Claim Missing Document
Check
Articles

Rancangan Aplikasi Pencarian Lokasi Tempat Ibadah Di Kota Bengkulu Menggunakan Location Based Service Berbasis Android Ulit, Icuk Gempa; Hidayah, Agung Kharisma; Muntahanah, Muntahanah; Abdullah, Dedy
Jurnal Media Infotama Vol 20 No 1 (2024): April 2024
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v20i1.5842

Abstract

Bengkulu City has many destinations that can attract visitors to visit Bengkulu City. The migrant community consists of various ethnicities and religions and there are also foreign tourists. Most visitors who come to Bengkulu City for the first time find it difficult to find the location of a place of worship. Most immigrants use Android-based cellphones in their daily lives. So researchers took the initiative to create an application to search for places of worship by utilizing the location based service (LBS) system. LBS is a system for finding the coordinates of a device's location. Therefore, by using the location based service method to create an Android-based application for finding the location of places of worship and finding out information on the state of places of worship in Bengkulu City. This research ends in design form and it is hoped that future researchers will implement the research results, namely creating a search application for places of worship using an Android-based location based service
Sistem Pendukung Keputusan Untuk Meningkatkan Efektivitas Dalam Pembayaran Pajak Bumi Dan Bangunan Di Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Seluma Amandika, Rama; Pahrizal, Pahrizal; Darnita, Yulia; Muntahanah, Muntahanah
Jurnal Media Infotama Vol 20 No 2 (2024): Oktober
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v20i2.6025

Abstract

The increasing development of computer technology has an impact on various fields. Including land and building taxes. Determination of property tax which was done manually has gradually developed using computers. Along with this, mapping technology is also developing rapidly. Therefore, integration between taxpayer data and mapping data is very important for each individual. A Decision Support System is a computer-based information system that takes an approach to generating various decision alternatives to help certain parties in dealing with problems using data and models. The proposed method is Analytic Hierarchy Process (AHP) which is a method that is able to create a sequence of alternative decisions and select the best alternative in a decision support system to increase effectiveness in paying building taxes. AHP allows judgment and decision making based on uncertain and insignificant data. By using the AHP method, hopefully it can help make decisions easier in increasing the effectiveness of land and building tax payments at the Seluma Regency Revenue Agency Service. The decision support system application to increase effectiveness in paying land and building taxes in the regional revenue agency of Seluma district was successfully built using the Analytic Hierarchy Process (AHP) method. Incremental research methods can be applied for application development. Application testing was carried out using the Blackcox method and the results the application is declared suitable for implementation.Keywords: SPK, Property TAX, AHP
RANCANGAN APLIKASI E-VOTING UNTUK PEMILIHAN KETUA HONDA TIGER CLUB INDONESIA Safari, Chessar; Muntahanah, Muntahanah; Husni Rifqo, Muhammad; Imanullah, Muhammad
JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika) Vol. 8 No. 5 (2024): JATI Vol. 8 No. 5
Publisher : Institut Teknologi Nasional Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/jati.v8i5.11043

Abstract

Voting adalah hal yang sangat berpengaruh pada proses pemilihan, pemilihan mencakup penentuan siapa yang akan dipilih dan yang berhak untuk memilih. Selama ini, voting secara coblos atau centang dengan media kertas suara yang biasa digunakan pada pemilu di tanah air, begitupun pada pemilihan ketua HTCI Pengda Sumsel-Bengkulu. Metode ini di nilai kurang efektif dan sangat konvensional di era digital seperti saat ini. Suatu solusi yang lebih efisien dan adaptif, yaitu melalui rancangan aplikasi E-Voting untuk proses pemilihan Ketua HTCI. Pada sistem ini para anggota HTCI dapat memberikan suara mereka secara elektronik, tidak lagi menggunakan media kertas untuk memilih dan semua fungsi dilakukan secara otomatis oleh sistem. Sistem dirancang dengan mengggunakan bahasa pemrograman PHP dan menggunakan database MySQL, berbasis website dan berfungsi untuk melakukan pemilihan secara online, dimana pemilih dapat memimilih melalui sebuah website dengan hak akses menggunakan username dan password yang telah didaftarkan. Melalui sistem e-voting ini keamanan dan kerahasiaan pada proses pemilihan lebih terjamin, sehingga hasil pemilihan Ketua Honda Tiger Club Indonesia akan lebih akurat dan objektif.
Pelatihan dan Pendampingan Pembuatan Bahan Ajar Digital Berbasis Artificial Intelligence (AI) Syahfitri, Jayanti; Muntahanah, Muntahanah; Irwandi, Irwandi
Jurdimas (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Royal Vol 7, No 4 (2024): Oktober 2024
Publisher : STMIK Royal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33330/jurdimas.v7i4.3356

