Claim Missing Document
Check
Articles

Found 38 Documents
Search

Social Transformation Through Non-Formal Education: Implementing Paulo Freire’s Critical Values Arsyad, Yolandika; Asri, Muhammad; Febriansa, Febriansa
International Journal on Advanced Science, Education, and Religion Vol 8 No 3 (2025): IJoASER (International Journal on Advanced Science, Education)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Al-Furqan, Makassar - Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33648/ijoaser.v8i4.983

Abstract

This study aims to evaluate Paulo Freire's theory of education for liberation within the context of non-formal education in Indonesia. Freire's theory, emphasizing the importance of critical consciousness, dialogue, and the active role of learners in the educational process, serves as a conceptual foundation for designing emancipatory educational practices, particularly for marginalized groups. Employing a literature review method, this research examines studies relevant to Freire's ideas and their implementation in non-formal education, especially community-based approaches oriented towards community empowerment. The analysis reveals that applying Freire's critical education principles can strengthen learners' positions as subjects in the learning process and promote social transformation through contextual and participatory education. These findings recommend the development of non-formal education models that are more reflective, dialogical, and rooted in the learners' social realities, as efforts toward transformative and inclusive education.
Social Transformation Through Non-Formal Education: Implementing Paulo Freire’s Critical Values Arsyad, Yolandika; Asri, Muhammad; Febriansa, Febriansa
International Journal on Advanced Science, Education, and Religion Vol 8 No 3 (2025): IJoASER (International Journal on Advanced Science, Education)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Al-Furqan, Makassar - Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33648/ijoaser.v8i4.983

Abstract

This study aims to evaluate Paulo Freire's theory of education for liberation within the context of non-formal education in Indonesia. Freire's theory, emphasizing the importance of critical consciousness, dialogue, and the active role of learners in the educational process, serves as a conceptual foundation for designing emancipatory educational practices, particularly for marginalized groups. Employing a literature review method, this research examines studies relevant to Freire's ideas and their implementation in non-formal education, especially community-based approaches oriented towards community empowerment. The analysis reveals that applying Freire's critical education principles can strengthen learners' positions as subjects in the learning process and promote social transformation through contextual and participatory education. These findings recommend the development of non-formal education models that are more reflective, dialogical, and rooted in the learners' social realities, as efforts toward transformative and inclusive education.
RANCANG BANGUN SOLAR TRACKING SYSTEM UNTUK OPTIMASI OUTPUT DAYA PADA PANEL SURYA ASRI, MUHAMMAD; SERWIN, SERWIN
Jurnal INSTEK (Informatika Sains dan Teknologi) Vol 4 No 1 (2019): APRIL
Publisher : Department of Informatics Engineering, Faculty of Science and Technology, Universitas Islam Negeri Alauddin, Makassar, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1064.015 KB) | DOI: 10.24252/instek.v4i1.6768

Abstract

Pada rancangan ini dibangun sebuah model solar tracking yang di implementasikan ke dalam sebuah purwarupa dengan menggunakan metode Solar Tracking. Sistem ini bekerja dengan sensor LDR sebagai pendeteksi dan menerima cahaya matahari, kemudian sinyal dari sensor ini akan diterima oleh Mikrokontroler Arduino Uno sebagai sistem pengendali otomatis yang bekerja menggerakkan dua motor servo ke empat arah mata angin menyesuaikan sudut paling kuat yang diterima oleh sensor LDR yang diasumsikan sebagai arah datangnya cahaya matahari yang memiliki intensitas tertinggi.Dalam pengujian ini dilakukan perbandingan terhadap optimasi output daya dari panel surya yang menggunakan sistem statis dengan sistem solar tracking yang dibantu dengan sensor tegangan dan arus dalam menghitung jumlah daya yang diterima oleh perangkat. Kata Kunci : Solar tracking system, optimasi daya, sensor LDR
PENGGUNAAN JARINGAN SENSOR UNTUK MEMONITORING KERETAKAN PADA BANGUNAN BERBASIS INTERNET OF THINGS ASRI, MUHAMMAD; HAISAH, ST.; HULUKATI, STEPHAN A.
Jurnal INSTEK (Informatika Sains dan Teknologi) Vol 6 No 1 (2021): APRIL
Publisher : Department of Informatics Engineering, Faculty of Science and Technology, Universitas Islam Negeri Alauddin, Makassar, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (557.149 KB) | DOI: 10.24252/instek.v6i1.18643

