Claim Missing Document
Check
Articles

Found 39 Documents
Search

Rapor Orangtua sebagai Alat Evaluasi pada Model Penguatan Pendidikan Karakter Siswa Sekolah Anak Saleh Kibtiyah, Asriana; Bahrodin, Ariga; Gunadi, Ikhsan
BRILIANT: Jurnal Riset dan Konseptual Vol 8 No 4 (2023): Volume 8 Nomor 4, November 2023
Publisher : Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28926/briliant.v8i4.1338

Abstract

Program penguatan pendidikan karakter (PPK) telah dicanangkan sebagai program nasional yang wajib diselenggarakan di seluruh satuan pendidikan yang melibatkan berbagai pihak termasuk orangtua atau keluarga. Penelitian yang dilakukan di Sekolah Anak Saleh ini merupakan sebuah pengembangan model PPK yang diwujudkan dalam bentuk Rapor Orangtua. Hal ini menjadi penting karena dengan Rapor tersebut akan menjadi alat evaluasi atas keterlibatan orang tua dalam PPK. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif yang melibatkan unsur guru, siswa dan orang tua sebagai responden penelitian. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa Rapor Orangtua yang merekam aktivitas sekaligus alat evaluasi orangtua dalam rangka mendukung program PPK terbilang cukup efektif memberikan balikan guna menyempurnakan apa yang telah dilakukan orang tua.
Developing An Adventure Game For Teaching Arabic To Develop Critical Thinking Skills Of Elementary School Students/ تطوير اللعبة المغامرات حبا لتعليم اللغة العربيةفي تنمية مهارة التفكير الناقذ لدى طلاب المرحلة الإبتدائية Qomariyah, Lailatul; Bahrodin, Ariga
Ijaz Arabi Journal of Arabic Learning Vol 7, No 3 (2024): Ijaz Arabi: Journal Of Arabic Learning
Publisher : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/ijazarabi.v7i3.26098