Abstract

SD Negeri 140 Seluma has a relatively large number of human resources, both teachers and students. However, this is also a challenge for partner schools where some of the problems that are often faced are the lack of knowledge and competence of teachers in providing digital teaching materials to facilitate differentiated learning, which impacts the formation of students' character optimally. This training and mentoring is an effort to improve teacher knowledge and competence in providing teaching materials. This activity involved 30 teachers through two methods, namely: socialization, training and mentoring (the practice of making AI-based learning videos). The activity results showed that all participants experienced an increase in understanding related to the concept of digital teaching materials and increased competence in making AI-based learning videos. This is evidenced by the products that have been produced by the training participants. Keywords: artificial intelligence; digital teaching materials; training;  accompaniment SD Negeri 140 Seluma memiliki SDM dengan jumlah yang relatif banyak baik guru maupun peserta didik. Namun, hal ini sekaligus menjadi tantangan bagi sekolah SD Negeri 140 Seluma  dimana beberapa permasalahan yang seringkali dihadapi yaitu masih minimnya pengetahuan dan kompetensi guru dalam menyediakan bahan ajar digital untuk memfasilitasi pembelajaran berdiferensiasi, sehingga berdampak pada pembentukan karakter peserta didik secara optimal. Pelatihan dan pendampingan ini merupakan upaya yang dilakukan untuk meningkatkan pengetahuan dan kompetensi guru dalam menyediakan bahan ajar. Kegiatan ini melibatkan 30 orang guru melalui dua metode yaitu: sosialisasi, pelatihan dan pendampingan (praktik pembuatan video pembelajaran berbasis AI). Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pemahaman dan keterampilan peserta dalam memproduksi video pembelajaran berbasis AI, yang dibuktikan melalui produk video yang dihasilkan.  Kata kunci: artificial Intelligence; bahan ajar digital; pelatihan; pendampingan
Analisis Sentimen Ulasan Aplikasi ChatGPT Pada Google Play Menggunakan Metode Support Vector Machine Salsabila, Aprilia; Muntahanah, Muntahanah
Progresif: Jurnal Ilmiah Komputer Vol 20, No 2: Agustus 2024
Publisher : STMIK Banjarbaru

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35889/progresif.v20i2.2074

Abstract

Currently, the usage of mobile applications is on the rise in the digital era, emphasizing the importance of understanding user satisfaction and dissatisfaction. This research aims to examine the sentiment expressed in user reviews of the ChatGPT application on Google Play using the Support Vector Machine (SVM) method. The research methods include collecting user review data, cleaning and preprocessing the data, labeling sentiments, conducting SVM analysis, and evaluating the results. The analysis reveals that the majority of user reviews for the ChatGPT application are positive, with some negative feedback. With an accuracy of 91% and a weighted F1-score of 90%, the SVM method demonstrates effective performance in classifying user review sentiments. This study provides valuable insights into user perceptions of the ChatGPT application, which can inform future enhancements in its quality and services. Furthermore, these findings underscore the potential of SVM in sentiment analysis for various mobile applications.Keywords: sentiment analysis; ChatGPT; Support Vector Machine  AbstrakSaat ini, penggunaan aplikasi mobile terus meningkat dalam era digital, sehingga penting untuk memahami kepuasan dan ketidakpuasan pengguna. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis sentimen dari ulasan pengguna aplikasi ChatGPT di Google Play dengan menggunakan metode Support Vector Machine (SVM). Metode penelitian meliputi pengumpulan data ulasan pengguna, pembersihan dan pra-pemrosesan data, pelabelan sentimen, analisis menggunakan SVM, serta evaluasi hasil. Hasil analisis menunjukkan bahwa sebagian besar ulasan pengguna terhadap aplikasi ChatGPT bersifat positif, meskipun terdapat beberapa ulasan negatif. Dengan akurasi sebesar 91% dan F1-score tertimbang sebesar 90%, metode SVM menunjukkan kinerja yang baik dalam mengklasifikasikan sentimen ulasan pengguna. Penelitian ini memberikan wawasan mendalam mengenai persepsi pengguna terhadap aplikasi ChatGPT, yang dapat digunakan untuk meningkatkan kualitas dan layanan aplikasi di masa mendatang. Penelitian ini juga menunjukkan potensi SVM dalam analisis sentimen aplikasi mobile lainnya.Kata kunci: Analisis sentimen; ChatGPT; Support Vector Machine
The effectiveness of local wisdom-based interactive digital module on students’ critical thinking disposition Syahfitri, Jayanti; Muntahanah, Muntahanah
International Journal of Evaluation and Research in Education (IJERE) Vol 13, No 4: August 2024
Publisher : Institute of Advanced Engineering and Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.11591/ijere.v13i4.28256