Abstract

Keretakan pada bangunan sering diakibatkan oleh getaran gempa bumi yang menghasilkan regangan pada bangunan yang menghasilkan kerusakan serius pada bangunan dan bisa membahayakan manusia. Maka dirancanglah sebuah sistem monitoring kerusakan bangunan berkonsep Internet of Things (IoT) dengan menggunakan dua buah perangkat Sensor Getaran (Vibration) yang masing-masing terhubung ke Mikrokontroler Arduino sebagai pengontrol penyalaan LED notifikasi level getaran dan ke NodeMCU sebagai pengirim informasi nilai atau level getaran ke Komputer (ThingSpeak) secara realtime melalui jaringan Internet dan Purwarupa bangunan dengan komposisi bahan sesuai standar sebagai bahan pengujian. Pada pengujian, sistem mengontrol level penyalaan dua warna LED jika nilai getaran yang diterima melebihi nilai tertinggi dari masing-masing warna yang ditentukan, makin tinggi nilai sebuah getaran maka makin tinggi pula regangan yang dihasilkan pada bangunan. Proses monitoring melalui sistem IoT menampilkan visualisasi nilai besaran getaran di Komputer (ThingSpeak). Keywords : Sensor Getaran, Keretakan, Internet of Things
Penguatan Kapasitas Orang Tua melalui Edukasi Pola Asuh dan Pendidikan Anak Usia Dini di TK Islam Impian Makassar Arsyad, Yolandika; Amir, Rudi; Asri, Muhammad; Febriansa; Alamsyah, Muhammad Nur
Tasnim Journal for Community Service Vol. 6 No. 1 (2025): Tasnim
Publisher : Anotero Lembaga Scientific Pekanbaru

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55748/tasnim.v6i1.343

Abstract

Orang tua memiliki peran sentral dalam pendidikan anak usia dini, khususnya dalam membentuk karakter, kebiasaan belajar, dan perkembangan sosial-emosional anak. Namun, masih banyak orang tua yang belum memahami pentingnya pola asuh yang sesuai dan peran pendidikan sejak dini dalam mendukung tumbuh kembang anak secara optimal. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan di TK Islam Impian Makassar dengan tujuan untuk meningkatkan kapasitas orang tua melalui kegiatan edukasi mengenai pola asuh positif dan pentingnya pendidikan anak usia dini. Metode pelaksanaan dilaksanakan menggunakan edukasi partisipatif mencakup ceramah interaktif dan diskusi kelompok yang mendorong partisipasi aktif peserta. Materi yang disampaikan meliputi tahapan perkembangan anaki serta peran dan praktik pola asuh orang tua dalam menciptakan lingkungan belajar yang kondusif di rumah. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pemahaman orang tua serta munculnya kesadaran akan pentingnya keterlibatan aktif dalam proses pendidikan anak. Kegiatan ini memperkuat sinergi antara sekolah dan orang tua dalam mendukung perkembangan anak secara holistik.
MANAJEMEN PROGRAM PENDIDIKAN KESETARAAN PAKET C DI SPNF SANGGAR KEGIATAN BELAJAR (SKB) BALIKPAPAN UTARA KALIMANTAN TIMUR Adawiyah, Robyathul; Latif, M. Ali; Asri, Muhammad
JAPPA: Jurnal Andragogi Pedagogi dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 3, No 1 (2025): Jurnal JAPPA
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/jappa.v3i1.51202

