Claim Missing Document
Check
Articles

Pembinaan Komunitas SARISEJAYA Melalui Kegiatan Pengelolaan Bidang Sejarah, Seni, dan Budaya Agus Susilo; Sarkowi Sarkowi; Yeni Asmara
Madaniya Vol. 4 No. 4 (2023)
Publisher : Pusat Studi Bahasa dan Publikasi Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53696/27214834.573

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PKM) dilaksanakan dengan dasar bahwa pembinaan terhadap Komunitas SARISEJAYA sangat penting dilaksanakan agar dapat menjadi sebuah komunitas yang professional di masa yang akan datang. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk membina Komunitas SARISEJAYA melalui kegiatan pengelolaan bidang Sejarah, Seni, dan Budaya yang ada di Kota Lubuklinggau. Metode pelaksanaan yang digunakan adalah dengan mengikuti alur kegiatan, dan pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan penyebaran angket kepada peserta kegiatan. Hasil utama dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat adalah bahwa Komunitas SARISEJAYA sangat membutuhkan kegiatan ini. Pelaksanaan PKM dilaksanakan selama dua hari yang menghasilkan kegiatan dari mitra akan berkembang dengan lebih baik. Langkah yang dilakukan sendiri adalah mengatur Komunitas SARISEJAYA menjadi lebih professional dalam mendesain program-program kerja yang positif. Sekitar 90% mendukung perkembangan Komunitas SARISEJAYA berkembang menjadi lebih baik dan positif. Simpulan dari kegiatan ini adalah program pengabdian kepada masyarakat yang dilaksanakan oleh tim pelaksana kepada mitra yaitu Komunitas SARISEJAYA harus terus dilaksanakan. Pendampingan tidak hanya sebatas kegiatan yang terjadi sebelumnya, namun juga dapat diteruskan kedepannya, baik secara langsung maupun secara online.
STRATEGI GURU DI DALAM MENINGKATKAN PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA Susilo, Agus; Asmara, Yeni; Hervanis, Regita Nada; Selpia, Selpia
Danadyaksa Historica Vol 3, No 1 (2023): Danadyaksa Historica
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jdh.v3i1.5930

Abstract

Tujuan penelitian ini  adalah  untuk  mengetahuai paradigma pendidikan Sejarah  di  SMA  dalam Kurikulum 2013. Masalah Penelitian ini adalah pendidikan sejarah ditingkat SMA dari tahun ke tahun selalu dihiasai dengan berbagai problem yang menjadikannya sebagai permasalahan dalam dunia pendidikan. Pendidikan sejarah yang membahas permasalahan di masa silam, disalah artikan ya ng hanya membahas masa lalu. Padahal kalau dipelajari lebih mendalam, pendidikan sejarah dapat menjadi ilmu dapat berpengaruh pada jalalnya kehidupan dimasa mendatang. Metode penelitian yaitu landasan dalam melakukan penelitian terkait paradigma pendidikan Sejarah di SMA dalam Kurikulum 2013. Desain penulisan karya ilmiah ini dengan studi penelitian kualitatif berbasis kajian pustaka. Analisis sumber yang didapatkan berasal dari sumber jurnal dan buku referensi yang relevan. Selain itu, penelitian juga berdasarkan pengataman dari berbagai media yang selalu terkait dengan  pembelajaran sejarah.  Hasil  dan  pembahasan,  yaitu  Pendidikan Sejarah  di  SMA,  yaitu pembelajaran sejarah yang diajarkan ditingkat sekolah menengah atas. Pembelajaran sejarah di SMA, pendidikan sejarah berdiri sendiri dengan alokasi jam yang telah ditentukan dalam silabus dan RPP. Dalam jenjang jurusan IPS maupun IPA, pendidikan sejarah selalu dipelajari. Pendidikan sejarah di SMA sangat penting dipelajari sebagai persiapan generasi muda untuk meraih pendidikan yang lebih tinggi. Pendidikan sejarah sendiri mengandung berbagai sifat-sifat kebangsaan seperti cinta tanah air, toleransi, dan bela negara. Paradigma Pendidikan Sejarah di SMA, yaitu dalam kurikulum 2013, posisi mata pelajaran sejarah selalu dikembangkan sesuai dengan kemajuan zaman. Pendidikan sejarah  harus  selalu  mengedepankan nilai-nilai  kearifan  lokal  dan  pendidikan  karakter  untuk menciptakan generasi muda yang baik. Meskipun demikian, pendidikan sejarah harus dikembangkan sesuai perkembangan zaman. Pendidikan sejarah di era globalisasi harus dikaitkan dengan keberadaan teknologi. Teknologi dalam dikembangkan dalam materi pendidikan sejarah melalui sebuah media pembelajaran.
Paradigma Pendidikan Sejarah di SMA Dalam Kurikulum 2013 Susilo, Agus; Sarkowi, Sarkowi; Adha Subali, Rifqi Galih
Danadyaksa Historica Vol 2, No 1 (2022): Danadyaksa Historica
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jdh.v2i1.4828

