Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : J-CEKI

Pengaruh Pelatihan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Melalui Pengembangan Karir Pada Kantor Kementerian Agama Kota Makassar Nuramaliadina, Nuramaliadina; Musa, Chalid Imran; Jumadi, Edy
J-CEKI : Jurnal Cendekia Ilmiah Vol. 4 No. 3: April 2025
Publisher : CV. ULIL ALBAB CORP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/jceki.v4i3.8795

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengembangan karir memoderasi pengaruh pelatihan kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai. Penelitian ini dilaksankan pada Kantor Kemetrian Agama Kota Makassar. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi pada penelitian ini adalah Pegawai Kantor Kementerian Agama Kota Makassar yang berjumlah yaitu 104 orang dengan menggunakan sampling jenuh, yaitu teknik penentuan sampel bila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel. Sumber Data yang digunakan dalam penelitian adalah data primer dan dan data sekunder. Teknik pengumpulan data Dalam penelitian ini yakni dengan observasi, wawancara terstruktur dengan menggunakan instrument kuisioner, wawancara mendalam dengan melakukan terhadap informan kunci serta dokumentasi. Analisis data dalam Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik analisis data PLS (Partial Least Square) . Hasil penelitian yang didapatkan bahwa variabel pelatihan dan disiplin kerja memiliki hubungan yang positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai kantor Kementrian Agama Kota Makassar ketika dimediasi oleh pengembangan karir sehingga bisa disimpulkan bahwa ketika nilai kinerja pegawai meningkat, efek moderasi pengembangan karir antara variabel pelatihan dan disiplin kerja juga menjadi lebih besar (atau lebih kuat)
Co-Authors Abadi, Rahmat Riwayat Adelia, Haera Adharry, Muhammad Agung Widhi Kurniawan Ahmad Ali Akbar, Andi Muhammad Andi Mustika Amin Antika, Wayan Rindi Anwar Anwar , Anwar Anwar Anwar Anwar Ramli Bahri, Sarmila Basri Bado, Basri Bunaya, Bunaya Burhanuddin Burhanuddin Burhanuddin Dipoatmodjo, Tenri S.P. Dipoatmojo , Tenri S.P Djilhamzah, Alief Salsabila Edy Jumady Fajar, Akhmad Fausyah, Nur Haeruddin, Ilham Wardhana Hamka, Rezky Amelia Hasbiah, Siti Hasbiah, Sitti Idris, Abdi Akbar Ilma Wulansari Hasdiansa Indriani Agustina, Indriani Ismail, Jumrah Kabbani, Muh. Abraar Kusnadi, Syafira M. Ikhwan Maulana Haeruddin Ma'arif, Syamsul Mahiruddin, Rizky Amalia Mallarangeng, Andi Dzakwan Muhammad Rakib Musa, Muh Ichwan Musa, Muhammad Ichwan Musfira, Nur Fauziah Mutmainna, Nur Najamuddin Najamuddin, Najamuddin Nasuha, Najamuddin Natasya, Rukma Natsir, Uhud Darmawan NurAfni NurAfni Nuramaliadina, Nuramaliadina Nurdin, Ariza Zalzah Nurfadillah Nurfadillah Nurman Nurman Nurman Nurul Fadilah Aswar Nurul Haeriyah Ridwan Nurwinda Pasryb, A. Syahida Ulhaq Permatasari, Nilam Putri, Ade Lia Ramdani Putri, Aldha Aliyah Rusmadi Rahim, Abd Rahmatullah Rahmatullah Ramadhan, Muh. Resky Rauf, Anwar Rezky Amalia Hamka Rezky Andia, Anggi Ridwan, Rini Rizky Amelia Romansyah Sahabuddin Ruma, Zainal Saldiaman Sartina Septyawan, Muh. Aryadi ST. Rahmaniar Suaib, Aulia Kasmawati Sulistiani, Riska Supatmaningsih, Tuti Sutarno, Ahmad Try Syahrul, Khaidir Syam, Sadriani Syamsul, Ikhlazhizha Taufiq, Farah Ramadhani Tawe, Amiruddin Tenri Sayu Puspitaningsih Dipoatmodjo