Abstract

This study examines the management of the C package education program at the SPNF Learning Activity Center (SKB) in North Balikpapan, East Kalimantan. The purpose of this study was to find out how the management of the C package education program at SPNF was the Learning Activity Center (SKB) in North Balikpapan, East Kalimantan. The Learning Activity Center (SKB) is a form of educational institution that provides services to the community. The problem in this research is how to manage the package C equivalence education program. The aims of this research are to describe: 1) package C program planning, 2) package C program organization, 3) package C program implementation, and 4) package C program evaluation. This study uses a qualitative approach with descriptive methods, data collection techniques are carried out by observation, interviews, and documentation. The informants consisted of the Head of SKB, 1 tutor, and 3 learning residents. Data analysis techniques used in this study include: 1) data collection, 2) data reduction, 3) data presentation, and 4) conclusion/verification. The technique used to check the validity of the data in this study is source and data triangulation. From the research results, the conclusions were obtained, namely: 1) planning, the package C program at the North Balikpapan SKB was in accordance with the direction of the Balikpapan city education office but was still adjusted to the needs of students, 2) the organization of the North Balikpapan SKB could not be said to be good because the institution was still lack of quality and quantity of tutors, 3) implementation of the package C program at North Balikpapan SKB learning process, learning resources, learning methods used in learning adapted to the needs of students. 4) evaluation of the C package program is carried out using a formative evaluation which is carried out when one chapter of the module is completed, summative evaluation is carried out at the end of each semester and the final evaluation is a school exam.
HUBUNGAN KEPUASAN BELAJAR DENGAN MOTIVASI BELAJAR WARGA BELAJAR KESETARAAN PAKET C DI SPNF SKB KABUPATEN GOWA Munarti, Mifra; Marzuki, Kartini; Asri, Muhammad
JAPPA: Jurnal Andragogi Pedagogi dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 3, No 2 (2025): JURNAL JAPPA
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/jappa.v3i2.65192

Abstract

This research is a quantitative research using a survey method which aims to determine the relationship between learning satisfaction and the learning motivation of residents studying Package C equality at SPNF SKB Gowa Regency. The independent variable in this research is learning satisfaction, while the dependent variable in this research is learning motivation. The population in this study was 133 residents studying the Gowa Regency SPNF SKB Package C equality program. Sampling was carried out using a stratified random sampling technique which was then determined as many as 57 people. The data collection method was carried out using a research instrument in the form of a questionnaire. The data analysis technique used is product moment correlation analysis. The results of this research show that there is a relationship between learning satisfaction and the learning motivation of residents studying equality Package C at SPNF SKB Gowa Regency. This is known by carrying out a product moment correlation analysis test which shows that the correlation coefficient value is 0.534 with a significance value of 0.000 <0.05, so Ha is accepted and Ho is rejected, which means there is a real (significant) correlation between the Learning Satisfaction (X) variable and Learning Motivation (Y). Thus, based on the correlative coefficient interpretation table, the level of correlation between the learning satisfaction variable (X) and the learning motivation variable (Y), namely 0.534, is at a moderate level of relationship.
Gambaran Penyebab Kematian Lansia Di Ruang Perawatan Intensive Rsud Andi Makkasau Parepare 2024 Bahriah, Bahriah; Tena, Andreas; Selvia, Heni; Asri, Muhammad
Diagnosis Jurnal Ilmiah Kesehatan Vol. 20 No. 1 (2025): Diagnosis: Jurnal Ilmiah Kesehatan
Publisher : STIKES Nani Hasanuddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35892/jikd.v20i1.2259