Abstract

AbstrakTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahuai paradigma pendidikan Sejarah di SMA dalam Kurikulum 2013. Masalah Penelitian ini adalah pendidikan sejarah ditingkat SMA dari tahun ke tahun selalu dihiasai dengan berbagai problem yang menjadikannya sebagai permasalahan dalam dunia pendidikan. Pendidikan sejarah yang membahas permasalahan di masa silam, disalah artikan yang hanya membahas masa lalu. Padahal kalau dipelajari lebih mendalam, pendidikan sejarah dapat menjadi ilmu dapat berpengaruh pada jalalnya kehidupan dimasa mendatang. Metode penelitian yaitu landasan dalam melakukan penelitian terkait paradigma pendidikan Sejarah di SMA dalam Kurikulum 2013. Desain penulisan karya ilmiah ini dengan studi penelitian kualitatif berbasis kajian pustaka. Analisis sumber yang didapatkan berasal dari sumber jurnal dan buku referensi yang relevan. Selain itu, penelitian juga berdasarkan pengataman dari berbagai media yang selalu terkait dengan pembelajaran sejarah. Hasil dan pembahasan, yaitu Pendidikan Sejarah di SMA, yaitu pembelajaran sejarah yang diajarkan ditingkat sekolah menengah atas. Pembelajaran sejarah di SMA, pendidikan sejarah berdiri sendiri dengan alokasi jam yang telah ditentukan dalam silabus dan RPP. Dalam jenjang jurusan IPS maupun IPA, pendidikan sejarah selalu dipelajari. Pendidikan sejarah di SMA sangat penting dipelajari sebagai persiapan generasi muda untuk meraih pendidikan yang lebih tinggi. Pendidikan sejarah sendiri mengandung berbagai sifat-sifat kebangsaan seperti cinta tanah air, toleransi, dan bela negara. Paradigma Pendidikan Sejarah di SMA, yaitu dalam kurikulum 2013, posisi mata pelajaran sejarah selalu dikembangkan sesuai dengan kemajuan zaman. Pendidikan sejarah harus selalu mengedepankan nilai-nilai kearifan lokal dan pendidikan karakter untuk menciptakan generasi muda yang baik. Meskipun demikian, pendidikan sejarah harus dikembangkan sesuai perkembangan zaman. Pendidikan sejarah di era globalisasi harus dikaitkan dengan keberadaan teknologi. Teknologi dalam dikembangkan dalam materi pendidikan sejarah melalui sebuah media pembelajaran.
PENERAPAN MODEL ACTIVE DEBATE UNTUK PEMBELAJARAN SEJARAH KELAS X IPS DI MAN 2 LUBUKLINGGAU Feni Selvita; Agus Susilo; Isbandiyah
Jurnal Binagogik Vol. 11 No. 1 (2024): JURNAL BINAGOGIK
Publisher : LPPM STKIP Bina Bangsa Meulaboh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61290/pgsd.v11i1.659