Abstract

Local wisdom-based interactive digital module are alternative teaching materials to facilitate meaningful learning and experience, to stimulate the use of thinking skills including critical thinking dispositions. This study applied quasi-experimental design with pretest and posttest control group. Respondents involved in this study were 109 students from senior high school in Bengkulu, Indonesia. The class selection was carried out randomly to determine the interactive digital module class (X1), the e-module class (X2), and the control class (K). Students’ critical thinking dispositions were measured through the Critical Thinking Disposition in Biology Test (CTDBT) instrument which included 10 questions for each of the seven disposition indicators. The data were analyzed using the Kolmogorov-Smirnov test, Levene test, one-way ANOVA test, and LSD. After the data were known to be normally distributed and homogeneous, an ANOVA test was carried out with the result that there was a significant difference in the experimental class and the control class on students’ critical thinking disposition scores, namely 0.008<0.05. This showed that interactive module improve students’ critical thinking dispositions, compared to e-module and control classes. The critical thinking disposition which increased significantly was shown in the truth-seeking indicator. However, the e-module class did not differ significantly from the control class in improving students’ critical thinking dispositions. Therefore, teachers can use local wisdom-based interactive digital module in biology learning.
IMPLEMENTASI PENGGUNAAN KAHOOT SEBAGAI APLIKASI PENDUKUNG PEMBELAJARAN BAGI GURU DI SD NEGERI 43 KOTA BENGKULU Yulia Darnita; Muntahanah Muntahanah; Rozali Toyib; Rohanan Yusuf; Jandri M.Siban; Andrian Kuor Nando; Kristika Meza Werda; Gilang Nurva Wijaya
Kreativitas Pada Pengabdian Masyarakat (Krepa) Vol. 4 No. 10 (2025): Kreativitas Pada Pengabdian Masyarakat (Krepa)
Publisher : CV SWA Anugerah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8765/krepa.v4i10.11879

Abstract

Pengabdian ini membahas sosialisasi penggunaan Kahoot sebagai media pembelajaran interaktif di SD Negeri 43 Kota Bengkulu. Dalam era digital, pemanfaatan teknologi menjadi strategi penting untuk meningkatkan keterlibatan siswa. Kahoot, sebagai platform berbasis permainan, memungkinkan guru membuat kuis interaktif yang dapat meningkatkan motivasi belajar siswa serta membantu penyampaian materi secara lebih menarik. Sosialisasi dilakukan untuk memperkenalkan Kahoot kepada guru serta memberikan pelatihan penggunaan. Hasil menunjukkan bahwa sebagian besar guru belum familiar dengan Kahoot sebelum sosialisasi, tetapi setelahnya mereka lebih antusias dan memahami manfaatnya. Meskipun terdapat kendala seperti keterbatasan akses internet dan kurangnya pengalaman dalam penggunaan teknologi, kegiatan ini menjadi langkah positif dalam mendukung inovasi pembelajaran. This study explores the socialization of Kahoot as an interactive learning medium at SD Negeri 43 Kota Bengkulu. In the digital era, technology utilization is a key strategy to enhance student engagement. Kahoot, a game-based platform, enables teachers to create interactive quizzes that boost student motivation and facilitate more engaging material delivery. The socialization introduced Kahoot to teachers and provided training on its usage. Results showed that most teachers were unfamiliar with Kahoot before the session, but afterward, they displayed greater enthusiasm and understanding of its benefits. Despite challenges such as limited internet access and lack of technological experience, this initiative represents a positive step toward fostering learning innovation.
PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN POSTER DENGAN CANVA UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS SISWA SERTA GURU SMK NEGERI 1 BUNGO -, Rozali Toyib; Hidayah, Agung Kharisma; Darnita, Yulia; Muntahanah, Muntahanah; Hendri, Sastya; Diana, Diana; Witriyono, Harry
Journal of Empowerment Community Vol. 6 No. 1 (2024): Maret 2024
Publisher : Universitas Perjuangan Tasikmalaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36423/jec.v6i1.1315

