Claim Missing Document
Check
Articles

Pengembangan Media Audio Visual Berbantuan Microsoft Power Point Mellyana Anindi Putri; Jayanti Jayanti; Ida Suryani
Journal on Teacher Education Vol. 4 No. 4 (2023): Journal on Teacher Education
Publisher : Universitas Pahlawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jote.v4i4.14953

Abstract

Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk mengetahui media audio visual berbantuan Microsoft power point materi bangun datar yang valid, praktis dan efektif untuk siswa kelas IV SD. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan (researt and development) menggunakan model ADDIE. Hasil analisis yang dikembangkan sangat valid dari lembar angket validasi dengan nilai presentase dengan rata-rata keseluruhan 91,33%, media audio visual berbantuan Microsoft power point yang dikembangkan sangat praktis dari hail uji coba one to one dan small group dengan nilai presentase keseluruhan 85,81%, serta media audio visual berbantuan Microsoft power point yang dikembangkan efektif terlihat dari hasil tes mendapatkan nilai rata-rata sebesar 82 Hasil penelitian dan pengembangan yang sudah dilakukan, peneliti mendapatkan nilai rata-rata angket one to one evaluation yaitu 84,80% yang di uji coba oleh siswa kelas IV sebanyak 3 siswa dan nilai rata-rata angket small group evaluation yaitu 86,82% yang duiji coba oleh siswa kelas IV sebanyak 7 siswa, sehingga diperoleh nilai rata-rata yaitu 85,81%.
THE INFLUENCE OF KURIKULUM MERDEKA ON THE UNDERSTANDING OF EDUCATIONAL CONCEPTS OF GRADE IV STUDENTS OF SDN 71 PALEMBANG Zahratul Jamilah; Jayanti; Ida Suryani
Esteem Journal of English Education Study Programme Vol. 7 No. 2 (2024): Esteem Journal of English Education Study Programme
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31851/esteem.v7i2.17013

Abstract

This study aims to determine the effect of Merdeka Curriculum learning on understanding the concept of education for fourth grade students of SD Negeri 71 Palembang. The Merdeka Curriculum is expected to increase student involvement and creativity in learning, especially in subjects that are often considered boring and theoretical. The method used in this research is a quantitative experiment with a pretest-posttest control group design. The research sample consists of two groups, namely the experimental group taught using the Merdeka Curriculum approach and the control group using conventional learning. Data were collected through multiple choice tests that measured students' understanding of the principles of Pancasila and citizenship. The results showed that learning with the Merdeka Curriculum had a significant effect on student understanding, with a t_count value of 12.430 which is greater than the t_table of 2.015. This study concludes that the application of Merdeka Curriculum can improve students' understanding of the concept of Citizenship, especially in understanding bad behavior in oneself and the environment.
ANALISIS PEMAHAMAN MENGHITUNG PERKALIAN DENGAN MEDIA BENDA-BENDA TERDEKAT PADA SISWA KELAS IV SDN 143 PALEMBANG Ida Suryani; Jayanti; Anggun Pratika
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 9 No. 3 (2023): Volume 09 No. 03 Juli 2023
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v9i3.1433