Abstract

This research aims to describe the application of the Active Debate learning model for History Learning for Class X IPS at MAN 2 Lubuklinggau. The research method used was quasi-experimental. Data collection techniques in research use tests. Data analysis techniques with normality test steps and hypothesis testing. Based on the research results, it can be concluded that the application of the Active Debate learning model for History Learning for Class X IPS at MAN 2 Lubuklinggau. This is proven by the pre-test results with an average score of 42.19. After being given treatment by applying the Active Debate model, it was discovered that the post test results increased by 36.26 to an average value of 78.45 which was greater than the pre test calculation. After analyzing the results of the data using the t test formula, a t value of 13.76 was obtained. These results are compared with ttable at the 5% significance level, namely: tcount (13.76) ˃ ttable (2.04). So the hypothesis can be concluded that the application of the Active Debate learning model can improve the history learning outcomes of class X IPS students at MAN 2 Lubuklinggau.
Pendampingan Dalam Upaya Peningkatan Publikasi Bagi Dosen Universitas PGRI Silampari Agus Susilo; Yohana Satinem; Rudi Erwandi
Madaniya Vol. 5 No. 2 (2024)
Publisher : Pusat Studi Bahasa dan Publikasi Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53696/27214834.773

Abstract

Kegiatan Tri Darma Perguruan Tinggi sangat penting dilakukan bagi Dosen. Namun semangat dalam peningkatan sebuah publikasi memang membutuhkan perjuangan yang sangat besar. Hal ini mengingat aktivitas Dosen yang beragam sehingga membutuhkan pembagian waktu yang tepat untuk melaksanakannya. Tujuan penulisan karya ilmiah adalah untuk memberikan pendampingan dalam Upaya peningkatan publikasi bagi Dosen Universitas PGRI Silampari. Metode pelaksanaan meliputi: melalui observasi lapangan yang dilaksanakan sebelum pelaksanaan secara langsung kegiatan pengabdian kepada Masyarakat (PKM). Selanjutnya disepakati waktu pelaksanaan kegiatan yang jatuh pada hari Rabu tanggal 15 November 2023. Dalam pelaksaan kegiatan didesain dengan Dosen yang secara langsung dapat melakukan tanya jawab terkait publikasi bagi Dosen. Hasil dan pembahasan adalah kegiatan pengabdian kepada Masyarakat ini menghasilkan diskusi yang baik dan sejalan antar Dosen. Semangat Dosen dalam mengembangkan diri semakin besar mengingat publikasi sangat penting sekali untuk kegiatan Tri Darma Perguruan Tinggi. Diskusi secara langsung setelah pemaparan materi, tim pelaksana terus menyemangati Dosen baru untuk terus semangat dalam kegiatan publikasi ilmiah. Dosen harus mencintai pekerjaannya yang diwujudkan dengan aktif dalam aktif melaksanakan Tri Darma Perguruan Tinggi seperti menghasilkan karya ilmiah. Simpulannya adalah dalam kaitannya dengan publikasi ilmiah, seorang Dosen harus tertanam dalam dirinya untuk selalu semangat dalam meningkatkan publikasinya. Aktif dalam kegiatan publikasi akan membawa kemajuan bagi diri Dosen menjadi lebih baik di masa yang akan datang.
Peningkatan Motivasi Sejarah dan Tradisi Lokal Melalui Studi Sejarah Yohana Satinem, Sarkowi, Agus Susilo,
Danadyaksa Historica Vol 4, No 1 (2024): Danadyaksa Historica
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jdh.v4i1.8232