Abstract

Media pembelajaran membutuhkan kreativitas baik dari siswa maupun guru. sangat penting untuk dapat mengatur materi kelas yang menarik secara visual seperti presentasi, poster, kegiatan kelompok, materi kelas virtual seperti latar belakang Zoom atau Google Meet, dekorasi kelas, infografis, template video, dan materi lain yang memerlukan pelatihan khusus agar guru dan siswa dapat berdiskusi menggunakan Canva dalam pembuatan media pembelajar dan poster , menjadi kreatif dan mandiri secara artistik. Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan inovasi kepada siswa dan guru untuk menghasilkan desain grafis berkualitas tinggi dengan tenaga minimal, dan kurikulum Merdeka memasukkan elemen digitalisasi yang mendorong guru dan siswa lebih kreatif dalam mengajar melalui berbagai platform yang tersedia di dunia maya. dan kebutuhan belajar. Metode atau pendekatan yang digunakan dalam kegiatan program PKM meliputi pelatihan pengembangan tentang media pembelajaran dan pembuatan poster menggunakan canva untuk siswa serta guru-guru. Kesimpulan : tingkat partisipasi guru dalam kegiatan tinggi , guru dapat dilatih untuk pelatihan, mereka dapat menggunakan sumber belajar selama pelatihan dalam kegiatan pengajaran dan pendidikan di sekolah, pelatihan berkelanjutan dengan topik masa depan saat ini diperlukan. Kata Kunci: media pembelajaran, krativitas, poster, canva.
Pemanfaatan Teknologi E-Tourism untuk Mendukung Pengembangan Desa Wisata dan Peningkatan Ekonomi Lokal di Kabupaten Seluma Muntahanah, Muntahanah; Darmi, Yulia; Putri, Deliana; Nabila, Pipit
Jurnal Media Infotama Vol 21 No 1 (2025): April 2025
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v21i1.7782

Abstract

Kabupaten Seluma secara geografis berada di Pantai Barat Sumatera bagian Selatan, dengan koordinat bujur dan lintang pada 04˚21’40’22” 03˚49’55’66” Lintang Selatan dan 102˚59’40’54” 101˚17’27’57” Barat Tenggara. Terletak di bagian selatan Provinsi Bengkulu, kabupaten ini memiliki banyak tempat wisata yang ada di daera pedesaan khususnya desa wisata tidak sering dikunjungi oleh wisatawan karena termasuk dalam kategori kabupaten yang kurang berkembang di Indonesia (tertinggal secara nasional). Promosi pariwisata di daerah ini dilakukan dengan cara tradisional seperti penyebaran brosur atau pamflet, yang membutuhkan biaya tinggi dan kurang efektif. Pendekatan promosi yang lebih efisien adalah melalui internet, yang dikenal sebagai e-Tourism. Penggunaan teknologi yang tepat pada sektor pariwisata bisa menjadi faktor kunci untuk percepatan perkembangan, meningkatkan kesejahteraan masyarakat lokal, menciptakan peluang usaha, serta meningkatkan daya saing dan memperluas jangkauan pasar wisatawan. Menurut hasil survei, 93,5% Responden menganggap aplikasi ini sangat bermanfaat, karena sistem ini dapat diakses dari mana saja dengan peramban yang terkoneksi ke internet. Aplikasi e-tourism untuk desa wisata memudahkan pengunjung dalam mengeksplorasi lokasi-lokasi di kabupaten Seluma, aplikasi ini menyajikan informasi lengkap tentang tempat wisata yang tersedia di daerah tersebut di webiste.
PENERPAN ALGORITMA BINARY SEARCH DALAM PENCARIAN DATA POTENSI INVESTASI DI KABUPATEN SELUMA DENGAN SMARTPHONE Onsardi, Onsardi; Muntahanah, Muntahanah; Toyib, Rozali
JSAI (Journal Scientific and Applied Informatics) Vol 3 No 3 (2020): November
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36085/jsai.v3i3.1160

