sasaran yaitu klompok tani Dusun Sidekarye, ibu-ibu PKK, dan remaja masjid Dusun Sidekarye. Kegiatan ini terlaksana dengan baik dan efisien dilihat dari antusiasme peserta yang tinggi dalam mengikuti dan mengisi soal pretest dan postest yang berkaitan dengan tema kegiatan sosisalisasi tersebut. Hasil peningkatan pengetahuan peserta kegiatan sebesar 6,8% dari rerata nilai pretest. Pengetahuan dan pemahaman peserta kegiatan meningkat tentang pemanfaatan lahan pekarangan melalui budidaya pertanian organik.
Pelatihan Pembuatan Rencana Usaha pada Pedagang di Sekitar Obyek Wisata Benang Stokel, Desa Aikberik, Kecamatan Batukeliang Utara, Lombok Tengah Alamsyah AB; Sagir, Junaidi; Saufi, Ahmad; Abidin, Zainal; Suprianto; Manan, Abdul
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 6 No 4 (2023): Oktober-Desember 2023
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v6i4.6574

Abstract

This service has the theme of Training in Making Work Plans for Traders around the Benang Stokel tourist attraction, Aikberik village, North Batukeliang subdistrict, Central Lombok. The extension activity was carried out on July 27 2022 with the delivery of material for 30 minutes by the service team, then continued with discussions and training in making work plans for training participants who were generally traders. All participants responded very well to the material presented and the participants were very interested in practicing the knowledge taught, especially in terms of the need to carry out business planning in the form of written documents as a guide and evaluation of the activities carried out. With the material and knowledge obtained, it can be used as a guide for carrying out business activities, so that with the implementation of this plan in the future it can increase community income in the Benang Stokel tourist area of ​​Aikebrik village. This training in making a Business Plan can open minds and perspectives regarding business management which has been run very traditionally to better business management/management which can support the success of their business, especially in terms of marketing, production, human resources and marketing activities. It is hoped that in the future this outreach activity can continue in the form of business training for traders in the Benang Stukel tourist area.
Sosialisasi Good Dairy Farming Practice Kambing Perah pada Peternakan CV Muda Bakti Barokah Dan Peternak Kambing PE di Desa Lelong Kecamatan Praya Tengah Lombok Tengah Sadia, I. N.; M. Dohi; I.K.G. Wiryawan; Hasma
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 6 No 4 (2023): Oktober-Desember 2023
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v6i4.6575

Abstract

Dengan telah diterbitkannya Peraturan Menteri No.64/Permentan/OT.140/5/2014 tentang Pedoman Budidaya Kambing Perah yang Baik (Good Farming Practice) maka perlu disosialisasikan agar peternak memahami pedoman dan syarat minimal budidaya kambing perah serta bentuk dukungan pemerintah terhadap pengembangan usaha peternakan kambing perah di Indonesia. Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk mensosialisasikan berbagai aspek tatalaksana budidaya kambing perah meliputi : Prasarana dan sarana (perkandangan), Cara budi daya (bibit kambing perah, ransum dan pemberian pakan, pemeliharaan, reproduksi dan perkawinan, pemerahan dan penanganan susu), Kesehatan hewan dan kesehatan masyarakat veteriner (biosecurity-desinfeksi dan sanitasi kandang), Pelestarian fungsi lingkungan hidup, Sumber daya manusia, Pembinaan, pengawasan dan Pelaporan berupa catatan (recording) data-data peternakan. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan pada CV. Muda Bakti Barokah (MBB) Farm Dusun Lelong Desa Kelebuh Kecamatan Praya Tengah Kabupaten Lombok Tengah. Pelaksana kegiatan pengabdian kepada masyarakat terdiri atas dosen dari Fakultas Peternakan Universitas Mataram, mahasiswa Program Studi Peternakan dan Alumni. Metode pengabdian adalah direct method dengan bentuk kegiatan penyuluhan dan praktek. Penyuluhan terkait semua aspek budidaya kambing perah yang baik. Praktek yang dilakukan: penyusunan ransum dan cara pemberian pakan serta praktek penerapan biosecurity-desinfeksi dan sanitasi kandang. Hasil pre test kegiatan menunjukkan bahwa owner CV MBB Farm dan peternak disekitarnya belum pernah mengetahui adanya Peraturan Menteri No.64/ Permentan/ OT.140/5/2014 tentang Pedoman Budidaya Kambing Perah yang Baik. Namun pada post test setelah sosialisasi GDFP terjadi peningkatan pemahaman oleh Owner CV MBB Farm (Edi Sanjaya) rata-rata sebesar 60,12% meliputi aspek Prasarana dan Sarana (78.49%), Cara Budidaya/Pemeliharaan (70.00%) serta Kesehatan hewan dan kesehatan masyarakat veteriner (68.75%), sedangkan pemahaman oleh peternak kambing di sekitar MBB Farm masih rendah yaitu sebesar 20% hanya pada aspek perkandangan saja. Kesimpulan dari kegiatan PKM adalah adanya peningkatan pengetahuan sebesar 60,12% oleh Owner CV MBB Farm (Edi Sanjaya) dan 20% oleh peternak kambing di sekitarnya terhadap penyuluhan materi yang disampaikan. Praktek penyusunan ransum dan cara pemberian pakan secara rutin telah diterapkan sebagai upaya menekan biaya pakan. Demikian pula praktek penerapan biosecurity-desinfeksi dan sanitasi kandang secara rutin telah diterapkan sebagai upaya menjamin kesehatan bagi peternak dan produk yang dihasilkan secara Aman, Sehat, Utuh, Halal (ASUH). Perlu dilakukan pendampingan dan komunikasi secara kontinyu untuk memantau penerapan hasil transfer pengetahuan dan praktek yang telah dilakukan oleh peternak mitra CV MBB Farm dan peternakan disekitarnya.
Peningkatan Kepedulian Masyarakat Terhadap Lingkungan Melalui Penanaman Pohon di Desa Paok Pampang Lombok Timur Jupri, Ahmad; Gayatri, Baiq Alon Pramudhya; Wiryan, Lalu; Jannatun, Baiq Haulia; Billah, Salsa; Sujendra, Ida Bagus Alit; Maulida, Khoviva; Fathurrahman, Muhammad; Saputra, Ranu Arya; Zulfiani, Rena
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 6 No 4 (2023): Oktober-Desember 2023
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v6i4.6582