Abstract

Permasalahan dalam pembelajaran Sejarah saat ini semakin kompleks. Pembelajaran Sejarah dinilai membosankan bagi peserta didik apalagi dijam-jam siang hari. Hal tersebut menjadi tantangan tersendiri bagi Guru Sejarah untuk mencari solusi dari permasalahan yang dihadapinya. Tujuan penulisan karya ilmiah ini adalah untuk meningkatkan motivasi Sejarah dan tradisi lokal melalui studi Sejarah. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskripsi yang dikombinasikan dengan pendekatan kualitatif. Dalam metode deskriptif ini, peneliti berusaha untuk menelaah hasil penelitian yang telah didapatkan selama penelitian. Sumber penelitian ini adalah berupa pengamatan secara langsung dilapangan yang ditunjang dengan wawancara terbatas dengan peserta didik. Hasil kegiatan penelitian kemudian ditulis dalam kajian ilmiah yang baik. Hasil dan pembahasan adalah sistem pembelajaran Sejarah di Sekolah, yaitu dalam pembelajaran Sejarah saat ini tentunya mengikuti perkembangan kurikulum yang berlaku saat ini. Selain itu juga disesuaikan dengan perkembangan zaman yang semakin maju. Tentunya sistem pembelajaran Sejarah harus sesuai dengan tujuan nasional. Sedangkan studi Sejarah dan tradisi lokal sebagai peningkatan motivasi belajar, yaitu Guru Sejarah dapat memanfaatkan sumber Sejarah dan tradisi lokal yang berkembang di daerahnya. Kegiatan kunjungan lapangan akan menambah wawasan dan pengetahuan bagi peserta didik. Selain itu, pemanfaatan aspek digital juga membantu Guru dalam mengajar Sejarah di kelas. Simpulannya adalah menjadi Guru Sejarah harus penuh semangat dan jangan mudah putus asa. Guru Sejarah harus memanfaatkan aspek-aspek lokal yang ada disekitarnya. Selanjutnya pergunakan digitalisasi sebagai penunjang pembelajaran Sejarah di Sekolah.
Development of Mathematics Student Worksheets Based on Contextual Teaching and Learning for Elementary School Student Rijal, Akmal; Susilo, Agus; Mardicko, Afri
Indonesian Journal of Primary Education Vol 8, No 1 (2024): Indonesian Journal of Primary Education : June 2024
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/ijpe.v8i1.69622

Abstract

The goal of this project is to provide a high-quality, contextually-based mathematics student worksheet product in mathematics topics that meets the highest standards for validity and specificity. With stages for definition, planning, development, and distribution, the development model used in this research was modified from a 4D model. Teachers and students in grade V at SD Negeri 33 Lubuklinggau participated in this study. Interviews and validity, practicality, and effectiveness questionnaires are the data gathering tools employed in the study. The Aiken's V formula was utilized for data analysis, encompassing the phases of instrument setup, expert evaluation, assessment collection, and score computation. The interview was conducted with the aim of obtaining information from student worksheet practicality teachers and expert validation questionnaires and practicality questionnaires for teachers and students as many as 20 people. With an average score of 0.77, the evaluation of linguists, material experts, and media experts revealed that they satisfied the valid requirements. Contextual teaching and learning-based mathematics worksheets of statistical materials meet the criteria of validity, practicality, and learner-friendliness; in the meantime, the results of the teachers' and students' practicality sheet assessment revealed that the contextual teaching and learning-based mathematics student worksheet met the practical criteria with an average score of 95.8%. Contextual teaching and learning-based learning through statistical materials offer educators a theoretical framework for creating various teaching materials. Additionally, it can serve as a means of conducting follow-up research on different subjects and educational levels at every school level.
Pendampingan Penyusunan Digital Interactive Module Bagi Guru PAUD di Kota Lubuklinggau Satinem, Satinem; Susilo, Agus; Felani, Rani Okta; Adha Subali, Rifqi Galih; Sakban, Satria
JURNAL CEMERLANG: Pengabdian pada Masyarakat Vol 7 No 1 (2024): JURNAL CEMERLANG: Pengabdian Pada Masyarakat
Publisher : LP4MK STKIP PGRI Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31540/jpm.v7i1.3290