Abstract

Seluma Regency has several attractive investment sectors to develop, such as coal mining, shrimp ponds, oil palm plantations, weaving and tourism, the Seluma Government has tried to collect this potential data and package it in the form of a regional book and the limited costs do not allow to produce the book en masse so that digitalization of the data is needed but the data is large, difficult to access with keywords. Search Algorithm In general, search is defined as looking for data by tracing where the data is stored, Searching is the process of searching or searching, Binary search is a method of searching data that has been ordered. In this method all ordered data elements will be tested one by one until the desired element is found. Searching for sorted data will result in a fast search. This algorithm is used for fast search times. The test results are the largest potential area in Seluma Regency is the agriculture and animal husbandry sector (fisheries), then followed by mining and tourism sectors. Efficient and faster Binary Search Algorithm if looking for a value in a large amount of data, Because these data have been sorted first first and the complexity of the algorithm is smaller, the first drawback of Binary Search is that data must be sorted first so that the search process can run well and is more complicated.
Co-Authors -, Rozali Toyib Abdillah, Muhammad Harits Abdullah, Dedy Abdurrasyid, Fakhri Adinda, Fitri Adriansyah, M. Ari Afriandi, Rahmad Afrinando Kusnadi Kusnadi Ahmad Novianto Akbar, Anggi Sunata Nur Albar, Ahmad Rere Alexander, Jefri Amandika, Rama Andilala Andre Kurniawan Andrian Kuor Nando Andry Sartika Annisa Sonita Apriansyah, Nugraha Apridiansyah, Yovi Ardi wijaya Ariestanto, Dian Arif Triyandi, Muhammad Beni Juanda Dandi Sunardi Dani, Aliman Darnita , Yulia Darnita, Yulia David Maria Veronika, Nuri Diana Diana Diana Diana Diatama, Pradika Egia Apriansyah Evandra, Geri Melano Febitri, Nora Febriani, Lovi Febrina, Nanda Fira Rahmadhini Fitri Lestari Fitriah Fitriah Gilang Nurva Wijaya Gilang Pamungkas, Habib Guntur Alam Hadi , Alam Kurnia Harry Witriyono Harry Witriyono Witriyono Hendri, Sastya Herianto, Agib Kristian hidayah, agung kharisma Husni Rifqo, Muhammad Imanullah, Muhammad Indri Dwi Lestari Irvan Dwi Pangestu Irwandi Irwandi Islan Wardiman Isnadia, Yusi Jandri M.Siban Jaya Saputera, Juwanda Jefri Alexander Joka Jasri Juanda, Beni Juhardi, Ujang Keken Pinandita Khairullah, Khairullah Khairunisa, Dinda Khairunnisyah Khairunnisyah Khairunnisyah Khairunnisyah Khairunnisyah, Khairunnisyah Kharisma , Agung Kristian Herianto, Agib Kristika Meza Werda Kusnadi, Afrinando Kusnadi Lidia Lidia Lilian Guntari M. Imanullah, M. Imanullah marhalim, marhalim Miko Ansyori Nabila, Pipit Nanda Yugo Pangestu Nita, Taura Novrialdi, Tito Nur'aini, Shandra Nuri David Maria Veronika Nuri David MV Nuri David Veronika Nurlestari, Oktarani Okta, Leo Oktarani Nurlestari Onsardi, Onsardi Pagestu, Yolan Pahrizal, Pahrizal Pangestu, Irvan Dwi Pradika Diatama Putra, Fherdi Hunata Putra, Iqbal Pratama Putra, Yebri Putri, Deliana Rahmad Afriandi Rahmadhini, Fira Ricardo, Ryo Rifqo, Muhammad Husni Rohanan Yusuf Rojali Toyib Rozali Toyib Rozali Toyib Rozali Toyib Safari, Chessar Sahputra , Eka Sahputra, Eka Salsabila, Aprilia Sandi, Zainove Saparudin Saroni Sastya Hendri Wibowo Sastya Hendri Wibowo Sastya Hendri Wibowo Sastya Hendri Wibowo Wibowo Sastya Wibowo Seprianti, Widia sholekhah, Ananda Shopiana, Sella Siregar, Fadel Muhammad Sonita , Anisya Sonita, Anisya Sri Ekowati Sri Handayani Sri Handayani Supriyadi, Anisyah Oktariani Syahfitri, Jayanti Tanjung, Rahman Fadli Teguh Susanto Titi Darmi Tito Novrialdi Toyib, Rozali Triyandi, Muhammad Arif Ulit, Icuk Gempa Veronika, Nuri David Maria Wahyu Nugroho Wibianto, Alvian Febri Widodo, Aditya Deko Wijaya, Ardi Wilio Papian Witriyono , Harry Witriyono, Harry Yanto, Febi Febri Yebri Putra Yulia Darmi Yulia Darnita Yulia Darnita Yulia Darnita Yulia Darnita yulia darnita yulia darnita yulia darnita Yulia Rahmi Yusi Isnadia Yuza Reswan Zantohar, Moh Rere Velentino