Abstract

Pengabdian terhadap masyarakat merupakan wadah yang dapat dimanfaatkan untuk mengembangkan dan menyumbangkan pengetahuan secara langsung kepada masyarakat. Adanya pembukaan lahan dan pembangunan menyebabkan kurangnya resapan air dan ruang terbuka hijau di suatu wilayah. Salah satu program KKN PMD Universitas Mataram yaitu melaksanakan kegiatan penanaman pohon yang bertujuan untuk memberikan pengetahuan kepada masyarakat pentingnnya penanaman pohon atau penghijauan guna untuk mengurangi pencemaran udara,bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pohon serta mengantisipasi bencana alam seperti banjir longsor dan sebagainya. Kegiatan ini dilakukan di 2 lokasi berbeda yaitu Lapangan Paok Pampang sebagai lokasi utama dan sepanjang ruas jalan di Dusun Paok Pampang Selatan. Metode pengabdian yang di gunakan pada kegiatan ini adalah metode dalam bentuk praktik yang dilaksanakan dengan beberapa tahapan seperti perencanaan kegiatan,persiapan kegiatan,dan pelaksanaan kegiatan. Kegiatan penanaman pohon ini mendapat respon yang baik dari masyarakat maupun aparat desa sehingga tidak hanya dapat mengeratkan tali silaturahmi antara satu sama lain namun juga berdampak postifi dalam meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap lingkungan.
Menuju Kampung Berkualitas: Pendampingan Rumah Dataku Pada Kampung KB Di Kampung KB Di Dusun Geguntur Kelurahan Jempong Baru Kecamatan Sekarbela Kota Mataram) Fuady, Helmy; Daeng, Akung; Astuti, Endang; Manan , Abdul
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 6 No 4 (2023): Oktober-Desember 2023
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v6i4.6595