Abstract

Educational games are a form of learning media that educates and where media can stimulate students to improve their critical and creative thinking skills and carry out joint activities between students in learning activities. Adventure Game is an exciting game to develop because it has the advantage of visualizing real problems in Arabic learning. This article aims to develop Hubba’s adventure game to improve critical thinking skills for elementary-level students. This study used Five steps. That is, analysis, design, development, implementation, and evaluation. It was shown that the educational game Hubba’s Adventure can improve students' thinking by 32.79%, so it can be said that the game is effectively applied to learn the subject "Daily Activities" for fifth-grade primary school students. This article's contribution to improving media is expected to implement Arabic learning and teaching more effectively.
Strategi Guru Dalam Meningkatkan Kedisiplinan Sholat Dhuha Siswa MAN 3 Jombang Alam Hidayat, Muhammad Aldi; Bahrodin, Ariga
AN-NIBRAAS Vol 2 No 02 (2023): Jurnal An-Nibraas
Publisher : STAI AL AKBAR SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Strategi guru adalah, suatu tindakan atau alat yang dilakukakan untuk mencapai tujuan dengan menggunakan sumber daya yang ada. Dan dengan adanya strategi guru dapat mendisiplinkan para siswa dalam menjalankan sholat dhuha di sekolah. Jika tujuan awal adanya strategi guru ini untuk mendisiplinkan para siswa di sekolah, maka sebenarnya strategi guru itu juga dapat menumbuhkan rasa semangat dan tanggung jawab dalam beribadah. Berdasarkan permasalahan tersebut, tujuan penelitian ini adalah 1) untuk mengetahui strategi guru di MAN 3 Jombang. 2) untuk mengetahui kedisiplinan sholat dhuha siswa di MAN 3 Jombang. 3) untuk mengetahui startegi guru dalam mendisiplinkan sholat dhuha siswa. Jenis penelitian ini yaitu studi kasus melalui pendekatan deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penenlitian ini meliputi: (1) Strategi guru di MAN 3 Jombang dalam pembelajaranya dengan cara memberikan materi kepada para siswa khususnya dalam materi ibadah, sebelum memberikan materi ibadah para guru juga mengajarkan tata cara ber wudhu dengan syarat dan rukunnya, dan materi itu dikhususkan untuk para siswa yang lulusan dari MTs dan SMP. (2) kedisiplinan sholat dhuha di MAN 3 Jombang baik, karena sudah terbiasa sholat dhuha juga para siswa sudah tau jadwalnya. Jadi, ketika pas sudah jadwalnya maka para siswa langsung ke masjid, untuk melaksanakan shalat dhuha yang dilaksanakan pada jam istirahat, tapi juga dikawal dengan adanya tim atau kelompok agar mereka dapat melaksanakan ibadah shalat dhuha, maka kita bimbing, kita kawal saat melakukan shalat dhuha, baru kemudian para siswa diperbolehkan istirahat. (3) Strategi guru dalam meningkatkan kedisiplinan sholat dhuha siswa di MAN 3 Jombang, salah satunya yaitu membentuk tim yang dinamakan S3. Jadi di MAN 3 Jombang itu ada program S3, yaitu program untuk komunikasi antar siswa, guru dan karyawan. S yang pertama yaitu salam, kalo ketemu orang ketemu guru salam, kemudian S yang kedua yaiyu sholat, jadi anak-anak diajak sholat, maka untuk kegiatan yang ini ada sholat dhuha, kemudian sholat dhuhur berjamaah, seluruh siswa diharuskan mengikuti sholat dhuha ketika jam istirahat. Dan S yang ketiga yaitu sopan santun. Jadi strategi di MAN 3 Jombang agar para siswa nya disiplin sholat dhuha dengan membuat tim, dari dewan guru untuk kegiatan sholat dhuha agar anak-anak menjadi trampil dan biasa melaksanakan sholat dhuha.
Pengaruh Metode Tasmi' Terhadap Kualitas Hafalan Siswa Program Tahfidz di MTs Ar Rahman Nglaban Diwek Jombang Ibad, Fafiru Irsyadul; Bahrodin, Ariga
AN-NIBRAAS Vol 2 No 02 (2023): Jurnal An-Nibraas
Publisher : STAI AL AKBAR SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Jurnal dengan judul Pengaruh Metode Tasmi’ Terhadap Kualitas Hafalan Siswa Program Tahfidz Di MTs Ar Rahman Nglaban Diwek Jombang, menjabarkan bagaimana sebuah metode menghafal Al-Qur’an diterapkan pada siswa lembaga sekolah. Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui bagaimana keadaan metode tasmi’ dalam program tahfidz MTs Ar-Rahman. Dan untuk mengetahui pengaruh antara metode tasmi’ yang diterapkan terhadap kualitas hafalan siswa yang mengikuti program tahfidz. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, dimana data yang diperoleh dianalisis menggunakan analisis statistik, melalui pengujian yang meggunakan aplikasi SPSS. Objek penelitian ini dikhususkan pada siswa MTs Ar-Rahman Nglaban Diwek yang mengikuti program tahfidz, dengan sampel data menggunakan 30 siswa. Dengan hal ini, maka frekuensi hasil akan menemukan jawaban dari apa yang telah menjadi tujuan penelitian. Dan hasil penelitian ini adalah metode tasmi’ berpengaruh bagi siswa program tahfidz MTs Ar-Rahman Nglaban Diwek Jombang, dengan pendapatan preentase yaitu 60%. Kemudian, kualitas hafalan siswa program tahfidz sudah cukup baik, namun tentu harus selalu di tingkatkan lagi kualitas hafalannnya. Dan yang ketiga tidak ada pengaruh antara metode tasmi’ dengan kualitas hafalan siswa, hal ini diketahui dari uji regresi yang dilakukan peneliti dengan mendapatkan nilai signifikan 0.429 yang mana itu lebih besar dari 0,05. Dengan mengacu dari dasar pengambilan keputusan apabila nilai signifikan lebih kecil dari 0,05 maka ada pengaruh antara variabel x dan juga variabel y. Namun jika lebih besar nilai signifikannya maka tidak ada pengaruh antara variabel x dan juga variabel y.
Strategi Guru PAI dalam Mewujudkan Nilai-nilai Moderasi Beragama di SMKN Mojoagung Rahmansyah, Rendy; Bahrodin, Ariga
AN-NIBRAAS Vol 2 No 02 (2023): Jurnal An-Nibraas
Publisher : STAI AL AKBAR SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi guru PAI dalam mewujudkan nilai-nilai moderasi beragama di SMKN Mojoagung dan nilai-nilai moderasi beragama yang ada pada peserta didik. Jenis penelitian ini peneliti mengunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Metode penelitian kualitatif ini digunakan untuk meneliti tentang strategi guru PAI dalam mewujudkan nilai-nilai moderasi beragama di SMKN Mojoagung. Studi kasus yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode observasi tempat penelitian, metode wawnacara kepada narasumber-narasumber, dan dokumentasi pada saat observasi tempat dan wawancara narasumber. Hasil penelitian dari penelitian yang dilakukan adalah guru PAI menggunakan beberapa strategi yang dapat membuat peserta didik mampu menerima dengan baik dan benar yaitu Strategi guru PAI dalam menjelaskan tentang moderasi beragama, peserta didik akan menerima penjelasan dari guru tentang nilai moderasi beragama dengan menggunakan strategi ceramah di depan kelas dan guru pun menggunakan strategi mencontohkan atau mengaplikasikan ke peserta didik tentang nilai moderasi di sekolah.
Model Prokrastinasi Akademik Pada Mahasantri: Analisis Struktural Equation Model Bahrodin, Ariga; Bafadal, Ibrahim; Eva, Nur; Farida, Ika Andrini
Al-Ulum Vol. 24 No. 2 (2024): Al-Ulum
Publisher : Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Sultan Amai Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30603/au.v24i2.5623