Abstract

ABSTRAC Mathematics is one of the compulsory subjects in elementary school. Students are required to have four basic mathematical competencies, one of which is multiplication. This study aims to identify students' understanding of concepts in understanding multiplication arithmetic operations and the difficulties experienced by students in completing multiplication arithmetic operations as well as the factors that influence these difficulties to occur. This type of research is qualitative research using descriptive methods. This research was conducted at Elementary School 143 Palembang in May 2023 with the research subjects namely 23 grade IV students at Elementary School 143 Palembang. The instruments in this study were tests, interviews and documentation. The data analysis technique used is the interactive model data analysis. Analysis Miles And Huberman consisting of data reduction, data presentation and drawing conclusions. The results showed that 13 students were included in the Incomplete category in the multiplication concept and 10 students were included in the Complete category in the multiplication concept. Difficulties experienced by students in multiplied numbers; difficulty understanding sentences in word problems; difficulties in determining how to solve math problems related to everyday problems often forget the basic multiplication that has been memorized; cannot change the multiplication form into repeated addition form; unable to determine known sentences and sentences asked in story problems; cannot solve multiplication arithmetic operation problems independently because they still need the help of others. Factors that influence the difficulties experienced by students namely; do not understand the concept of multiplication; using the memorized method in learning multiplication arithmetic operations. Keywords: Understanding the Multiplication Concept, arithmetic operations ABSTRAK Matematika merupakan salah satu mata pelajaran wajib diSekolah Dasar. Siswa dituntut untuk memiliki empat kompetensi dasar matematika salah satunya adalah perkalian. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pemahaman konsep pada siswa dalam memahami operasi hitung perkalian dan kesulitan yang dialami siswa dalam menyelesaikan operasi hitung perkalian serta faktor-faktor yang mempengaruhi kesulitan itu terjadi. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan metode Deskritif. Penelitian ini dilaksanakan di Sekolah Dasar 143 Palembang pada bulan Mei 2023 dengan subjek penelitian yaitu 23 siswa kelas IV Sekolah Dasar 143 Palembang. Instrument dalam penelitian ini adalah tes, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis data model Interaktif. Analysis Miles And Huberman yang terdiri dari reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan.Hasil penelitian menunjukkan bahwa 13 siswa termasuk kategori Tidak Tuntas dalam konsep perkalian dan 10 siswa termasuk kategori Tuntas dalam konsep perkalian. Kesulitan yang dialami siswa dalam bilangan yang dikalikan; kesulitan memahami kalimat pada soal cerita; kesulitan menentukkan cara dalam menyelesaikan masalah matematika yang berhubungan dengan masalah sehari-hari sering lupa dengan perkalian dasar yang telah di hapalkan; tidak bisa mengubahkan bentuk perkalian kedalam bentuk penjumlahan berulang; tidak dapat menentukan kalimat yang diketahui dan kalimat yang ditanya dalam soal cerita; tidak bisa menyelesaikan masalah operasi hitung perkalian secara mandiri karena masih menbutuhkan bantuan orang lain. Faktor yang mempengaruhi kesulitan yang dialami siswa yaitu; tidak paham konsep perkalian; menggunakan metode hapalam dalam memperlajari operasi hitung perkalian. Kata Kunci: Pemahaman Konsep Perkalian, Operasi hitung
Pengaruh Penggunaan Media Alat Hitung terhadap Hasil Belajar Siswa SD Negeri 92 Palembang Munifah Munifah; Jayanti Jayanti; Ida Suryani
Indonesian Research Journal on Education Vol. 4 No. 4 (2024): irje 2024
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/irje.v4i4.1433

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan media alat hitung terhadap hasil belajar siswa SD Negeri 92 Palembang. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif berupa true-experimental dengan desain post-test only control design. Populasi penelitian adalah siswa kelas 1 SD Negeri 92 Palembang dengan objek penelitian yaitu siswa kelas 1.B sebagai kelas eksperimen dan 1.A sebagai kelas kontrol. Uji hipotesis menggunakan uji independent sampel t-test. Berdasarkan analisis data, terlihat ada pengaruh yang signifikan dari penggunaan media alat hitung terhadap hasil belajar siswa. Hal ini dilihat dari perhitungan uji t-test untuk hasil belajar matematika yang memperoleh nilai Sig. (2- tailed) sebesar (0,004) ≤ α (0,05) dan nilai thitung sebesar 2.969 lebih besar ≥ ttabel 2,012. Berdasarkan kriteria Keputusan, maka Ho ditolak dan Ha diterima sehingga terbukti bahwa penggunaan media alat hitung pada pembelajaran matematika berpengaruh terhadap hasil belajar siswa.
ANALISIS DAMPAK GADGET TERHADAP MOTORIK KASAR SISWA KELAS V SDN 2 LINGKIS Yuda Saputra; Ruri Rizhardy; Ida Suryani
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran Vol. 7 No. 3 (2024): Volume 7 No 3 Tahun 2024
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v7i3.29850

Abstract

PEMGEMBANGAN MEDIA KARTU NUSANTARA PADA PEMBELAJARAN IPS KELAS IV SDN 68 PALEMBANG Windi Zulpa Agustin; Rury Rizhardi; Ida Suryani
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran Vol. 7 No. 4 (2024): Vol. 7 No. 4 Tahun 2024
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v7i4.29998

Abstract

Pengembangan Media Kartu Nusantara Pada Pembelajaran IPS Kelas IV SDN 68 Palembang memiliki tujuan yaitu untuk mengetahui pengembangan produk Kartu Nusantara yang valid dan praktis. Jenis penelitian yang digunakan peneliti dalam pengembangan Kartu Nusantara ini yaitu R&D (Research and Development), pengembangan menggunakan model 3D yang terdiri dari Define, Design, Development. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas IV.A dan IV.B sekolah dasar negeri 68 palembang dengan jumlah total 38 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian yaitu wawancara, Kuesioner(angket) dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian ahli validator dari ketiga bidang yaitu media, materi,dan bahasa, dimana validator dalam pengembangan ini ada 3 validator yang mencakup 3 bidang tersebut sehingga presentase validator dari ketiga ahli sebesar 89,2%  dikategorikan “Sangat Valid”. Kemudian uji kepraktisan respon guru memperoleh hasil presentase sebesar 81,6% dikategorikan “Sangat Praktis”, selanjutnya uji coba one to one (Peorangan) memperoleh presentase  sebesar 89,2% dikategorikan “Sangat Praktis”, selanjutnya uji coba small group (Kelompok Kecil) memperoleh nilai presentase sebesar 84,2%, dikategorikan  “Sangat Praktis”.