Abstract

Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 3 Tahun 2022 tentang Optimalisasi Penyelenggaraan Kampung Keluarga Berkualitas, bertujuan meningkatkan kualitas sumberdaya manusia dan memberdayakan serta memperkuat institusi keluarga melalui optimalisasi penyelenggaraan Kampung Berkualitas disetiap desa/kelurahan.Dengan inpres ini, keberadaan kampung KB ditingkatkan peran dan fungsinya dari awalnya ditingkat kampung/lingkungan menjadi tingkat desa/kelurahan. Persoalan yang dihadapi di Kampung KB pada dasarnya adalah belum adanya perencanaan yang akurat dari bawah (bottom up). Kesulitan yang dihadapi Kampung KB dalam membuat perencanaan yang sesuai dengan persoalan dan kebutuhan mereka adalah tidak tersedianya data. Di Setiap Kampung KB telah diinisiasi Rumah Dataku, namun ketersediaan data disini yang sangat minim sehingga memerlukan pendampingan. Rumah data kependudukan yang disingkat Rumah Dataku adalah rumah yang difungsikan sebagai pusat data dan intervensi permasalahan kependudukan yang mencakup sistem pengelolaan dan pemanfaatan data kependudukan di tingkat mikro mulai dari mengidentifikasi, mengumpulkan, memverifikasi dan memanfaatkan data kependudukan yang bersumber dari, oleh Penduduk. Selama ini masyarakat merasa dijadikan obyek pengumpulan data, baik sensus maupun survei. Masyarakat belum sepenuhnya memahami bahwa data-data yang dikumpulkan tersebut, digunakan untuk perencanaan pembangunan nasional, pembangunan daerah maupun pembangunan sektoral. Mereka juga belum semua menyadari bahwa program-program pembangunan yang dilaksanakan itu merupakan hasil dari data-data yang telah dikumpulkan darinya. Oleh karena itu, berbagai upaya untuk meningkatkan kepedulian dan peran serta masyarakat, atau menciptakan masyarakat “sadar data” perlu terus dilakukan. Dikampung KB Geguntur, walaupun sosialisasi rumah dataku telah dilakukan namun belum ada tanda tanda rumah dataku bergerak apalagi setelah gempa 2018 yang telah meluluh lantakkan kampung KB ini ditambah dengan pandemi yang belum berakhir ini. Oleh sebab itu pendampingan dan pelatihan harus terus dilakukan dimasa yang akan datang.
Implementasi Program Kreativitas Mahasiswa Kewirausahaan (PKM-K) Melalui Inovasi Olahan Ikan Tongkol Menjadi Produk Sambal Khas Lokal Nirmala, Dea; Kusuma, Anindita Suliya Hangesti Mandra; Septiana, Alya; Komalasari, Baiq Resti; Fitri, Dea Nirmala; Nuradelia, Debby; Ardiana, Baiq Mis
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 7 No 1 (2024): Januari - Maret
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v7i1.6597

Abstract

Samtodenis or the abbreviation for Sweet Spicy Tongkol Sambalis a PKM-K product made by students withmade from chili sauce and tuna which has a distinctive aromaa combination of selected spices and without the use of ingredientspreservative. The aim of this PKM-K samtodenis is to find outmanufacturing process, marketing process, development method as wellfind out the benefits of sweet and spicy tuna chili sauce on an ongoing basis.The method for making samtodenis starts from the process of cleaning the fishcob, chili sauce preparation process, processing process andpackaging of cob chili sauce to the marketing process. OpportunitySamtodenis marketing starts with boarding house children, housewives andIt can be consumed by everyone from children to the elderlyMarketing strategies are carried out using a sales marketing systemdirect and indirect sales. Results from promotions andmarketing carried out, the PKM-K team succeeded in selling the productas many as 238 bottles with 7 production times over 2 months andget income of IDR 3,570,000 so the total profit isobtained is IDR 770,000. Based on cash flow analysisfor 2 years, the NPV value of "SAMTODENIS" production was obtained for2 year period with a value of IDR 12,433,563,635. The NPV valueshows that this business is worth implementing and continuing.
Sambajo: Sambal Sasak Bajo Untuk Meningkatkan Ekonomi Kreatif. Azizah, Nusrotun; Kusuma, Anindita Suliya Hangesti Mandra; Aini, Miftahul; Karima, Maulidia; Albaniah, Melly; Azlin, Nirma Holis; Febriadi, Dani; Nuraini, Zun
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 7 No 1 (2024): Januari - Maret
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v6i4.6598

Abstract

Fish is a food source of animal protein needed by humans. Every year the need for this protein source continues to increase along with the growth of the world population. With the increasing production and demand for fish, post-harvest handling is needed, namely preservation. One of the easiest ways of preserving is by salting or commonly known as salted fish. The high level of public consumption of salted fish and the potential for development as a local food product. SAMBAJO is here as an innovation in the culinary field and to improve the creative economy. This product is a typical Sasak chili sauce mixed with salted fish or bajo in Sasak language. This product produced by PKM-Kewirausahaan has advantages compared to products already on the market, namely using typical Sasak chili sauce which has the potential to be popular with the local community. Sambajo started production on November 7 2023 and was marketed on November 13 2023. We adjusted 20 bottles of this production of chili sauce once in this initial stage according to the sales location and according to consumer orders and sold it at a price of IDR. 15,000.

Page 85 of 156 | Total Record : 1560