Abstract

This study examines the formation of academic procrastination in the absence of the influence of peers. This study employed a correlational quantitative approach involving a sample of 425 mahasantri, selected through the cluster random sampling technique. This study used four instruments. The Academic Procrastination Scale (α = 0.971) was employed to assess academic procrastination, the Self-Regulated Learning Questionnaire (α = 0.937) was utilized to evaluate self-regulated learning, the Positive Peer Influence Inventory (α = 0.882) was utilized to assess peer influence, and the General Self-Efficacy Scale (α = 0.788) was utilized to assess self-efficacy. The data were analyzed using structural equation modeling with AMOS. The results showed chi square value = 131.924 (p <0.05), GFI = 0.968, AGFI = 0.952, CFI = 0.994, TLI = 0.992, RMSEA = 0.030 and NFI = 0.981.
PENDAMPINGAN PENDIDIKAN SEKSUALITAS MELALUI KITAB TARBIYATUL AULAD PADA MAHASISWA SATGAS PPKS DI JOMBANG Rofi'ah, Siti; Jasminto; Kibtiyah, Asriana; Mahsun, Ali; Bahrodin, Ariga; Muslih, Imam; Andeastya, Vian Hanes
ABIDUMASY 2024: ABIDUMASY : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33752/abidumasy.v1i1.8357

