Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search
Journal : Jurnal Citra Pendidikan Anak

PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA ANAK BERBASIS BAHASA IBU DENGAN PENDEKATAN BUDAYA LOKAL KABUPATEN NAGEKEO PADA TEMA ALAM SEMESTA UNTUK PEMBELAJARAN ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TKK OLAEWA Nembo, Letisia; Ita, Efrida; Dua Dhiu, Konstantinus
Jurnal Citra Pendidikan Vol. 2 No. 4 (2022): Jurnal Citra Pendidikan
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcp.v2i4.927

Abstract

Penelitian dan pengembangan ini bertujuan untuk merancang lembar kerja anak berbasis bahasa Ibu dan mengetahui tingkat kelayakan lembar kerja anak berbasis bahasa Ibu dengan pendekatan budaya lokal Nagekeo pada tema alam semesta untuk pembelajaran anak usia 5-6 tahun di TKK Olaewa. Lembar Kerja Anak ini dikembangkan dengan menggunakan model Four-D yang terdiri dari 4 tahap, yakni 1) tahap Define, 2) tahap Design, 3) tahap Development, 4) tahap Disseminate. Namun, dalam penelitian ini peneliti hanya sampai pada tahap tiga karena tujuan penelitian telah tercapai pada tahap ini. Hasil penelitian dan pengembangan lembar kerja anak berbasis bahasa ibu tema alam semesta berdasarkan hasil uji coba ahli dan anak sebagai pengguna produk adalah sebagai berikut. (1) Kelayakan LKA berdsarkan uji coba ahli konten berada pada kategori “Sangat Layak”, (2) Kelayakan LKA berdasarkan uji coba ahli bahasa indonesia berada pada kategori “Sangat Layak”, (3) Kelayakan LKA berdasarkan uji coba ahli bahasa daerah Boawae berada pada kategori “Sangat Layak”, (4) Kelayakan LKA berdasarkan uji coba ahli desain pembelajaran berada pada kategori “Layak”, (5) Kelayakan LKA berdasarkan uji coba ahli media berada pada kategori “Sangat Layak”, (6) Kelayakan LKA berdasarkan uji coba perorangan berada pada kategori “Sangat Layak”(7) Kelayakan LKA berdasarkan uji coba kelompok kecil berada pada kategori “Sangat Layak”. Dengan demikian, hasil uji coba lembar kerja anak berbasis bahasa ibu dengan pendekatan budaya lokal Kabupaten Nagekeo tema alam semesta berdasrkan hasil uji coba ahli dan anak sebagai pengguna produk dinyatakan layak digunakan dalam proses pembelajaran.
ANALISIS KEMAMPUAN BERHITUNG MELALUI PERMAINAN ULAR TANGGA PADA ANAK USIA 5-6 TAHUN Ibrahim, Kajo; Ngura, Elisabeth Tantiana; Dhiu, Konstantinus Dua; Ita, Efrida
Jurnal Citra Pendidikan Vol. 5 No. 2 (2025): Jurnal Citra Pendidikan
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcp.v5i2.5290

Abstract

Abstract (English) Urgensi penelitian ini adalah adanya kebutuhan guru Paud di Kober Ilham Nioniba dengan menggunakan permainan ular tangga untuk kemampuan berhitung pada anak usia 5-6 tahun. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan berhitung melalui permainan ular tangga pada anak usia 5-6 tahun di Kober Ilham Nioniba. Dalam hal ini pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif deskriptif dengan jenis metode tringulasi. Metode tringulasi dilakukan dengan cara membandingkan informasi atau data dengan cara yang berbeda. Cara tersebut dapat berupa wawancara dan observasi atau pengamatan untuk mengecek kebenarannya. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari tiga teknik yaitu wawancara, observasi dan dokumentasi. Wawancara adalah suatu metode pengumpulan data atau fakta yang terjadi dilapangan melalui proses tanya jawab untuk memperoleh informasi atau suatu data tertentu, sedangkan observasi ialah proses yang diawali dengan kegiatan pengamatan dan dokumentasi digunakan sebagai acuan pencarian atau pengumpulan dokumen-dokumen. Aktivitas dalam menganalisis data yaitu terdiri dari redukasi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Objek dalam penelitian ini adalah analisis kemampuan berhitung melalui permainan ular tangga pada anak usia 5-6 tahun di Kober Ilham Nioniba dengan subjeknya adalah anak atau peserta didik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa permainan ular tangga memberikan dampak positif terhadap peningkatan kemampuan berhitung anak. Anak lebih mudah memahami konsep angka dan operasi penjumlahan serta pengurangan sederhana melalui aktivitas bermain yang menyenangkan. Selain itu, permainan ini juga meningkatkan motivasi belajar dan interaksi sosial di antara anak-anak. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa permainan ular tangga dapat menjadi media pembelajaran yang efektif dalam mengembangkan kemampuan berhitung pada anak usia dini..
PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGENAL HURUF ABJAD DENGAN BALOK HURUF PADA ANAK KELOMPOK B DI KB ILHAM MAUKARO Ainun, Nur; Ngura, Elisabeth Tantiana; Ita, Efrida; Dua Dhiu, Konstantinus
Jurnal Citra Pendidikan Vol. 5 No. 2 (2025): Jurnal Citra Pendidikan
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcp.v5i2.5444