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan pendampingan dalam penyusunan Modul Interaktif Digital bagi guru Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Kota Lubuklinggau. Modul ini dirancang untuk mendukung proses pembelajaran yang efektif dan menyenangkan dengan memanfaatkan teknologi digital. Pendampingan dilakukan melalui serangkaian pelatihan dan bimbingan teknis kepada para guru PAUD, dengan fokus pada pengembangan keterampilan dalam pembuatan dan pemanfaatan materi pembelajaran berbasis digital yang sesuai dengan karakteristik anak usia dini. Dalam prosesnya, guru diberikan pemahaman mengenai pentingnya penggunaan teknologi dalam pembelajaran dan dilatih untuk menyusun materi yang interaktif, menarik, dan mudah diakses. Hasil dari pendampingan ini diharapkan dapat meningkatkan kualitas pembelajaran PAUD di Kota Lubuklinggau, memberikan keterampilan baru bagi guru dalam mengembangkan materi ajar, serta memperkaya pengalaman belajar anak-anak usia dini dengan media yang inovatif dan sesuai dengan perkembangan zaman.
DEVELOPMENT OF POWTOON APPLICATION-BASED LEARNING MEDIA FOR XI IPS CLASS STUDENTS IN TUGUMULYO STATE HIGH SCHOOL Adha Subali, Rifqi Galih; Supriyanto, Supriyanto; Susilo, Agus
JURNAL EDUSCIENCE Vol 11, No 2 (2024): Jurnal Eduscience (JES), (Authors from Nigeria, Korea, and Indonesia)
Publisher : Universitas Labuhanbatu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36987/jes.v11i2.5804

Abstract

This study aims to develop and produce powtoon application-based history learning media that are valid, practical, and effective in learning History class XI IPS at SMA Negeri Tugumulyo. This research uses a Research and Development approach with the application of the ADDIE model. The research subjects consisted of 3 validation experts, 1 history subject teacher, and 34 students of XI IPS 2 class at SMA Negeri Tugumulyo. Data collection techniques included observation, interviews, questionnaires, tests, and documentation. The results of the expert assessment analysis showed that the powtoon application-based history learning media met the validity criteria, with a percentage of 86% linguist assessment, 92% material expert, and 77% media expert. In addition, the results of the practicality sheet assessment from teachers and students showed that the media also met the practical criteria, with an average practicality score of 88%. While the large group test shows that the learning media has high effectiveness, with an N-gain (g) value of 0.72, which is classified as high. Thus, it can be concluded that the powtoon application-based history learning media proved to be valid, practical, and effective in the context of History learning class XI IPS 2 at SMA Negeri Tugumulyo.
THE APPLICATION OF PROBLEM BASED LEARNING (PBL) MODEL TO IMPROVE THE LEARNING OUTCOMES OF HISTORY CLASS X SMK PGRI AIR BELITI Prastika, Anis; Susilo, Agus; Isbadiyah, Isbadiyah
JURNAL EDUSCIENCE Vol 11, No 2 (2024): Jurnal Eduscience (JES), (Authors from Nigeria, Korea, and Indonesia)
Publisher : Universitas Labuhanbatu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36987/jes.v11i2.6142

Abstract

This research aims to determine the completensess of the learning outcomes of class X students at SMK PGRI Air Beliti after using the Problem Based Learning (PBL) model. The method used is a quantitative method with a pseudo-experimental research desing. The population in this study were clas X students consisting of two classes. The sampling technique used was random sampling technique, where the sample was chsen randomly after being given a lottery number and shaken which become the research sample for clas X.B of  28 Students. The data collection technique used was pre-test  and post-test using a test in the form of multiple choice questions. Tne analisys requirements testing technique uses a one sample z-test. The results of this study showed the average pre-test scor was 51,71 with a completeness percentage of completeness 0% or none of the students were complete, while the average post-test score was 74,89 with a completion percentage of 78,57% or 22 students completed. The z-table results obtained calculated Z value 3,11) ≥ Z table (2,052). The conclusion is that the application of problem based learning model on the history learning outcommes of class X SMK PGRI Air Beliti is significantly complete.