Abstract

Sexual education is an important aspect in efforts to prevent sexual violence inhigher education. However, the understanding of sexual education is often limited and notintegrated with Islamic values. This research aims to assist PPKS Task Force students inunderstanding sexual education through an approach based on the book Tarbiyatul Aulad byAbdullah Nasih Ulwan. This approach emphasizes Islamic values that are moderate, balanced,and relevant to the current context. This mentoring activity uses a participatory approachwhich includes the preparation stage, introduction stage, deepening stage, implementationstage and reflection evaluation stage. The results of the activity show that the Task Forcestudents' understanding of sexual violence and sexual education has increased. increasedunderstanding of the concept of Islamic-based sexual education and understanding of the issueof sexual violence. The integration of Islamic values in sexual education through the Book ofTarbiyatul Uulad has a positive impact on strengthening the capacity of PPKS Task Forcestudents in Higher Education.
PENGEMBANGAN LKPD BERBASIS CTL (CONTEXTUAL TEACHING LEARNING) PADA MATA PELAJARAN IPAS KURIKULUM MERDEKA Hidayati, Cahya Dwi; Bahrodin, Ariga
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran Vol. 7 No. 3 (2024): Volume 7 No 3 Tahun 2024
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v7i3.29192

Abstract

IPAS menjadi salah satu muatan mata pelajaran yang baru saja diterapkan dalam Kurikulum terbaru yaitu Kurikulum Merdeka, dan model pendekatan pembelajaran yang dapat diterapkan dalam penerapan Kurikulum Merdeka ini adalah pembelajaran berbasis Kontekstual/CTL ( Contextual Teaching Learning ), sedangkan bahan ajar yang dipergunakan pada umumnya berisi latihan-latihan soal dan ringkasan materi. Sehingga dapat diambil kesimpulan bahwa diperlukan bahan ajar LKPD yang sesuai kebutuhan untuk mengakomodasi guru agar mudah dalam hal terkait penyampaian materi pembelajaran, sehingga siswa bisa dengan mudah memahami materi. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui proses pengembangan LKPD berbasis CTL ( Contextual Teaching Learning ). Metode pelaksanaan penelitian dan pengembangan ini menerapkan model 4D. Pada model ini, dijumpai 4 langkah, yaitu Define, Design, Develop, Disseminate . Pada penelitian ini terdapat 2 jenis data, yaitu data kualitatif yang diperoleh dari masukan, saran dan tanggapan para validator dan data kuantitatif yang diperoleh pada keluaran validasi LKPD. Validator tersebut adalah ahli materi, ahli desain bahan terbuka, dan ahli pembelajaran. Hasil dari penelitian pengembangan ini menampilkan bahwa LKPD IPAS Kurikulum Merdeka berbasis CTL ( Contextual Teaching Learning ) pada bahan ajar Mengubah Bentuk Energi untuk peserta didik kelas IV di MI Al-Ittihad Jogoroto masuk ke dalam kategori sangat layak, hal tersebut dibuktikan dengan skor validitas yang diperoleh yakni sebesar 94%. 
IMPLEMENTASI KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU MELALUI PROBLEM BASED LEARNING PADA KURIKULUM MERDEKA Ningtiyas, Rahma Aulia; Bahrodin, Ariga
Al-Adawat : Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah Vol. 4 No. 02 (2025): OKTOBER
Publisher : PGMI UNHASY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33752/aldawat.v4i02.9290

Abstract

One of the skills that teachers must have in the teaching process is pedagogical competence, which is very important in the implementation of the Merdeka Curriculum. PBL (Problem Based Learning) is an effective teaching model to improve students' critical thinking and problem-solving skills. This study uses a qualitative approach using the case study method. Data were collected through observation, interviews, and documentation. Primary data sources are the head of the madrasah, teachers, and students, as well as secondary data from other students. Data analysis was carried out by data reduction, data presentation, and drawing conclusions, with triangulation of sources and techniques to check the validity of the data. The results of the study showed that (1) Teachers improve educational foundations, recognize character differences, develop curriculum, design learning, educational and dialogic learning, conduct evaluations, develop student potential (2) Teachers provide problems from real life, formulate problems clearly, according to level, breadth and purpose and are beneficial for students. (3) The inhibiting factors are time constraints, lack of facilities, diverse student abilities and limited teacher human resources. The supporting factors are student skills and enthusiasm and real life problems.