Abstract

Lansia adalah istilah yang digunakan untuk merujuk pada orang dengan usia diatas 60 tahun dan termasuk kelompok manusia yang memerlukan perhatian khusus dalam pelayanan kesehatan. Penyebab kematian pada lansia adalah suatu keadaan yang terjadi pada proses kematian 3 keadaan yaitu gagal fungsi otak (Central Nervous System), gagalnya fungsi jantung (Circulatory System), dan gagalnya fungsi paru-paru (Respiratory System. Metode Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan instrument berupa lembar observasi. Subyek penelitian sebanyak 161 kasus kematian. Hasil penelitian dari kategori usia mengambarkan bahwa jumlah responden yang berusia 45- 59 tahun sebanyak 71 orang ,60- 74 tahun sebanyak 69 orang, 75 – 90 tahun sebanyak 18 orang dan >90 tahun sebanyak 3 orang. Berdasarkan data usia menunjukkan yang tertinggi adalah usia 45-59 tahun yaitu 71 orang. Dari data yang telah di peroleh menggambarkan bahwa jumlah responden yang berjenis kelamin laki laki 78 dan perempuan 83. Berdasarkan data jenis kelamin menunjukkan yang tertinggi adalah jenis perempuan dengan jumlah 83 orang. Dari data yang diperoleh mengambarkan bahwa penyebab kematian yang di sebabkan gagal fungsi otak sebanyak 63 kasus, gagal fungsi jantung 73 kasus, dan gagal fungsi paru sebanyak 25 kasus kematian. Berdasarkan data penyebab kematian tertinggi disebabkan oleh gagal funsi jantung sebanyak 73 kasus kematian. Kesimpulan penyebab kematian lansia tergolong 3 penyebab utama yaitu gagal fungsi otak, gagal fungsi jantung, dan gagal fungsi paru
Hubungan Kadar Hemoglobin Dengan Kejadian Stunting Pada Anak di Wilayah Kerja Puskesmas Antang Kota Makassar S, Hasnawati; Asri, Muhammad; Sagisolo, Salome
Jurnal Promotif Preventif Vol 7 No 4 (2024): Agustus 2024: JURNAL PROMOTIF PREVENTIF
Publisher : Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Pancasakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47650/jpp.v7i4.1386

Abstract

Kejadian stunting pada balita berisiko mengalami kegagalan tumbuh kembang yang berdampak pada melambatnya perkembangan otak serta retardasi mental dan risiko kesehatan jangka panjang berupa risiko penyakit kronis. Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Kota Makassar tahun 2022 jumlah balita yang mengalami stunting di kota Makassar sebanyak 8.61%. Puskesmas Antang memiliki prevelensi stunting sebanyak 7,36%. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kadar hemoglobin (Hb) pada anak stunting di Wilayah Kerja Puskesmas Antang Kota Makassar. Metode penelitian ini adalah deskriptif dengan pengambilan sampel dilakukan secara purposive sampling sebanyak 15 sampel dan kadar Hemoglobin anak stunting dengan menggunakan metode Sahli. Berdasarkan kadar hemoglobin, sebagian besar sampel balita stunting memiliki kadar hemoglobin 10–10,9 gr/dl (Anemia ringan) hasil yang diperoleh tidak terdapat hubungan antara kadar hemoglobin dengan pertumbuhan balita stunting.
Pengenalan Plat Nomor Menggunakan Image Processing Pada Perangkat Mikrokontroller Humonggio, Ribhanrio; Abdullah, Riska Kurniyanto; Asri, Muhammad
Jurnal Teknologi Informasi Indonesia (JTII) Vol 4 No 2 (2019): Jurnal Teknologi Informasi Indonesia (November)
Publisher : JURNAL TEKNIK INFORMATIKA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30869/jtii.v4i2.400

Abstract

Perancangan sistem pengenalan plat nomor merupakan salah satu sistem yang dapat membantu proses pengolahan data plat nomor kendaraan berupa plat mobil dengan menggunakan image processing yang dapat meningkatkan kinerja dari sistem kontrol dan informasi pada area pengenalan. Ada beberapa tahapan dalam pengenalan yaitu gambar yang diambil melalui kamera webcam yang sudah dikonfigurasikan dengan raspberry pi 3, selanjutnya mencari lokasi plat nomor dan menyegmentasi setiap karakter yang ada dari plat nomor tersebut, selanjutnya proses optical caracter recognition dapat mengenali huruf dan angka. Hasil pengujian menunjukkan tingkat keberhasilan yang cukup memuaskan, dari 12 hasil pengujian gambar plat nomor kendaraan total keberhasilan secara menyeluruh terdapat pada plat nomor dengan persentase akurasi 84.7% sampai 99.97 % dan pengenalan warna 8 kendaraan yang berhasil dikenali dengan benar dan 4 kendaraan salah. Pengujian kedua dilakukan pada plat kendaraan mobil mini dengan posisi pengambilan gambar berbeda, dimana hasil dari deteksi berhasil mengenali angka dan huruf dengan benar nilai akurasi 93.3%.