Abstract

Abstract This study aims to improve the ability to recognize alphabetic letters in early childhood group B in KB Ilham Maukaro through the use of letter blocks. The research method used is class action research (PTK) with qualitative and quantitative approaches. The subjects of this study were 15 children aged 5-6 years. The research was conducted in two cycles, where each cycle consisted of planning, implementation, observation, and reflection stages. Data was collected through observation, interviews, and documentation, then analyzed using qualitative and quantitative descriptive techniques. The results of the study show that the systematic use of letter blocks can improve children's ability to recognize the letters of the alphabet. In the pre-cycle, only 40% of children are able to recognize letters well. After the implementation of learning using letter blocks in the first cycle, the percentage increased t o 65%. Improvements were made in the second cycle, so that children's learning outcomes increased significantly with 90% of children being able to recognize and pronounce the letters of the alphabet well. Children become more active, enthusiastic, and show an overall improvement in literacy skills. Children become more active, enthusiastic, and show an overall improvement in literacy skills. Based on the results of the study, it is recommended that educators in early childhood education (PAUD) use letter block media as an effective learning tool.
Co-Authors Andi Nafsia Azi Tawa, Maria Susanti Bela, Gabriel Deta Bela, Maria Editha Beo, Maria Magdalena Bule Ati, Elisabeth Bupu, Anjelina Coo, Karolina Darni, Anjelina Rosela Deru, Maria Dolorosa Dhaja, Anastasia Dhema, Magdalena Florensa Dhi, Bibiana Dike, Rosadalima Djawaria Pare, Prisko Yanuarius Do, Yulita Wea Dongi, Maria Platonia Dopo, Ferdinandus Bate Doy, Emirensiana Dua Dhiu, Konstantinus Dua, Marselina Due, Germana Egi, Elisabet Ego, Maria Ananias Elisabeth Tantiana Ngura Eno, Prudensia Fikri, Kanzul Florensa Dhema, Magdalena Fono, Maria Yasinta Fono, Yasinta Maria Gelu, Afrianus Geme, Yohana Tri Yanti Ghena Rada, Maria Anna Go.o, Emirensiana Goo, Roswita Gratiana Sama Gulo, Oktaviani Ibrahim, Kajo Ikin, Theresia Ito, Elfrida Tawa Jawa, Yohana Patrisia Kara, Yuliana M D K Karmelia Rosfinda Meo Maku Kembo, Maria Relista Konstantinus Dua Dhiu, Konstantinus Dua Laksana, Dek Ngurah Laba Landang, Maria Fatima Lero, Maria Vinsensia Lobo, Yanuarius Sebastianus Lokon, Familia Longa, Karsiana Maku, Karmelia Rosfinda Meo Malo, Martha Maria Fono, Yasinta Masi, Maria Geldiana Mbejo, Heldansia Y Mbi, Rahma Meka, Marsianus Menge, Fransiska Menge, Wilhelmina Meo Maku, Karmelia Roswinda Meo, Redempta Dionesia Mogi, Martina Mori, Clotilda Nahung, Getrudis Natal, Yanuarius Ricardus Ndiu, Yultiana Nembo, Letisia Nena, Maria Thresia Ngadha, Katharina Serlinda Ngadha, Yohana Karolina Ngebu, Matilda Leda Ngode, Karolina Ngole, Kristina Ngonu, Melania Restintuta Nimat, Maria Fransiska Serliana Ninu, Marselina Nonang, Ferdinanda Nou, Kresensiana Nua, Agustina Nur Ainun Oba, Grasiana Odo, Maria Efrasia Oja Wona, Roswita Sarina Ota Beru, Valensia Palu, Maria Fatima Pango, Kristalana Pare, Prisko Yanuarius Djawaria Pasu, Maria Margalence Pati, Modesta Dobe Rewo, Josep Marsianus Roas, Novita Sada, Maria Eufrasia Sada, Maria Evlinia Sadha, Elisabeth Saju, Cresensiana Florentina Sedho, Lusia Tai, Maria Natalia Defatima Tai, Maria Yulianti Tia, Yuvensia Wenifrida Tima, Natalia Rosana Tona, Kristina Watu, Vinsensius Wea, Fransiska Xaveria Wea, Maria Marselina Wea, Rosadalima Wewe, Melkior Woga, Maria Trisanti Woga, Maria Trsanti Wogo, Maria Trisna Wona, Melania Santika